• Tidak ada hasil yang ditemukan

Burung bangau tersebut begitu senang melihat ke dalam air, karena pagi hari itu, banyak sekali ikan- ikan kecil yang berenang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Burung bangau tersebut begitu senang melihat ke dalam air, karena pagi hari itu, banyak sekali ikan- ikan kecil yang berenang"

Copied!
39
0
0

Teks penuh

(1)

55 LAMPIRAN

Google Play Store

: https://play.google.com/store/apps/details?id=com.Defaul tCompany.TABelajarBahasaIndonesia

PC : https://drive.google.com/drive/folders/1bf92LbYHC0typv 7qHww_ee5uKz_I-syr?usp=sharing

Opening Kategori Belajar

Kategori Belajar - Angka

(2)

56

(3)

57

Kategori Belajar – Huruf

(4)

58

Kategori Belajar – Kalimat

Kategori Belajar - Paragraf

Burung Bangau yang Angkuh

(5)

59

Kategori Belajar - Paragraf

Kisah Danau Toba Cerita Rakyat Sumatera Utara

Kategori Latihan

(6)

60

Kategori Latihan – Menebali Angka

Kategori Latihan – Menebali Huruf

(7)

61

Kategori Latihan – Menulis Nama

(8)

62

Kategori Latihan – Menulis Kalimat

Kategori Latihan – Tebak Angka

Kategori Latihan – Tebak Kata

Kategori Latihan – Suku Kata

(9)

63 Tabel Rancangan Materi Sebelum Revisi

Nama

Aplikasi LASIK (Literasi Asik)

Materi Sub

Materi ISI MATERI KET

BELAJAR

Angka

Ayo ikuti bunyi angka ini (0-10) Recorded Audio (tidak ada visual khusus) Ayo ikuti bunyi angka ini (11-20)

Ayo ikuti bunyi angka ini (20, 30, 40, 50, 60, 70, 80, 90, 100)

Huruf Ayo ikuti bunyi huruf ini (A-Z)

Suku Kata

(1) ba, bi, bu, be, bo

ka, ki, ku, ke, ko

ma, mi, mu, me, mo

sa, si, su, se, so (2) sa-pi, bu-ku, ma-du, su-su, pa-la

(3) le-ma-ri, ce-ma-ra, ke-re-ta, po-li-si, se-pa-tu

Kalimat

Saya membaca buku.

Rani berlibur ke pantai.

Adik bermain bola di lapangan.

Ibu dan ayah membeli sayur di pasar.

Aku berangkat ke sekolah pukul 7 pagi.

Paragraf

Dongeng

Judul: Burung Bangau yang Angkuh Penulis: Praba Mustika

Editor: Safrezi

Di sebuah sungai kecil, seekor burung bangau berjalan dengan langkah yang begitu anggun. Ia menatap air sungai yang sangat jernih, dan dengan leher dan paruhnya yang panjang, ia bersiap untuk menerkam mangsanya di dalam air.

Burung bangau tersebut begitu senang melihat ke dalam air, karena pagi hari itu, banyak sekali ikan- ikan kecil yang berenang. Namun, dengan

angkuhnya ia berujar pada dirinya sendiri “Hari ini Saya tidak mau makan ikan-ikan kecil,”

“Saya adalah burung bangau yang anggun, tidak sepantasnya Saya memakan ikan-ikan kecil di sungai ini,” kata bangau dengan angkuhnya.

(10)

64

Si bangau yang angkuh itu pun kemudian menanti datangnya ikan yang lebih besar untuk ia mangsa.

Waktu pun berlalu, hari semakin siang dan burung bangau yang angkuh itu tetap menunggu ikan yang lebih besar. Namun saat hari telah siang, ikan-ikan kecil yang ada di tepian sungai berenang ke tengah sungai.

Hingga akhirnya burung bangau yang angkuh itu tidak lagi melihat seekor ikan pun di sungai itu, dan membuatnya terpaksa memangsa siput kecil yang berada di pinggir sungai.

Pesan moral dari cerita burung bangau yang angkuh ini yaitu mari kita hindari sikap angkuh atau sombong, karena sikap ini dapat merugikan orang lain dan juga diri sendiri.

Cerita Rakyat

Judul: Kisah Danau Toba Cerita Rakyat Sumatera Utara

Dahulu kala, ada seorang lelaki yang suka mencari ikan. Suatu hari, ia mendapatkan seekor ikan ajaib.

Ya, ikan itu dapat berbicara.

“Jangan bunuh aku. Sebagai gantinya, aku mau menikah denganmu.” ucap ikan itu.

Tiba-tiba ikan itu berubah menjadi perempuan yang sangat cantik. Lelaki itu tertarik untuk menikah dengannya. Tetapi, putri ikan

mengajukan sebuah syarat. Tak ada yang boleh mengetahui bahwa dirinya adalah jelmaan ikan.

Lelaki itu menyetujuinya. Mereka akhirnya menikah dan dikaruniai seorang anak laki-laki.

Anak itu sangat suka makan, dan ia nakal. Sering kali ia menghabiskan makanan yang sebenarnya disiapkan untuk ayahnya.

Suatu hari, ibunya menyuruh anak itu untuk mengantar makanan kepada ayahnya. Namun, dalam perjalanan, anak itu memakan semua makanan yang ada di rantang. Ia pergi ke ladang tanpa membawa makanan.

(11)

65

Ayahnya sudah sangat lelah setelah seharian bekerja. Melihat anaknya datang, ia sangat senang.

Namun ketika mengetahui makanan yang dibawa anaknya sudah habis, ia sungguh marah.

“Maafkan aku, Ayah.” ucap anaknya.

“Dasar kau anak ikan! Kau tahu, aku bekerja seharian untukmu.” seru ayahnya.

Saat itu juga turun hujan yang sangat lebat disertai petir. Air sungai dengan cepat meluap. Sang suami segera berlari menuju rumah. Namun, apa yang terjadi. Ia malah melihat istri dan anaknya sudah lenyap dalam hujan yang meluap. Ia sungguh menyesal telah melanggar janjinya. Tetapi, tak ada lagi yang bisa dilakukan.

Kini, tempat tinggal mereka menjadi sebuah danau. Danau itu dinamakan dengan Danau Toba seperti nama anak si lelaki. Danau itu sangat terkenal di Indonesia.

Pesan moral dari Dongeng Danau Toba (Sumatera Utara) adalah mari kita belajar untuk menepati janji. Yuk, jadi anak yang baik agar orangtua kita senang.

Nama

Aplikasi LASIK (Literasi Asik)

Materi Sub Materi

Pertanyaa n

Pilihan

Jawaban Keterangan Jenis Soal LATIHA

N

Menulis

Tebali angka ini (0-10) Menelusuri pola garis putus/titik- titik.

-

Tebali huruf ini (A-Z) -

Tulislah nama hewan ini (Gambar sapi)

Soal berupa suara &

gambar.. Huruf besar atau kecil jawaban tetap benar.

ESAI Tulislah nama benda ini

(Gambar pohon)

Tulislah nama benda ini (Gambar buku)

(12)

66

Tulislah nama benda ini (Gambar meja)

Tulislah nama gambar ini (Gambar rumah)

Tebak Kata

Mana kata sapi?

Sapi, domba, ular

Soal berupa suara.. Pilihan jawaban berupa kata (bukan gambar).

PILIHAN GANDA Mana kata

buku?

Pensil, penggaris, buku Mana kata

gelas?

Piring, gelas, sendok Mana kata

ungu?

Putih, merah, ungu

Mana kata rumah?

Rumah, pohon, mobil

Tebak Angka

Mana angka 2?

2, 6, 9

Soal berupa suara.. Pilihan jawaban berupa angka (bukan gambar).

PILIHAN GANDA Mana

angka 4?

6, 4, 7 Mana

angka 5?

8, 3, 5 Mana

angka 7?

7, 1, 2 Mana

angka 8?

3, 8, 6

Melengka pi Suku

Kata

Gambar sapi

pi, di, mi gambar + sa (suku kata belakang yang hilang) Gambar

buku

su, bu, tu gambar + ku (suku kata depan yang hilang) Gambar

sapu

ma, tu, pu gambar + sa (suku kata belakang yang hilang) Gambar

lemari

la, ma, sa gambar + le …. ri (suku kata tengah yang hilang) Gambar

sekolah

se, ze, ke gambar + … ko lah (suku kata depan yang hilang)

Menulis Kalimat

Saya membaca buku. Soal berupa suara. Suara bisa diputar berulang kali.

ESAI Rani berlibur ke pantai.

Adik bermain bola di lapangan.

(13)

67

Ibu membeli sayur di pasar. Pakai titik atau tidak jawaban tetap benar.

Huruf besar atau kecil jawaban tetap benar.

Aku berangkat ke sekolah pukul 7 pagi.

Tabel Rancangan Materi Setelah Revisi Nama

Aplikasi LASIK (Literasi Asik)

Materi Sub

Materi ISI MATERI KET

BELAJAR

Angka

Ayo ikuti bunyi angka ini (0-10) Recorded Audio (tidak ada visual khusus) Ayo ikuti bunyi angka ini (11-20)

Ayo ikuti bunyi angka ini (20, 30, 40, 50, 60, 70, 80, 90, 100)

Huruf Ayo ikuti bunyi huruf ini (A-Z)

Suku Kata

(1) ba, bi, bu, be, bo

ka, ki, ku, ke, ko

ma, mi, mu, me, mo

sa, si, su, se, so (2) sa-pi, bu-ku, ma-du, su-su, pa-la

(3) le-ma-ri, ce-ma-ra, ke-re-ta, po-li-si, se-pa-tu

Kalimat

Saya membaca buku.

Rani berlibur ke pantai.

Adik bermain bola di lapangan.

Ibu dan ayah membeli sayur di pasar.

Aku berangkat ke sekolah pukul 7 pagi.

Paragraf

Dongeng

Judul: Burung Bangau yang Angkuh Penulis: Praba Mustika

Editor: Safrezi

Di sebuah sungai kecil, seekor burung bangau berjalan dengan langkah yang begitu anggun. Ia menatap air sungai yang sangat jernih, dan dengan leher dan paruhnya yang panjang, ia bersiap untuk menerkam mangsanya di dalam air.

(14)

68

Burung bangau tersebut begitu senang melihat ke dalam air, karena pagi hari itu, banyak sekali ikan- ikan kecil yang berenang. Namun, dengan

angkuhnya ia berujar pada dirinya sendiri “Hari ini Saya tidak mau makan ikan-ikan kecil,”

“Saya adalah burung bangau yang anggun, tidak sepantasnya Saya memakan ikan-ikan kecil di sungai ini,” kata bangau dengan angkuhnya.

Si bangau yang angkuh itu pun kemudian menanti datangnya ikan yang lebih besar untuk ia mangsa.

Waktu pun berlalu, hari semakin siang dan burung bangau yang angkuh itu tetap menunggu ikan yang lebih besar. Namun saat hari telah siang, ikan-ikan kecil yang ada di tepian sungai berenang ke tengah sungai.

Hingga akhirnya burung bangau yang angkuh itu tidak lagi melihat seekor ikan pun di sungai itu, dan membuatnya terpaksa memangsa siput kecil yang berada di pinggir sungai.

Pesan moral dari cerita burung bangau yang angkuh ini yaitu mari kita hindari sikap angkuh atau sombong, karena sikap ini dapat merugikan orang lain dan juga diri sendiri.

Cerita Rakyat

Judul: Kisah Danau Toba Cerita Rakyat Sumatera Utara

Dahulu kala, ada seorang lelaki yang suka mencari ikan. Suatu hari, ia mendapatkan seekor ikan ajaib.

Ya, ikan itu dapat berbicara.

“Jangan bunuh aku. Sebagai gantinya, aku mau menikah denganmu.” ucap ikan itu.

Tiba-tiba ikan itu berubah menjadi perempuan yang sangat cantik. Lelaki itu tertarik untuk menikah dengannya. Tetapi, putri ikan

mengajukan sebuah syarat. Tak ada yang boleh mengetahui bahwa dirinya adalah jelmaan ikan.

(15)

69

Lelaki itu menyetujuinya. Mereka akhirnya menikah dan dikaruniai seorang anak laki-laki.

Anak itu sangat suka makan, dan ia nakal. Sering kali ia menghabiskan makanan yang sebenarnya disiapkan untuk ayahnya.

Suatu hari, ibunya menyuruh anak itu untuk mengantar makanan kepada ayahnya. Namun, dalam perjalanan, anak itu memakan semua makanan yang ada di rantang. Ia pergi ke ladang tanpa membawa makanan.

Ayahnya sudah sangat lelah setelah seharian bekerja. Melihat anaknya datang, ia sangat senang.

Namun ketika mengetahui makanan yang dibawa anaknya sudah habis, ia sungguh marah.

“Maafkan aku, Ayah.” ucap anaknya.

“Dasar kau anak ikan! Kau tahu, aku bekerja seharian untukmu.” seru ayahnya.

Saat itu juga turun hujan yang sangat lebat disertai petir. Air sungai dengan cepat meluap. Sang suami segera berlari menuju rumah. Namun, apa yang terjadi. Ia malah melihat istri dan anaknya sudah lenyap dalam hujan yang meluap. Ia sungguh menyesal telah melanggar janjinya. Tetapi, tak ada lagi yang bisa dilakukan.

Kini, tempat tinggal mereka menjadi sebuah danau. Danau itu dinamakan dengan Danau Toba seperti nama anak si lelaki. Danau itu sangat terkenal di Indonesia.

Pesan moral dari Dongeng Danau Toba (Sumatera Utara) adalah mari kita belajar untuk menepati janji. Yuk, jadi anak yang baik agar orangtua kita senang.

Nama

Aplikasi LASIK (Literasi Asik)

Materi Sub Materi

Pertanyaa n

Pilihan

Jawaban Keterangan Jenis Soal

LATIHAN Menulis Tebali angka ini (0-10) -

(16)

70

Tebali huruf ini (A-Z) Menelusuri pola garis putus/titik- titik.

-

Tulislah nama hewan ini (Gambar sapi)

Soal berupa suara &

gambar.. Huruf besar atau kecil jawaban tetap benar.

ESAI Tulislah nama benda ini

(Gambar pohon)

Tulislah nama benda ini (Gambar buku)

Tulislah nama benda ini (Gambar meja)

Tulislah nama gambar ini (Gambar rumah)

Tebak Kata

Mana kata sapi?

Sapi, domba, ular

Soal berupa suara.. Pilihan jawaban berupa kata (bukan gambar).

PILIHAN GANDA Mana kata

buku?

Pensil, penggaris, buku Mana kata

gelas?

Piring, gelas, sendok Mana kata

ungu?

Putih, merah, ungu

Mana kata rumah?

Rumah, pohon, mobil

Tebak Angka

Mana angka 2?

2, 6, 9

Soal berupa suara.. Pilihan jawaban berupa angka (bukan gambar).

PILIHAN GANDA Mana

angka 4?

6, 4, 7 Mana

angka 5?

8, 3, 5 Mana

angka 7?

7, 1, 2 Mana

angka 8?

3, 8, 6

Melengk api Suku

Kata

Gambar sapi

pi, di, mi gambar + sa (suku kata belakang yang hilang) Gambar

buku

su, bu, tu gambar + ku (suku kata depan yang hilang)

(17)

71 Gambar sapu

ma, tu, pu gambar + sa (suku kata belakang yang hilang) Gambar

lemari

la, ma, sa gambar + le …. ri (suku kata tengah yang hilang) Gambar

sekolah

se, ze, ke gambar + … ko lah (suku kata depan yang hilang)

Menulis Kalimat

Saya membaca buku. Soal berupa suara. Suara bisa diputar berulang kali.

Pakai titik atau tidak jawaban tetap benar.

Huruf besar atau kecil jawaban tetap benar.

ESAI Rani berlibur ke pantai.

Adik bermain bola di lapangan.

Ibu membeli sayur di pasar.

Aku berangkat ke sekolah pukul 7 pagi.

(18)

72

(19)

73

(20)

74

(21)

75

(22)

76

(23)

77

(24)

78

(25)

79

(26)

80

(27)

81

(28)

82

(29)

83

(30)

84

(31)

85

(32)

86

(33)

87

(34)

88

(35)

89

(36)

90

(37)

91

(38)

92

(39)

93

Referensi

Dokumen terkait

Dari penelitian yang telah dilakukan oleh peneliti di SDN Gading I Surabaya untuk mengetahui aktivitas guru, aktivitas siswa, hasil belajar siswa yang

Borang Akreditasi Program Studi Pendidikan Jarak Jauh – Program Sarjana (S1) 32 7.2.2 Jelaskan jumlah karya ilmiah/seni/olahraga yang dihasilkan berdasarkan hasil

Sistem pembuktian yang dianut dalam hukum acara pidana indonesia berdasarkan ketentuan KUHAP adalah sistem pembuktian berdasarkan undang- undang negatif, hal ini dapat diketahui

Hari Rabu, Tanggal 5 Juli 2006, Pukul 09.00 WIB, Komisi IV mengadakan Rapat Kerja dengan Kepala Dinas Kesehatan dan Direktur Rumah Sakit Daerah Provinsi Sumatera Barat, dalam

Contoh Visi Misi Tujuan Untuk TK PAUD Jateng Visi Membentuk anak yang cerdas, baik dan terampil berakhlak mulia,

Penelitian mengenai perubahan kondisi kesehatan mental bagi calon perawat dan penopang lansia program EPA masih sangat terbatas jumlahnya, salah satu penelitian

Bekerja secara efektif dengan Orang Lain

Metoda Kromatogarfi Cair Ki- nerja Tinggi (KCKT) dapat digu- nakan untuk menetapkan kadar sakarin, asam benzoat, asam sorbat, kofeina dan aspartam yang terdapat di dalam minuman