• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DI RUMAH TK PERTIWI 1 JOGOMERTO Semester/ Bulan/ Minggu : I/ Oktober/ Minggu ke: 2

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DI RUMAH TK PERTIWI 1 JOGOMERTO Semester/ Bulan/ Minggu : I/ Oktober/ Minggu ke: 2"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DI RUMAH TK PERTIWI 1 JOGOMERTO

Semester/ Bulan/ Minggu : I/ Oktober/ Minggu ke: 2 TEMA : BINATANG/ BINATANG KESAYANGAN

SUB TEMA : IKAN

KELOMPOK : A (Usia 4-5 Tahun)

KD MATERI KEGIATAN MAIN

NAM 1.2 Merawat dan memelihara ciptaan Tuhan

1. Aku bisa memelihara ikan

2. Aku bisa memberi makan ikan di kolam belakang rumah

3. Aku dan ayah memancing ikan di kolam

4. Ayuuuk....membantu ibu memasak ikan di dapur

5. yeee....asyiiiikk aku bisa membantu ayah membersihkan aquarium di rumah

6. Horeeee....aku dapat menangkap ikan dan meghitung jumlah ikan 7. Aku dapat membuat bentuk

Aquarium dari kardus bekas 8. Lihat bentuk ikan buatanku

9. Ayo bernyanyi ikan ciptaan Tuhan bersama Ibu dan kakak..

10. Melipat bentuk ikan menggunakan kertas lipat

11. Dst.. FM 3.3-4.3 Menggunakan anggota

tubuh untuk mengembangkan

motorik kasar dan halus KOG 3.5-4.5 Membilang dengan

berbagai benda BAHASA

3.11-4.11

Menceritakan kembali kegiatan yang sudah dilakukan

SOSEM 2.9 Peduli dan membantu orang lain

SENI 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan karya

(2)

RPPM 1 MINGGU UNTUK ORANG TUA

Ayah/ Bunda

Minggu ini tema bermain kita bersama ananda tercinta di rumah adalah “BINATANG, Binatang kesayangan (Ikan)”, melalui tema dan kegiatan main yang dapat di pilih di bawah ini, tujuan yang ingin kita capai adalah : Ananda berkembang pada 6 aspek perkembangan yaitu : (1) Mencintai dan memelihara ciptaan Tuhan, (2) Menguatkan dan melatih koordinasi mata dan tangan, (3) Mengenalkan pola dan bilangan, (4) Anak dapat menceritakan kembali kegiatan yang sudah dilakukan, (5) Dapat membantu orang lain tanpa diminta, (6) Anak dapat melipat dan bernyanyi.

1. Aku bisa memelihara ikan

2. Aku bisa memberi makan ikan di kolam belakang rumah 3. Aku dan ayah memancing ikan di kolam

4. Ayuuuk....membantu ibu memasak ikan di dapur

5. yeee....asyiiiikk aku bisa membantu ayah membersihkan aquarium di rumah

6. Horeeee....aku dapat menangkap ikan dan meghitung jumlah ikan

7. Aku dapat membuat bentuk Aquarium dari kardus bekas 8. Lihat bentuk ikan buatanku

9. Ayo bernyanyi ikan ciptaan Tuhan bersama Ibu dan kakak.. 10. Melipat bentuk ikan menggunakan kertas lipat

Silahkan dipilih kegiatan mana yang lebih dulu akan dimainkan dalam minggu ini, Bunda bisa memilih 1 kegiatan main untuk 1 hari, bila ananda tidak tertarik, beri semangat mereka dan dorong dulu , namun bila ia menginginkan kegiatan lain, ikuti minatnya agar belajar melalui bermain di rumah menjadi menyenangkan. Tolong amati foto dan atau rekam video kegiatan ananda, termasuk saat ia melakukan kegiatan rutinitas dan ibadah, lalu kirim ke whatsapp grup untuk catatan perkembangan ananda, terimakasih

(3)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) TAHUN PELAJARAN 2020/2021

NAMA LEMBAGA : TK PERTIWI 1 JOGOMERTO KELOMPOK/ USIA : A /4-5 Tahun

SEMESTER/ MINGGU : 1/ 2

TEMA/ SUB TEMA/ SUB-SUB TEMA : Binatang/ Binatang Kesayangan/ Ikan HARI/ TANGGAL : Senin, 9 Oktober 2020

ALOKASI WAKTU : 07.30-10.00 WIB MODEL PEMBELAJARAN : Kelompok I. KOMPETENSI DASAR

3.1 Mengenal kegiatan beribadah sehari-hari

4.1 Melakukan kegiatan beribadah sehari-hari dengan tuntunan orang dewasa 1.2 Merawat dan Memelihara ciptaan Tuhan

3.3-4.3 Mengembangkan anggota tubuh untuk mengembangkan motorik kasar dan halus 3.6 Mengenal benda-benda disekitar (nama, warna, bentuk, ukuran, pola, sifat, suara,

tekstur, fungsi dan ciri-cirinya)

4.6 Menyampaikan tentang apa dan bagaimana benda-benda disekitar yang

dikienalnya (nama, warna, bentuk, ukuran, pola, sifat, suara, tekstur, fungsi dan ciri lainnya melalui berbagai hasil karya)

3.5-4.5 Membilang dengan berbagai Benda

3.11-4.11 Mencritakan kembali kegiatan yang sudah dilakukan 2.9 Peduli dan membantu orang lain

3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan karya II. MUATAN MATERI

 Materi pengembangan sikap

3.1 Mengenal do’a sehari-hari sebelum dan sesudah kegiatan (NAM)

2.12 Bertanggung jawab mau merapikan dan membersihkan setelah selesai melakukan kegiatan (SOSEM)

2.9 Peduli dan mau membantu orang tua dalam memberi makan ikan di kolam (SOSEM)

 Materi pengembangan pengetahuan dan sikap 3.3.4 Melipat kertas menjadi bentuk ikan (FM)

3.6.9 Menggunakan Lambang bilangan untuk menghitung jumlah ikan (KOG) 3.12 Menyebutkan macam-macam binatang kesayangan (BHS)

3.15 Tertarik aktifitas seni (SENI)

4.15 Membuat bentuk aquarium dari kardus bekas (SENI) III. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Anak mampu mengucapkan doa sebelum belajar dan sesudah kegiatan

2. Anak mampu menunjukkan sikap bertanggung jawab merapikan dan membersihkan kertas yang sudah dipakai dalam melipat bentuk ikan

3. Anak mampu menghitung jumlah ikan yang ditempel pada aquarium dan menulis lambang bilangannya

(4)

4. Anak mampu menyebutkan macam-macam binatang kesayangan melalui kegiatan tanya jawab

5. Anak mampu menggunakan tangan kanan dan kiri melalui kegiatan melipat kertas menjadi bentuk ikan dengan terampil

6. Anak mampu mengenal berbagai karya seni melalui kegiatan membuat bentuk aquarium dari kardus bekas

IV. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBUKAAN ± 30 Menit

1. Salam dan berdo’a 2. Mengucapkan pancasila 3. Absen

4. Menyanyikan lagu “Tirukan suara Binatang”

5. Membahas kegiatan yang telah dilakukan kemarin dan kegiatan yang akan dilakukan hari ini

6. Bercakap-cakap tentang tema Binatang, sub tema Binatang kesanyangan, Sub-sub tema : IKAN

KEGIATAN INTI ± 60 Menit

1. Guru mengajak anak untuk mengamati video tentang belajar macam-macam binatang kesayangan/ peliharaan https://youtu.be/ujTLgZTF4vs

2. Guru menanyakan tentang apa yang sudah anak lihat

3. Guru menanyakan kepada anak tentang apa saja yang termasuk binatang kesayangan?bagaimana cara merawat ikan biar tidak mati?, Mengapa kita harus menyayangi bintang?

4. Guru memberi kesempatan kepada anak untuk menjawab

5. Guru menarik kesimpulan tentang pentingnya merawat dan menyanyangi binatang”IKAN” 6. Guru mengajak anak menyebutkan kembali macam-macam Binatang kesayangan

7. Anak dapat menyebutkan macam-macam binatang kesayangan.

Guru menjelaskan tentang macam-macam kegiatan beserta peralatan yang akan digunakan Klompok 1:

Anak mengamati video tentang binatang kesayangan, guru menjelaskan binatang kesayangan ada banyak seperti yang dlihat anak akan tetapi guru menyebutkan salah satu dari bintang tersebut yaitu “IKAN” karena biasa anak usia dini senang memelihara ikan dirumah. kemudian guru mengajak anak untuk melipat kertas menjadi bentuk ikan (FM 3-4.4.3.4)

Kelompok 2:

Guru bersama sama anak tanya jawab tentang tempat yang dipakai untuk memelihara ikan di dalam rumah, yaitu aquarium dan kemudian guru mengajak anak untuk memanfaatkan kardus bekas menjadi bentuk aquarium (SENI 3.15.3-4.15.3)

Kelompok 3:

Guru mengajak anak menempel hasil lipatan ikan ke dalam aquarium, dan menghitung jumlah ikan yang sudah ditempel (KOG 3.6.9-4.6.9)

Kelompok 4:

Guru mengajak anak untuk bercakap-cakap tentang apa makanan ikan dan guru memberi tugas kepada anak untuk mewarnai gambar anak yang sedang emberi makan ikan di kolam (SENI 3.15.3-4.15.3)

(5)

RECALLING

1. Memberi penguatan penguatan atas pengetahuan yang di dapat anak 2. Menanyakan perasaan anak atas kegiatan yang diakukan hari ini 3. Membersihkan alat yang sudah digunakan

4. Mengembalikan peralatan seperti kertas lipat, lem, pada tempat semula ISTIRAHAT ± 30 Menit

 Cuci tangan, berdoa sebelum makan dan sesudah makan, bermain di dalam dan diluar PENUTUP ± 30 Menit

1. Bercakap- cakap tentang kegiatan yang telah dilakukan hari ini

2. Berdiskusi tentang kegiatan apa saja yang dilakukan, dan kegiatan mana yang paing disukai anak

3. Menyanyi Lagu “Suara Binatang” 4. Melakukan tepuk “IKAN”

5. Memberi pujian dan reward terhadap apa yang dilakukan peserta didik dan memotivasi peserta didik supaya besok lebih baik lagi

6. Menginformasikan kegiatan untuk esok hari 7. Berdoa setelah kegiatan, salam, pulang. V. METODE PEMBELAJARAN 1. Demonstrasi 2. Bercakap-cakap 3. Tanya Jawab 4. Eksperimen 5. Pemberian tugas

VI. MEDIA ALAT DAN SUMBER BELAJAR 1. Video Binatang kesayangan/ Peliharaan 2. Kadus Bekas

3. Kertas Lipat 4. Lem

(6)

VII. ALAT DAN TEHNIK PENILAIAN

PENILAIAN HASIL KARYA DAN KEGIATAN ANAK NAMA : AYINK KELOMPOK : A (4-5 Tahun) MINGGU KE- HASIL KARYA DAN KEGIATAN ANAK HASIL PENGAMATAN KD- INDIKATOR CAPAIAN PERKEMBANGAN

II.  Ayink dapat

melipat bentuk ikan dengan rapi  Ayink melipat sesuai dengan arahan yang diajarkan  FM 3.3-4.3 Menggunakan anggota tubuh untuk mengembangkan motorik kasar dan halus  KOG 3.5-4.5 Membilang dengan berbagai benda  SENI 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan karya

 FM 3.3-4.3 : Anak berkembang sesuai harapan dalam mengembangkan motorik halusnya yaitu melipat kertas menjadi bentuk ikan (BSH)  KOG 3.5-4.5 : Anak berkembang sesuai harapan dalam hal membilang berapa jumlah kertas yang dilipat menjadi bentuk ikan (BSH)  SENI 3.15-4.15 : Anak berkembang sesuai harapan dalam mengekspresikan kreatifitasnya melipat kertas menjadi bentuk ikan (BSH)

(7)

PENILAIAN HASIL KARYA DAN KEGIATAN ANAK NAMA : AYINK KELOMPOK : A (4-5 Tahun) MINGGU KE- HASIL KARYA DAN KEGIATAN ANAK HASIL PENGAMATAN KD- INDIKATOR CAPAIAN PERKEMBANGAN

II.  Ayink dapat

membuat bentuk aquarium dari kardus bekas  Ayink membuat aquarium sesuai dengan obyek  Ayink dapat menempel lipatan bentuk ikan ke dalam aquarium  FM 3.3-4.3 Menggunakan anggota tubuh untuk mengembangkan motorik kasar dan halus  SENI 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan karya

 FM 3.3-4.3 : Anak berkembang sesuai harapan dalam menggunting kardus bekas dan membentuk pola menjadi bentuk aquarium (BSH)  Anak berkembang sesuai harapan dalam hal menempel bentuk ikan ke dalam aquarium (BSH)  SENI 3.15-4.15 : Anak berkembang sesuai harapan dalam mengekspresik an kreatifitasnya membuat aquarium dari kardus bekas (BSH)

(8)

CATATAN ANEKDOT Tanggal 9 Oktober 2020

NAMA : AYINK KELOMPOK : A

NO TEMPAT WAKTU FOTO KEGIATAN PERISTIWA/

PERILAKU 1. Halaman

Belakang Rumah

Pukul 16.00 WIB Ayink dengan rasa gembira memberi makan ikan di kolam belakang rumah dengan sendirinya tanpa ada perintah dari orang tua.

2. Halaman

belakang Rumah

Pukul 16.30 WIB Ayink mampu

membantu ibu dalam menjaring ikan dengan senang tanpa ada paksaan.

(9)

SIMULASI RENCANA PELAKSANAAN PELATIHAN Oleh : YULI AGUSTINA, S.Pd

Nama Pelatihan : Calon Pengajar Praktik

Nama Mata Diklat : Seleksi Tahap 2 Pendaftar Pengajar Praktik Guru Penggerak Tujuan Pelatihan : Seleksi Simulasi Mengajar

Indikator Pelatihan : 1. Mengunggah RPP Sesuai Instruksi 2. Mengonfirmasi waktu pelaksanaan Waktu : 10 Menit

A.PENDAHULUAN (Alokasi waktu. Contoh 2 Menit) 1. Salam, dan berdoa

2. Mengucapkan Pancasila

3. Absen dan Menyanyi lagu suara binatang

4. Membahas kegiatan kemarin dan bercakap- cakap tentang binatang kesayangan yaitu kucing, anjing, kelinci, ikan, dll

5. Tanya Jawab tentang makanan binatang kesayangan B. KEGIATAN INTI (Alokasi waktu. Contoh 6 Menit)

1. Guru mengajak anak mengamati video tentang Binatang peliharaan/ kesayangan https://youtu.be/ujTLgZTF4vs

2. Guru menanyakan tentang apa yang tadi kalian lihat? https://youtu.be/ujTLgZTF4vs

3. Guru menanyakan kepada anak tentang apa saja yang termasuk binatang kesayangan? bagaimana cara merawatnya biar tidak mati?, Mengapa kita harus menyayangi bintang? Guru mengajak anak bercakap-cakap tentang binatang kesayangan dengan fokus pada satu binatang yaitu “IKAN” dan memberi tugas anak untuk melipat bentuk seperti ikan menggunakan kertas lipat (FM 3-4.4.3.4)

(10)

4. Guru bersama sama anak tanya jawab tentang tempat yang dipakai untuk memelihara ikan di dalam rumah, yaitu aquarium dan kemudian guru mengajak anak untuk memanfaatkan kardus bekas menjadi bentuk aquarium (SENI 3.15.3-4.15.3)

5. Guru mengajak anak untuk bercakap-cakap tentang apa makanan ikan dan guru memberi tugas kepada anak untuk mewarnai gambar anak yang sedang emberi makan ikan di kolam (SENI 3.15.3-4.15.3)

C.PENUTUP (Alokasi waktu. Contoh 2 Menit)

1. Bercakap- cakap tentang kegiatan yang telah dilakukan hari ini

2. Berdiskusi tentang kegiatan apa saja yang dilakukan, dan kegiatan mana yang paing disukai anak

3. Menyanyi Lagu “Suara Binatang” 4. Melakukan tepuk “IKAN”

5. Memberi pujian dan reward terhadap apa yang dilakukan peserta didik dan memotivasi peserta didik supaya besok lebih baik lagi

6. Menginformasikan kegiatan untuk esok hari 7. Berdoa setelah kegiatan, salam, pulang.

Referensi

Dokumen terkait

• Becakap- cakap tentang binatang unggas, apa saja yang termasuk binatang yang hidup di air, macam-macam jenis ikan Anak mengamati alat dan bahan yang akan digunakan dalam

Sebelum melakukan kegiatan, bunda dapat mengajak Ananda untuk berdo’a terlebih dahulu sebelum kegiatan, mencontohkan cara berkenalan atau membaca buku berkaitan dengan diri

➢ Melakukan kegiatan yang menunjukan anak mampu terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (missal:.. mengancingkan baju, menali

Guru memberikan reward pada hasil kegiatan bermain anak yang dikirim melalui WA dengan ucapan Alhamdulillah, Masyaalah dan mengucapkan terimakasih pada anak dan orang tua

Alamat : Jalan Pahlawan No... TK

FISIK MOTORIK 3.3-4.3 Melakukan kegiatan yang menunjukkan anak mampu menggunakan anggota badan untuk melakukan gerekan halus terkontrol SENI 3.15-4.15 Menampilkan karya

Sikap mau mendengarkan ketika orang lain berbicara Kebiasaan menolong diri sendiri ( mis. Mengambil botol minum, mencuci tangan, memakai sepatu, dst) Tempat ibadah dan lainnya

Materi Pengembangan Kegiatan Bermain Alat/ Bahan dan sumber belajar Nilai Agama