Sunandar, Rendy. 2014
PENGARUH LATIHAN POWER OTOT TUNGKAI (LEG EXTENTION) DAN KORDINASI MATA-KAKI (WALL BALL PASS) TERHADAP KECEPATAN DAN KETEPATAN SHOOTING ATLET SEPAK BOLA BELITUN
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu
ABSTRAK
PENGARUH LATIHAN POWER OTOT TUNGKAI (LEG EXTENTION) DAN
KORDINASI MATA-KAKI (WALL BALL PASS) TERHADAP KECEPATAN DAN
KETEPATAN SHOOTING ATLET SEPAK BOLA BELITUNG
Rendy Sunandar 0905636
Tujuan dalam penelitian ini untuk mengetahui hasil pengaruh dari latihan power otot tungkai terhadap kecepatan shooting (kecepatan bola menyelesaikan jarak) pada permainan sepak bola, dan mengetahui pengaruh dari latihan koordinasi mata-kaki terhadap ketepatan (akurasi) shooting. Sampel adalah klub sepakbola Visibel Fc Bandung sebanyak 20 orang. Metode penelitian menggunakan metode eksperimen yang merupakan bagian dari metode penelitian kuantitatif. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes power otot tungkai dengan menggunakan alat digital vertical jump, tes koordinasi mata-kaki dengan wall ball pass, dan tes shooting 16,5m. Teknik pengolahan data dalam skripsi ini adalah Uji Normalitas, Uji Homogenitas, dan Paired Sample t-Test. Hasil analisis data menunjukan bahwa latihan power otot tungkai dapat meningkatkan kecepatan shooting (kecepatan bola menyelesaikan jarak) secara signifikan (p = 0,000 < 0,05) sementara latihan koordinasi mata-kaki juga berpengaruh terhadap ketepatan (akurasi) shooting secara signifikan (p = 0,004 < 0,05).
Sunandar, Rendy. 2014
PENGARUH LATIHAN POWER OTOT TUNGKAI (LEG EXTENTION) DAN KORDINASI MATA-KAKI (WALL BALL PASS) TERHADAP KECEPATAN DAN KETEPATAN SHOOTING ATLET SEPAK BOLA BELITUN
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ABSTRACT
EFFECT EXERCISE POWER LEG MUSCLE (LEG EXTENTION) AND EYE-FOOT COORDINATION (WALL BALL PASS) AGAINST SPEED AND
ACCURACY SHOOTING SOCCER ATHLETE BELITUNG
Rendy Sunandar 0905636
The main objective of this thesis is to know the results of the effect of exercise on the
leg muscle power shooting speed (speed of the ball completing the distance) in the game of
football, and also wanted to know the effect of eye-foot coordination exercises to accuracy shooting. Sample in this study is a football club who are members of the Belitung Islands
Visibel Fc Bandung. Samples are Visibel Fc Bandung football club of 20 people. The
method of research used an experimental method that is part of the quantitative research methods.. Research instrument used was a leg muscle power tests using a digital vertical jump, foot-eye coordination test with wall ball pass, and shooting test 16,5m. Data processing techniques in this thesis is the Normality Test, Test of Homogeneity, and Paired Sample t-Test. The results of data analysis showed that exercise can improve leg muscle power shooting speed (the speed of the ball completing the distance) was significantly (p = 0.000 <0.05) while the eye-foot coordination exercises also affect the accuracy shooting was significantly (p = 0.004 <0.05).