• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perbedaan Keterikatan Kerja Pada Karyawan Pimpinan Dan Pelaksana PT. Perkebunan Nusantara III

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perbedaan Keterikatan Kerja Pada Karyawan Pimpinan Dan Pelaksana PT. Perkebunan Nusantara III"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

PERBEDAAN KETERIKATAN KERJA PADA KARYAWAN

PIMPINAN DAN PELAKSANA PT PERKEBUNAN NUSANTARA

III

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan

Ujian Sarjana Psikologi

Oleh

NANA ANISA PALSAFAH

081301096

FAKULTAS PSIKOLOGI

(2)

LEMBAR PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan

sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul:

Perbedaan Keterikatan Kerja Karyawan Pimpinan dan Pelaksana di PTPN III Medan

adalah hasil karya sendiri dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar

kesarjanaan di suatu perguruan tinggi manapun.

Adapun bagian-bagian tertentu dalam penulisan skripsi ini saya kutip dari

hasil karya orang lain yang telah dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan

norma, kaidah dan etika penulisan ilmiah.

Apabila di kemudian hari ditemukan adanya kecurangan di dalam skripsi

ini, saya bersedia menerima sanksi dari Fakultas Psikologi Universitas Sumatera

Utara sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan, Januari 2014

NANA ANISA PALSAFAH SIREGAR

(3)

Perbedaan Keterikatan Kerja Karyawan Pimpinan dan Pelaksana di

PTPN III Medan

Nana Anisa Palsafah dan Emmy Mariatin

ABSTRAK

Keterikatan kerja merupakan topik yang banyak diteliti karena berdampak positif pada profit perusahaan. Schaufeli dan Bakker (2003) menyatakan bahwa karakteristik kerja, yaitu sumber daya kerja dan tuntutan kerja, berkaitan dengan keterikatan kerja yang membawa pada pendapat bahwa adanya perbedaan karakteristik kerja akan menimbulkan perbedaan keterikatan kerja.

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif komparatif yang bertujuan untuk mengetahui perbedaan keterikatan kerja karyawan pimpinan dan pelaksana di PTPN III Medan. Penelitian ini melibatkan 85 orang sebagai subjek penelitian. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik Sampel Acak Secara Tak Proporsional (Disproportionate Stratified Random Sampling). Alat ukur keterikatan kerja diadaptasi dari skala keterikatan kerja Schaufeli dan Bakker (2003). Validitas isi berdasarkan professional judgement dan reliabilitas sebesar 0.897.

Data diuji dengan menggunakan Independent t-test, diperoleh nilai signifikansi sebesar .197, t=1.264, p > .05. Hasil analisa data menunjukkan tidak ada perbedaan keterikatan kerjayang signifikan antara karyawan pimpinan dan pelaksana.

(4)

Comparison Work Engagement Among Staff Employees and Employee

Officers Group at PTPN III Medan

Nana Anisa Palsafah dan Emmy Mariatin

ABSTRACT

Work engagement is a widely studied topic due to the positive impact on corporate profits. Schaufeli and Bakker (2003) states that the job charactheristic, job resources and job demand, associated with the engagement of work that led to the opinion that the difference in the resources will lead to differences in work engagement.

This research using comparative quantitative study aimed to find out a comparison in in work engagement among staff employees and employee officers in PTPN III Medan. This research involved 85employee as sample.Sampling method use a disproportionate stratified random sampling technique.The

measurement ofwork engagement developed by the researcher based on thetheory of work engagemnet by Schaufeli dan Bakker (2003). Content validity basedon professional judgment and reliability value.897.

Data were examined by the Independent t-test with a significance value .197, t = 1.264, p > .05. The results of data analysis showed no significant difference in work engagemnet among staff employees and employee officers group.

(5)

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur Penulis panjatkan kepada Allah SWT yang

telah memberi Penulis kekuatan dan kemudahan dalam meyelesaikan Skripsi ini.

Skripsi ini dibuat guna memenuhi persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana

Psikologi di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara, selain itu juga

semoga skripsi ini bermanfaat bagi Penulis dan bisa bermanfaat dan menambah

wawasan bagi semua pihak.

Skripsi ini penulis persembahkan untuk orang tua, Sonardi Siregar dan

Sukinah, yang sering menangis dalam doa bagi kebijakan, kesehatan dan cinta

bagi anak-anaknya.

Penulis menyadari bahwa penelitian ini tidak akan terwujud tanpa bantuan

dari banyak pihak. Untuk itu penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada:

1. Ibu Prof. Dr. Irmawati, psikolog selaku dekan Fakultas Psikologi

Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu DR Emmy Mariatin, M.A., PhD., Psikolog sebagai dosen

pembimbing skripsi ,sekaligus Penguji I dalam penelitian ini, yang selalu

memberikan arahan dalam proses pengerjaan skripsi ini.

3. Bapak Eka Danta Jaya Ginting dan Ibu Vivi Gusrini R. Pohan selaku

dosen Penguji II dan III dalam penelitian ini.

4. Kak Liza Marini, M.Psi, Psikolog selaku dosen pembimbing akademik

(6)

5. Karyawan PTPN IV dan PTPN III, khususnya Ibu Ilmiah, yang sangat

membantu dalam proses pengumpulan data.

6. Teman-teman qaws quzan (Erlyani, Sari, Mutia, Mina, Tika, Nisha, Ajeng,

Rizki, Fiqih, Husna, Rahma) yang selalu mendukung meski seluruh dunia

mengkhianati.

7. Staff dan pengajar NF yang tidak pernah tau mula perjalanan panjang ini

8. Seluruh staf pengajar dan staf administrasi Fakultas Psikologi Universitas

Sumatera Utara. Terima kasih atas bantuan dan dukungannya.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini banyak mengalami kekurangan,

karena itu Penulis berharap masukan dari pembaca agar skripsi ini menjadi lebih

sempurna.

Medan, Januari 2014

(7)

DAFTAR ISI

(8)

Pelaksana ... 27

E. Hipotesis ... 29

BAB III Metode Penelitian ... 30

A. Identifikasi Variabel Penelitian ... 30

B. Definisi Operasional ... 30

C. Populasi, Sampel, dan Metode Pengambilan Sampel ... 31

D. Instrumen/Alat Ukur yang Digunakan ... 32

E. Prosedur Pelaksanaan Penelitian ... 36

F. Metode Analisa Data ... 37

BAB IV Analisa Data dan Pembahasan ... 39

A. Analisa Data ... 39

B. Pembahasan ... 56

BAB V Kesimpulan dan Saran ... 61

A. Kesimpulan ... 61

B. Saran ... 62

(9)

DAFTAR GRAFIK

Grafik 4.1 Penyebaran Subjek Berdasarkan Kelompok Karyawan ... 39

Grafik 4.2. Penyebaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin ... 41

Grafik 4.3. Penyebaran Subjek Berdasarkan Usia ... 43

Grafik 4.4. Penyebaran Subjek Berdasarkan Lama Kerja ... 44

(10)

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Distribusi Aitem Skala Keterikatan Kerja ... 35

Tabel 4.1 Gambaran Subjek Berdasarkan Kelompok Karyawan ... 39

Tabel 4.2 Gambaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin ... 41

Tabel 4.3 Gambaran Subjek Berdasarkan Usia ... 42

Tabel 4.4 Gambaran Subjek Berdasarkan Lama Kerja ... 44

Tabel 4.5 Gambaran Subjek Berdasarkan Pendidikan Terakhir ... 45

Tabel 4.6 Hasil Uji Kolmogorov-Smirnov untuk Uji Normalitas ... 47

Tabel 4.7 Hasil Levene Statistic untuk Uji Homogenitas Varians ... 49

Tabel 4.8 Hasil Uji Independent Sample t-test Keterikatan Kerja Karyawan Pimpinan dan Karyawan Pelaksana ... 50

Tabel 4.9 Norma Kategori Data Penelitian ... 51

Tabel 4.9.1 Norma Kategorisasi Skor Keterikatan Karyawan ... 51

(11)

Tabel 4.11 Perbandingan Nilai Rata-rata Keterikatan Kerja

Berdasarkan Usia ... 54

Tabel 4.12 Perbandingan Nilai Rata-rata Keterikatan Kerja

Berdasarkan Lama Kerja ... 55

Tabel 4.13 Perbandingan Nilai Rata-rata Keterikatan Kerja

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Blue Print Skala Engagement ... 67

Lampiran 2 Skala Penelitian Keterikatan Karyawan ... 70

Lampiran 3 Data Mentah Uji Coba Skala Keterikatan Kerja ... 75

Lampiran 4 Reliabilitas Uji Coba Skala Keterikatan Kerja ... 79

Lampiran 5 Data Mentah Penelitian ... 81

Lampiran 6 Analisa Data Hasil Penelitian ... 87

Lampiran 7 Hasil Penelitian Tambahan ... 95

Lampiran 8 Kategorisasi Data Penelitian ... 112

Lampiran 9 Surat Izin ... 115

Referensi

Dokumen terkait

Kedua kondi si seperti di atas mengakibatkan kemunduran kehidupan kesenian ra\..~ · at Kuntulan seeara umum di Kabupaten Pekalo ngan , Banvak kelompok-kelompok

• Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada siswa tentang mengurutkan dan menuliskan urutan peristiwa pada teks (Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8) serta

12.00 WIB, Panitia Pengadaan Barang/Jasa pada Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kementerian Sekretariat Negara Tahun Anggaran 2012 telah mengadakan Rapat Pemberian

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai konsentrasi pestisida golongan karbamat dengan jenis karbofuran dan metomil di perairan Pantai Mlonggo, Kabupaten

1) Memperkenalkan lingkungan kampus STIE YKPN Yogyakarta. 2) Memperkenalkan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) dan Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) dan berbagai kegiatan yang ada di

Tahap pelaksanaan antara lain: 1) pembelajaran dilaksanakan sesuai jam pembelajaran yang telah ditentukan, 2) proses pembelajaran menggunakan model pembelajaran

ACUAN PENETAPAN REKOMENDASI PUPUK N, P, DAN K PADA LAHAN SAWAH.

Meski berdasarkan Catatan Atas Laporan Keuangan Pemerintah Kota Yogyakarta Tahun Anggaran 2017 dalam Peraturan Daerah Kota Yogyakarta Nomor 10 Tahun 2018 tentang