• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PKK 0906993 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PKK 0906993 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Agnes Angelia Putri , 2014

Manfaat hasil belajar “pengetahuan bahan makanan” pada praktik “pembuatan main course dari seafood”

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ABSTRAK

MANFAAT HASIL BELAJAR “PENGETAHUAN BAHAN MAKANAN” PADA PRAKTIK “PEMBUATAN MAIN COURSE DARI SEAFOOD”

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil belajar Pengetahuan Bahan Makanan yang merupakan mata pelajaran dasar bagi siswa Program Keahlian Jasa Boga untuk lebih memahami dan mengerti tentang bahan makanan sehingga akan menunjang pada kegiatan praktik pengolahan makanan. Tujuan ini memperoleh gambaran mengenai manfaat hasil belajar Pengetahuan Bahan Makanan pada praktik pembuatan main course dari seafood berkaitan dengan tahap persiapan, pengolahan dan penyajian. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif. Populasi penelitian berjumlah 143 orang. Sampel yang digunakan adalah sampel random sebanyak 36 orang. Hasil penelitian yang berkaitan dengan tahap persiapan memiliki rata-rata nilai persentase 67% dengan kriteria cukup bermanfaat. Tahap pelaksanaan memiliki rata-rata nilai persentase 77% dengan kriteria bermanfaat dan tahap penyajian memiliki rata-rata nilai persentase 76% dengan kriteria bermanfaat. Saran yang ditujukan kepada siswa agar lebih meningkatkan kemampuan pada tahap persiapan, pengolahan dan penyajian sehingga dapat melaksanakan praktik dengan benar.

(2)

Agnes Angelia Putri , 2014

Manfaat hasil belajar “pengetahuan bahan makanan” pada praktik “pembuatan main course dari seafood”

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ABSTRACT

BENEFITS OF LEARNING "KNOWLEDGE OF FOOD INGREDIENTS"

IN PRACTICE "MAKING OF SEAFOOD MAIN COURSE"

This research is motivated by the learning outcomes of Food Science subjects which is the basis for the Hospitality Skills Program students to better understand and know about food ingredients that will support the activities of food processing practices. The aim is get a picture of the benefits of the learning outcomes of Food Science at the practice of making the main course of seafood related to the preparation, processing and presentation. The method used is descriptive method. The populations are 143 people. The sample used is a random sample of 36 people. The results of research related to the preparation stage had an average percentage of 67% with a value quite useful criteria. Implementation phase has an average percentage of 77% with a value of useful criteria and presentation stage had an average percentage of 76% with a value of useful criteria. Suggestions are addressed to students in order to further improve the ability of the preparation, processing and presentation so that it can carry out practical work.

Referensi

Dokumen terkait

sebagai konsumen yang telah menikmati hidangan Warung Bambu I’AM Binjai2. Terhadap pernyataan-pernyataan tersebut, anda dimohon untuk

Hasil penelitian menunjukkan bahwa uji beban berpengaruh nyata terhadap kapasitas efektif alat, konsumsi bahan bakar solar dan kadar air dan berpengaruh tidak nyata

Manajemen produksi menggunakan hasil-hasil peramalan dalam pembuatan keputusan-keputusan yang menyangkut pemilihan proses, perencanaan kapasitas dan layout fasilitas, serta

Diajukan untuk memenuhi sebagian syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Manajemen Perkantoran, Fakultas Ekonomi dan Bisnis,..

Hasil penelitian menunjukkan bahwa uji beban berpengaruh nyata terhadap kapasitas efektif alat, konsumsi bahan bakar solar dan kadar air dan berpengaruh tidak nyata

Hasil anasisa data menggunakan metode simplek, dan menunjukan hasil akhir sebagai berikut : bahwa dengan Prod uksi Conblok = 11.111,1 unit, Batako = 6857 unit, Kanstein = 5502

The results of the analysis data show that learning in field of study administration office in smk bpp bandung be in the high, soft skill students on field

Terasi merupakan produk awetan ikan atau rebon yang telah diolah dengan. proses pemeraman dan fermentasi, lalu dilakukan penggilingan