Jaga Bintan Bebas
Jangan mengusap hidung, mata, dan menyentuh wajah
menggunakan tangan Hindari berjabatan
tangan
Bisa jadi anda telah menularkan kepada orang disekitar anda dan bahkan orang yang anda sayangi
Peringatan
untuk Mencegah
Penularan
COVID-19
Jika sudah terlanjur melakukannya, segera cuci muka anda menggunakan air dan sabun4
Isolasi diri anda apabila anda flu/pilek. Tidak perlu menunggu setelah didiagnosa terinfeksi COVID-19. Dengan mengisolasi diri anda, ini akan mempermudah pelacakan kontak dan mencegah penularan yang lebih luas.
6
Flu/Pilek biasa pada umumnya hanya berlangsung selama 3 hari. Apabila masih berlanjut setelah 3 hari, ada kemungkinan ini bukan flu/pilek biasa
5
3
Hindari berpelukan dan berciuman2
1
AKSI INI DALAM MELAWAN COVID-19
TATA CARA DALAM
MEMASUKI RUMAH ANDA
Ketika kamu sampai di rumah, jangan sentuh apapun
Bukalah sepatu anda
Selalu bersihkan kaki hewan Peliharaan anda
Bukalah baju dan taruh di dalam plastik Gunakan pemutih dan mesin cuci yang bisa memanaskan hingga 60'C
Tangan, lengan, muka, bahu, dll
Siapkan larutan pemutih 20mL dalam 1 liter air atau 5 sendok makan pemutih dalam 1 galon air
Jangan lupa memakai sarung tangan
Tinggalkan tas, kunci, dll di dalam kotak di pintu masuk
Mandilah, gunakan sabun dan cuci semua bagian tubuh
Bersihkan HandPhone anda dan Kacamata dengan sabun, air, atau alkohol
Bersihkan permukaan yang sering anda sentuh dengan pemutih sebelum diletakkan
Lepaskan sarung tangan dengan hati-hati, buang ke tempat sampah, lalu cuci tangan anda
Ingatlah!! Tidak mungkin kita lakukan disinfeksi total, Yang kita lakukan adalah mengurangi resiko
1
2
3
4
5
6
7
8
1
2
3
COVID-19:
Apa Artinya
Bagi Esco?
EPK526Monitor kesehatan dan ukurlah temperatur tubuh dua kali sehari. Jika kamu tidak enak badan, pakailah masker. Mohon infokan ke supervisor dan segera ke dokter. Tetaplah di rumah sampai anda pulih.
Waspada terhadap rencana dan keberlanjutan bisnis esco (contohnya: pengaturan pembagian tugas kerja). Semua hal kecil yang anda lakukan sangat diperhitungkan, ayo segera ambil peran anda.
Beralihlah ke Digital! Adakan rapat melalui Skype untuk bisnis dan berbagi informasi menggunakan sistem kolaborasi data.
1
2
3
COVID-19:
Apa Artinya
Bagi Esco?
EPK526Monitor kesehatan dan ukurlah temperatur tubuh dua kali sehari. Jika kamu tidak enak badan, pakailah masker. Mohon infokan ke supervisor dan segera ke dokter. Tetaplah di rumah sampai anda pulih.
Waspada terhadap rencana dan keberlanjutan bisnis esco (contohnya: pengaturan pembagian tugas kerja). Semua hal kecil yang anda lakukan sangat diperhitungkan, ayo segera ambil peran anda.
Beralihlah ke Digital! Adakan rapat melalui Skype untuk bisnis dan berbagi informasi menggunakan sistem kolaborasi data.
EPKC538
• Cuci tangan anda sesering
mungkin
• Jaga jarak dengan orang lain
• Hindari menyentuh wajah
• Jaga kebersihan dan kesehatan
organ pernafasan
Buat pilihan
yang aman
EPKC555-B
Memelihara Kebersihan Diri Sendiri
Cuci tangan anda sesering mungkin menggunakan air dan sabun Hindari menyentuh area wajah menggunakan tangan anda
8 langkah untuk membersihkan tangan anda
1
2
3
4
5
6
7
8
Mulai dari kedua telapak tangan
Sela-sela jari Punggung tangan Pangkal ibu jari
Bagian belakang jari-jari
Semua kuku Pergelangan tangan
Bilas kemudian keringkan
EPKC555-B
Memelihara Kebersihan Diri Sendiri
Cuci tangan anda sesering mungkin menggunakan air dan sabun Hindari menyentuh area wajah menggunakan tangan anda
8 langkah untuk membersihkan tangan anda
1
2
3
4
5
6
7
8
Mulai dari kedua telapak tangan
Sela-sela jari Punggung tangan Pangkal ibu jari
Bagian belakang jari-jari
Semua kuku Pergelangan tangan
Bilas kemudian keringkan
EPKC556-B
Hidup Sehat:
Berbelanja dan Menyiapkan Makanan
1. Ketika Anda Berbelanja
Apakah anda mengisi keranjang belanjaan kamu dengan bahan-bahan ini:
• Karbohidrat: nasi putih, beras merah, roti gandum,
mie/pasta/sereal gandum
• Protein: daging tanpa lemak, ikan, telur, susu rendah
lemak, keju, yogurt tanpa rasa, tahu, kacang kedelai, kacang-kacangan
• Buah dan sayuran : buah dan sayur-sayuran segar atau
beku
2. Ketika Memasak
Apakah anda memasak menggunakan bahan-bahan ini:
• Bumbu dan rempah-rempah untuk rasa selain garam, saos, dan penyedap
• Minyak yang lebih sehat dengan lemak jenuh yang lebih rendah. Perhatikan bahan-bahan yang memiliki simbol "Pilihan lebih sehat / Healthier symbol”
• Metode memasak yang lebih sehat seperti mengukus, memanggang, merebus, tumis, daripada menggoreng terlalu lama
3. Ketika Menyajikan
Seperempat, seperempat, setengah.
• Seperempat piring : gandum utuh (bila ada)
Membuat anda merasa kenyang lebih lama, membantu mengurangi risiko diabetes, penyakit jantung, diabetes type 2
• Seperempat piring : protein
memperbaiki dan membangun jaringan tubuh, dan membantu menjaga massa otot pada kegiatan fisik
• Setengah piring: Buah dan sayuran
Banyak mengkonsumsi vitamin dan mineral *Piring ukuran diameter 10 inch
Karbohidrat Protein Sayuran dan Buah-buahan EPKC557-B
Hidup Sehat: Saran Penyajian
1. Pilih porsi yang tepat
Seperempat, seperempat, setengah.
• Seperempat dari piring : Karbohidrat
Pilihlah nasi putih, beras merah, roti gandum, mie/pasta/sereal gandum
• Seperempat dari piring: protein
Pilihlah daging tanpa lemak, ikan, telur, susu rendah lemak, keju, yogurt tanpa rasa, tahu, kacang kedelai, kacang-kacangan)
• Setengah dari piring : sayuran dan buah-buahan
Pilihlah buah segar dan sayuran berwarna, makanlah beragam sayuran setiap hari).
• Nasi dan ayam:
Pilihlah daging tanpa lemak, beras merah, banyak sayuran
• Mi Wanton:
Pilihlah mi nasi putih dengan banyak sayuran)
• Nasi campur:
Pilihlah 2 jenis sayuran untuk di hidangkan, 1 jenis daging/tahu/ telur, dan beras merah
• Burger:
Pilihlah roti gandum, panggangan daging tanpa lemak, dan tukar kentang goreng menjadi salad
2. Memilih Lebih Sehat
EPKC558-B
Resep Untuk Tetap Sehat
Seiring Bertambahnya Usia
Apa saja yang tersaji di piring
sehat?
Makan 3 sajian daging/ikan setiap hari untuk menjaga
kekuatan otot anda:
Contoh penyajian:
Makan 1 sajian makanan berkalsium tinggi untuk menjaga kesehatan tulang
anda:
• Isi separuh piring anda dengan buah dan sayur
• Isi seperempat piring anda dengan Nasi Putih
• Isi seperempat piring anda dengan daging dan lain-lain
• Minum air mineral
• Gunakan minyak goreng yang sehat • Aktif bergerak Karbohidrat Protein Sayuran dan Buah-buahan
Semua berat yang tercantum hanya untuk bagian yang bisa dimakan *250 ml gelas/ **250 ml cangkir • sepotong daging tanpa lemak, ikan
atau ayam seukuran telapak tangan (90g)
• 2 gelas susu rendah lemak/ susu kedelai (500 ml)
• 2 buah tahu (170 g)
• 5 ekor udang ukuran sedang (90g) • 2 lembar keju rendah lemak (40g) • ¾ cangkir kacang-kacangan (ka cang polong, kacang hijau, lentil, dll.)
• 3 buah telur
• 1 gelas susu rendah lemak ber kalsium tinggi (250 ml) • 1 gelas susu kedelai dengan pilihan merk yang lebih sehat • 2 buah ikan sarden kaleng rendah sodium
• 2 sendok makan ikan bilis (tidak digoreng)
• 2 buah tahu (200 g)
• 1 cangkir kacang kedelai (180 g) • 1 cangkir kecil yoghurt rendah lemak (150 g)
• 2 potong/lembar keju rendah lemak (40 g)
EPKC559-B
Tetaplah Bermental Kuat:
Jam Tidur Rutin
Tidurlah dengan
teratur membaca bukuBiasakanlah pencahayaan Atur redup di dalam kamar dan hindari kebisingan Hindari penggunaan telepon genggam minimal 30 menit sebelum waktu tidur Hindari meminum kafein mendekati jam tidur Jauhi makan berat ketika mendekati jam tidur
1
2
3
4
5
6
EPKC559-B
Tetaplah Bermental Kuat:
Jam Tidur Rutin
Tidurlah dengan
teratur membaca bukuBiasakanlah pencahayaan Atur redup di dalam kamar dan hindari kebisingan Hindari penggunaan telepon genggam minimal 30 menit sebelum waktu tidur Hindari meminum kafein mendekati jam tidur Jauhi makan berat ketika mendekati jam tidur
1
2
3
4
5
6
Tetaplah Bermental Kuat:
Rutinitas Sehari-hari
Tidurlah yang cukup:
untuk konsentrasi dan energi yang
lebih baik
Berpikirlah positif:
dan apresiasi hal-hal baik dalam
hidup anda
Lakukan apa yang membuat kamu senang: untuk membantu menyegarkan dan mengembalikan energi Berolahragalah teratur: untuk menambah produksi hormon-hormon bahagia dalam tubuh
anda Lakukan bernafas yang dalam: dengan cara menghirup nafas dengan perlahan selama 5 ketukan dan
kemudian lepaskan selama 5 ketukan juga. Berbicaralah pada seseorang: untuk membagikan apa yang anda rasakan.
1
2
3
4
5
6
EPKC560-BPT Esco Bintan Indonesia
Jalan Asoka Lot D6-D10 Bintan Industrial Estate Lobam