• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA ( )

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SKRIPSI PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA ( )"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA

SAHAM PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN

PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK

INDONESIA

(2009-2011)

OLEH

DIAN FAQIH SUMARLI 090503203

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

DEPARTEMEN AKUNTANSI S1

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul “PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (2009-2011)” adalah benar hasil karya tulis saya sendiri yang disusun sebagai tugas akademik guna menyelesaikan beban akademik pada Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

Bagian atau data tertentu yang saya peroleh dari perusahaan atau lembaga, dan/atau saya kutip dari hasil karya orang lain telah mendapat izin, dan/atau dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika penulisan ilmiah.

Apabila kemudian hari ditemukan adanya kecurangan dan plagiat dalam skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan, Maret 2013 Yang membuat pernyataan,

Dian Faqih Sumarli NIM: 090503203

(3)

ABSTRAK

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG

TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA ( 2009-2011 )

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Gross Profit Margin (GPM), Return On Assets (ROA), dan Return On Equity (ROE) secara empiris terhadap Harga Saham. Sampel penelitian yang digunakan adalah kelompok perusahaan Real Estate dan Property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2009-2011.

Penelitian ini bersifat replikasi terhadap penelitian sebelumnya. Pemilihan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling dengan cara memilih sampel sebanyak 10 perusahaan Real Estate dan Property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

Hasil penelitian ini menunjukkan Gross Profit Margin (GPM) berpengaruh sangat lemah positif secara parsial terhadap Harga Saham, Return On Assets (ROA) berpengaruh lemah negatif secara parsial terhadap Harga Saham, dan Return On Equity (ROE) berpengaruh cukup kuat positif secara parsial terhadap Harga Saham. Gross Profit Margin (GPM), Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE) berpengaruh lemah positif secara simultan terhadap Harga Saham.

Kata kunci : Gross Profit Margin (GPM), Return On Assets (ROA), Return On Equty (ROE), dan Harga Saham, Perusahaan Property dan Real Estate.

(4)

ABSTRACT

THE EFFECT OF THE FINANCIAL PERFORMANCE TOWARD STOCK PRICE AT THE REAL ESTATE AND PROPERTY THAT LISTED ON THE

INDONESIA STOCK EXCHANGE PERIOD 2009-2011

This research is for test the effect of Gross Profit Margin, Return On Assets, and Return On Equity toward stock price. The research sample is Real Estate and Property group company that listed in Bursa Effect Indonesia (BEI) from period 2009-2011.

The nature of this research is replication of the research before. The choice of the sample based on purpose sampling with to choice 10 company that listed in Bursa Effect Indonesia (BEI).

The result indicates that Gross Profit Margin have positive weak effect as partially toward stock price, Return On Assets have negative weak effect as partially toward stock price, Return On Equity have positive strong enough effect as partially toward stock price. Gross Profit Margin (GPM), Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE) have positive weak as simultaneously toward stock price

Key Words : Gross Profit Margin (GPM), Return On Assets (ROA), Return On

Equity (ROE), and Stock Price, Perusahaan Property and Real Estate.

(5)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur dipanjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (2009-2011)”.

Penulis telah banyak menerima bimbingan, saran, motivasi dan doa dari berbagai pihak selama penulisan skripsi ini. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan bimbingan, yaitu kepada:

1. Bapak Prof. DR. Azhar Maksum, M.Ec.AC, Ak selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Dr. Syafruddin Ginting Sugihen, MAFIS, Ak selaku Ketua Departemen S-1 Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan Drs. Hotmal Ja’far, M.M. Ak selaku Sekretaris Departemen S-1 Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

3. Bapak Drs. Firman Syarif, MSi, Ak selaku Ketua Program Studi S1-Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan Ibu Dra. Mutia Ismail, MM, Ak selaku Sekretaris Program Studi S1-Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

(6)

4. Bapak Drs. Firman Syarif, MSi, Ak selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, pikiran, tenaga serta bimbingannya kepada penulis selama proses penyusunan dan penyelesaian skripsi ini.

5. Bapak Prof. DR. Azhar Maksum, M.Ec.AC, Ak selaku Dosen Pembaca Penilai yang telah meluangkan waktu, pikiran, tenaga serta bimbingannya kepada penulis selama proses penyusunan dan penyelesaian skripsi ini.

6. Orang tua penulis, H. Sumarli, SE, Ak dan Hj. Yohani, SE, Ak atas segenap kasih sayang, doa, pengorbanan, dan semangat yang amatlah berarti buat penulis. Juga abang penulis, H. Arief Budiman Sumarli, SE dan adik Ahmadi Kondang Kaloko Sumarli yang senantiasa mendoakan dan memberikan saran serta dukungan kepada penulis, dan tidak lupa juga kepada Atok dan nenek Drs. Katio, MM, CPA dan Dra. Maryam Sinaga, CPA yang selalu mendukung dan memberikan motivasi selama proses penyelesaian skripsi ini.

Penulis juga tidak lupa untuk mengucapkan terima kasih kepada Winnanda Akbar atas segenap cinta, kasih sayang, semangat dan dorongan yang amatlah berarti buat penulis yang senantiasa mendoakan dan memberikan saran serta dukungan kepada penulis selama proses penyelesaian skripsi ini.

Sahabat-sahabat terbaik penulis Kinanti, Sri Ayu Anggraini, Nataruli Rumahorbo, Syifa Yani, Yosaline Sipahutar, Rendi Nurshadi, dan semua rekan-rekan juang stambuk 2009 Akuntansi USU yang menjadi inspirator dan penyemangat penulis. Dan juga kepada Alfrida Heanity, Welman Simamora, Darwin Fransisco, Kafi Geumala, Dinda Permata, Junita Eriani, Wildani

(7)

Angkasari, Saputri Ramadani, Rosita, Widia Trismayana, Dea Asry, Camry, Kennedy serta seluruh alumni, senior, dan junior penulis di Akuntansi USU pada khususnya dan Fakultas Ekonomi USU pada umumnya yang tidak bisa penulis sebutkan namanya satu-persatu.

Hanya doa yang dapat penulis panjatkan semoga Tuhan Yang Maha Kuasa membalas semua kebaikan Bapak, Ibu, Saudara, dan teman-teman sekalian. Dengan tulus hati, penulis juga sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi banyak pihak.

Medan, Maret 2013

Penulis,

Dian Faqih Sumarli NIM : 090503203

(8)

DAFTAR ISI Halaman PERNYATAAN ... i ABSTRAK ... ii ABSTRACT ... ii KATA PENGANTAR ... iv

DAFTAR ISI ... vii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Perumusan Masalah ... 4

1.3 Tujuan Penelitian ... 4

1.4 Manfaat Penelitian ... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 6

2.1 Pasar Modal ... 6

2.1.1 Jenis dan Fungsi Pasar Modal ... 7

2.2 Saham ... 9

2.3 Informasi Atas Laporan Keuangan ... 15

2.4 Kinerja Keuangan Dengan Rasio Keuangan ... 17

2.4.1 Return On Assets (ROA) ... 19

2.4.2 Return On Equity (ROE) ... 21

2.4.3 Gross Profit Margin (GPM) ... 24

2.5 Penelitian Terdahulu ... 25

2.6 Kerangka Konseptual ... 27

BAB III METODE PENELITIAN ... 29

3.1 Variabel Penelitian dan Defenisi Operasional ... 29

3.1.1 Variabel Dependen (Y) ... 29

3.1.2 Variabel Independen (X) ... 29

3.1.2.1 Return On Assets (ROA) ... 30

3.1.2.2 Return On Equity (ROE) ... 30

3.1.2.3 Gross Profit Margin (GPM) ... 30

3.2 Penentuan Populasi dan Sampel ... 31

3.3 Jenis dan Sumber Data ... 32

3.4 Metode Pengumpulan Data ... 32

3.5 Metode Analisis... ... 33

3.5.1 Pengujian Asumsi Klasik ... 33

3.6 Pengujian Hipotesis ... 36

3.6.1 Analisis Regresi Berganda ... 37

(9)

3.6.3 Uji Signifikansi Simultan (Uji Statistik F) ... 38

3.6.4 Uji Signifikansi Parameter Individual (Uji Statistik t) ... 39

3.7 Jadwal Penelitian ... 40

BAB IVHASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 41

4.1 Data Penelitian ... 41

4.2 Statistik Penelitian ... 42

4.3 Hasil Analisis ... 43

4.3.1 Uji Asumsi Klasik ... 43

4.3.1.1Uji Normalitas ... 44

4.3.1.2Uji Multikolonieritas ... 47

4.3.1.3Uji Autokorelasi ... 48

4.3.1.4Uji Heteroskedesitas... 49

4.4 Pengujian Hipotesis ... 51

4.4.1 Analisis Regresi Berganda ... 51

4.4.2 Koefisien Determinasi (R2) ... 52

4.4.3 Uji Signifikansi Simultan (Uji Statistik F) ... 54

4.4.4 Uji Signifikansi Parameter Individual (Uji Statistik t) ... 56

4.5 Pembahasan Hasil Penelitian ... 57

4.5.1 Gross Profit Margin (GPM) ... 58

4.5.2 Return On Assets (ROA) ... 58

4.5.3 Return On Equity (ROE) ... 59

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan ... 60

5.2 Keterbatasan ... 61

5.3 Saran ... 62

DAFTAR PUSTAKA ... 63

(10)

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Halaman

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu ... 21

Tabel 3.1 Daftar sampel Perusahaan Real Estate dan Property yang terdaftar di BEI ... 32

Tabel 3.2 Rencana Jadwal Penelitian ... 32

Table 4.1 Daftar perusahaan real estate dan property sebagai objek penelitian . 41 Table 4.2 Statistik deskriptif ... 42

Tabel 4.3 Hasil Uji Normalitas ... 47

Table 4.4 Hasil Uji Multikolonieritas ... 48

Tabel 4.5 Hasil Uji Autokorelasi ... 49

Table 4.6 Pemasukan dan Pengeluaran Variabel ... 51

Table 4.7 Hasil Analisis Regresi ... 52

Tabel 4.8 Koefisien Determinasi (R2) ... 53

Tabel 4.9 ANOVA ... 55

(11)

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Konseptial dan Penelitian ... 27

Gambar 4.1 Uji Normalitas Data ... 45

Gambar 4.2 Uji Normalitas Data ... 46

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Nama Perusahaan Real Estate dan Properti

Lampiran 2 Variabel Independent (Gross Profit Margin, Return On Equity, Return On Asset) (2009-2011)

Lampiran 3Variabel Dependent Harga Saham (2009-2011) Hasil Pengolahan Data SPSS 17.0

Lampiran 4 HASIL PENGOLAHAN DATA spss 17.0 Lampiran 5 Uji Normalitas

Lampiran 6 Normal P-P Plot OfRegression Standardized Residual Lampiran 7 Uji Normalias Kolmogorov-Smirnov

Lampiran 8 Hasil Uji Multikolinearitas Lampiran 9 Hasil Uji Autokorelasi Lampiran 10 Hasil Uji Heteroskedasitisitas Lampran 11 Hasil Uji Hipotesis

Lampiran 12 Hasil Analisis Regresi Lampiran 13 Koefisien Determinasi (R2)

Lampiran 14 Uji Signifikansi Simultan (Uji Statistik F)

Referensi

Dokumen terkait

Untuk mengetahui pengaruh dari kinerja likuiditas, aktivitas dan profitabilitas terhadap harga saham baik secara parsial maupun bersama-sama perusahaan sektor properti dan real

PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG.. TERDAFTAR DI BURSA

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah yang berjudul Analisis Perbedaan Kinerja Keuangan, Tingkat Kemahalan Harga Saham, Return Saham, dan Likuiditas Saham Perusahaan

Oleh karena itu penulis mengajukan skripsi dengan judul Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Perusahaan terhadap Perubahan Harga Saham (Studi Empiris pada Perusahaan Real Estate

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul “Pengaruh Diversitas Pengurus Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul “Pengaruh Reformasi Pajak Tahun 2008 Terhadap Kinerja Keuangan pada

Saya yang bertanda tangan dibawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul “Pengaruh Struktur Modal Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul “Pengaruh Rasio Camel Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan Yang Terdaftar