• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LAKIP) TAHUN 2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LAKIP) TAHUN 2014"

Copied!
84
0
0

Teks penuh

(1)

(LAKIP)

TAHUN 2014

PEMERINTAH KABUPATEN KATINGAN

D I N A S K E S E H A T A N

Jalan Ahmad Yani Komplek Perkantoran PEMDA - Telp/Fax (0536) 4043577 E-mail : dinkes@katingankab.go.id website: http://dinkes.katingankab.go.id

(2)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

KATA PENGANTAR

Dalam rangka pelaksanaan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja, Dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah, berikut ini disampaikan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014.

Laporan Kinerja Instansi Pemerintah Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan merupakan sistem dari akuntabilitas kinerja instansi Pemerintah Daerah Kabupaten Katingan yang memuat gambaran hasil pengukuran kinerja kegiatan dan pengukuran pencapaian sasaran yang di dalamnya memuat keberhasilan atau kegagalannya.

Formulir Penetapan Kinerja, Formulir Rencana Kinerja Tahunan dan Formulir Pengukuran Kinerja mengacu kepada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Katingan Tahun 2013-2018 dan Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Tahun 2014.

Dengan disusunnya Laporan Kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten diharapkan menjadi bahan masukan bagi penentuan kebijakan dalam melanjutkan sasaran, program, dan kegiatan di masa yang akan datang serta bahan penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Kabupaten Katingan Tahun 2015.

(3)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

RINGKASAN EKSEKUTIF

Tahun 2014 merupakan tahun pertama dalam pelaksanaan Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan tahun 2014-2018, yang memiliki makna bahwa target sasaran pada tahun 2014 harus menjadi dasar bagi pencapaian target sasaran tahun-tahun berikutnya sehingga tercapai tujuan yang ditetapkan sampai dengan akhir periode Rencana Strategis yang telah ditetapkan. Untuk mendukung pencapaian sasaran ini dibutuhkan dukungan yang kuat dari pencapaian sasaran pada sekretariat dan tiap bidang yang ada pada Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan.

Dalam penyusunan LAKIP tahun 2014 acuan teknis yang digunakan adalah Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Pedoman Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja, Dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah. Evaluasi kinerja berdasarkan aturan dimaksud menggunakan Formulir Penetapan Kinerja, Formulir Rencana Kinerja Tahunan dan Formulir Pengukuran Kinerja yang mengacu pada Rencana Strategik (RENSTRA), Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Katingan Tahun 2013-2018 dan Rencana Kinerja Tahunan (RKT) tahun 2014.

Hasil evaluasi pelaksanaan program dan kegiatan menunjukkan bahwa dari 28 program dan 125 kegiatan serta 42 sasaran strategis dan 77 indikator pada tahun 2014 dalam RKT, telah dilaksanakan 28 program, 125 kegiatan, 41 sasaran, dan 74 indikator.

Dalam memfasilitasi program dan kegiatan untuk mencapai sasaran tahun 2014 didukung dengan pendanaan dari berbagai sumber yaitu Rp. 56.681.171.184,70 dengan realisasi sebesar Rp. 52.166.651.479,96 atau 92,04%.

Masalah pokok yang berpengaruh pada kinerja kegiatan dalam mencapai sasaran Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan adalah masih terbatasnya kualitas sumber daya yang dimiliki, baik sumber daya manusia maupun sarana prasarana di Dinas Kesehatan, Puskesmas, dan jaringannya dalam hal pelaksanaan program maupun pengelolaan keuangan serta masih belum maksimalnya upaya-upaya untuk meningkatkan kemandirian masyarakat untuk hidup sehat.

Permasalahan tersebut dapat diatasi dengan peningkatan sarana dan prasarana pelayanan kesehatan disertai ketersediaan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia

(4)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

khususnya tenaga kesehatan, baik di lingkungan Dinas Kesehatan maupun di Puskesmas dan jaringannya sebagai perencana dan pelaksana program dan kegiatan. Selain itu upaya kesehatan tidak hanya difokuskan pada ketersediaan sarana dan prasarana kesehatan yang bersifat pengobatan (kuratif) namun perlu diimbangi dengan upaya-upaya pencegahan (preventif) dan peningkatan kemandirian masyarakat untuk hidup sehat (promotif).

Peningkatan alokasi dana operasional Puskesmas serta dana-dana lain yang disalurkan langsung ke Puskesmas harus diikuti dengan pembentukan tim verifikasi untuk menguji kebenaran pelaksanaan dan pemanfaatan dana-dana tersebut oleh Puskesmas sehingga pemanfaatan dapat lebih tepat sasaran dan berhasil guna.

(5)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

DAFTAR ISI

Halaman KATA PENGANTAR --- i RINGKASAN EKSEKUTIF --- ii DAFTAR ISI --- iv BAB I PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Tugas Dan Fungsi Serta Struktur Organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan --- 1

1.2. Tujuan --- 4

1.3. Dasar Yuridis Penyusunan Laporan Kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014 --- 5

1.4. Permasalahan Utama --- 6

1.5. Sistematika Penulisan --- 6

BAB II PERENCANAAN KINERJA 2.1. Visi dan Misi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014-2018 --- 9

2.2. Tujuan dan Sasaran --- 10

2.3. Rencana Kinerja Tahunan--- 13

2.4. Indikator Kinerja Utama (IKU) --- 19

2.5. Keterkaitan Rencana Kerja Anggaran Dengan RPJMD --- 21

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA 3.1. Capaian Kinerja Organisasi --- 24

3.2. Capaian Indikator Kinerja Utama --- 65

3.3. Capaian Kinerja Organisasi Terkait Indikator Dalam RPJMD Kabupaten Katingan Tahun 2013-2018 --- 69

3.4. Realisasi Anggaran --- 74

(6)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014 LAMPIRAN

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1.1. Struktur Organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014---3

(7)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

DAFTAR TABEL Halaman

Tabel 2.1. Rencana Capaian Kinerja Sasaran Sekretariat

Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014--- 13

Tabel 2.2. Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pelayanan Kesehatan

Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014--- 14

Tabel 2.3 Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pengendalian

Masalah Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

Tahun Anggaran 2014--- 15

Tebel 2.4. Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pengembangan Sumber

Daya Manusia Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

Tahun Anggaran 2014--- 16

Tabel 2.5. Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Jaminan Dan

Sarana Kesehatan Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

Tahun Anggaran 2014--- 17

Tabel 2.6. Rencana Capaian Kinerja Sasaran UPTD

Di Lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

Tahun Anggaran 2014--- 17

Tabel 2.7. Program Prioritas Dan Jumlah Kegiatan Di Dinas Kesehatan

Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014--- 18 Tabel 2.8. Indikator Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan

Di Kabupaten/Kota Berdasarkan

Permenkes Nomor 741/MENKES/PER/VII/2008--- 20

Tabel 3.1. Capaian Kinerja Sasaran Sekretariat Dinas Kesehatan

Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014--- 25

Tabel 3.2. Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Ketersediaan Sarana Dan

Prasarana Pelayanan Administrasi Umum Dan Kepegawaian

Secara Lengkap --- 26

Tabel 3.3. Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Pemeliharaan Sarana Dan Prasarana

Pelayanan Administrasi Umum Dan Kepegawaian--- 27

Tabel 3.4. Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Pelayanan Administrasi Keuangan

Sesuai Yang Dapat Dilaksanakan Secara Tepat Waktu--- 28

Tabel 3.5. Capaian Kinerja Sasaran Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola

Keuangan Di Dinas Kesehatan Dan Puskesmas--- 29

Tabel 3.6. Capaian Kinerja Sasaran Ketersediaan Dokumen Perencanaan

Sesuai Standar--- 30

Tabel 3.7. Capaian Kinerja Sasaran Ketersediaan Dokumen Pelaporan

Sesuai Standar--- 31

Tabel 3.8. Capaian Kinerja Sasaran Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Data

Pelaporan Pada Dinas Kesehatan Dan Puskemas--- 33

Tabel 3.9. Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pelayanan Kesehatan

(8)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Tabel 3.10. Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Pelayanan Gizi Keluarga

Dan Masyarakat--- 38 Tabel 3.11. Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Pelayanan Kesehatan

Ibu Dan Anak / Reproduksi--- 41 Tabel 3.12. Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Pelayanan Kesehatan Khusus

Dan Kemitraan Lintas Sektor Dalam Pemberdayaan Masyarakat

Untuk Pembangunan Kesehatan--- 44 Tabel 3.13. Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pengendalian Masalah Kesehatan

Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014--- 45 Tabel 3.14. Capaian Kinerja Sasaran Penanganan KLB Dengan Penyelidikan

Epidemiologi < 24 Jam --- 50 Tabel 3.15. Capaian Kinerja Sasaran Peningkatan Promosi Dan Pengembangan

Media Promosi Penyehatan Lingkungan --- 51 Tabel 3.16. Capaian Kinerja Sasaran Peningkatan Sarana Sanitasi Yang

Memenuhi Syarat Kesehatan --- 52 Tabel 3.17. Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pengembangan Sumber Daya

Manusia Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

Tahun Anggaran 2014 --- 54 Tabel 3.18. Capaian Kinerja Sasaran Bidang Jaminan Dan Sarana Kesehatan

Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggara 2014 --- 57 Tabel 3.19. Capaian Kinerja Sasaran Pelayanan Jaminan Pelayanan Kesehatan

Masyarakat Yang Bermutu, Merata, Dan Terjangkau --- 58 Tabel 3.20. Capaian Kinerja Sasaran Ketersediaan Obat-Obatan Untuk

Mendukung Pelayanan Kesehatan Dasar Yang Merata Dan

Terjangkau Di Seluruh Wilayah Kabupaten Katingan --- 60 Tabel 3.21. Capaian Kinerja Sasaran Kualitas Obat Dan Bahan Pangan

Yang Aman Bagi Masyarakat Pengguna --- 61 Tabel 3.22. Capaian Kinerja Sasaran Ketersediaan Sarana Prasarana Pelayanan

Kesehatan Dasar Yang Bermutu Dan Terjangkau

Di Seluruh Wilayah Kabupaten Katingan --- 62 Tabel 3.23. Capaian Kinerja Sasaran UPTD Pada Dinas Kesehatan

Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014 --- 63 Tabel 3.24. Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Ketersediaan Dukungan

Dana Pelayanan Kesehatan UPTD Pada Dinas Kesehatan

Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014 --- 64 Tabel 3.25. Capaian Pelaksanaan SPM Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

Tahun Anggaran 2014 --- 66 Tabel 3.26. Capaian Kinerja Indikator Terkait RPJMD Kabupaten Katingan

(9)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Gambaran Tugas Dan Fungsi Serta Struktur Organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten

Katingan

Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan merupakan salah satu Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Katingan, berkedudukan sebagai unsur pelaksana teknis Pemerintah Kabupaten Katingan. Dasar hukum Susunan Organisasi dan Tata Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan adalah Peraturan Daerah Kabupaten Katingan Nomor 3 Tahun 2011 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Katingan Nomor 5 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Katingan.

Menurut Peraturan Daerah Kabupaten Katingan Nomor 3 Tahun 2011, Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan bertugas melaksanakan urusan Pemerintah Daerah di bidang kesehatan, dengan beberapa fungsi sebagai berikut :

1. Perumusan kebijaksanaan teknis di bidang kesehatan sesuai dengan kebijaksanaan yang ditetapkan Bupati berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

2. Penyelenggaraan sebagian urusan pemerintahan dan pelayanan umum di bidang kesehatan;

3. Pembinaan dan pelaksanaan tugas di bidang kesehatan yang meliputi bina pelayanan kesehatan, pengendalian penyakit dan penyehatan lingkungan, sumber daya kesehatan dan bina program kesehatan;

4. Pelaksanaan pelayanan teknis ketatausahaan dinas;

5. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Berdasarkan tugas pokok dan fungsi tersebut, susunan organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan terdiri dari :

1. Kepala Dinas

(10)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014 a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian b. Sub Bagian Keuangan

c. Sub Bagian Penyusunan Program dan Pelaporan 3. Bidang, terdiri dari :

a. Bidang Pelayanan Kesehatan Masyarakat membawahi : 1). Seksi Kesehatan Dasar

2). Seksi Kesehatan Khusus 3). Seksi Kesehatan Rujukan

b. Bidang Pengendalian Masalah Kesehatan membawahi : 1). Seksi Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit 2). Seksi Wabah dan Kejadian Luar Biasa

3). Seksi Kesehatan Lingkungan

c. Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia Kesehatan membawahi : 1). Seksi Perencanaan dan Pendayagunaan

2). Seksi Pendidikan dan Pelatihan 3). Seksi Registrasi dan Akreditasi

d. Bidang Jaminan dan Sarana Kesehatan membawahi : 1). Seksi Jaminan Kesehatan

2). Seksi Sarana dan Peralatan Kesehatan 3). Seksi Kefarmasian

e. Kelompok Jabatan Fungsional f. Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) :

1). UPTD Kecamatan Katingan Kuala berkedudukan di Puskesmas Pegatan I dan Puskesmas Pegatan II;

2). UPTD Kecamatan Mendawai berkedudukan di Puskesmas Mendawai; 3). UPTD Kecamatan Kamipang berkedudukan di Puskesmas Baun Bango; 4). UPTD Kecamatan Tasik Payawan berkedudukan di Puskesmas Petak

Bahandang;

5). UPTD Kecamatan Katingan Hilir berkedudukan di Puskesmas Kasongan, Puskesmas Kereng Pangi, dan Puskesmas Kasongan II;

(11)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

6). UPTD Kecamatan Tewang Sangalang Garing berkedudukan di Puskesmas Pendahara;

7). UPTD Kecamatan Pulau Malan berkedudukan di Puskesmas Buntut Bali; 8). UPTD Kecamatan Katingan Tengah berkedudukan di Puskesmas Tumbang

Samba;

9). UPTD Kecamatan Sanaman Mantikei berkedudukan di Puskesmas Tumbang Kaman;

10).UPTD Kecamatan Marikit berkedudukan di Puskesmas Tumbang Hiran; 11).UPTD Kecamatan Katingan Hulu berkedudukan di Puskesmas Tumbang

Sanamang;

12).UPTD Kecamatan Petak Malai berkedudukan di Puskesmas Tumbang Baraoi;

13).UPTD Kecamatan Bukit Raya berkedudukan di Puskesmas Tumbang Kajamei.

Adapun struktur Organisasi pad Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014 adalah seperti tampak pada gambar dibawah ini :

Gambar 1.1. Struktur Organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014

UPTD

SENSASRAWATIE, A.Md. Keb YERIASIE, A.Md. Keb SUMIANTO ELISAWATI, S.Si, A.pt

NIP. 19650104 198412 2 005 NIP. 19720110 199212 2 001 NIP. 19670119 198903 1 005 NIP. 19750426 200904 2 001 KEPALA SEKSI KESEHATAN KEPALA SEKSI KESEHATAN KEPALA SEKSI REGISTRASI KEPALA SEKSI

KHUSUS LINGKUNGAN DAN AKREDITASI KEFARMASIAN

BEDRI SIPRIANUS NABAT, SKM HELLY ENTHAI, SKM SRI KRISNA WIDYA PURBA KUSUMA, S.Kep NIP. 19690824 198911 1 002 NIP. 19641231 198603 1 173 NIP. 19611005 198207 2 001 NIP. 19860808 200904 1 001

KEPALA SEKSI KEPALA SEKSI WABAH KEPALA SEKSI PENDIDIKAN KEPALA SEKSI SARANA

KESEHATAN RUJUKAN DAN BENCANA DAN PELATIHAN DAN PERALATAN KESEHATAN

SIRWANTI,SKM DHANA HARDINATA I WAYAN TRIMANDALAJAYA, SKM SETIA JAYA, SKM

NIP. 19691124 199303 2 010 NIP. 19580818 197603 1 001 NIP. 19621007 198703 1 011 NIP. 19690423 198901 1 001 KEPALA SEKSI KESEHATAN KEPALA SEKSI PENGENDALIAN DAN KEPALA SEKSI PERENCANAAN DAN KEPALA SEKSI

DASAR PEMBERANTASAN PENYAKIT PENDAYAGUNAAN JAMINAN KESEHATAN

MEYATI, SKM LISMAWATY, SKM HOTDEN MANTO MANALU, S.Si. Apt. M.Si GLORIKUS G, SKM, M.Kes NIP. 19580525 198203 2 006 NIP. 19660201 198603 2 017 NIP. 19711119 200012 1 001 NIP. 19710629 200003 1 001

KEPALA BIDANG PELAYANAN KEPALA BIDANG PENGENDALIAN KEPALA BIDANG PENGEMBANGAN SUMBER KEPALA BIDANG JAMINAN DAN KESEHATAN MASALAH KESEHATAN DAYA MANUSIA KESEHATAN SARANA KESEHATAN

ANDI NORALAM, SKM YUSTINIE WOERI ARYANTO, S.Si NIP. 19670811 198802 1 003 NIP. 19650816 198703 2 007 NIP. 19740629 200501 1 011

KEPEGAWAIAN KEUANGAN PROGRAM & PELAPORAN

KABUPATEN KATINGAN dr. SIMON BIRING, MPH NIP. 19620420 199803 1 002

SEKRETARIS KELOMPOK JABATAN dr. ROBERTUS PAMURYANTO, M.Si

KASUB BAG.PENYUSUNAN

BAGAN STRUKTUR ORGANISASI DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN

KEPALA DINAS KESEHATAN

FUNGSIONAL NIP. 19681119 200003 1 003

(12)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Masing-masing bidang dan seksi melaksanakan program dan kegiatan yang mengacu kepada uraian tugas dan fungsi Dinas Kesehatan selaku Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Katingan serta Rencana Strategis (RENSTRA) Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014-2018.

Seiring dengan terlaksananya program dan pelayanan serta berakhirnya tahun anggaran 2014, selanjutnya menindaklanjuti Surat Wakil Bupati Katingan Nomor 060/13/ORG/2015 Tahun 2015 perihal Evaluasi AKIP Kabupaten Katingan Tahun 2014 tanggal 13 Januari 2015 maka Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan perlu membuat pelaporan kinerja instansi untuk melihat sejauh mana keberhasilan kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan tahun 2014 dibandingkan dengan target kinerja yang telah ditetapkan, kendala dan hambatan yang ditemui dalam pelaksanaan program, serta analisis pemecahan masalah untuk kepentingan pengambilan keputusan bagi kemajuan program dan pelayanan di bidang kesehatan pada tahun-tahun berikutnya.

1.2. Tujuan

Tujuan penyusunan laporan Akuntabilitas Kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan ini adalah :

1. Dinilainya pencapaian setiap indikator kinerja kegiatan sesuai dengan program, kebijakan, sasaran, dan tujuan yang telah ditetapkan dalam mewujudkan visi, misi, dan strategi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan;

2. Dinilainya pencapaian setiap indikator kinerja standar pelayanan minimal guna memberikan gambaran tentang keberhasilan dan kegagalan pencapaian tujuan dan sasaran;

3. Teridentifikasinya permasalahan yang dihadapi dalam pencapaian indikator kinerja kegiatan dan indikator kinerja standar pelayanan minimal;

4. Dilakukannya analisis upaya pemecahan masalah yang dihadapi dalam pelaksanaan kegiatan, program, dan kebijakan dalam rangka mewujudkan sasaran, tujuan, visi, dan misi sebagaimana ditetapkan dalam rencana strategik.

(13)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

1.3. Dasar Yuridis Penyusunan Laporan Kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

Tahun 2014

Laporan Kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014 disusun dengan berpedoman pada :

1. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan; 2. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang Otonomi Daerah;

3. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1999 tentang Perimbangan Keuangan Pusat dan Daerah;

4. Peraturan Pemerintah Nomor 105 Tahun 2000 tentang Tata Cara Pengelolaan Pertanggungjawaban Keuangan Daerah;

5. Peraturan Pemerintah Nomor 108 Tahun 2000 tentang Tata Cara Pertanggungjawaban Kepala Daerah.

6. Peraturan Presiden RI Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah;

7. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja, Dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah;

8. Peraturan Daerah Kabupaten Katingan Nomor 3 Tahun 2011 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Katingan Nomor 5 Tahun 2008 Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Katingan;

9. Permendagri Nomor 55 Tahun 2007 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;

10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor : 741/Menkes/Per/VII/2008 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;

11. Peraturan Bupati Katingan Nomor 27 Tahun 2013 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan.

(14)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

1.4. Permasalahan Utama

Beberapa permasalahan yang terkait dengan pembangunan kesehatan di Kabupaten Katingan yang akan dihadapi pada tahun 2014, berdasarkan pada evaluasi program dan kegiatan serta kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan pada tahun 2013.

Berdasarkan evaluasi Standar Pelayanan Minimal pada tahun 2013 sebagai indikator kinerja utama, ada beberapa indikator yang belum mencapai target yang telah ditetapkan. Masih terdapat kesenjangang antara realisasi dan target. Indikator-indikator yang belum memenuhi target yang ditetapkan tersebut adalah cakupan ibu hamil dengan komplikasi yang ditangani, cakupan desa/kelurahan UCI, cakupan pemberian makanan pendamping ASI pada anak usia 6-24 bulan keluarga miskin, cakupan penemuan dan penanganan penderita penyakit, cakupan pelayanan kesehatan dasar masyarakat miskin, dan cakupan desa siaga aktif.

Disamping itu masalah kematian ibu melahirkan masih harus mendapat penanganan yang serius karena sampai dengan tahun 2013 angka kematian ibu per 100.000 kelahiran hidup mencapai 323, masih jauh dari target MDGs yaitu 102 yang diharapkan dapat tercapai pada tahun 2015.

Pada tahun 2014 merupakan awal dari diberlakukannya Sistem Jaminan Kesehatan Nasional yang akan dikelola oleh Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Bidang Kesehatan. Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan sebagai pemberi pelayanan kesehatan diharapkan dapat siap untuk melaksanakan pelayanan kesehatan bagi peserta BPJS, serta diharapkan mampu untuk mengelola dana kapitasi yang dibayarkan oleh BPJS sebagai besaran pembayaran per bulan yang dibayar dimuka kepada FKTP (Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama) berdasarkan jumlah peserta yang terdaftar tanpa memperhitungkan jenis dan jumlah pelayanan kesehatan yang diberikan.

1.5. Sistematika Penulisan

Sistematika penulisan pada penyusunan LAKIP ini adalah :

BAB I PENDAHULUAN

Pada bab ini disajikan penjelasan umum organisasi dengan penekanan pada aspek strategis organisasi serta permasalahan utama yang sedang dihadapi organisasi.

(15)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

BAB II PERENCANAAN KINERJA

Pada bab ini diuraikan ringkasan penetapan kinerja tahun yang bersangkutan.

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA

3.1. Capaian Kinerja Organisasi

Pada sub bab ini disajikan capaian kinerja organisasi untuk setiap pernyataan kinerja sasaran strategis organisasi sesuai dengan hasil pengukuran kinerja organisasi. Untuk setiap pernyataan kinerja sasaran strategis tersebut dilakukan analisis capaian kinerja dengan cara membandingkan antara target dan realisasi kinerja tahun ini; membandingkan realisasi kinerja serta capaian kinerja tahun ini dengan tahun lalu dan beberapa tahun terakhir; membandingkan realisasi kinerja sampai dengan tahun ini dengan target jangka menengah yang terdapat dalam Renstra Dinas Kesehatan tahun 2014-2018; membandingkan realisasi kinerja tahun ini dengan standar nasional; disertai dengan analisis penyebab keberhasilan atau kegagalan serta altenatif solusi yang telah dilakukan, dan analisis atas efisiensi penggunaan sumber daya. Selain itu juga dilakuan analisis program atau kegiatan yang menunjang keberhasilan atau kegagalan pencapaian pernyataan kinerja.

3.2. Capaian Indikator Kinerja Utama (IKU)

Pada sub bab ini diuraikan mengenai capaian realisasi SPM bidang kesehatan beserta analisis dan permasalahan yang dihadapi.

3.3. Capaian Kinerja Organisasi Terkait Indikator Dalam RPJMD Kabupaten Katingan Tahun 2013-2018

Pada sub bab ini diuraikan pencapaian indikator yang terkait dengan indikator RPJMD Kabupaten Katingan.

3.4. Realisasi Anggaran

Pada sub bab ini diuraikan realisasi anggaran yang digunakan dan yang telah digunakan untuk mewujudkan kinerja organisasi sesuai dengan dokumen Penetapan Kinerja.

(16)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

BAB IV PENUTUP

Pada bab ini diuraikan kesimpulan umum atas capaian kinerja organisasi serta langkah dimasa mendatang yang akan dilakukan organisasi untuk meningkatkan kinerjanya.

LAMPIRAN :

(17)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

BAB II

PERENCANAAN KINERJA

2.1. Visi dan Misi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014-2018

Arah pengembangan pembangunan di bidang kesehatan diarahkan kepada rumusan visi pembangunan daerah Kabupaten Katingan yakni “KATINGAN CERDAS, SEHAT, DAN

TERBUKA” dengan salah satu misinya “Meningkatkan Kualitas dan Kuantitas Dalam Sistem dan Kelembagaan Pada Bidang Pendidikan dan Kesehatan”.

Dalam Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan tahun 2014-2018 Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan telah menetapkan visi dan beberapa misi untuk mencapai hasil pembangunan yang optimal dalam bidang kesehatan. Visi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan tahun 2014-2018 adalah “Terwujudnya Masyarakat Katingan Yang Mandiri Hidup

Sehat Pada Tahun 2018”.

Untuk mencapai visi tersebut, dijabarkan beberapa misi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan sesuai dengan tugas fungsi bidang/sekretariat dan UPTD pada Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan, yaitu :

1. Mewujudkan pelayanan prima administrasi umum dan kepegawaian, administrasi keuangan, penyusunan program dan pelaporan (Misi Sekretariat);

2. Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dasar, pelayanan kesehatan khusus, dan pelayanan kesehatan rujukan (Misi Bidang Pelayanan Kesehatan);

3. Meningkatkan kualitas upaya pemberantasan dan pencegahan penyakit, penanganan wabah dan kejadian luar biasa, serta pengembangan upaya kesehatan lingkungan (Misi Bidang Pengendalian Masalah Kesehatan);

4. Meningkatkan kualitas SDM kesehatan melalui perencanaan dan pendayagunaan, pendidikan dan pelatihan, serta registrasi dan akreditasi tenaga (Misi Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia Kesehatan);

5. Meningkatkan cakupan pelayanan jaminan kesehatan, pelayanan kefarmasian, serta penyediaan sarana dan peralatan kesehatan (Misi Bidang Jaminan dan Sarana Kesehatan);

(18)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

2.2. Tujuan dan Sasaran

Tujuan merupakan penjabaran dari penyataan misi yang akan dicapai atau dihasilkan dan bersifat idealistik, mengandung keinginan kuat untuk melakukan perubahan ke arah yang lebih baik.

Sasaran adalah penjabaran dari tujuan yakni sesuatu yang akan dicapai melalui tindakan berupa kebijakan alokasi sumber daya, program, dan kegiatan.

Tujuan dan sasaran prioritas Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan tahun 2014 berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan rencana kerja dan capaian target kinerja, disusun berdasarkan misi dari masing-masing bidang.

Misi I, Mewujudkan pelayanan prima administrasi umum dan kepegawaian, administrasi keuangan, penyusunan program dan pelaporan, mempunyai beberapa tujuan :

1. Terwujudnya pelayanan prima di bidang administrasi umum dan kepegawaian; 2. Terwujudnya pelayanan prima di bidang administrasi keuangan;

3. Terwujudnya perencanaan dan pelaporan program dan kegiatan berbasis data termutakhir dan tepat waktu.

Tujuan-tujuan tersebut mempunyai sasaran-sasaran sebagai berikut :

1. Cakupan ketersediaan sarana dan prasarana pelayanan administrasi umum dan kepegawaian secara lengkap;

2. Cakupan pemeliharaan sarana prasarana pelayanan administrasi umum dan kepegawaian;

3. Cakupan pelayanan administrasi keuangan sesuai standar yang dapat dilaksanakan secara tepat waktu;

4. Peningkatan kapasitas SDM pengelola keuangan di Dinas Kesehatan dan Puskesmas;

5. Ketersediaan dokumen perencanaan sesuai standar; 6. Ketersediaan dokumen pelaporan sesuai standar;

7. Peningkatan kapasitas SDM pengelola data dan pelaporan pada Dinas Kesehatan dan Puskesmas;

8. Peningkatan pemutakhiran dan penyediaan database berbasis fakta (evidence

(19)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Misi II, meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dasar, pelayanan kesehatan khusus, dan pelayanan kesehatan rujukan, mempunyai beberapa tujuan :

1. Meningkatkan kualitas status gizi keluarga dan masyarakat untuk menjadi keluarga sadar gizi (Kadarzi);

2. Meningkatkan kesehatan ibu dan anak, serta reproduksi.

Tujuan-tujuan tersebut mempunyai beberapa sasaran sebagai berikut : 1. Pelayanan gizi pada ibu hami, bayi, dan balita;

2. Pelayanan kesehatan ibu dan anak; 3. Pelayanan kesehatan dasar.

Misi III, meningkatkan kualitas upaya pemberantasan dan pencegahan penyakit, penanganan wabah dan kejadian luar biasa, serta pengembangan upaya kesehatan lingkungan, mempunyai beberapa tujuan :

1. Terwujudnya pelayanan pencegahan dan pemberantasan penyakit yang berkualitas sesuai SPM;

2. Terwujudnya pelayanan penanggulangan wabah dan kejadian luar biasa yang berkualitas sesuai SPM;

3. Terwujudnya upaya pengembangan kesehatan lingkungan yang berkualitas sesuai SPM.

Tujuan-tujuan tersebut mempunyai beberapa sasaran sebagai berikut : 1. Cakupan desa/kelurahan UCI;

2. Cakupan penemuan dan penanganan penderita penyakit;

3. Peningkatan cakupan penemuan dan pengobatan penderita malaria; 4. Penanganan dan pengobatan penderita filariasis;

5. Peningkatan penanganan HIV/AIDS;

6. Penanganan KLB dengan penyelidikan epidemiologi < 24 jam;

7. Peningkatan promosi dan pengembangan media promosi penyehatan lingkungan; 8. Pemantauan kualitas air minum;

(20)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

10. Peningkatan upaya sanitasi dasar berbasis masyarakat;

11. Peningkatan upaya pengawasan tempat pengolahan makanan;

12. Penyehatan lingkungan untuk mencegah perkembangan jentik nyamuk.

Misi IV, meningkatkan kualitas SDM kesehatan melalui perencanaan dan pendayagunaan, pendidikan dan pelatihan, serta registrasi dan akreditasi tenaga kesehatan, mempunyai beberapa tujuan :

1. Terwujudnya upaya perencanaan dan pendayagunaan tenaga kesehatan secara berhasil guna dan berdaya guna;

2. Terwujudnya upaya peningkatan kualitas SDM kesehatan melalui pendidikan dan pelatihan yang berhasil guna dan berdaya guna;

3. Terwujudnya upaya peningkatan kualitas SDM kesehatan melalui registrasi dan akreditasi yang berhasil guna dan berdaya guna.

Tujuan-tujuan tersebut mempunyai beberapa sasaran sebagai berikut :

1. Penilaian angka kredit jabatan fungsional tenaga kesehatan sesuai ketentuan; 2. Peningkatan reward untuk peningkatan kinerja tenaga kesehatan;

3. Pemerataan tenaga kesehatan berkualitas di seluruh wilayah Kabupaten Katingan; 4. Peningkatan kompetensi teknis SDM tenaga kesehatan melalui pendidikan formal

dan non formal;

5. Perijinan pemilik sarana prasarana kesehatan swasta; 6. Perijinan praktek kerja sesuai profesi di bidang kesehatan.

Misi V, meningkatkan cakupan pelayanan jaminan kesehatan, pelayanan kefarmasian, serta penyediaan sarana dan peralatan kesehatan, mempunyai beberapa tujuan :

1. Terwujudnya peningkatan upaya promosi kesehatan dan cakupan pelayanan jaminan kesehatan masyarakat sesuai SPM;

2. Terwujudnya peningkatan cakupan pelayanan kefarmasian sesuai SPM;

3. Terwujudnya upaya peningkatan penyediaan sarana dan prasarana pelayanan kesehatan.

(21)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Tujuan-tujuan tersebut mempunyai sasaran-sasaran sebagai berikut : 1. Seluruh desa menjadi desa siaga;

2. Pelayanan jaminan pelayanan kesehatan masyarakat yang bermutu, merata, dan terjangkau;

3. Ketersediaan obat-obatan untuk mendukung pelayanan kesehatan dasar yang merata dan terjangkau di seluruh wilayah Kabupaten Katingan;

4. Kualitas obat dan bahan pangan yang aman bagi masyarakat pengguna 5. Standarisasi tanaman obat dan bahan alam Kabupaten Katingan;

6. Ketersedian sarana prasarana pelayanan kesehatan dasar yang bermutu dan terjangkau di seluruh wilayah Kabupaten Katingan.

2.3. Rencana Kinerja Tahunan

Rencana kinerja merupakan penjabaran dari sasaran dan program yang akan dilaksanakan melalui berbagai kegiatan tahunan. Sasaran kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan tahun 2014 berdasarkan bidang adalah sebagai berikut :

Tabel 2.1 : Rencana Capaian Kinerja Sasaran Sekretariat Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014

1 2 3 4

BAGIAN SEKRETARIAT

I.1.1 Cakupan Ketersediaan Sarana dan Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian Secara Lengkap

Persentase Kelengkapan Sarana dan Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian

100,00%

I.1.2 Cakupan Pemeliharaan Sarana Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian

Persentase Pemeliharaan Sarana Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian

100,00%

I.2.1 Cakupan Pelayanan Administrasi Keuangan Sesuai Standar yang Dapat Dilaksanakan Secara Tepat Waktu

Persentase Pelayanan Administrasi Keuangan Sesuai Standar yang Dapat Dilaksanakan Secara Tepat Waktu

100,00%

I.2.2 Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Keuangan Di Dinas Kesehatan dan Puskesmas

Persentase SDM Pengelola Keuangan yang Memiliki Kapasitas Melaksanakan Administrasi Keuangan Sesuai Prosedur dengan Kategori Baik

100,00%

I.3.1 Ketersediaan Dokumen Perencanaan Sesuai Standar Persentase Dokumen Perencanaan yang Ada Dibandingkan Dokumen Perencanaan yang Seharusnya Ada Sesuai Standar

100,00%

I.3.2 Ketersediaan Dokumen Pelaporan Sesuai Standar Persentase Ketersediaan Dokumen Pelaporan yang Ada Dibandingkan Dokumen Pelaporan yang Seharusnya Ada Sesuai Standar

100,00%

I.3.3 Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Data dan Pelaporan pada Dinas Kesehatan dan Puskesmas

Persentase SDM Pengelola Data dan Pelaporan dengan Kapasitas Kategori Baik

100,00%

I.3.4 Peningkatan Pemutakhiran dan Penyediaan Database Berbasis Fakta (Evidence Based)

Persentase Kelengkapan Database Kesehatan Kabupaten Katingan

100,00%

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET 2014

(22)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Tabel 2.2 : Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014

1 2 3 4

BIDANG YANKES

Cakupan ASI Eksklusif 20,00%

Cakupan D/S 50,00%

Cakupan Pemberian MP-ASI pada Anak Usia 6-24 Bulan Keluarga Miskin

100,00%

Cakupan Ketersediaan Bufferstock MP-ASI 100,00%

Cakupan Pemberian Makanan Tambahan pada Bumil KEK

100,00%

Cakupan Ketersediaan PMT Bumil KEK 100,00%

Cakupan Pemberian Tablet Fe 92,00%

Cakupan Pemberian Vitamin A 100,00%

Cakupan Balita Gizi Buruk Mendapat Perawatan 100,00%

Cakupan Pelayanan PERKESMAS (Perawatan Kesehatan Masyarakat)

75,00%

Cakupan Pelayanan Anak Balita 43,00%

Cakupan Kunjungan Ibu Hamil (K4) 92,00%

Cakupan Komplikasi Kebidanan yang Ditangani 25,00%

Cakupan Pertolongan Persalinan oleh Tenaga Kesehatan yang Memiliki Kompetensi Kebidanan

92,00%

Cakupan Neonatus dengan Komplikasi yang Ditangani 20,00%

Cakupan Peserta KB Aktif 72,00%

II.1.3 Seluruh Desa Menjadi Desa Siaga Cakupan Desa Siaga Aktif 55,00%

Cakupan Pelayanan Usaha Kesehatan Sekolah 60,00%

Cakupan Pelayanan Kesehatan Jemaah Haji 100,00%

Cakupan Pelayanan Imunisasi Calon Jemaah Haji 100,00%

Cakupan Pelayanan Posyandu Lansia 25,00%

Cakupan Pelayanan Kesehatan Remaja 85,00%

II.2.2 Cakupan Pelayanan Kesehatan Kerja di Puskesmas dan Jaringannya

Cakupan Pelayanan Kesehatan Kerja di Puskesmas 70,00%

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

2014

II.1.1 Cakupan Pelayanan Gizi Keluarga dan Masyarakat

II.2.1 Cakupan Pelayanan Kesehatan Khusus dan Kemitraan Lintas Sektor dalam Perberdayaan Masyarakat untuk Pembangunan Kesehatan

II.1.2 Cakupan Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak/Reproduksi

(23)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Tabel 2.3 : Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pengendalian Masalah Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014

1 2 3 4

BIDANG PMK

III.1.1 Cakupan Desa/Kelurahan Uci Cakupan Desa/Kelurahan UCI 88,00%

Non Polio AFP Rate per 100.000 Penduduk < 15 Tahun 88,00%

Cakupan Balita dengan Pneumonia yang Ditangani 5,00%

Persentase Penemuan Pasien Baru TB BTA Positif 25,00%

Penderita Diare yang Ditangani 50,00%

Cakupan Penemuan dan Penanganan Penderita Penyakit PML dan PTM

85,00%

Cakupan Penemuan Penderita Malaria 30,00%

Cakupan Pengobatan Penderita Malaria 30,00%

III.1.4 Penanganan dan Pengobatan Penderita Filariasis Cakupan Penanganan dan Pengobatan Penderita Filariasis

0/100.000 Penduduk

III.1.5 Peningkatan Manajemen Penemuan dan Penanganan HIV/AIDS

Peningkatan Penatalaksanaan HIV/AIDS 55,00%

III.1.6 Peningkatan KIE HIV/AIDS Penurunan Jumlah Penderita HIV/AIDS 0,00%

Cakupan Penemuan Kasus HIV/AIDS 100,00%

Cakupan Penanganan Kasus HIV/AIDS 100,00%

Cakupan Upaya Pencegahan Penularan HIV/AIDS 100,00%

III.1.8 Penanganan dan Pengobatan Penderita Gigitan Anjing dan Ular

Cakupan Penanganan dan Pengobatan Penderita Gigitan Anjing dan Ular

65,00%

III.1.9 Peningkatan KIE Pencegahan dan Penanganan Penderita Penyakit

Penurunan Jumlah Penderita Penyakit 85,00%

III.2.1 Penanganan KLB dengan Penyelidikan Epidemiologi < 24 Jam

Cakupan Desa/Kelurahan yang Mengalami KLB Dilakukan Penyelidikan Epidemiologi < 24 jam

100,00%

Cakupan Upaya Penyuluhan dan Promosi Penyehatan Lingkungan

60,00%

Cakupan Ketersediaan Media Promosi Penyehatan Lingkungan

60,00%

Cakupan Jumlah Desa/RT yang Memperoleh Pembangunan Sanitasi Pemukiman

60,00%

Persentase Sarana Sanitasi yang Memenuhi Syarat Kesehatan

60,00%

Cakupan Persentase Jumlah Kegiatan Monev 60,00%

Cakupan Pemeriksaan Jentik Berkala 60,00%

III.3.4 Pemantauan Kualitas Air Bersih/Air Minum Cakupan Upaya Pemantauan Kualitas Air Bersih/Air Minum

60,00%

III.3.5 Peningkatan Upaya Sanitasi Dasar Berbasis Masyarakat

Persentase Desa yang Aktif Melaksanakan STBM 60,00%

III.3.6 Peningkatan Upaya Pengawasan Tempat Pengolahan Makanan

Persentase TPM yang Memenuhi Syarat Kesehatan 60,00%

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

2014

III.3.3 Penyehatan Lingkungan untuk Mencegah Perkembangan Jentik Nyamuk

III.3.1 Peningkatan Promosi dan Pengembangan Media Promosi Penyehatan Lingkungan

III.3.2 Peningkatan Sarana Sanitasi yang Memenuhi Syarat Kesehatan

III.1.7 Peningkatan Penanganan HIV/AIDS

III.1.2 Cakupan Penemuan dan Penanganan Penderita Penyakit

III.1.3 Peningkatan Cakupan Penemuan dan Pengobatan - Penderita Malaria

(24)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Tabel 2.4 : Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014

1 2 3 4

BIDANG PSDMK

IV.1.1 Peningkatan Reward untuk Peningkatan Kinerja Tenaga Kesehatan

Hasil Penilaian Tenaga Kesehatan Teladan 3 Orang

IV.1.2 Pemerataan Tenaga Kesehatan Berkualitas di Seluruh Wilayah Kabupaten Katingan

Persentase Ketersediaan Tenaga Kesehatan Sesuai Profesi Sesuai Kebutuhan

100,00%

Persentase Pejabat Fungsional yang Mampu Menyusun Angka Kredit Sesuai Ketentuan

100,00%

Persentase Anggota Tim Penilai Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan Bersertifikat

100,00%

Persentase Tenaga Kesehatan yang Telah Memenuhi Syarat Pendidikan Minimal Sesuai Kompetensi

100,00%

Persentase Tenaga Kesehatan yang Telah Memenuhi Syarat Kompetensi Teknis Minimal Sesuai Profesi

100,00%

IV.3.1 Perijinan Pemilik Sarana Prasarana Kesehatan Swasta Persentase Sarana Prasarana Kesehatan Swasta yang Terdaftar dan Memiliki Ijin dan Rekomendasi dari Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

100,00%

IV.3.2 Perijinan Praktek Kerja Sesuai Profesi di Bidang Kesehatan

Persentase Profesi Kesehatan yang Membuka Praktek Swasta yang Terdaftar dan Memiliki Ijin dan Rekomendasi dari Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan

100,00%

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

2014

IV.1.3 Penilaian Angka Kredit Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan Sesuai Ketentuan

IV.2.1 Peningkatan Kompetensi Teknis SDM Tenaga Kesehatan Melalui Pendidikan Formal dan Non Formal

(25)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Tabel 2.5 : Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Jaminan dan Sarana Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014

Tabel 2.6 : Rencana Capaian Kinerja Sasaran UPTD di Lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014

1 2 3 4

BIDANG JAMSARKES

Cakupan Kepesertaan Jamkesmas 25,00%

Cakupan Pelayanan Kesehatan Rawat Jalan Strata 1 Masyarakat Miskin

25,00%

Cakupan Pelayanan Kesehatan Rawat Inap Strata 1 Masyarakat Miskin

100,00%

Cakupan Pelayanan Kesehatan Rujukan Pasien Masyarakat Miskin

100,00%

Cakupan Pelayanan Kesehatan Masyarakat Miskin 80,00%

Persentase Pelayanan Kesehatan Rujukan Pasien Masyarakat Miskin

80,00%

Frekuensi Pertemuan Berkala Pelayanan Kesehatan Rujukan

100,00%

V.2.1 Ketersediaan Obat-obatan untuk Mendukung Pelayanan Kesehatan Dasar yang Merata dan Terjangkau di Seluruh Wilayah Kabupaten Katingan

Persentase Ketersediaan Obat Pelayanan Kesehatan Dasar pada Puskesmas dan Jaringannya

93,00%

V.2.2 Kualitas Obat dan Bahan Pangan yang Aman Bagi Masyarakat Pengguna

Persentase Obat, Bahan Pangan dan Makanan yang Beredar Memenuhi Syarat Kesehatan

86,00%

V.2.3 Standarisasi Tanaman Obat dan Bahan Alam di Kabupaten Katingan

Persentase Tanaman Obat Bahan Alam yang Terstandarisasi

60,00%

V.3.1 Ketersediaan Sarana Prasarana Pelayanan Kesehatan Dasar yang Bermutu dan Terjangkau di Seluruh Wilayah Kabupaten Katingan

Persentase Ketersediaan Sarana Prasarana Pelayanan Kesehatan Dasar

80,00%

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

2014

V.1.2 Cakupan Ketersediaan dan Keterjangkauan Pelayanan Kesehatan Rujukan

V.1.1 Pelayanan Jaminan Pelayanan Kesehatan Masyarakat yang Bermutu, Merata dan Terjangkau

1 2 3 4

PUSKESMAS

VI.1.1 Cakupan Ketersediaan Dukungan Dana Pelayanan Kesehatan

Cakupan Ketersediaan Dana Operasional Puskesmas di Puskesmas dan Jaringannya

100,00%

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

(26)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Untuk mewujudkan sasaran tersebut di atas program-program prioritas dan jumlah kegiatan tahun 2013 adalah sebagai berikut :

Tabel 2.7 : Program Prioritas dan Jumlah Kegiatan di Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014

NO. PROGRAM JUMLAH

KEGIATAN

1 Program Administrasi Perkantoran 15

2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 4

3 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 3

4 Program Pelayanan Administrasi Umum 1

5 Program Pelayanan Administrasi Keuangan 1

6 Program Obat dan Perbekalan Kesehatan 3

7 Program Pengawasan Obat dan Makanan 3

8 Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat

3

9 Program Perbaikan Gizi Masyarakat 7

10 Program Pengembangan Lingkungan Sehat 9

11 Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular

8

12 Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin 2

13 Program Pengadaan, Peningkatan, dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Puskemas/Puskesmas Pembantu dan Jaringannya

6

14 Program Kemitraan Peningkatan Pelayanan Kesehatan 3

15 Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Balita 3

16 Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan dan Anak

8

17 Program Penemuan dan Penanganan Penderita Penyakit 2

18 Program Pencegahan, Penemuan, dan Penanganan HIV AIDS

2 19 Program Penanggulangan Bencana Alam Terkait

Kesehatan

1 20 Program Pengembangan Sumber Daya Manusia

Kesehatan

1 21 Program Peningkatan Kompetensi Tim Penilai Jabatan

Fungsional Kesehatan

1

22 Program Upaya Kesehatan Masyarakat 1

23 Program Pemantapan Penyusunan Angka Kredit Jabatan Fungsional Kesehatan

1 24 Program Penyediaan Dana Operasional Puskesmas,

Puskesmas Pembantu, Polindes, Poskesdes, dan Sarana Kesehatan Lainnya

32

25 Program Pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah 2

26 Program Pelayanan Kesehatan Calon Jemaah Haji 1

27 Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Penduduk Lanjut Usia (Lansia)

1

28 Program Pelayanan Kesehatan Remaja 1

125 JUMLAH KEGIATAN

(27)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

2.4. Indikator Kinerja Utama (IKU)

Indikator kinerja adalah ukuran keberhasilan yang menggambarkan terwujudnya kinerja , tercapainya hasil program dan hasil kegiatan. Indikator yang digunakan harus selaras antar tingkatan unit organisasi, dana harus memenuhi kriteria spesifik, dapat diukur, dapat dicapai, relevan, dan sesuai dengan kurun waktu tertentu.

Indikator Kinerja Utama (IKU) merupakan ukuran keberhasilan yang menggambarkan kinerja utama instansi pemerintah sesuai dengan tugas fungsi serta mandat (core business) yang diemban. IKU dipilih dari seperangkat indikator kinerja yang berhasil diidentifikasi dengan memperhatikan proses bisnis organisasi dan kriteria indikator yang baik. Dalam bidang kesehatan Indikator Kinerja Utama dituangkan dalam Standar Pelayanan Minimal

(SPM) bidang kesehatan berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor

741/MENKES/PER/VII/2008 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota.

Untuk memberikan panduan kepada daerah dalam melaksanakan perencanaan,

pelaksanaan dan pengendalian, serta pengawasan dan pertanggungjawaban

penyelenggaraan Standar Pelayanan Minimal bidang kesehatan di Kabupaten/Kota, maka diterbitkanlah Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 828/MENKES/SK/IX/2008 tentang Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota. Secara garis besar, SPM bidang kesehatan memuat indikator pelayanan kesehatan dasar, pelayanan kesehatan rujukan, penyelidikan epidemiologi dan penanggulangan, serta promosi kesehatan dan pemberdayaan masyarakat.

(28)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Tabel 2.8 : Indikator Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota Berdasarkan Permenkes Nomor 741/MENKES/PER/VII/2008

Dalam RPJMD Kabupaten Katingan tahun 2008-2013 belum semua indikator SPM bidang kesehatan yang terakomodir, terdapat beberapa indikator yang masih kurang jelas definisi operasionalnya sehingga mengalami kesulitan dalam menentukan rumus dan cara

Nilai (%) I Pela ya na n Kes eha tan

Da sa r

1 Cakupa n Kunjungan Ibu Hami l K4. 95 2015 Dinkes Kab/Kota

2Cakupa n Ibu ha mil denga n kompli ka si ya ng di tangani.

80 2015 Dinkes Kab/Kota

3Cakupa n pertol ongan persa li na n ol eh bidan a tau tena ga kesehatan yang memili ki kompetensi kebida na n.

90 2015 Dinkes Kab/Kota

4Cakupa n pela ya nan Ibu Nifas 90 2015 Dinkes Kab/Kota

5Cakupa n neona tal denga n kompl ikas i yang di tangani

80 2010 Dinkes Kab/Kota

6Cakupa n kunjungan bayi. 90 2010 Dinkes Kab/Kota

7Cakupa n Des a/Kelura han Uni vers al Chi ld Immuni za ti on (UCI).

100 2010 Dinkes Kab/Kota

8Cakupa n pela ya nan a nak bal ita. 90 2010 Dinkes Kab/Kota

9Cakupa n pemberi a n ma kanan pendamping ASI pa da a nak usi a 6-24 bul an kel ua rga mis ki n.

100 2010 Dinkes Kab/Kota

10Cakupa n Ba li ta gi zi buruk menda pa t perawa tana t

100 2010 Dinkes Kab/Kota

11Cakupa n penjaringa n kes eha tan s is wa SD da n s etingkat

100 2010 Dinkes Kab/Kota

12Cakupa n peserta KB Aktif 70 2010 Dinkes Kab/Kota

13Cakupa n Penemuan da n pena nga na n penderita penyakit

A.Acute Fla cid Pa ra lys is (AFP) ra te per 100.000 penduduk < 15 tahun

100 2010 Dinkes Kab/Kota

B.Penemua n Penderi ta Pneumoni a Bal ita

100 2010 Dinkes Kab/Kota

C. Penemua n Pa s ien Ba ru TB BTA Posi ti f 100 2010 Dinkes Kab/Kota

D.Penderita DBD ya ng Ditanga ni 100 2010 Dinkes Kab/Kota

E.Penemua n Penderi ta Dia re 100 2010 Dinkes Kab/Kota

14Cakupa n pela ya nan kes eha tan da s ar ma syarakat mis ki n

100 2015 Dinkes Kab/Kota

II Pelayanan Kesehatan Rujukan

15Cakupa n pela ya nan kes eha tan rujukan pas ien mas ya ra kat mis ki n.

100 2015 Dinkes Kab/Kota

16Cakupa n pela ya nan gawa t da rura t level 1 yg harus diberikan s arana kes eha tan (RS) di Kab/Kota.

100 2015 Dinkes Kab/Kota

IV Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat

18Cakupa n Des a Sia ga Aktif 80 2015 Dinkes Kab/Kota

Satuan Kerja/ Lembaga Penanggung Jawab 17 Penyelidikan Epidemiologi dan Penanggulangan

Standar Pelayanan Minimal Indikator

Dinkes Kab/Kota

No.

Jenis Pelayanan Dasar & Sub

Kegiatan

Batas Waktu Pencapaian (Tahun)

III Cakupa n Des a/Kelura han mengal ami KLB ya ng di la kuka n penyeli di ka n epi demiologi <24 ja m

(29)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

perhitungan. Tindak lanjut untuk mengatasi permasalahan ini adalah dengan memperjelas definisi operasional masing-masing indikator, sehingga dalam Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014-2018 telah dimasukkan semua indikator SPM.

2.5. Keterkaitan Rencana Kerja Dengan RPJMD

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Katingan tahun 2013-2018 merupakan jabaran dari visi dan misi kepala daerah terpilih, didalamnya berisi tujuan dan sasaran yang hendak dicapai oleh Kabupaten Katingan pada tahun 2018.

Dalam RPJMD ini masalah kesehatan merupakan prioritas utama dalam pembangunan di Kabupaten Katingan, tercermin dari Visi Kabupaten Katingan “Katingan Cerdas, Sehat, dan Terbuka”. Untuk mencapai visi itu tercermin dari Misi III dalam RPJMD yaitu “Meningkatkan Kualitas dan Kuantitas Dalam Sistem dan Kelembagaan Pada Bidang Pendidikan dan Kesehatan”. Tujuan yang hendak dicapai adalah meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat, dengan sasaran yaitu meningkatnya akses dan kualitas kesehatan masyarakat.

Strategi untutuk mencapai sasaran tersebut adalah dengan peningkatan akses pelayanan kesehatan bagi seluruh penduduk, meliputi dua arah kebijakan :

1. Menerapkan sistem jaminan pembiayaan menyeluruh (total coverage) bagi masyarakat, antara lain melalui penerapan pelayanan kesehatan gratis bagi seluruh warga miskin;

2. Mengembangkan Puskesmas rawat inap.

Berapa indikator yang berhubungan dengan kesehatan termuat dalam RPJMD Kabupaten Katingan tahun 2013-2018 yaitu :

1. Cakupan masyarakat miskin dan rentan yang mendapat layanan kesehatan; 2. Jumlah Puskesmas kecamatan yang telah memiliki fasilitas rawat inap; 3. Persentase Desa/Kelurahan siaga aktif;

4. Jumlah Desa/Kelurahan yang menerapkan STBM; 5. Angka Kematian Ibu (per 100.000 kelahiran hidup);

(30)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014 6. Angka Kematian Bayi (per 1.000 kelahiran hidup); 7. Angka Usia Harapan Hidup (tahun);

8. Persentase balita gizi buruk (%);

9. Peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat (%); 10 Peningkatan melek gizi (%);

11. Penurunan gizi kurang dan gizi buruk (%)

Indikator-indikator ini juga telah termuat dalam Rencana Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan melalui program dan kegiatan yang dilaksanakan pada tahun 2014.

Program yang akan dilaksanakan untuk urusan kesehatan yang tercantum dalam RPJMD telah dimuat pula dalam Rencana Kerja tahun 2014 Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan yaitu :

1. Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin; 2. Program Upaya Kesehatan Masyarakat;

3. Program Perbaikan Gizi Masyarakat; 4. Program Pengembangan Lingkungan Sehat;

5. Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Puskesmas/Puskesmas Pembantu dan Jaringannya;

6. Program Penyediaan Dana Operasional Puskesmas, Puskesmas Pembantu, Polindes, Poskesdes, dan Sarana Kesehatan Lainnya;

7. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Balita; 8. Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan dan Anak; 9. Program Obat dan Perbekalan Kesehatan;

10. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat; 11. Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular; 12. Program Kemitraan Peningkatan Pelayanan Kesehatan; 13. Program Penemuan dan Penanganan Penderita Penyakit;

(31)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

14. Program Pencegahan, Penemuan, dan Penanganan HIV AIDS; 15. Program Penanggulangan Bencana Alam Terkait Kesehatan; 16. Program Pengembangan Sumber Daya Manusia Kesehatan; 17. Program Pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah;

18 Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Penduduk Lanjut Usia (Lansia); 19. Program Pelayanan Kesehatan Remaja.

(32)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

BAB III

AKUNTABILITAS KINERJA

Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan selaku unsur pelaksana Pemerintah Daerah dalam bidang kesehatan, berkewajiban untuk melakukan akuntabilitas kinerja melalui penyajian Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) yang disusun berdasarkan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja, dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah. LAKIP menggambarkan tingkat pencapaian atas kinerja selama tahun 2014 berdasarkan sasaran, program dan kegiatan yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis (RENSTRA).

3.1. Capaian Kinerja Organisasi

Tahun 2014 merupakan tahun pertama dalam pelaksanaan Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014-2018. Jika dibandingkan dengan Rencana Strategis (Renstra) periode sebelumnya maka terdapat perbedaan sasaran dan indikator kinerja. Oleh karena itu beberapa indikator tidak dapat dibandingkan dengan pencapaian tahun sebelumnya. Disamping itu juga mengenai pagu anggaran yang tertulis di Penetapan Kinerja tidak sama dengan laporan realisasi untuk kegiatan-kegiatan, dikarenakan ada beberapa kegiatan yang mengalami revisi dan perubahan sesuai dengan yang tercantum dalam Daftar Pelaksanaan Anggaran Perubahan (DPA Perubahan) Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan tahun 2014.

Dalam Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan tahun 2014-2018 terdapat 42 sasaran strategis dan 77 indikator kinerja untuk mencapai sasaran-sasaran strategis tersebut.

Secara rata-rata dari hasil pencapaian kinerja sasaran pada Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan pada tahun 2014 mencapai 91,39%. Dari hasil evaluasi dan pengukuran kinerja terhadap sasaran-sasaran strategis dan indikator-indikator tersebut dapat dijabarkan berdasarkan sekretariat/bidang yang merupakan pemegang program dan kegiatan di lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan, sebagai berikut :

(33)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014 3.1.1. Sekretariat

Sekretariat Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan mempunyai delapan sasaran strategis berdasarkan sub bagian yang terdapat dalam Sekretariat. Sasaran-sasaran strategis tersebut didukung oleh delapan indikator kinerja. Rata-rata pencapaian kinerja sasaran pada Sekretariat Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan pada tahun 2014 adalah 98,89%. Adapun capaian dari kinerja pada Sekretariat Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan tahun 2014 adalah sebagai berikut :

Tabel 3.1 : Capaian Kinerja Sasaran Sekretariat Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun Anggaran 2014.

1. Cakupan Ketersediaan Sarana dan Prasarana Pelayanan Adminsitrasi Umum dan Kepegawaian Secara Lengkap.

Sasaran ini diukur berdasarkan indikator persentase kelengkapan sarana dan prasarana pelayanan administrasi umum dan kepegawaian. Target pada 2014 adalah 100% dan realisasi 100%, sehingga capaian prestasi kerja mencapai 100%. Untuk mencapai indikator ini didukung oleh dua program dan empat belas kegiatan. Program dan Kegiatan pada sasaran ini adalah :

1 2 3 4 5 6

BAGIAN SEKRETARIAT

I.1.1 Cakupan Ketersediaan Sarana dan Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian Secara Lengkap

Persentase Kelengkapan Sarana dan Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian

100,00% 99,29% 99,29%

I.1.2 Cakupan Pemeliharaan Sarana Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian

Persentase Pemeliharaan Sarana Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian

100,00% 97,00% 97,00%

I.2.1 Cakupan Pelayanan Administrasi Keuangan Sesuai Standar yang Dapat Dilaksanakan Secara Tepat Waktu

Persentase Pelayanan Administrasi Keuangan Sesuai Standar yang Dapat Dilaksanakan Secara Tepat Waktu

100,00% 98,54% 98,54%

I.2.2 Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Keuangan Di Dinas Kesehatan dan Puskesmas

Persentase SDM Pengelola Keuangan yang Memiliki Kapasitas Melaksanakan Administrasi Keuangan Sesuai Prosedur dengan Kategori Baik

100,00% 100,00% 100,00%

I.3.1 Ketersediaan Dokumen Perencanaan Sesuai Standar Persentase Dokumen Perencanaan yang Ada Dibandingkan Dokumen Perencanaan yang Seharusnya Ada Sesuai Standar

100,00% 100,00% 100,00%

I.3.2 Ketersediaan Dokumen Pelaporan Sesuai Standar Persentase Ketersediaan Dokumen Pelaporan yang Ada Dibandingkan Dokumen Pelaporan yang Seharusnya Ada Sesuai Standar

100,00% 96,30% 96,30%

I.3.3 Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Data dan Pelaporan pada Dinas Kesehatan dan Puskesmas

Persentase SDM Pengelola Data dan Pelaporan dengan Kapasitas Kategori Baik

100,00% 100,00% 100,00%

I.3.4 Peningkatan Pemutakhiran dan Penyediaan Database Berbasis Fakta (Evidence Based)

Persentase Kelengkapan Database Kesehatan Kabupaten Katingan 100,00% 100,00% 100,00% REALISASI 2014 CAPAIAN KINERJA (%) NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

(34)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Tabel 3.2 : Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Ketersediaan Sarana dan Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian Secara Lengkap

Permasalahan ataupun hambatan yang ditemui dalam mewujudkan sasaran dan indikator ini adalah masalah perumusan output dan outcome pada kegiatan dan program yang ada. Karena program dan kegiatan ini merupakan program dan kegiatan rutin yang juga dilakukan di SKPD lainnya, diharapkan untuk tahun-tahun kedepan ada keseragaman mengenai perumusan output dan outcome melalui pihak terkait seperti Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Katingan, sehingga memudahkan dalam pengukuran kinerja dari indikator tersebut.

1

1). Jas a Sura t Menyura t 100,00% La pora n Juml ah s ura t ya ng di buat da n di ki ri m, La pora n j uml ah s ura t ya ng di teri ma da n di ti nda kl a nj uti

Pers enta s e La pora n Juml a h s ura t ya ng di bua t da n di ki ri m,

Pers enta s eLapora n j uml a h s ura t ya ng di teri ma da n di ti nda kl a nj uti 2). Penyedi a a n Jas a Komuni ka s i ,

Sumber Da ya Ai r, dan Li s tri k

90,00% Terl a ks a nanya penyedi a a n j a s a komuni ka s i , s umber da ya a i r da n l i s tri k Terba ya rnya j a s a komuni ka s i , a i r dan l i s tri k

3). Penyedi a a n Jas a Kebers i ha n Kantor 100,00% La pora n

perta nggungj a wa ba n pengguna a n pengha rum rua nga n da n al a t pembers i h

Terpel i ha ra nya kebers i ha n gedung/ka ntor

4). Penyedi a a n Al a t Tul i s Kantor 100,00% Terl a ks a nanya kegi a ta n penyedi a a n ATK

Ters edi anya ATK untuk mendukung ki nerj a pega wa i

5). Penyedi a a n Bara ng Ceta ka n da n Pengga nda an

100,00% Terl a ks a nanya kegi a ta n penyedi a a n ba ra ng ceta kan da n pengga nda an ka ntor

Ters edi anya kui ta ns i NCR, s top map, a mpl op di na s

6). Penyedi a a n Komponen Ins ta l as i Li s tri k/Penera nga n Banguna n Ka ntor

100,00% La pora n pembel i a n a l a t da n perba i ka n i ns tal a s i l i s tri k

La pora n berfungs i nya i ns tal a s i

l i s tri k/penera nga n ba nguna n ka ntor 7). Penyedi a a n Peral a ta n da n

Perl engka pa n Kantor

100,00% Terl a ks a nanya kegi a ta n penga da a n gens et, AC, Komputer da n pri nter, l ema ri a rs i p, mej a kerj a , kurs i tunggu

Terpenuhi nya kebutuha n penga daa n gens et, AC, Komputer da n pri nter, l ema ri a rs i p, mej a kerj a , kurs i tunggu

8). Penyedi a a n Peral a ta n Ruma h Ta ngga

100,00% Terl a ks a nanya kegi a ta n penyedi a a n peral a ta n ruma h ta ngga

Pers enta s e kebutuha n ruma h ta ngga ya ng dapa t di penuhi

9). Penyedi a a n Ma kana n dan Mi numan 100,00% La pora n penyedi aa n makana n da n mi numan untuk pega wa i , rapa t, da n ta mu

Ters edi anya kebutuha n ma ka na n da n mi numa n ba gi pegawa i da n ta mu pa da Di na s Kes eha ta n Ka bupa ten Ka ti nga n 10). Penyedi a a n Pa pa n Pengumuma n,

Spa nduk, Lea fl et, Ba l i ho, da n Sej eni s nya

100,00% 1 bua h papa n ba l i ho, 80 s tel pa ka i an ol a hra ga , 2 bua h ba l i ho, da n 7 bua h s pa nduk

Ters edi anya medi a promkes da n ters edi a nya pa ka i a n HKN ke 50 11). Ra pa t-Rapa t Koordi na s i da n

Kons ul ta s i Ke l ua r Da era h

100,00% Terl a ks a nanya kegi a ta n koordi na s i ke pus a t da n provi ns i s erta peni ngka tan kompetens i SDM pega wa i Di na s Kes eha ta n Ka bupa ten Ka ti ngan

Terpenuhi nya

peni ngka ta n kompetens i SDM pega wa i da n tercapa i nya koordi na s i da n kons ol i da s i ke pus at da n propi ns i 12). Ra pa t-Rapa t Koordi na s i da n Kons ul ta s i Ke Da l a m Da era h 100,00% Terl a ks a nanya ra pa t-ra pa t koordi na s i da l a m da era h

Terpenuhi nya pers enta s e ya ng da pa t di s a mpa i ka n pa da pega wa i /pej a ba t terkai t

13). Pembi na an Non PNS 100,00% 2

1). Pemba nguna n Pengemba nga n Gedung Ka ntor

100,00% Upa ya pemenuha n fas i l i ta s pel a yana n kes eha ta n ma s ya ra ka t

Meni ngka tnya fa s i l i ta s pel a ya na n untuk meni ngkatka n dera j a t kes eha ta n ma s ya ra ka t Ka bupa ten Ka ti nga n Progra m Pel a ya na n Admi ni s tra s i

Perka ntoran

Progra m Peni ngka tan Sa ra na da n Pra s a ra na Apa ra tur

(35)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Disamping itu juga terdapat masalah terkait dengan bencana kebakaran yang melanda Kabupaten Katingan yang juga berakibat putusnya jaringan telepon dan internet kantor. Untuk mengatasi hal ini Dins Kesehatan telah berkoordinasi dengan PT. Telkom cabang Kasongan dengan mengganti jaringan internet dengan jaringan fiber optic.

Program-program dan kegiatan-kegiatan tersebut didukung dengan pagu anggaran sebesar Rp. 4.961.780.200,00 dengan realisasi sebesar Rp. 4.918.324.055,00 atau 99,12%.

2. Cakupan Pemeliharaan Sarana Prasarana Pelayanan Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian.

Sasaran ini diukur dengan menggunakan indikator persentase pemeliharaan sarana dan prasarana pelayanan administrasi umu dan kepegawaian. Indikator ini didukung ini didukung oleh dua program dan empat kegiatan sebagai berikut Tabel 3.3 : Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Pemeliharaan Sarana dan

Prasarana Pelayanan Administrasi Umum dan Kepegawaian

1

1). Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan

Dinas/Operasional

88,00% Laporan Pemeliharan dan perijinan kendaraan dinas

Terpenuhinya penggantian dan servis serta pembayaran ijin kendaraan operasional 2

1). Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

100,00% Laporan pembelian bahan bangunan dan perbaikan gedung

Terlaksananya perbaikan bagian gedung kantor yang mengalami kerusakan 2). Pemeliharaan Rutin/Berkala Taman

Kantor

100,00% Laporan pembelian BBM, pupuk, bibit tanaman, dan peralatan taman

Persentase taman yang mendapatkan pemeliharaan 3). Pemeliharaan Rutin/Berkala

Alat-Alat Kantor

100,00% Terlaksananya kegiatan pemeliharaan AC, komputer, dan printer

Terpenuhinya fungsi perbaikan peralatan kantor yaitu AC, komputer, dan printer dengan baik REALISASI OUTPUT OUTCOME Program Pelayanan administrasi

Perkantoran

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

(36)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Permasalahan yang ditemui dalam mewujudkan sasaran dan indikator ini adalah masalah tersebarnya kendaraan dinas/operasional yang merupakan aset Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan. Kendaraan ini berada baik pada Kantor Dinas Kesehatan maupun UPTD-UPTD yang berada di seluruh wilayah Kabupaten Katingan. Akibatnya untuk tempat yang jauh dari Kasongan ada sebagian pegawai yang membayar sendiri pajak kendaraannya sehingga tidak tercatat dalam kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan. Beberapa diantaranya bahkan ada yang terlambat maembayar sehingga mendapatkan denda.

Untuk mengatasi masalah ini pada tahun 2015 akan diberikan pemberitahuan kepada UPTD-UPTD agar mengkoordinir pembayaran pajak kendaraan dinas/operasional yag ada diwilayah kerjanya jauh sebelum jatuh tempo pembayaran pajak kendaraan.

Program-program dan kegiatan-kegiatan tersebut didukung pagu anggaran sebesar Rp. 570.650.000,00 dengan realisasi sebesar Rp. 560.308.000,00 atau 98,19%.

3. Cakupan Pelayanan Administrasi Keuangan Sesuai Standar Yang Dapat Dilaksanakan Secara Tepat Waktu.

Untuk mencapai sasaran ini digunakan indikator persentase pelayanan adminitrasi keuangan sesuai standar yang dapat dilaksanakan secara tepat waktu, terdiri dari satu program dan satu kegiatan.

Tabel 3.4 : Capaian Kinerja Sasaran Cakupan Pelayanan Administrasi Keuangan Sesuai Standar Yang Dapat Dilaksanakan Secara Tepat Waktu

1

1). Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan

98,54% Laporan

pertanggungjawaban tepat waktu, LPJ bulanan di verifikasi PPK, LPJ Bulanan di terima oleh bagian Akuntansi

Terlaksananya administrasi keuangan dengan baik

OUTCOME Program Pelayanan Administrasi

Perkantoran

(37)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

Permasalahan yang ditemui dalam mewujudkan sasaran dan indikator ini adalah karena sering terlambatnya laporan keuangan dari UPTD karena faktor jarak yang jauh. Disamping itu juga karena masih kurangnya kemampuan tenaga keuangan di UPTD disebabkan karena kurangnya pengetahuan dari pegawai bersangkutan. Untuk mengatasi hal ini maka pada tahun 2015 akan dilaksanakan pelatihan-pelatihan bagi bendahara pembantu di UPTD agar masalah pertanggungjawaban keuangan dapat lebih baik lagi.

Program dan kegiatan ini didukung oleh pagu anggaran sebesar Rp. 220.115.000,00 dengan realisasi sebesar Rp. 216.920.000,00 atau 98,55%.

4. Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Keuangan di Dinas Kesehatan dan Puskesmas.

Untuk mencapai sasaran ini digunakan indikator persentase SDM pengelola keuangan yang memiliki kapasitas melaksanakan administrasi keuangan sesuai prosedur dengan kategori baik. Untuk mencapai hal ini didukung oleh satu program dan satu kegiatan, sebagai berikut :

Tabel 3.5 : Capaian Kinerja Sasaran Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Keuangan di Dinas Kesehatan dan Puskesmas.

Permasalahan yang timbul pada sasaran dan indikator ini adalah kurangnya pengetahuan dan kemampuan dari pegawai yang melaksanakan pengelolaan keuangan baik di Kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Maupun UPTD. Hal ini disebabkan karena pegawai yang melakukan pengelolaan keuangan tidak mempunyai latar belakang keilmuan yang sesuai. Untuk mengatasi hal ini maka Dinas Kesehatan terus melakukan pelatihan-pelatihan untuk meningkatkan

1

1). Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Manusia Bidang Pengelolaan Keuangan

100,00% Terlaksananya kegiatan peningkatan kapasitas sumber daya manusia bidang pengelolaan keuangan

Meningkatnya tingkat kemampuan dan pemahaman sumber daya manusia bidang pengelolaan keuangan tingkat UPTD kesehatan Program Pelayanan Administrasi

Keuangan

(38)

LAKIP DINAS KESEHATAN KABUPATEN KATINGAN TAHUN 2014

pengetahuan dan kemampuan dari pengelola keuangan di lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan.

Program dan kegiatan ini didukung oleh pagu anggaran sebesar Rp. 145.000.000,00 dengan realisasi sebesar Rp. 145.000.000,00 atau 100%.

5. Ketersediaan Dokumen Perencanaan Sesuai Standar.

Sasaran ini diukur dengan menggunakan indikator persentase dokumen perencanaan yang ada dibandingkan dengan dokumen perencanaan yang seharusnya ada sesuai standar. Untuk mencapai sasaran ini terdapat satu program dan satu kegiatan.

Tabel 3.6 : Capaian Kinerja Sasaran Ketersediaan Dokumen Perencanaan Sesuai Standar.

Permasalahan yang ada dalam mencapai sasaran ini adalah masalah perencanaan di UPTD yang harus dikerjakan di Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan karena masih terdapat dalam DPA Dinas Kesehatan. Idealnya UPTD memiliki DPA terpisah dari Dinas Kesehatan sehingga dapat menyusun kebutuhan sesuai dengan kondisi yang ada di wilayah kerja masing-masing. Disamping itu juga kurangnya dokumen tertulis mengenai kebutuhan UPTD sehingga sulit untuk diakomodir di dalam DPA Dinas Kesehatan.

Untuk mengatasi hal ini tiap UPTD telah diminta untuk menyampaikan permohonan tertulis baik mengenai kebutuhan pegawai, pembangunan fisik, alat kesehatan, maupun obat-obatan agar dapat diakomodir dalam DPA Dinas Kesehatan sesuai dengan skala prioritas dan juga mempertimbangkan

1

1). Penyusunan Rencana Kerja SKPD 100,00% Terselenggaranya pertemuan penyusunan renja SKPD, rencana kerja tahun 2015 untuk operasional UPTD, dan tersedianya permohonan tertulis usulan kebutuhan UPTD

Tersedianya data bagi bidang dalam penyusunan Rencana Kerja Anggaran (RKA) tahun 2015

OUTCOME Program Pelayanan Administrasi Umum

Gambar

Gambar 1.1.  Struktur Organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan Tahun 2014
Tabel 2.1  :  Rencana  Capaian  Kinerja  Sasaran  Sekretariat  Dinas  Kesehatan  Kabupaten   Katingan Tahun Anggaran 2014
Tabel 2.2  :  Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan  Kabupaten  Katingan Tahun Anggaran 2014
Tabel 2.3  :  Rencana Capaian Kinerja Sasaran Bidang Pengendalian Masalah Kesehatan Dinas  Kesehatan Kabupaten  Katingan Tahun Anggaran 2014
+7

Referensi

Garis besar

Dokumen terkait

Optimasi adalah suatu metode yang digunakan untuk mencari nilai optimum yang terbaik dari desain yang sudah ada dengan kondisi batas tertentu.. Proses optimasi dilakukan

(2) Pengangkatan dalam Jabatan Struktural setingkat lebih tinggi diutamakan bagi PNS di lingkungan Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum, Sekretariat Komisi

Pandangan Integrasi juga disebut sebagai tuntutan alamiah dari pendekatan Dialog karena telah disadari bahwa sains dan agama merupakan dua wilayah yang kita alami

Untuk itu, agar mampu membangun preferensi merek yang kuat maka sebaiknya menjalin hubungan intensif dengan pelanggan misalnya dengan memiliki account pada jejaring

Hubungan Antara Proses Pembinaan Disiplin dalam Paduan Suara dengan Kedisiplinan Belajar Mahasiswa IAIN Sunan Ampel Surabaya”. Dalam. penelitian ini menurut analisa temuan

Menurut Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 37 Tahun 2007 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa pada Pasal 18 bahwa Alokasi Dana Desa berasal dari APBD Kabupaten/Kota

Menimbang, bahwa Permintaan Banding dari Terdakwa maupun Penuntut Umum kemudian Permintaan Pencabutan Banding dari Terdakwa maupun Penuntut Umum tersebut oleh Ketua

2.4.1 Kedudukan, Tugas dan Fungsi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sukabumi Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Republik Indonesia Nomor : KEP- 443/KMK.01/2001 tanggal 23