Rencana Pembelajaran Semester
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
FAKULTAS EKONOMI
PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI
Kode
Dokumen
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH (MK) KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl
Penyusunan
AKUNTANSI MANAJEMEN Akuntansi Manajemen T=2 P=1 4 15 Jan 2020
OTORISASI Pengembang RPS Koordinator RMK Ketua PRODI
Prof. Dr. Hariyati., Ak., MSi., CA., CMA
Susi Handayani., SE., M.Ak., CSRS Dr. Rohmawati K., SE., Ak., MSA Capaian Pembelajaran
(CP)
CPL-PRODI yang dibebankan pada MK CPL1 1. Sikap :
a. Mahasiswa berlaku teliti dan sabar dalam perilaku dikehidupan sehari-hari b. Mahasiswa berlaku jujur dan adil dalam perilaku kehidupan sehari-hari
c. Mahasiswa berlaku tertib dan mentaati aturan atau norma yang berlaku di masyarakat dalam kehidupan sehari-hari CPL2 2. Pengetahuan :
a. Mahasiswa memahami dengan baik manfaat informasi akuntansi manajemen dalam pengelolan di perusahaan b. Mahasiswa expert dalam Konsep Informasi, Manfaat Informasi dan rekayas informasi pada perusahaan. CPL3 3. Keterampilan :
a. Mahasiswa memiliki keahlian dalam Pemanfaatan Informasi Akuntansi Manajemen di dalam perencanaan dan Pengendalian kegiatan perusahaan
b. Mahasiswa memiliki keahlian dalam memecahkan setiap kasus dan mengambil keputusan yang mungkin terjadi dalam Kegiatan Perusahaan.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK1 Sikap
1) bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius (S1);
2) menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika (S2) 3) Memiliki jati diri bangsa (S3)
4) berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban berdasarkan Pancasila (S4);
5) berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa (S5);
6) menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain (S6);
7) bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan (S7); 8) taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara (S8);
9) menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik (S9);
10) menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri (S10); 11) menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan (S11)
12) mampu menerapkan prinsip-prinsip etika dalam profesi dibidang akuntansi dan keuangan (S12) CPMK2 Keterampilan Umum
1) mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora (KU1);
2) mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur (KU2);
3) mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik (KU3);
4) mampu menyusun deskripsi saintifik hasil kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi (KU4);
5) mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah berdasarkan hasil analisis informasi dan data (KU5);
CPMK3 Pengetahuan
1) Menguasai konsep teoritis dan praktis tentang: a) Akuntansi Manajemen dan Pelaporan Manajemen b) Akuntansi Manajemen dan Pengendalian
c) Tata kelola, Manajemen Strategi, Pengendalian Internal dan Manajemen Risiko 2) Menguasai prinsip dasar tentang:
a) Akuntansi Manajemen b) Akuntansi Lingkungan c) Laporan Keberlanjutan CPMK4 Keterampilan Khusus
1) Mampu menyusun laporan akuntansi manajemen, meliputi perencanaan dan penganggaran, manajemen biaya, pengendalian kualitas, pengukuran kinerja, dan benchmarking, yang relevan dan andal dalam mendukung pengambilan keputusan dan pengendalian manajemen dengan menerapkan teknik-teknik akuntansi manajemen.
2) Mampu berkontribusi dalam tim dalam menyusun laporan investasi dan pendanaan, yang meliputi laporan kebutuhan kas dan modal kerja, proforma laporan keuangan, laporan penganggaran modal, Informasi relevan untuk pengambilan keputusan keuangan dan investasi dengan mengaplikasikan teknik manajemen keuangan dan investasi secara mandiri. 3) Mampu mendisain proses bisnis dalam suatu sistem informasi yang mendukung penyediaan infomasi berbasis teknologi
informasi untuk mendukung pengendalian manajemen dan pengambilan keputusan organisasi dengan menggunakan pendekatan siklus pengembangan sistem (SDLC)
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK)
Sub-CPMK1 Mendiskripsikan Ruang Lingkup Perkuliahan Akuntansi Manajemen, konsep biaya, dan etika akuntan manajemen Sub-CPMK2 Menentukan Biaya produksi konvemsional
Sub-CPMK3 Menentukan Biaya produksi modern Sub-CPMK4 Menjelaskan biaya standar
Sub-CPMK5 Menganalisis biaya, volume penjualan, dan laba Sub-CPMK6 Menganalisis biaya relevan
Sub-CPMK7 Membedakan manajemen persediaan tradisional dan JIT Sub-CPMK8 Menyusun dan menganalisis anggaran
Sub-CPMK9 Mengukur kinerja secara tradisional Sub-CPMK10 Mengukur kinerja secara komprehensif
Sub-CPMK11 Menjelaskan siu-isu kontemporer akuntansi manajemen
Sub-CPMK12 Menjelaskan dan menganalisis biaya kualitas terkait lingkungan, sosial, dan governance
Deskripsi Singkat MK Mata kuliah berisikan materi tentang konsep biata, ruang lingkup akuntansi manajemen, bagaimana menentukan biaya produksi konvensional dan modern, biaya standar, menganalisis CVP dan biaya relevan, manajemen persediaan, menyusun anggaran, mengukur kinerja secara tradisional dan komprehensif, isu-isu akuntansi manajemen kontemprorer, serta biaya terkait ESG sebagai dasar untuk pengambilan keputusan
Bahan Kajian: Materi Pembelajaran
1. Konsep Biaya, Akuntansi Biaya, Akuntansi Manajemen & Etika Akuntan Manajemen 2. Biaya Produksi Konvensional (VC, FC, JOB, PROCESS, QC)
3. Biaya Produksi Modern (TDABC & ABC) 4. Biaya standard
5. Analisis CVP 6. Relevant Cost
7. Inventory Management 8. Budgeting
9. Pengukuran kinerja tradisional & komprehensif 10. Isu-isu Akuntansi Manajemen kontemporer
11. Environment, Social and Governance management (Q
Pustaka Utama :
1. Hansen dan Mowen. 2007. Managerial Accounting. Eight Edition. South-Western Cengage learning.
Pendukung :
1. Artikel-artikel nasional dan internasional terkait akuntansi manajemen
2. Garrison, et. al. 2013. Akuntansi Manajerial. Buku 1 dan 2. Edisi 13. Jakarta: Salemba Empat 3. Buku Managerial Accounting update lainnya
Dosen Pengampu Prof. Dr. Hariyati, Ak., M.Si., CA., CMA Dr. Eni Wuryani, SE., M.Si
Dr. Dian Anita Nuswantara., SE., Ak., MSi., CA., BKP Susi Handayani, SE.Ak., M.AK., CA., CSRS
Matakuliah syarat Akuntansi Pengantar
Mg Ke-
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK) Penilaian Bantuk Pembelajaran, Metode Pembelajaran, Penugasan Mahasiswa, [ Estimasi Waktu] Materi Pembelajaran [ Pustaka ] Bobot Penilai an (%)
Indikator Kriteria & Bentuk Luring (offline) Daring (online)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Mampu mendiskripsikan Ruang Lingkup Perkuliahan Akuntansi Manajemen, konsep biaya, dan etika akuntan manajemen 1.1. Menjelas kan kontrak belajar 1.2. Menjelas kan RPS dan Kriteria: mampu menjelaskan Bentuk: Non tes
Kuliah Responsi
Self directed learning melalui vinesa/google classroom 1.1. Kontrak belajar 1.2. RPS dan materi pembelajaran yang akan diberikan selama perkuliahan
materi pembelaj aran yang akan diberikan selama perkuliah an 1.3. menjelas kan ruang lingkup akuntansi manajem en 1.4. menjelas kan konsep biaya 1.5. menjelas kan etika sebagai akuntan manajem en 1.3. Ruang lingkup Akuntansi manajemen 1.4. Konsep biaya 1.5. etika akuntan manajemen
2-4 Mampu menentukan Biaya produksi konvemsional 2.1. Menjelas kan sistem variable costing 2.2. Menjelas kan sistem full costing 3.1. Menjelas kan sistem job order costing 4.1.Menjelask an sistem process costing 4.2.Menjelask an biaya kualitas dalam proses produksi Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. 20 2. 30 3. 50 Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk: Uraian Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom
1.1.
Variable costing1.2.
Full costing
1.3.
Job order costing
1.4.
Process costing
1.5.
biaya kualitas
5 Mampu menentukan Biaya produksi modern 5.1.menentuk and an menganal isis ABM 5.2.menghitu ng dan menganal isis Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. 20 2. 30 3. 50 Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 3.1. Sistem ABM 3.2. Sistem ABC 3.2 Sistem TDABC
sistema ABC 5.3.Menghitun g dan menganal isis sistema TDABC Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi
6 Mampu menjelaskan biaya standar 6.1.Menjelask an biaya standar 6.2.Menghitun g biaya standar 6.3.Menganali sis selisih Biaya standar dan aktual Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. 20 2. 30 3. 50 Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 4.1 Konsep biaya standar 4.2. Perhitungan biaya standar 4.3 Analisis selisih Biaya standar dan aktual
3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi
7 Mampu menganalisis biaya, volume penjualan, dan laba
7.1.Menentuk an biaya variabel dan tetap 7.2.Menghitun g marjin kontribusi 7.3.Menghitun g marjin of safety 7.4.Menghitun g leverage operasi Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. 20 2. 30 3. 50 Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom
7.1 biaya variabel dan tetap
7.2.Marjin kontribusi 7.3.marjin of safety 7.4. leverage operasi
Bentuk:
Uraian dan lembar observasi
8 Evaluasi Tengah Semester / Ujian Tengan Semester 9 Mampu menganalisis biaya
relevan 9.1.Menjelask an konsep biaya relevan 9.2.Menganali sis biaya relevan untuk pengambil an keputusan 9.3. Menyusun laporan keuangan laba rugi mengguna kan pendekata n biaya relevan untuk mendukun g proses pengambil an keputusan 9.4.Menganali sis laporan keuangan Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. 20 2. 30 3. 50 Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 9.1. Konsep biaya relevan 9.2. Analisis biaya relevan dalam pengambilan keputusan 9.3. Penyusunan laporan keuangan laba rugi menggunakan pendekatan biaya relevan untuk mendukung proses pengambilan keputusan 9.4 Analisis laporan keuangan laba rugi yang disusun menggunakan pendekatan biaya relevan
laba rugi yang disusun mengguna kan pendekata n biaya relevan 10 Mampu membedakan manajemen persediaan tradisional dan JIT
10.1.Mampu menjelaskan manajemen persediaan tradisional 10.2.Mampu menjelaskan manajemen persediaan just in time Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. 20 2. 30 3. 50 Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 10.1.Manajemen Persediaan Tradisional 10.2.Manajemen Persediaan Just In Time
11 Mampu menyusun dan menganalisis anggaran 11.1.Menjelas kan budgeting 11.2.Menganal isis penyusuna n master budget 11.3.Menggun akan budget untuk penilaian kinerja 11.4.Menjelas kan Activity based budgeting Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 11.1. Budgeting 11.2. Master Budget 11.3. Budget sebagai penilaian kinerja 11.4. Activity based budgeting
12 Mampu mengukur kinerja secara tradisional 12.1.Mendesk ripsikan akuntansi pertangg ungjawab an 12.2.Menghitu ng harga transfer menggun akan berbagai metode 12.3.Mengeval Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 12.1. Konsep Akuntansi pertanggungjaw aban dan pengukuran kinerja 12.2. Harga transfer menggunakan berbagai metode 12.3. Evaluasi kinerja perusahaan secara tradisional
uasi kinerja perusahaa n secara tradisional terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi
13 Mampu mengukur kinerja secara komprehensif 13.1.Menjelas kan konsep Balance scorecard 13.2.Mengeval uasi kinerja perusaha an dengan Balance scorecard Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 13.1. Konsep Balance scorecard 13.2. Evaluasi kinerja perusahaan dengan Balance scorecard
14 Mampu menjelaskan siu-isu kontemporer akuntansi manajemen 14.1.menjelas kan Lean Accounting 14.2.menjelas kan Lean manufacturing Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 14.1. Lean accounting 14.2 Lean manufacturing
2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi
15 Mampu menjelaskan dan menganalisis biaya kualitas terkait lingkungan, sosial, dan governance 15.1.menjelas kan biaya kualitas lingkunga n 15.2.menjelas kan biaya sosial 15.3.menjelas kan biaya tata Kelola/go vernance Kriteria: Skor total 100, kriteria: 1. Analisis & pembahasan benar = 100 2. Analisis benar, pembahasan salah = 70 3. Analisis salah, pembahasan benar = 50 4. Analisis dan pembahasan terdeteksi plagiasi = 0 Bentuk:
Uraian dan lembar observasi Kuliah Responsi Problem based learning Problem based learning melalui vinesa/google classroom 15.1. Biaya kualitas lingkungan 15.2. Biaya sosial 15.3. Biaya tata Kelola/governa nce
16 Evaluasi Akhir Semester / Ujian Akhir Semester POIN GAMIFIKASI