• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Evaluasi Peningkatan Kesejahteraan Mansyarakat Penerima Kartu Perlindungan Sosial (KPS) DI Kecamatan Sibolga Sambas Kota Sibolga

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Evaluasi Peningkatan Kesejahteraan Mansyarakat Penerima Kartu Perlindungan Sosial (KPS) DI Kecamatan Sibolga Sambas Kota Sibolga"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peningkatan kesejahteran kehidupan Masyarakat Kecamatan Sibolga Sambas Kota Sibolga. Kemudian di dalam rumusan masalah dapat dibagi menjadi dua bagian yaitu bagaimana evaluasi peningkatan kesejahteran masyrakat penerima KPS, dan bagaimana manfaat serta dampak peningkatan kesejahteran masyrakat penerima KPS.

Metode atau teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif dan uji statistik paired sample t – test (uji dua sampel berpasangan). Populasi yang diambil adalah Kecamatan Sibolga Sambas Kota Sibolga dengan total sampel 100 orang. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data pada rumusan masalah yang pertama, bahwa program KPS berdampak positif terhadap peningkatan kesejahteraan di Kecamatan Sibolga Sambas Kota Sibolga, dan ada dua variabel diantaranya yang mempunyai pengaruh yang cukup besar dalam peningkatan kesejahteraan melalui pemenuhan kebutuhan pokok yaitu penggunaan Gas LPG 3Kg dengan kemampuan makan dalam sehari dan sementara variabel indikator kesejahteran BPS lainnya masih kecil pengaruhnya.

Dan berdasarkan hasil uji paired sample t – test pada total keseluruhan dari jumlah ataupun skor kesembilan variabel indikator kesejahteraan BPS yang juga akan menjawab rumusan masalah yang kedua, menyimpulkan bahwa terdapat perbedaan nyata dalam peningkatan kesejahteraan sebelum dan setelah responden menerima program KPS. Dengan demikian dapat dinyatakan bahwa program KPS tersebut mempengaruhi ataupun berdampak positif terhadap kehidupan responden yang menerima program KPS dalam hal peningkatan kesejahteraan.

Kata Kunci : Kesejahteraan, Kartu Perlindungan Sosial

(2)

ii Abstract

This study aims to analyze the increasing of social welfare in Sibolga Sambas, Sibolga city. There are two issues in this study which are how is the evaluation of welfare increasing of society who received KPS, and what is the benefit and impact of the welfare increasing of society who received KPS.

The method or technique of analysis used is descriptive qualitative analysis and t-test paired sample statistic test (two paired sample test) . The population used is taken from Sibolga Sambas district, Sibolga city with total of one hundred people. Based on the study and data analysis on first issue, it is found that KPS program gives a positive influence on the welfare increasing in Sibolga Sambas district, Sibolga city, and there are two variables which has a great influence in the welfare increasing through the fulfillment of daily needs which is the use of 3 kg LPG gas with a eating capacity in a day while indicator variable of other BPS welfare gives only a little influence

Based on t-test on total score of the nine variables of BPS welfare which also answers

the second issue, it can be concluded that there is a real difference between the respondent before and after receiving KPS program. Therefore, it can be said KPS program gives a positive impact towards respondent's life in term of welfare increasing.

Key word : Welfare , KPS

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia, untuk bahasa daerah dan bahasa asing sesuai kaidahnya. Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu.

Neubauer dan Thomson (1972) dalam Hardiyatmo (2010) memperlihatkan bahwa campuran tanah-kapur yang dipadatkan pada usaha pemadatan tertentu, akan mempunyai berat

Ada beberapa faktor yang mempengaruhi perkembangan intelek peserta didik usia SD atau MI, antara lain: (1) Kondisi organ penginderaan sebagai saluran yang dilalui

Motivasi yang ada pada seseorang akan diwujudkan dalam satu perilaku yang diarahkan pada tujuan mencapai sasaran kepuasan (Reksohadiprodjo dan Handoko,2001). Berdasarkan uraian

Hasil Angket tanggapan siswa... Hasil

Abstrak. Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Ditinjau dari Kemandirian Belajar dan Perhatian Orang Tua. Penelitian bertujuan untuk menganalisis dan menguji

persyaratan dalam memperoleh gelar Sarjana di Program Studi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana