• Tidak ada hasil yang ditemukan

PELAKSANAAN PEMBAGIAN HARTA WARISAN OLEH MASYARAKAT KETURUNAN TIONGHOA DI SURAKARTA DITINJAU MENURUT HUKUM ADAT SURAKARTA DAN BUKU II KUHPERDATA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PELAKSANAAN PEMBAGIAN HARTA WARISAN OLEH MASYARAKAT KETURUNAN TIONGHOA DI SURAKARTA DITINJAU MENURUT HUKUM ADAT SURAKARTA DAN BUKU II KUHPERDATA."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv ABSTRAK

PELAKSANAAN PEMBAGIAN HARTA WARISAN OLEH MASYARAKAT KETURUNAN TIONGHOA DITINJAU MENURUT HUKUM ADAT SURAKARTA DAN BUKU II KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM

PERDATA ZafierGustia. M

110110070383

Hukum adat di Surakarta mengenal suatu sistem pengalihan harta kepada para waris yang dalam istilah Jawa disebut ’lintiran’ (pengalihan), yaitu pemindahan dan pengalihan bendanya telah berlaku sejak pewaris masih hidup, malahan ketika pewaris masih kuat tenaganya. Sistem lintiran ini berlaku terutama yang sudah menjadi adat bahwa orang tua selalu menyediakan dan memberikan hartanya sebagai modal kehidupan bagi setiap anaknya yang sudah kawin dan akan hidup mandiri. Hal ini juga dikenal dalam masyarakat keturunan Tionghoa di Surakarta. Namun pada kenyataannya, harta ‘lintiran’ tersebut sering disalah artikan oleh pewaris itu sendiri. Pewaris menyangka bahwa harta ‘lintiran’ bukan merupakan harta warisan, melainkan hanya pemberian hadiah semata. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan merumuskan penyelesaian pembagian harta warisan yang menggunakan adat Lintiran pada masyarakat keturunan Tionghoa di kota Surakarta menurut Hukum adat Surakarta dan KitabUndang-Undang Hukum Perdata.

Metode yang digunakan dalam skripsi ini adalah deskriptif analitis yaitu melalui pendekatan yuridis normatif serta menggunakan data berupa bahan primer, sekunder, dan tersier berupa peraturan perundang-undangan dan literature hukum. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi kepustakaan dan wawancara.

Referensi

Dokumen terkait

karena itu, kami tidak menyatakan suatu opini atas laporan keuangan Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia tanggal 31 Desember 2015 dan untuk tahun yang berakhir pada

analisis sumber dan penggunaan modal kerja merupakan alat analisa keuangan yang sangat penting bagi financial manager ataupun para calon kreditur serta bagi bank dalam

Berdasarkan nilai IDR gula kristal putih yang disajikan pada Tabel 4, terlihat bahwa Indonesia memiliki ketergantungan impor gula jenis gula kristal putih. Pada

Arikunto (2010) menyatakan bahwa semakin mirip karakteristik sampel yang diambil, semakin baik hasil yang diperoleh dari penelitian. Pihak yang dianggap paling tepat

Persentase kejadian anemia juga lebih lebih banyak ditemukan pada responden dengan status gizi tidak normal dan tingkat pengetahuan yang kurang baik, tetapi tidak

Selain dipengaruhi oleh kadar air, rendemen juga dipengaruhi oleh komponen- komponen bahan organik yang hilang serta losses disebabkan oleh mengkudu yang

Sehingga dapat disimpulkan dari hasil uji F, terdapat pengaruh antara variabel Y terhadap variabel X, dengan kata lain menerima Ha yaitu ada pengaruh yang

Puji syukur peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, taufik serta hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul