• Tidak ada hasil yang ditemukan

AUGMENTED REALITY PENGENALAN FUNGSI TANGAN ALAT BERAT BACKHOE RODA KARET BERBASIS MOBILE (AR HOE).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "AUGMENTED REALITY PENGENALAN FUNGSI TANGAN ALAT BERAT BACKHOE RODA KARET BERBASIS MOBILE (AR HOE)."

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

AUGMENTED REALITY PENGENALAN FUNGSI TANGAN ALAT

BERAT BACKHOE RODA KARET BERBASIS MOBILE (AR HOE)

Tugas Akhir

untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Diploma III

Program Studi Diploma III Teknik Informatika

diajukan oleh

ADEN PUTRI MAGHFIROTIKA ROHIYA NURSALAMAH

M3112153

kepada

PROGRAM DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

(2)
(3)
(4)

HALAMAN MOTTO

"Orang-orang yang sukses telah belajar membuat diri mereka melakukan hal yang harus dikerjakan ketika hal itu memang harus dikerjakan, entah mereka

(5)

commit to user

v

HALAMAN PERSEMBAHAN

Tugas Akhir ini saya persembahkan untuk :

1. Allah SWT.

2. Bapak, Ibu dan Keluarga tercinta yang selalu mendukung usahaku.

3. Universitas Sebelas Maret, Fakultas MIPA dan Jurusan Diploma III Teknik Informatika.

4. Pembimbing selama pengerjaan Tugas Akhir Bapak Firma Sahrul Bahtiar., S.Kom., M.Eng,.

(6)

KATA PENGANTAR

Puji kepada Allah SWT karena dengan segala berkah dan rahmat-Nya tugas akhir ini dapat terselesaikan. Selanjutnya Shalawat serta salah penulis haturkan kepada junjungan kami Nabi Muhammad SAW.

Laporan Tugas Akhir ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam memperoleh gelar Ahlimadya (A.Md.) pada Program Diploma III Teknik Informatika Universitas Sebelas Maret. Dalam proses pembuatan tugas Akhir ini, penulis mendapatkan banyak bantuan serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin menyampaikan rasa hormat dan terima kasih sebesar-besarnya kepada :

1. Prof. Ir. Ari Handono Ramelan, M.Sc(Hons)., Ph.D., selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Abdul Aziz S.Kom., M.Cs., selaku Ketua Program Diploma III Teknik

Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Bapak Firma Sahrul Bahtiar S.Kom., M.Eng., selaku dosen pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu dan tenaganya untuk membimbing dan mendukung.

4. Bapak Ibu Dosen Pengajar serta seluruh Staff DIII Teknik Informatika UNS yang telah membantu, membagi ilmu, dan membimbing penulis selama menimba ilmu di DIII Teknik Informatika UNS.

5. Bapak, Ibu, serta keluarga yang selalu memberikan dukungan dan doa serta semangat yang selalu memotivasi untuk maju.

6. Teman-teman DIII Teknik Informatika Kelas C 2012 yang telah berjuang bersama-sama serta selalu membantu dan berbagi ilmu satu sama lain.

(7)

commit to user

vii

8. Seluruh pihak yang telah membantu penulis menyelesaikan laporan Tugas Akhir ini yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan laporan ini masih jauh dari kata sempurna, oleh karena itu kritik dan saran, penulis harapkan dari berbagai pihak demi terciptanya kesempurnaan penulisan laporan ini dan penulis akan berusaha untuk lebih baik lagi ke depannya.

Surakarta, Juni 2015

(8)

ABSTRACT

ADEN PUTRI MAGHFIROTIKA ROHIYA NURSALAMAH 2015. INTRODUCTION AUGMENTED REALITY FUNCTION HAND HEAVY

EQUIPMENT MOBILE-BASED RUBBER WHEELS BACKHOE (AR HOE).

Program of Diploma III Informatics Engineering, Faculty of Mathematics and Natural Science, Sebelas Maret University, Surakarta.

A lot of the general public do not understand about the backhoe is itself based on a detailed questionnaire that has been done. Then, a single backhoe in three dimensional form of augmented reality in which a backhoe wheel here as a demonstration of the workings of heavy equipment backhoe. Heavy equipment Backhoe has many functions specifically for the mining, can function like a backhoe dredge the ground, hauling freight, and street cleaning. With the presence of Augmented Reality technology can be used to create an object in three dimensions that are projected using a camera and a marker.

Manufacture of AR HOE to use Blender for the creation of 3D obj ects and animations then Unity for the creation of 3D and Augmented Reality user interface. 3D object on import to the Unity 3D will then be added to the User Interface, audio and animation that is going to be an app-based mobile Augmented Reality.

Application of AR HOE can be concluded that the application itself can be used for the introduction of heavy equipment Backhoe which this application there is the introduction of a six-function hand backhoe and simulation animation of hands the backhoe.

(9)

commit to user

ix

ABSTRAK

ADEN PUTRI MAGHFIROTIKA ROHIYA NURSALAMAH 2015

AUGMENTED REALITY PENGENALAN FUNGSI TANGAN ALAT

BERAT BACKHOE RODA KARET BERBASIS MOBILE (AR HOE).

Jurusan Diploma III Teknik Informatika Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universita s, Sebelas Maret Surakarta.

Masyarakat umum banyak yang belum mengerti tentang backhoe itu sendiri berdasarkan kuisioner yang telah dilakukan. Maka, dibuatlah backhoe dalam bentuk tiga dimensi augmented reality dimana disini wheel backhoe yang dijadikan sebagai peragaan cara kerja alat berat backhoe. Alat berat Backhoe sendiri mempunyai banyak fungsi khususnya untuk pertambangan, backhoe dapat berfungsi seperti mengeruk tanah, mengangkut barang, dan membersihkan jalan. Dengan adanya teknologi Augmented Reality dapat digunakan untuk membuat sebuah benda secara tiga dimensi yang diproyeksikan menggunakan kamera dan marker.

Pembuatan AR HOE menggunakan Blender untuk pembuatan objek 3D dan animasi kemudian Unity 3D untuk pembuatan Augmented Reality dan user interface. Objek 3D di-import ke Unity 3D kemudian akan ditambahkan User Interface, audio dan animasi yang akan menjadi sebuah aplikasi Augmented Reality berbasis mobile.

Aplikasi AR HOE dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini sendiri dapat dimanfaatkan untuk pengenalan alat berat Backhoe dimana pada aplikasi ini terdapat pengenalan enam fungsi tangan Backhoe dan simulasi animasi dari tangan-tangan backhoe tersebut.

.

(10)

DAFTAR ISI

JUDUL... i

HALAMAN PERSETUJUAN... Ii HALAMAN PENGESAHAN... iii

HALAMAN MOTTO... iv

HALAMAN PERSEMBAHAN... v

KATA PENGANTAR... vi

ABSTRACT... viii

ABSTRAK... ix

DAFTAR ISI... x

DAFTAR GAMBAR... xv

DAFTAR TABEL... xvii

BAB I PENDAHULUAN... 1

1.1 Latar Belakang... 1

1.2 Perumusan masalah... 2

1.3 Batasan Masalah... 2

1.4 Tujuan Pembuatan... 3

1.5 Manfaat Pembuatan... 3

1.6 Sistematika Penulisan... 4

(11)

commit to user

2.4 Marker Augmented Reality... 11

2.4.1 Face Tracking... 12

2.4.2 3D Object Tracking... 12

2.4.3 Motion Tracking... 12

2.4.4 GPS Based Tracking... 12

2.5 Unity 3D... 13

2.6 Blender... 13

2.7 CorelDraw... 14

2.8 Adobe Audition... 15

BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM... 16

3.1 Konsep Dasar Pengembangan Multimedia... 16

(12)

3.1.3 Targer Pengguna... 17

3.1.4 Dukungan Platfrom, Teknologi dan Multiplayer... 17

3.2 Manajemen Proyek Pengembangan... 18

3.2.1 Kebutuhan dan Peran Pengembangan Multimedia... 18

3.2.2 Perencanaan Jadwal... 18

3.2.3 Kebutuhan Perangkat Lunak dan Perangkat Keras dalam Pengembangan Multimedia... 19

a. Kebutuhan Perangkat Lunak... 19

b. Kebutuhan Perangkat Keras... 20

3.2.3 Kebutuhan Perangkat Lunak dan Perangkat Keras dalam Implementasi Multimedia... 21

a. Kebutuhan Perangkat Lunak... 21

b. Kebutuhan Perangkat Keras... 22

3.3 Perancangan Multimedia... 22

3.3.1 Perancangan Interaktif (Interactive Design)... 22

a. Teknologi Augmented Reality... 22

b. Animasi... 22

c. Suara / Dubbing... 22

d. Katalog... 23

3.3.2 Perancangan Antarmuka (Interface Design)... 23

a. Perancangan Halaman Utama / Home... 23

(13)

commit to user

xiii

c. Perancangan Halaman Pengenalan / About... 25

d. Perancangan Halaman Keterangan / Info... 25

3.3.5 Perancangan Navigasi... 28

3.3.6 Flowcharts... 29

3.3.7 Storyboard... 30

BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISA... 31

4.1 Produksi... 31

4.1.1 Pembuatan Antarmuka (Interface Design)... 31

4.1.2 Pembuatan Elemen Desain Grafis (Graphic Design)... 32

4.1.2.1 Pembuatan Elemen 2D... 32

a. Pembuatan Elemen 2D Katalog... 32

b. Pembuatan Elemen 2D User Interface... 33

1. Pembuatan Background... 33

2. Pembuatan Tombol... 33

4.1.2.2 Pembuatan Elemen 3D dan Animasi... 34

a. Pembuatan Elemen 3D dan Animasi Objek 1... 34

(14)

4.1.3 Pembuatan Audio... 36

4.1.4 Pembuatan Markerless... 37

4.2 Implementasi... 39

4.2.1 Implementasi Interaktif (Interactive Design)... 39

4.2.2 Implementasi Antarmuka (Interface Design)... 40

4.2.3 Impementasi Navigasi (Navigation Design)... 41

4.3 Pengujian... 42

4.3.1 Pengujian Objek... 42

4.3.2 Pengujian Cahaya... 44

4.3.3 Pengujian Jarak Markerless... 45

4.3.4 Pengujian Sudut Markerless... 45

4.4 Hasil Evaluasi Kusioner... 46

BAB V PENUTUP... 50

5.1 Kesimpulan... 50

5.2 Kritik dan Saran... 50

DAFTAR PUSTAKA... 51

(15)

commit to user

Gambar 4.4 Pembuatan Tombol-Tombol... 34

Gambar 4.5 Pembuatan Elemen 3D dan Animasi Objek 1... 35

Gambar 4.6 Pembuatan Elemen 3D dan Animasi Objek 2... 35

Gambar 4.7 Pembuatan Elemen 3D dan Animasi Objek 3... 36

(16)

Gambar 4.10 Implementasi Interaktif... 40

Gambar 4.11 Implementasi Antarmuka... 40

(17)

commit to user

xvii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Jadwal Proyek... 18

Tabel 4.1 Pembuatan Markerless... 38

Tabel 4.2 Pengujian Objek... 42

Tabel 4.3 Pencahayaan... 45

Tabel 4.4 Jarak Markerless... 45

Referensi

Dokumen terkait

User-based collaborative filtering menggunakan teknik statistika untuk menemukan sekumpulan pengguna, dikenal sebagai tetangga ( neighbour ), yang memiliki sejarah

tindakan penanganan yang akan dilakukan di lokasi yang terjadi bencana. Media atau aplikasi pelaporan data bencana akan dikembangkan menjadi suatu aplikasi yang dapat berjalan

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai masukan bagi para perusahaan jasa konstruksi dalam meminimalisir faktor – faktor penyebab keterlambatan

Bagi Penulis : penelitian ini bermanfaat untuk memberikan konsep dasar atau gambaran tentang pengaruh kemampuan dan motivasi kerja terhadap produktivitas tenaga kerja dan

14 Tahun 2012 Tentang Petunjuk Teknis Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 Tahun 2010 Tentang

This research is expected contribute to the knowledge in the field of investment and capital market as well as to provide empirical explanation by the influence of free

Berdasarkan ketentuan dalam Pasal 32 ayat (1) Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 dapat dipahami bahwa sertipikat merupakan alat pembuktian yang kuat, artinya sertipikat

mendapatkan perhatian dari orang lain, sehingga ada sesuatu yang mendorongorang tersebut untuk membeli suatu produk tanpa pertimbangan yang matang.Selain adanya