BAPP –Pengadaan Gil Net Multifilament
1
PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO
UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG DAN JASA
POKJA BARANG
Jl.Civic Center,No. - Telp. – Mbay- Nagekeo
BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN
NOMOR : 523.4/POKJA-BRG/ULP-NGK/063/XI/2015Pada hari ini Senin tanggal Tujuh Belas Bulan Nopember tahun Dua Ribu Lima Belas kami Kelompok Kerja (POKJA) Barang Kabupaten Nagekeo Tahun Anggaran 2015 telah melakukan penjelasan lelang
(Aanwidzing) secara elektronik untuk paket pekerjaan Pengadaan Gil Net Multifilament Tahun Anggaran
2015 melalui website www.lpse.nagekeokab.go.id dengan hasil sebagai berikut :
NO PENGIRIM PERTANYAAN JAWABAN
1 4893666 PADA POINT N.1. Masa Tanggung Jawab
Cacat Mutu/Garansi berlaku selama: 1 (satu) tahun 2. Masa layanan purnajual berlaku selama 1 (Satu) tahun setelah serah terima barang. Saran kami, sebaiknya di drop saja karena untuk Gillnet distributor tidak memberikan Garansi terimakasih
Untuk penanya dengan kode 4893666, garansi akan di hilangkan (didrop) dari dokumen pengadaan, yang selanjutnya akan dituangkan didalam adedndum dokumen pengadaan
2 4893666 Selamat siang POkja ULP, Pada Point T.
Waktu Penyelesaian Pekerjaan Jangka waktu penyelesaian pekerjaan pengadaan barang ini adalah selama: 60 (Enam Puluh) hari kalender. sedangkan pada
LDP dicantumkan Penyelesaian
pekerjaan 25 Hari Kalender,. mohon di
pastikan waktu penyelesaiannya.terimakasih
untuk penannya dengan kode 4893666, jadwal waktu pelaksanaan pekerjaan akan disesuikan kembali mengikuti waktu yang tercantum didalam ldp, yaitu 25 hari kalender yang selanjutnya akan ditungkan didalam adendum dokumen pengadaan
3 4931666 SELAMAT SIANG POKJA ULP : pada point
D.Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan Penyedia harus menyelesaikan pekerjaan selama : 60 (enam puluh) hari kalender sedangkan pada LDP diminta 25 HK. mohon dijelaskan,.
untuk penannya dengan kode 4931666,
jadwal waktu pelaksanaan pekerjaan akan disesuikan kembali mengikuti waktu yang tercantum didalam ldp, yaitu 25 hari kalender yang selanjutnya akan ditungkan didalam adendum dokumen pengadaan
4 4931666 selamat siang ULP : Pada Point N. Garansi
1. Masa Tanggung Jawab Cacat Mutu/Garansi berlaku selama: 1 (satu) tahun 2. Masa layanan purnajual berlaku selama 1 (Satu) tahun setelah serah terima barang,. Sebaiknya di hilangkan saja karena dari perusahaan penyedia tidak ada Garansi Gillnet, . terimakasih
Untuk penanya dengan kode 4931666, garansi akan di hilangkan (didrop) dari dokumen pengadaan, yang selanjutnya akan dituangkan didalam adedndum dokumen pengadaan
5 4931666 Selamat Siang POKJA ULP : Pada point E.
Standar Penyedia harus menyediakan barang yang memenuhi spesifikasi dan standar yang ditetapkan dalam Spesifikasi Teknis dan Gambar yang memenuhi standar seperti SNI,dll,, Saran Kami,Sebaiknya di drop saja karena utk Gillnet tidak ada Distributor yang
BAPP –Pengadaan Gil Net Multifilament
2
memiliki SNI, terimakasih
6 4931666 Selamat siang Pokja ULP : pada Point
J.Transportasi 1. Barang harus diangkut sampai dengan Tempat Tujuan Akhir: YA, Saran kami mohon di sampaikan tempat tujuan akhirnya mana-mana saja karena berhubungan dengan biaya transportasi, apakah samapai Kantor Dinas Perikanan,atau samapai ke Masyarakat yang tersebar di kabupaten Nagekeo.terimakasih
untuk penanya 4931666, lokasi pengiriman barang adalah Kantor Dinas Kelautan dan Perikanan Kaupaten Nagekeo. sedangkan pendropingan kemasyarakat akan diatur oleh Dinas Kelautan dan perikanan yang akan dituangkan didalam SPK
Demikian Berita Acara Pemberian Penjelasan ini dibuat dengan penuh tanggung jawab untuk dipergunakan semestinya.
KELOMPOK KERJA PENGADAAN BARANG UNIT LAYANAN PENGADAAN KABUPATEN NAGEKEO T. A. 2015