• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI PERJANJIAN WARALABA: ANTARA PEMILIK ROTI JOHN UNCLE MOY DENGAN MITRA USAHA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SKRIPSI PERJANJIAN WARALABA: ANTARA PEMILIK ROTI JOHN UNCLE MOY DENGAN MITRA USAHA"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

PERJANJIAN WARALABA: ANTARA PEMILIK ROTI JOHN UNCLE MOY DENGAN MITRA USAHA

Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Syarat-syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:

DHITA SUSILOWATI C100 160 208

PROGRAM STUDI ILMU HUKUM FAKULTAS HUKUM

UNIVERITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2020

(2)

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui untuk di pertahankan di hadapan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Dosen Pembimbing

(3)

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini telah diterima dan disahkan oleh Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pada

Hari : Kamis Tanggal : 9 Juli 2020

Dewan Penguji

1. Dr. Kelik Wardiono, S.H, M.H ( ) (Ketua Dewan Penguji)

2. Inayah, S.H., M.Hum ( )

(Anggota I Dewan Penguji)

3. Septarina Budiwati, S.H., M.H., C.N. ( ) (Anggota II Dewan Penguji)

Mengetahui Dekan Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Prof. Dr. Khudzaifah Dimyati, S.H., M.Hum.) NIK. 537 / NIDN. 0727085803

(4)

PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Dhita Susilowati NIM : C100160208

Alamat : Ngebong RT 03 RW 06 Kel/Kec Delanggu, Kabupaten Klaten

Dengan ini menyatakan bahwa :

1. Karya tulis saya, skripsi ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar akademik baik di Universitas Muhammadiyah Surakarta maupun di perguruan tinggi lain.

2. Karya tulis ini adalah murni gagasan, rumusan dari penelitian saya sendiri, tanpa bantuan pihak lain kecuali Dosen Pembimbing Skripsi.

3. Dalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau dipublikasikan orang lain, kecuali secara tertulis dengan jelas dicantumkan sebagai acuan dalam naskah dengan disebutkan nama pengarang dan judul buku aslinya dan dicantumkan dalam daftar pustaka. 4. Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila dikemudian

hari terdapat penyimpangan dan ketidakbenaran dalam pernyataan ini, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar akademik yang telah saya peroleh dari karya tulis saya ini, serta sanksi lainnya sesuai dengan norma yang berlaku di perguruan tinggi ini.

Surakarta, 15 Mei 2020 Yang membuat pernyataan,

Dhita Susilowati C100160208

(5)

MOTTO

“Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.”

(QS: Al-Insyirah: 5-6)

“Sesungguhnya Allah tidak mengubah keadaan suatu kaum sehingga mereka mengubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri.”

(QS: Ar Ra’d: 11)

“Barang siapa yang memudahkan kesulitan seorang mu’min dari berbagai kesulitan-kesulitan dunia, Allah akan memudahkan kesulitan-kesulitannya pada

hari kiamat. Dan siapa yang memudahkan orang yang sedang dalam kesulitan niscaya akan Allah mudahkan baginya di dunia dan akhirat.”

(HR. Muslim)

“Maybe people can be every smart or have expertise that can be immediately applied, but if they don’t believe what they have they won’t be able to work

hard.” (Mark Zuckerberg)

“Follow your heart and intuition. They somehow already know what you truly want to become. Everything else is secondary.”

(6)

PERSEMBAHAN

Skripsi ini penulis persembahkan kepada : 1. Kedua orang tua penulis, Ibu Intarti dan Bapak Margono yang selalu mendoakan, memberi semangat, dan dukungan terus menerus dan memberikan segalanya yang terbaik bagi penulis.

2. Sahabat-sahabat ku yang selalu memberikan semangat kepada penulis.

3. Badan Konsultasi dan Bantuan Hukum FH UMS.

4. Teman-teman seperjuangan Fakultas Hukum UMS angkatan 2016.

(7)

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “PERJANJIAN WARALABA: ANTARA PEMILIK ROTI JOHN UNCLE MOY DENGAN MITRA USAHA” ini dengan baik dan lancar. Tujuan penyusunan dan penulisan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana hukum pada Fakultas Hukum Universitas Surakarta.

Penulis menyadari akan keterbatasan pengetahuan yang penuis miliki, sehingga tanpa bantuan dari berbagai pihak, penulisan skripsi ini tidak akan terselesaikan dengan baik. Oleh karena itu penulis menyampaikan terimakasih kepada:

1. Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

2. Kedua orang tua penulis, Ibu Intarti dan Bapak Margono yang selalu dan tanpa lelah mendoakan, menyemangati dan memberikan dukungan bagi penulis. Terimakasih telah memberikan cinta dan kasih yang tulus. Skripsi ini adalah persembahan untuk kalian, dan penulis akan terus berusaha untuk membuat Ibu dan Bapak bangga.

3. Prof. Dr. Khudzaifah Dimyati, S.H., M.Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta.

4. Bapak Muchamad Ikhsan, S.H., M.Hum, selaku Kaprodi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta.

5. Dr. Kelik Wardiono, S.H, M.H selaku Dosen Pembimbing penulis yang dengan sabar selalu memberikan arahan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

6. Bapak-Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, terimakasih telah

(8)

membimbing, memberikan ilmu, dan mendidik penulis selama menempuh perkuliahan Strata 1 ini.

7. Pimpinan Umum dan Advokat Badan Konsultasi dan Bantuan Hukum Univeristas Muhammadiyah Surakarta, Ibu Marisa Kurnianingsih, S.H., M.H., M.Kn., Ibu Aristya Windiana Pamuncak, S.H., M.H., LLM., Ibu Marina Kurnianingsih, S.H, Bapak Andria Luhur Prakoso, S.H., M.Kn., Bapak Syaifuddin Zuhdi, S.H., M.HI., Bapak Galang Taufani, S.H., M.H., Bapak Bambang Sukoco, S.H., M.H. yang telah memberikan ilmu, arahan, kesempatan serta pengalaman yang luar biasa bagi penulis selama berada dalam Badan Konsultasi dan Bantuan Hukum untuk ikut menangani berbagai kasus yang ada.

8. Staff Tata Usaha Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta. 9. Bapak Marianto Deky Hernawan selaku pemilik Roti John Uncle Moy yang

telah membantu penulis dengan mengijinkan penulis mengulas perjanjian waralaba Roti John Uncle Moy dalam menyelesaikan skripsi ini.

10. Demisioner dan rekan-rekan seperjuangan BKBH FH UMS, Mas Abda Irsyad Sudarsono, Mas Wiranti Tri Setiawan, Mas M. Zaki Attirmidzi, Mas Alamsyah Akbar, Mas Johan Cahya Kusuma Sakti, Mas Kharis Triangga Alridho, Mas Tri Aji Irawan, Mas Bayu Wicaksono, Resky Gustiandi, Mba Ajeng Kusumawati, Mba Yola Dewita Aprilia Kartika terimakasih atas pembelajarannya, bimbingannya, dan pengalaman yang luar biasa yang pernah kalian berikan.

11. Rekan-rekan seperjuangan BKBH FH UMS, Alfath Sartanto, Mahatir Al Afghani, Arief Wicaksono, Arnold Tri Hantoro, Alfan Dzikria, Muhammad Edi Hernawan, Brilian Feza, Iramadya Dyah Marjanah, Winda Permata Sari, Rizky Widyawati, Tetania Damayanti, Karlina, Lucyana Sayeti, Devi Prapita Sari, Hasti Rifah, Anindhita Nurfatin, terimakasih atas support yang kalian berikan kepada penulis, semangat terus teman-teman dalam memperjuangkan keadilan bagi masyarakat.

12. Up Up / Bucin Squad, Fardanove Harsika, Muhammad Guntur Bayu Aji, Adam Pradana Putra, Wasyim Ahmad Argadiraksa, Ade Andrian, Miftahul Khoiriyah Annur, Meila Dwi Jayanti, Putri Sukma Dewi, Wahyu Kartika

(9)

Ningsih. Terimakasih atas segala kenangan yang telah kita ciptakan dan lalui bersama, bersyukur sekali dipertemukan dengan kalian dan memiliki sahabat seperti kalian yang selalu ada dalam keadaan apapun. Semoga sukses selalu buat kalian semua. Terimakasih telah memberi warna dalam perjalanan hidupku. Walaupun dibalik setiap pertemuan pasti akan ada yang namanya perpisahan. Tidak akan pernah lupa dengan kenangan yang pernah kita lalui bersama, kalian akan selalu ada didalam hati penulis.

13. K RS Squad, Yustisia Resty A, Khairunnisa Iffah A, Miftahul Khoiriyah Annur, Meila Dwi Jayanti, Putri Sukma Dewi, Wahyu Kartika Ningsih, Diah Khoirotunisa yang sudah saya anggap seperti saudara saya sendiri, tempat berkeluh kesah, sama-sama melewati perjuangan kuliah, selalu mensupport dalam keadaan apapun terutama dalam menyelesaikan skripsi ini.

14. Sahabat-sahabat ku, Karenina Laditaputri, Chis Mirawati, Adelia Rachmawati, Perty Lenggo Ghenisa, Nadya Novita Sari, Mustika Pradhina Tunggadewi, Melia Eka Sariyanto, Riska Sepriani A. Terimakasih selalu memberikan support, doa, dan selalu ada dalam keadaan apapun untuk penulis. Jangan bosen menjadi sahabatku ya dengan segala keluh kesah, suka, duka, bahagia, kecewa, sedih dan apapun itu, bersyukur bisa memiliki kalian sebagai sahabatku.

15. Terimakasih kepada Ananda, teman kost ku di Kemang, yang udah mau aku repotin, udah mau nemenin aku, udah mensupport aku. Sukses selalu yaa. Semoga semua kebaikan dan bantuan yang sudah diberikan kepada penulis mendapat kebaikan berkali lipat dari Allah SWT dan semoga skripsi dapat bermanfaat bagi penulis maupun pembaca.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Surakarta, 15 Mei 2020 Penulis

Dhita Susilowati NIM.C100160208

(10)

PERJANJIAN WARALABA: ANTARA PEMILIK ROTI JOHN UNCLE MOY DENGAN MITRA USAHA

Dhita Susilowati C100160208

Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta

[email protected] ABSTRAK

Perdagangan di Indonesia saat ini banyak didominasi oleh perdagangan barang dan jasa yang merupakan kerjasama antara pengusaha Indonesia dan pengusaha asing, atau antara pengusaha lokal dan pengusaha lokal. Salah satu kerjasama barang dan jasa tersebut adalah franchise (waralaba). Terlebih dalam praktik bisnis waralaba di Indonesia, tidak jarang dijumpai peran para pengusaha UMKM selain sebagai penerima waralaba mereka juga berperan sebagai pemberi waralaba. Waralaba adalah salah satu cara yang berhasil dalam memperluas usaha dalam bentuk kemitraan yang didasarkan pada suatu hubungan yang sama-sama menguntungkan antara franchisor (pemberi waralaba) dengan franchisee (penerima waralaba. Dalam melaksanakan waralaba, terlebih dahulu dilakukan perjanjian antara kedua belah pihak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan hukum dan perlindungan hukum antara pemberi waralaba (Franchisor) dan penerima waralaba (Franchisee) pada waralaba Roti John Uncle Moy telah sesuai dengan undang-undang yang berlaku. Metode yang digunakan adalah Yuridis Nomatif dan sumber data yang digunakan adalah data sekunder. Hasil dari penelitian ini adalah Roti John Uncle Moy dalam melaksanakan perjanjian waralaba dalam usahanya telah sesuai dengan undang-undang yang berlaku. Kata kunci: perjanjian, waralaba, hubungan hukum

(11)

ABSTRACT

Trade in Indonesia is currently dominated by the trading of goods and services which is a collaboration between Indonesian businessman and foreign entrepreneurs, or between local entrepreneurs and local entrepreneurs. One of the corporation of goods and services is fanchise. In terms of franchise business practices in Indonesia, it is not uncommon to have the role of UMKM entrepreneurs as well as their franchises. In implementing the fanchise, the agreement is first made between the two parties. The study aims to determine the legal relationship and legal protections between franchisor and franchisee in Roti John Uncle Moy’s franchise in accordance with applicable laws. The method used is the Normative Juridical and the data source used is secondary data. The result of this research is Roti John Uncle Moy in implementing a franchise agreement in it’s bussiness in accordance with applicable laws.

(12)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

PERNYATAAN ... iv

MOTTO ... v

PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

ABSTRAK ... x

ABSTRACT ... xi

DAFTAR ISI ... xii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 5 C. Tujuan Penelitian ... 6 D. Manfaat Penelitian... 6 E. Kerangka Pemikiran ... 6 F. Metode Penelitian ... 9 G. Sistematika Skripsi ... 11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 14

A. Tinjauan Umum Tentang Perjanjian ... 14

1. Pengertian ... 14

2. Syarah Sah Perjanjian ... 15

3. Subjek dan Objek ... 17

4. Objek ... 21

5. Unsur Perjanjian ... 23

6. Asas-Asas Perjanjian ... 23

7. Prestasi ... 25

8. Wanpresatsi dan Akibat Hukumnya ... 25

9. Overmacht dan Akibat Hukumnya ... 28

(13)

1. Pengertian Waralaba ... 30

2. Jenis-Jenis Waralaba ... 31

3. Subyek Hukum dalam Waralaba ... 33

4. Obyek Hukum dalam Waralaba ... 33

5. Hak dan Kewajiban Para Pihak dalam Waralaba ... 34

6. Wanprestasi dan Akibat Hukumnya ... 39

7. Overmacht dan Akibat Hukumnya ... 41

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 44

A. Hasil Penelitian ... 44

1. Subyek Perjanjian (Kategori 1) ... 44

2. Obyek Perjanjian (Kategori 2) ... 45

3. Hak dan Kewajiban (Kategori 3) ... 45

4. Wanprestasi dan Akibat Hukumnya (Kategori 4) ... 55

5. Overmacht dan Akibat Hukumnya (Kategori 5) ... 55

B. Pembahasan ... 56

1. Subjek Hukum (Kategori 1) ... 56

2. Objek Hukum (Kategori 2) ... 63

3. Hak dan Kewajiban (Kategori 3) ... 65

4. Wanprestasi dan Akibat Hukumnya (Kategori 4) ... 81

5. Overmacht dan Akibat Hukumnya (Kategori 5) ... 84

BAB IV PENUTUP ... 87

A. Kesimpulan ... 87

B. Saran ... 88 DAFTAR PUSTAKA

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui regulasi dari praktek perjanjian waralaba ( franchise) di Indonesia, serta untuk mengetahui perlindungan hukum bagi pemberi

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hak dan kewajiban pihak franchisor dan franchisee dalam perjanjian waralaba di Gule Kepala Ikan Mas Agus Cabang Kediri seperti

Baba Rafi Indonesia tersebut, membuat penulis tertarik untuk meneliti tentang Perlindungan Hukum Bagi Penerima Waralaba dalam Kontrak Standar pada Perjanjian Waralaba di

Perlindungan dan kedudukan hukum para pihak dalam perjanjian Franchise atau Waralaba bidang kesehatan (Apotek K-24) mengatur mengenai hubungan antara pemberi waralaba

Dalam waralaba/ franchise produk dan merek dagang, pewaralaba ( franchisor ) memberikan hak kepada terwaralaba ( franchisee ) untuk menjual produk yang dikembangkan oleh

Perlindungan Hukum terhadap HaKI yang dimiliki oleh Pihak Pemberi Waralaba (franchisor) akan dapat lebih terlindungi apabila dalam Perjanjian Waralaba telah

Aspek hukum dalam per-janjian bisnis waralaba franchise antara franchisor dan franchisee sebagai bentuk dinamika perekonomian di Indonesia, antara lain : 1 berhubungan dengan hukum

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk perbuatan melawan hukum franchisor terhadap franchisee dalam proses pemberian waralaba serta untuk mengetahui bentuk pertanggungjawaban