• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN"

Copied!
34
0
0

Teks penuh

(1)

40

RANCANGAN SISTEM USULAN

4.1.Tahapan Perancangan Sistem

Berdasarkan proses bisnis pada Apotek Cinta Jatisari, maka tahapan berikutnya adalah analisa kebutuhan. Berikut ini tahap kebutuhan dari sistem persediaan obat yang penulis usulkan, diantaranya:

4.1.1. Analisa Kebutuhan

Pada tahap ini, penulis membagi anslisis kebutuhan menjadi 2 (dua), diantaranya:

A. Kebutuhan Pengguna

A1. Skenario Kebutuhan Bagian Gudang

a) Bagian Gudang melakukan login pada aplikasi

b) Bagian Gudang dapat mengelola data obat dan tanggal kadaluarsa obat.

c) Bagian Gudang dapat mengelola data supplier

d) Bagian Gudang mengelola data transaksi obat masuk dan keluar.

A2. Bagian Pembelian

a) Bagian Pembelian dapat login pada aplikasi.

b) Bagian pembelian dapat melihat data stok obat.

B. Kebutuhan Sistem

1. Bagian gudang dan bagian pembelian harus melakukan login terlebih dahulu untuk dapat mengakses aplikasi website dan memiliki hak akses masing-

(2)

masing.

2. Bagian gudang dan bagian pembelian harus melakukan logout setelah selesai menggunakan aplikasi website.

3. Sistem menampilkan menu dengan hak akses masing-masing.

4. Sistem menampilkan keterangan setiap mengeksekusi perintah pada button Simpan, Batal, Hapus, Cetak, Edit, Cari.

5. Sistem akan menyimpan data secara otomatis pada database yang terintegrasi dengan aplikasi.

4.1.2. Rancangan Diagram Use Case

Gambar IV.1.

Use Case Persediaan Obat Sistem Usulan

(3)

Tabel IV.1.

Deskripsi Use Case Persediaan Obat Sistem Usulan

Use Case Name Persediaan Obat

Requirmnets -

Goal Mengelola data persediaan obat keluar dan masuk

Pre-Conditions Menambahkan data obat

Post-Conditions Mengelola data transaksi obat masuk dan keluar

Failed end Condition -

Actors Bagian gudang, bagian pembelian

Main Flows/Basic Path 1. Bagian gudang login pada aplikasi 2. Sistem akan menampilkan menu utama

bagian gudang 3. Pilih Data obat

4. Sistem akan meampilkan menu data obat 5. Pilih Data Supplier

6. Sistem akan menampilkan menu data supplier

7. Pilih data transaksi

8. Sistem akan menampilkan sub menu Data obat keluar dan data obat masuk

9. Pilih data obat keluar

10. Sistem akan menampilkan form data obat keluar

11. Pilih data obat masuk

12. Sistem akan menampilkan form data obat masuk

Alternative Flow/Invariant A -

Invariant B -

(4)

A1.a) Bagian Gudang melakukan login

Gambar IV.2.

Use Case Diagram Bagian Gudang Melakukan Login

A1.b) Bagian Gudang Mengelola data obat dan tanggal kadaluarsa obat.

Gambar IV.3.

Use Case Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Obat

(5)

Tabel IV.2.

Deskripsi Use Case Bagian Gudang Mengelola Data Obat Use Case Name Bagian gudang mengelola data obat

Requirmnets A1.a.

Goal Mengelola data obat dan tanggal kadaluarsa obat

Pre-Conditions Login pada halaman website bagian gudang Post-Conditions Menambahkan data

Failed end Condition -

Actors Bagian gudang

Main Flows/Basic Path 1. Bagian gudang login pada aplikasi 2. Sistem akan menampilkan menu utama

bagian gudang

3. Pilih Tambah untuk menambahkan data baru.

4. Sistem akan membuat kolom baru pada database

5. Pilih Simpan untuk menyimpan data.

6. Sistem akan menyimpan data pada database

Alternative Flow/Invariant A A1. Pilih Cari untuk mencari data berdasarkan kode obat atau nama obat

A2. Sistem akan menampilkan data yang dicari.

A3. Pilih Edit untuk mengubah data

A4. Sistem akan menyimpan perubahan data pada database.

A5. Pilh Hapus untuk menghapus data A6. Sistem akan menghapus data dari

database

A7. Pilih Cetak untuk mencetak data

A8. Sistem akan melakukaan perintah cetak.

Invariant B -

(6)

A1.c) Bagian Gudang Mengelola Data Supplier

Gambar IV.4.

Use Case Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Supplier Tabel IV.3.

Deskripsi Use Case Bagian Gudang Mengelola Data Supplier Use Case Name Bagian Gudang Mengelola Data supplier

Requirmnets A1.a.

Goal Mengelola data supplier

Pre-Conditions Login pada halaman website bagian gudang Post-Conditions Menambahkan data

Failed end Condition -

Actors Bagian gudang

Main Flows/Basic Path 1. Bagian gudang login pada aplikasi 2. Sistem akan menampilkan menu utama

bagian gudang

3. Pilih Tambah untuk menambahkan data baru.

4. Sistem akan membuat kolom baru pada database

5. Pilih Simpan untuk menyimpan data.

6. Sistem akan menyimpan data pada database

Alternative Flow/Invariant A A1. Pilih Cari untuk mencari data berdasarkan nama supplier

A2. Sistem akan menampilkan data yang dicari.

A3. Pilih Edit untuk mengubah data

A4. Sistem akan menyimpan perubahan data pada database.

A5. Pilh Hapus untuk menghapus data A6. Sistem akan menghapus data dari

database

Invariant B -

(7)

A1.d) Bagian Gudang Mengelola Data Transaksi Obat Keluar dan Masuk

Gambar IV.5.

Use Case Diagram Mengelola Data Transaksi Obat Keluar dan Masuk

Tabel IV.4.

Deskripsi Use Case Mengelola Data Transaksi Obat Keluar dan Masuk Use Case Name Data transaksi obat keluar dan masuk

Requirmnets A1.a.

Goal Mengelola transaksi obat masuk dan keluar gudang

Pre-Conditions Login pada halaman website bagian gudang Post-Conditions Pilih sub menu data obat masuk atau keluar

Failed end Condition -

Actors Bagian gudang

Main Flows/Basic Path 1. Bagian gudang login pada aplikasi

2. Sistem akan menampilkan menu utama data transaksi bagian gudang

3. Pilih menu data obat masuk

4. Sistem akan menampilkan form input data obat masuk

5. Pilih Tambah untuk menambahkan data baru.

6. Sistem akan membuat kolom baru pada database

7. Pilih Simpan untuk menyimpan data.

8. Sistem akan menyimpan data pada database

9. Pilih Cari untuk mencari data berdasarkan nama obat.

10. Sistem akan menampilkan data yang

(8)

dicari

11. Pilih Edit untuk mengubah data

12. Sistem akan menyimpan perubahan data pada database.

13. Pilh Hapus untuk menghapus data

14. Sistem akan menghapus data dari database Alternative Flow/Invariant A A1.Bagian gudang login pada aplikasi

A2. Sistem akan menampilkan menu utama data transaksi bagian gudang

A3.Pilih menu data obat masuk

A4.Sistem akan menampilkan form input data obat masuk

A5.Pilih Tambah untuk menambahkan data baru.

A6.Sistem akan membuat kolom baru pada database

A7.Pilih Simpan untuk menyimpan data.

A8.Sistem akan menyimpan data pada database

A9.Pilih Cari untuk mencari data berdasarkan nama obat.

A10.Sistem akan menampilkan data yang dicari

A11.Pilih Edit untuk mengubah data

A12.Sistem akan menyimpan perubahan data pada database.

A13. Pilh Hapus untuk menghapus data A14. Sistem akan menghapus data dari

database.

Invariant B -

(9)

A2.a) Login Bagian Pembelian

Gambar IV.6.

Use Case Login Bagian Pembelian

A2.b) Bagian Pembelian Melihat Data Stok Obat

Gambar IV.7.

Use Case Bagian Pembelian Melihat Data Stok Obat

(10)

Tabel IV.5.

Use Case Bagian Pembelian Melihat Data Stok Obat

Use Case Name Bagian Pembelian Melihat Data Stok Obat

Requirmnets A2.a.

Goal Melihat data stok obat

Pre-Conditions Login pada halaman website bagian gudang Post-Conditions Pilih menu data obat

Failed end Condition Tidak memilih menu

Actors Bagian pembelian

Main Flows/Basic Path 1. Bagian gudang login pada aplikasi

2. Sistem akan menampilkan menu utama data obat

3. Pilih Cari untuk mencari data berdasarkan nama obat.

4. Sistem akan mencari datapada database 5. Pilih Batal untuk membatalkan perintah 6. Sistem akan membatalkan perintah.

Alternative Flow/Invariant A -

Invariant B -

(11)

4.1.3. Rancangan Activity Diagram

1. Activity Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Obat

Gambar IV.8.

Activity Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Obat

(12)

2. Activity Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Supplier

Gambar IV.9.

Activity Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Supplier

(13)

3. Activity Diagram Bagian Gudang Menglola Data Obat Masuk

Gambar IV.10.

Activity Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Obat Masuk

(14)

4. Activity Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Obat Keluar

Gambar IV.11.

Activity Diagram Bagian Gudang Mengelola Data Obat Keluar

(15)

5. Activity Diagram Bagian Pembelian Melihat Data Obat

Gambar IV.12.

Activity Diagram Bagian Pembelian Melihat Data Obat

(16)

4.1.4. Rancangan Dokumen Sistem Usulan A. Dokumen Masukan

Nama Dokumen : Faktur Pembelian

Fungsi : Sebagai tanda bukti pemesanan dan penagihan Sumber : Supplier

Tujuan : Bagian Gudang

Media : Kertas

Jumlah : 1 lembar

Frekuensi : Setiap adanya barang masuk.

Bentuk : Lampiran A1.

B. Dokumen Keluaran

Nama Dokumen : Laporan Data Obat

Fungsi : Sebagai laporan data stok obat dan tanggal kadaluarsa obat.

Sumber : Bagian gudang

Tujuan : Pemilik Sarana Apotek (PSA)

Media : Kertas

Jumlah : Rata-rata 1 (satu) lembar Frekuensi : Setiap bulannya

Bentuk : Lampiran D1.

(17)

4.1.5. Rancangan Prototype 1. Menu Login Bagian Gudang

Gambar IV.13.

Rancangan Menu Login Bagian Gudang

2. Menu Utama Bagian Gudang

Gambar IV.14.

Rancangan Menu Utama Bagian Gudang

(18)

3. Menu Data Obat Bagian Gudang

Gambar IV.15.

Rancangan Menu Data Obat Bagian Gudang

4. Menu Tambah Data Obat Bagian Gudang

Gambar IV.16.

Rancangan Menu Tambah Data Obat Bagian Gudang

(19)

5. Menu Data Supplier Bagian Gudang

Gambar IV.17.

Rancangan Menu Data Supplier Bagian Gudang

6. Menu Tambah Data Supplier Bagian Gudang

Gambar IV.17.

Rancangan Menu Tambah Data Supplier Bagian Gudang

(20)

7. Menu Data Obat Masuk Bagian Gudang

Gambar IV.19.

Rancangan Menu Data Obat Masuk Bagian Gudang

8. Menu Tambah Data Obat Masuk Bagian Gudang

Gambar IV.20.

Rancangan Menu Tambah Data Obat Masuk Bagian Gudang

(21)

9. Menu Data Obat Keluar Bagian Gudang

Gambar IV.21.

Rancangan Menu Data Obat Keluar Bagian Gudang

10. Menu Tambah Data Obat Keluar Bagian Gudang

Gambar IV.22.

Rancangan Menu Tambah Data Obat Keluar Bagian Gudang

(22)

11. Menu Login Bagian Pembelian

Gambar IV.23.

Rancangan Menu Login Bagian Pembelian

12. Menu Utama Bagian Pembelian

Gambar IV.24.

Rancangan Menu Utama Bagian Pembelian

(23)

13. Menu Data Obat Bagian Pembelian

Gambar IV.25.

Rancangan Menu Data Obat Bagian Pembelian

14. Menu Pencarian Data Obat Bagian Pembelian

Gambar IV.26.

Rancangan Menu Pencarian Data Obat Bagian Pembelian

(24)

4.2. Perancangan Perangkat Lunak 4.2.1. Entity Relationship Diagram (ERD)

Gambar IV.27.

Entity Relationship Diagram (ERD)

(25)

4.2.2. Logical Record Structure (LRS)

Keterangan :

PK : Primary Key FK : Foreign Key

Gambar IV.28.

Logical Record Structure (LRS)

(26)

4.2.3. Spesifikasi File 1. Spesifikasi File Admin

Nama File : tb_admin Akronim : db_apotek.sql

Fungsi : Sebagai pengakses program aplikasi Tipe File : File Master

Organisasi File : Index Sequential Akses File : Random

Media : Localhost

Panjang Record : 58 byte Kunci Field : kode_admin Software : MySQL

Tabel IV.6.

Spesifikasi File Admin

No Elemen Data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. Kode Admin kode_admin Int 5 Primary Key

2. Nama_Admin Nama_admin Varchar 25 3. Username Username Varchar 10 4. Password Password Varchar 8 5. Hak akses Hak_akses Varchar 20

2. Spesifikasi File Supplier

Nama File : tb_supplier Akronim : db_apotek.sql

Fungsi : Sebagai media penyimpanan data supplier.

Tipe File : File Master Organisasi File : Index Sequential Akses File : Random

Media : Localhost

Panjang Record : 74 byte Kunci Field : id_supplier Software : MySQL

(27)

Tabel IV.7.

Spesifikasi File Supplier

No Elemen Data Nama Field Tipe Size Keterangan 1. Identitas

Supplier

Id_supplier Int 5 Primary Key

2. Nama Supplier

Nama supplier

Varchar 25

3. Alamat alamat Text -

4. Telepon tlp Int 14

5. Nama Sales Nama_sales Varchar 30

3. Spesifikasi File Data Obat Nama File : tb_dataobat Akronim : db_apotek.sql

Fungsi : Sebagai media penyimpanan data obat Tipe File : File Master

Organisasi File : Index Sequential Akses File : Random

Media : Localhost

Panjang Record : 151 byte Kunci Field : Kode_obat Software : MySQL

(28)

Tabel IV.8.

Spesifikasi File Data Obat

No Elemen Data Nama Field Tipe Size Keterangan 1. Kode Obat Kode_obat Varchar 7 Primary Key 2. Nama Obat Nama_obat Varchar 30

3. Jenis Obat Jenis_obat Varchar 10 4. Nama Pabrik Nama_Pabrik Varchar 30

5. Stok Stok Int 12

6. Satuan satuan Varchar 20

7. Harga Harga Double -

8. Tanggal Kadaluarsa

Tgl_ed Date - dd-mm-yy

9. Identitas supplier

Id_supplier Int 5 Foreign Key 10. Nama Supplier Nama_supplier Varchar 25

11. Stok minimal Stok_minimal Int 12

4. Spesifikasi File Data Obat Masuk Nama File : tb_dataobatmasuk Akronim : db_apotek.sql

Fungsi : Sebagai media penyimpanan data obat masuk Tipe File : File Transaksi

Organisasi File : Index Sequential Akses File : Random

Media : Localhost

Panjang Record : 132 byte Kunci Field : Id_masuk Software : MySQL

(29)

Tabel IV.9.

Spesifikasi File Data Obat Masuk

No Elemen Data Nama Field Tipe Size Keterangan 1. Identitas

Masuk

Id_masuk Int 5 Primary Key

2. Kode Obat Kode_obat Varchar 7 Foreign Key

3. Nama Obat Nama_obat Varchar 30 -

4. Jenis Obat Jenis_obat Varchar 10 -

5. Satuan Satuan Varchar 20 -

6. Nama Pabrik Nama_pabrik Varchar 30 - 7. Tanggal

Kadaluarsa

Tgl_ed Date - dd-mm-yyyy

8. Identitas supplier

Id_supplier Int 5 Foreign Key

9. Nama Supplier

Nama_supplier Varchar 25 -

5. Spesifikasi File Detail Obat Masuk Nama File : tb_detailmasuk Akronim : db_apotek.sql

Fungsi : Sebagai media penyimpanan data detail obat masuk Tipe File : File Transaksi

Organisasi File : Index Sequential Akses File : Random

Media : Localhost

Panjang Record : 17 byte Kunci Field : -

Software : MySQL

Tabel IV.10.

Spesifikasi File Detail Obat Masuk

No Elemen Data Nama Field Tipe Size Keterangan 1. Identitas Masuk Id_masuk Int 5 Foreign Key 2. Tanggal masuk Tgl_masuk Date - dd-m-yyyy

3. Jumlah masuk Jum_masuk Int 12

(30)

6. Spesifikasi File Data Obat Keluar Nama File : tb_dataobatkeluar Akronim : db_apotek.sql

Fungsi : Sebagai media penyimpanan data obat keluar Tipe File : File Transaksi

Organisasi File : Index Sequential Akses File : Random

Media : Localhost

Panjang Record : 72 byte Kunci Field : Id_keluar Software : MySQL

Tabel IV.11.

Spesifikasi File Data Obat Keluar

No Elemen Data Nama Field Tipe Size Keterangan 1. Identitas

keluar

Id_keluar Int 5 Primary Key

2. Kode obat Kode_obat Varchar 7 Foreign Key

3. Nama Obat Nama_obat Varchar 30 -

4. Jenis Obat Jenis_obat Varchar 10 -

5. Satuan Satuan Varchar 20 -

7. Spesifikasi File Detail Obat Keluar Nama File : tb_detailkeluar Akronim : db_apotek.sql

Fungsi : Sebagai media penyimpanan data detail obat keluar Tipe File : File Transaksi

Organisasi File : Index Sequential Akses File : Random

Media : Localhost

Panjang Record : 95 byte Kunci Field : -

Software : MySQL

(31)

Tabel IV.12.

Spesifikasi File Detail Obat Keluar

No Elemen Data Nama Field Tipe Size Keterangan 1. Identitas keluar Id_keluar Int 5 Foreign Key 2. Tanggal Keluar Tgl_keluar Date - dd-mm-yyyy

3. Jumlah Keluar Jum_keluar Int 12 -

4.2.4. Class Diagram/ Class Model

Gambar IV.29.

Class Diagram

(32)

4.2.5. Sequence Diagram

1. Sequence Diagram Data Obat Masuk

Gambar IV.30.

Sequence Diagram Data Obat Masuk

(33)

2. Sequence Diagram Data Obat Keluar

Gambar IV.31.

Sequence Diagram Data Obat Keluar

4.2.5. Spesifikasi Hardware dan Software 1. Spesifikasi Hardware

a. Processor : Intel Pentium (R) Dual-Core CPU E6500 @2.93GHz b. RAM : 2 GB

c. Harddisk : 500 GB

d. Monitor : LED 1024x768px e. Keyboard : QWERTY 108 keys f. Printer : Ink jet

g. Mouse : Standard Mouse

h. Koneksi Internet dengan kecepatan 2 Mbps.

(34)

2. Spesifikasi Software

a. Sistem Operasi : Windows 7

b. Web server : Apache, PHP server, MySQL, PhpMyadmin.

c. Web browser : Mozila firefox, Gooogle chrome

4.2. Jadwal Implementasi

Tabel IV.13.

Jadwal Implementasi

No KEGIATAN

WAKTU

BULAN I BULAN II BULAN III 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 Persiapan data awal 2 Analisa 3 Desain Sistem 4 Desain Perangkat Lunak 5

Pembuatan & Tes

Program 6 Tes Sistem 7 Pelatihan 8

Pembuatan Buku

Petunjuk 9 Evaluasi & Operasional

Gambar

Gambar IV.1.
Tabel IV.1.
Gambar IV.2.
Tabel IV.2.
+7

Referensi

Dokumen terkait

Pokazuje omjer kratkotrajne imovine i kratoročnih obaveza te bi trebao biti viši ili jednak 2, što znači da banka ima dvostruko više sredstava nego što su

Para penguasa lahan parkir liar yang memungut tarif seenaknya siap-siao gigit jari karena akan diambil alih Pemprov Jakarta 20 Tempo (halaman 21) Rabu, 10 Agustus 2016

2) Pendidikan yang dilaksanakan oleh Ma‟had Darul Maarif adalah bertujuan untuk pembinaan umat. Harapan adalah agar para siswa dibina lebih dapat meningkatkan

Hubungan baik antara PGN dan Pertamina sebagai mitra bisnis serta dukungan dan proteksi penuh dari pemerintah kepada BUMN Migas khususnya PGN, dapat menjadi

17.1 Tertakluk kepada mana-mana undang-undang yang berkaitan dengannya, jlka berlaku kematian ke atas salah seorang pemegang akaun bersama, MBSB boleh menahan

Bagi pihak manajemen koperasi pegawai PT “X” Madiun harus mengembangkan strategi – strategi dalam perusahaan dan agar lebih kreatif lagi dalam melakukan

Hasil kajian juga menunjukkan diskriminasi yang dialami oleh pekerja wanita boleh mempengaruhi niat mereka untuk kekal bekerja di organisasi.. Bagi objektif

produk serupa yang mudah ditemui di toko, department store. Masyarakat yang belum sepenuhnya percaya dengan pengobatan alternatif. Peraturan pemerintah yang berubah sehingga