• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN PBLK Pengelolaan Pelayanan dan Asuhan Keperawatan Klien dengan Gangguan Sistem Perkemihan: Batu Ginjal (Urolithiasis) di Ruangan Rindu B2 B RSUP Haji Adam Malik Medan Disusun dalam Rangka Menyelesaikan Mata Ajaran Pengalaman Belajar Lapangan Kompr

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "LAPORAN PBLK Pengelolaan Pelayanan dan Asuhan Keperawatan Klien dengan Gangguan Sistem Perkemihan: Batu Ginjal (Urolithiasis) di Ruangan Rindu B2 B RSUP Haji Adam Malik Medan Disusun dalam Rangka Menyelesaikan Mata Ajaran Pengalaman Belajar Lapangan Kompr"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

L A P O R A N P B L K

Pengelolaan Pelayanan dan Asuhan Keperawatan Klien dengan Gangguan Sistem Perkemihan: Batu Ginjal (Urolithiasis) di Ruangan Rindu B2 B RSUP

Haji Adam Malik Medan

Disusun dalam Rangka Menyelesaikan

Mata Ajaran Pengalaman Belajar Lapangan Komprehensif

Oleh

Nuraidar 071101001

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS TAHAP PROFESI FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2012

(2)
(3)

Pengelolaan Pelayanan dan Asuhan Keperawatan Klien Dengan Gangguan Sistem Perkemihan: Batu Ginjal (Urolithiasis) Di Ruangan Rindu B2 B RSUP Haji Adam Malik Medan

Nuraidar

Program Studi Pendidikan Ners Tahap Profesi Fkep USU

ABSTRAK:

Perawat berperan dalam memberikan asuhan keperawatan secara profesional dan komprehensif. Perawat dalam tugasnya memiliki kewajiban untuk memberikan pendidikan kesehatan yang diperlukan klien terkait fungsi perawat sebagai edukator untuk membantu individu dalam mencapai kembali atau meningkatkan kesehatannya. Pendidikan kesehatan merupakan bagian dari keseluruhan upaya kesehatan (promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif). Pendidikan kesehatan bertujuan untuk meningkatkan status kesehatan dan mencegah timbulnya penyakit, mempertahankan derajat kesehatan yang sudah ada, memaksimalkan fungsi dan peran pasien selama sakit serta membantu pasien dan keluarga untuk mengatasi masalah kesehatan. Pelaksanaan pendidikan kesehatan yang dilakukan di Ruang RB2 B pada Ny R dengan diagnosa medis batu ginjal (urolithiasis) post operasi Uretrolitotomy At Uretrolitiasis sebagai pasien kelolaan sejak tanggal 12 juni sampai 5 juli 2012, dimana klien diberikan pendidikan kesehatan tentang manajemen nyeri dan ROM ternyata pendidikan kesehatan yang dilakukan sangat membantu Ny R dalam menangani nyeri yang dirasakan serta membantu proses penyembuhan luka post operasi.

(4)

Management Of Client Care And Nursing Care With Genitourinaria System Disorders: Urolithiasis At Room Rindu B2 B RSUP Haji Adam Malik Medan

Nuraidar

Program Studi Pendidikan Ners Tahap Profesi Fkep USU

ABSTRACT:

Nurses play a role in providing nursing care in a professional and comprehensive. Nurses on the job have an obligation to provide the necessary health education related to the client function as a nurse educator to assist individuals in achieving the return or improve their health. Health education is part of the overall health effort (promotive, preventive, curative and rehabilitative). Health education aimed at improving the health status and prevent disease, maintain existing health status, maximize function and role of the patient during the illness and help patients and families to cope with health problems mplementation of health education carried out at room RB2B on Mrs. R with a medical diagnosis of kidney stones (urolithiasis) uretrolitotomy postoperative management of patients at uretro as from 12 June to 5 July 2012, where clients are given health education about pain management and the ROM was made very helpful pendkes NY R in dealing with the pain and help the process of wound healing post surgery.

(5)

KATA PENGANTAR

Bismillaahirrahmaanirrahiim, Segala puji syukur kepada Allah SWT atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan Pengalaman Belajar Lapangan Komprehensif (PBLK) dengan judul “Pengelolaan Pelayanan dan Asuhan Keperawatan Klien dengan Gangguan Sistem Perkemihan: Batu Ginjal (Urolithiasis) di Ruangan Rindu B2 B RSUP Haji

Adam Malik Medan”. Untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ners pada Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

Dalam proses penyusunan laporan ini, penulis banyak mendapat bantuan, bimbingan, dan dukungan dari berbagai pihak dengan memberikan butir-butir pemikiran yang sangat berharga bagi penulis baik secara langsung maupun tidak langsung. Untuk itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada keluarga tercinta, ayahanda Zulkifli S.Pd yang dengan setia selalu memberi motivasi dan semangat, ibunda Rawiyah yang dengan kasih sayangnya yang tiada berkesudahan dan selalu mendoakan penulis, dan kepada kakanda Heri Suwardi S.Pd serta istrinya, Eva Sulastri S.Pd dan kakanda Yusrizal S.Pd yang dengan sabar selalu membantu dan memberikan doa serta menuntun penulis untuk menyelesaikan laporan PBLK ini. Buat keluarga besar yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu, terimakasih buat doa dan dukungan selama ini. Ucapan terima kasih juga penulis sampaikan kepada :

(6)

2. Ibu Erniyati, S.Kp, MNS sebagai Pembantu Dekan I Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. Serta selaku dosen pembimbing akademik yang telah memberikan bimbingan selama saya menjalani proses akademik di Fakultas Keperawatan USU.

3. Evi Karota Bukit, Skp, MNS sebagai Pembantu Dekan II Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

4. Ikhsanuddin A. Harahap, Skp, MNS sebagai Pembantu Dekan III Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

5. Ibu Salbiah, S.Kp, M.Kep selaku koordinator program tahap profesi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

6. Ibu Rika Endah Nurhidayah, S.Kp, M.Pd selaku dosen pembimbing PBLK penulis yang penuh keikhlasan dan kesabaran telah memberikan arahan, bimbingan serta masukan yang berharga dalam penyusunan laporan PBLK ini. 7. Ibu Rafiah, S.Kep, Ners selaku Kepala Ruangan RB2 B yang telah banyak

membantu penulis dalam melengkapi format pengkajian manajemen dan asuhan keperawatan kasus kelolaan di ruangan RB2 B serta memberikan masukan serta bimbingan bagi penulis.

8. Ibu Seniorita, S.Kep, Ners selaku CI ruangan RB2 B dan perawat RB2 B yang telah banyak membantu kelompok dalam melaksanakan praktek kerja lapangan di RB 2 B.

(7)

perkuliahan. Semoga Allah membalas ilmu yang telah kalian berikan dengan keberkahan.

10.Rekan-rekan mahasiswa S1 Fakultas Keperawatan Sumatera Utara stambuk 2007 yang telah memberikan semangat dan masukan dalam penyusunan laporan PBLK ini

Akhir kata penulis berharap laporan PBLK ini dapat memberikan manfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan di bidang keperawatan dan bagi pihak-pihak yang membutuhkan serta penulis sangat mengharapkan adanya saran yang bersifat membangun untuk perbaikan yang lebih baik di masa yang akan datang.

Medan, Juli 2012

(8)
(9)

BAB IV. KESIMPULAN DAN SARAN ... 167

A. Kesimpulan ... 167

1. Pengelolaan Manajemen Asuhan Keperawatan ... 167

a. Manajemen Asuhan Keperawatan oleh kelompok ... 167

b. Manajemen Asuhan Keperawatan oleh individu ... 168

2. Pengelolaan Manajemen Pelayanan Keperawatan ... 169

B. Saran ... 169

1. Institusi Pendidikan ... 169

2. Lahan Praktik ... 169

3. Praktikan Berikutnya ... 170

(10)

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Tenaga Perawat Di Ruang Rindu B2 B ... 50

Tabel 2. Jumlah tenaga perawatan yang dibutuhkan di ruang rawat inap RB2B berdasarkan kategori asuhan keperawatan menurut Depkes (2002) ... 50

Tabel 3. Jumlah tenaga perawat yang dibutuhkan di ruang rawat inap RB2B berdasarkan kategori asuhan keperawatan menurut Douglas (1975) ... 52

Tabel 4. Hasil Laboratorium ... 111

Tabel 5. Penatalaksanaan dan Terapi ... . 113

(11)

DAFTAR SKEMA

Skema 1. Sistem Pemberian Asuhan Keperawatan Fungsional ... 29

Skema 2. Sistem Pemberian Asuhan Keperawatan Team Nursing ... 31

Skema 3. Sistem Pemberian Keperawatan Primary Nursing... 32

Skema 4. Sistem Asuhan Keperawatan Case Method Nursing ... 33

Skema 5. Sistem Asuhan Keperawatan Metode Primary Tim (Modifikasi) . 35

Skema 6. Struktur Organisasi ... 37

Skema 7. Bagan Organisasi Bidang Keperawatan RSUP. HAM Medan ... 38

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

1. Instrumen Manajemen Ruangan

2. Buku Panduan Pendokumentasian Evaluasi (SOAP)

3. Perilaku Sikap Seorang Perawat Terhadap Pasien di Ruang RB2 B 4. Daftar alat-alat Inventaris Di Ruang Rawat Inap RB2 B

5. Format pembagian ruangan bagi pegawai di ruang rawat inap RB2 B 6. Format pembagian tugas bagi mahasiswa yang praktek di ruang rawat inap

RB2 B

7. Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Pengendalian Infeksi 8. Leaflet Pengendalian Infeksi

9. Laporan Hasil Kegiatan Pendidikan kesehatan “Pengendalian Infeksi” 10.Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Manajemen Nyeri

11.Leaflet Manajemen Nyeri

12.Laporan Hasil Kegiatan Pendidikan kesehatan “Manajemen Nyeri” 13.Satuan Acara Penyuluhan ROM (Range Of Motion)

14.Leaflet ROM (Range Of Motion)

15.Laporan Hasil Kegiatan pendidikan kesehatan “ROM (Range Of Motion)” 16.Satuan acara penyuluhan “Trik-Trik Pencegahan Batu Ginjal Berulang” 17.Leaflet “Trik-Trik Pencegahan Batu Ginjal Berulang”

Referensi

Dokumen terkait

These matters are set aside to examine three provisions inter - nal to the bureaucracy that are aimed at improving public service delivery: the introduction of

[r]

Pedoman Perilaku ini tidak dapat memberikan jawaban secara pasti atas semua problematika pe- rilaku insan perusahaan. Oleh karena itu, setiap in- san perusahaan

Menyatakan bahwa penelitian dengan judul :” PENGARUH INTENSITAS PENGGUNAAN SMARTPHONE DAN PERILAKU SOSIAL TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA IAIN SALATIGA TAHUN 2018”

Di sisi lain, orang tua perlu mengusahakan agar anak memiliki kesan positif terhadap disiplin, memberikan kesempatan kepada anak mendisiplin diri, siswa perlu

Judul Penelitian : PENGARUH LArrIHAN BEBAN DENGAN meャセode seセイ sysセイem TERI1ADAP PENAMBAIIAN beraセイ BADAN DAN PERSENrrASE

[r]

pengaruh Karakteristik Wirausaha Terhadap Tingkat Keberhasilan Usaha pada Sentra Usaha Kecil Pengasapan Ikan Di Krobokan Semarang.. Universitas