• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS POLIMORFISME VNTR GEN DAT1 DAN HUBUNGANNYA DENGAN KETERGANTUNGAN NIKOTIN.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS POLIMORFISME VNTR GEN DAT1 DAN HUBUNGANNYA DENGAN KETERGANTUNGAN NIKOTIN."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS POLIMORFISME VNTR GEN

DAT1

DAN HUBUNGANNYA

DENGAN KETERGANTUNGAN NIKOTIN

Arijana I G K N, Sugiritama I W, Mayun, I G N

Bagian Histologi, PSPD Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

*Corresponding author: nyomanarijana@yahoo.com

Polimorfisme VNTR 9R gen DAT1

↓ transkripsi mRNA DAT1

↓protein DAT1

clearing dopamine di celah sinap

↑ basaldopamine di celah sinap Neuron dopaminergik

pada Striatum

novelty seeking

↓ ketergantungan nikotin Polimorfisme VNTR

10R gen DAT1

↑ transkripsi mRNA DAT1

↑protein DAT1

clearing dopamine di celah sinap

↓ basaldopamine di celah sinap

novelty seeking ↑ ketergantungan nikotin

Latar Belakang: Merokok merupakan

masalah global, dimana hampir sepertiga populasi dunia merokok dan menurut WHO pada tahun 2009 angka kematian akibat merokok mencapai 5,4 juta jiwa. Situasi menjadi lebih kompleks dimana hanya satu diantara empat perokok yang mampu berhenti dari ketergantungan nikotin. Studi kembar monozigot memperlihatkan adanya pengaruh genetik terhadap ketergantungan nikotin. Studi lebih lanjut menunjukkan bahwa gen-gen yang berperan dalam sistem dopamin berhubungan dengan ketergantungan nikotin. Dalam sistem dopamin, dopamine transporter (DAT1) berperanan mengontrol kadar dopamin dalam celah sinap melalui proses reuptake. Adanya polimorfisme gen DAT1 mempengaruhi kadar dopamin dalam beberapa studi.

Tujuan: Menganalisis polimorfisme VNTR (Variable Number Tandem Repeat) 40 bp (base pair) gen DAT1 dan mengetahui hubungannya dengan ketergantungan nikotin

Isi: Polimorfisme VNTR 40 bp gen DAT1 secara mudahnya dapat dibagi menjadi 10 pengulangan (10R) dan selain 10 pengulangan, dimana individu dengan genotipe 10R pada beberapa studi berperan sebagai faktor risiko ketergatungan nikotin. Sedangkan individu dengan genotipe selain 10R cenderung tidak mengalami ketergantungan nikotin. Gen DAT1 terletak pada kromosom 5 lengan pendek regio 1 band no 5 sub-band no 3 (5p15.3).1,2

Protein yang dihasilkan mempunyai peranan penting dalam mengontrol kadar dopamin di celah sinap melalui reuptake dopamin ke neuron pre-sinap.

Bagan 1. Polimorfisme VNTR 10R Gen DAT1 Mempengaruhi Ketergantungan Nikotin

Dalam gen ini terdapat bermacam-macam polimorfisme, namun polimorfisme VNTR 40 bp pada area 3’ UTR (Untranslated Region) banyak menarik perhatian karena hasil penelitian yang saling bertentangan. Seperti yang diketahui bahwa variasi VNTR pada area 3’ UTR tidak merubah susunan protein hasil translasi, namun mempengaruhi ekspresi, sehingga pada VNTR 3’ UTR 10 R ekspresinya meningkat secara signifikan dibandingkan ekspresi VNTR 3’ UTR 9 R (Bagan 1).1,2,3

Kesimpulan: Lebih banyak studi mendukung peranan polimorfisme VNTR gen DAT1 sebagai faktor risiko ketergantungan nikotin.

Kata kunci: ketergantungan, nikotin, VNTR, DAT1

1. Jaber M, Jones S, Giros B, Caron MG. The dopamine transporter: a crucial component regulating dopamine transmission. Mov. Disord. (1997)

12: 629-633.

2. Nakamura Y, Koyama K, Matsushima M. VNTR (variable number of tandem repeat) sequences as transcriptional, translational, or functional

regulators. J. Hum. Genet. (1998) 43: 149-152.

3. Fuke S, Suo S, Takahashi N, Koike H, Sasagawa N, Ishiura S. The VNTR polymorphism of the human dopamine transporter (DAT1) gene

Referensi

Dokumen terkait

Ostermann Arrest (Arrest Hoge Raad 20 November 1924). Seorang bernama Ostermann ingin mengekspor barang-barang, maka ia mendaftarkan barang-barang itu kepada pegawai Negeri

Hal yang mengakibatkan peningkatan berpikir kritis yang diajar menggunakan pembelajaran kontekstual adalah karena adanya proses diskusi dan penyelidikan pada

Konsorsium organisasi profesi audit internal menerbitkan Standar Profesi Audit Internal (SPAI), dijelaskan oleh Hiro Tugiman ( 2001:6) dalam bukunya yang berjudul

Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa sistem penghargaan terhadap Kinerja Manajerial berpengaruh pada tingkat signifikansi, 0.191yang berarti tidak signifikan

 Sekiranya berlaku sebarang kejadian yang boleh menyebabkan berlakunya tuntutan di bawah Sijil Takaful ini anda hendaklah mengemukakan notis bertulis kepada pihak

Penelitian ini memiliki titik temu yakni sama-sama meneliti dalam ruang lingkup sebagian Panti Asuhan di Ponorogo, Adapun perbedaannya penelitian ini adalah

Penggalan lirik lagu di atas termasuk ke dalam jenis majas repetisi karena menggunakan kata- kata perulangan berkali-•ƒŽ‹ ä ƒ–ƒ ò Ž—•‘ ó memiliki arti luka, diulang-ulang

Tujuan dari penelitian ini adalah membuat sistem GPS portable dengan kontroler ATmega32 dan penampil graphic LCD 128x64 yang nantinya akan menampilkan data berupa waktu,