• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH AUDIT INTERN, ASISTENSI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN, IMPLEMENTASI SIMDA DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA PERWAKILAN BPKP TERHADAP OPINI LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH - UNS Institutional Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PENGARUH AUDIT INTERN, ASISTENSI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN, IMPLEMENTASI SIMDA DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA PERWAKILAN BPKP TERHADAP OPINI LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH - UNS Institutional Repository"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH AUDIT INTERN, ASISTENSI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN, IMPLEMENTASI SIMDA DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA PERWAKILAN BPKP TERHADAP OPINI LAPORAN

KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Syarat

Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret

Diajukan oleh: Randy Ardhana

NIM: F1315119

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)

ABSTRAK

PENGARUH AUDIT INTERN, ASISTENSI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN, IMPLEMENTASI SIMDA DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA PERWAKILAN BPKP TERHADAP OPINI LAPORAN

KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH

RANDY ARDHANA NIM. F1315119

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai pengaruh audit intern, asistensi penyusunan laporan keuangan, implementasi SIMDA dan kompetensi sumber daya manusia terhadap opini Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD).

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perwakilan BPKP di Indonesia. Penelitian menggunakan metode purposive sampling dalam pengambilan sampel penelitian sehingga jumlah sampel yang memenuhi kriteria berjumlah 89 perwakilan BPKP. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder yang diperoleh dari realisasi kinerja tahunan yang merupakan hasil dari pelaksanaan Rencana Kerja Tahunan (RKT) BPKP.

Pengujian hipotesis penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Hasil uji regresi berganda menunjukkan bahwa kompetensi sumber daya manusia berpengaruh positif terhadap opini LKPD, sedangkan audit intern, asistensi penyusunan laporan keuangan, dan implementasi SIMDA tidak berpengaruh terhadap opini LKPD.

(3)

iii ABSTRACT

THE EFFECT OF INTERNAL AUDITS, ASSISTANCE IN THE PREPARATION OF FINANCIAL STATEMENTS, SIMDA IMPLEMENTATION AND HUMAN RESOURCES COMPETENCY OF BPKP REPRESENTATIONS TO FINANCIAL STATEMENTS OF LOCAL

GOVERNMENT’S OPINIONS

RANDY ARDHANA NIM. F1315119

This study aims to obtain empirical evidence about the influence of internal audit, assistance in the preparation of financial statements, SIMDA implementation and human resources competency to the Local Government Financial Report (LKPD).

The population in this research is BPKP representation in Indonesia. This study uses purposive sampling method in sampling with the number of samples that meet the criteria. Data used in this research is secondary data obtained from performance realization which is result of implementation of Annual Working Plan (RKT) BPKP.

Hypothesis test of this research use multiple regression analysis. The result of multiple regression test shows that human resources competency has a positive effect on LKPD's opinion, while internal audit, assistance in the preparation of financial statements, and SIMDA implementation have no effect on LKPD.

Keywords: Internal audit, assistance in the preparation of financial

statements, SIMDA implementation, human resources

(4)

HALAMAN PERSETUJUAN

PENGARUH AUDIT INTERN, ASISTENSI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN, IMPLEMENTASI SIMDA DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA PERWAKILAN BPKP TERHADAP OPINI LAPORAN

KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH

Skripsi

Disusun oleh: RANDY ARDHANA

NIM: F1315119

Telah disetujui oleh pembimbing Surakarta, Juli 2017

Pembimbing,

Dr. Muthmainah, M.Si., Ak. NIP 19571124 198503 2 003

Mengetahui,

Kepala Program Studi Akuntansi

(5)

v HALAMAN PENGESAHAN

PENGARUH AUDIT INTERN, ASISTENSI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN, IMPLEMENTASI SIMDA DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA PERWAKILAN BPKP TERHADAP OPINI LAPORAN

KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH

Disusun oleh: RANDY ARDHANA

NIM: F1315119

Telah disetujui dan disahkan oleh Tim Penguji Surakarta, Juli 2017

1. Muhammad Syafiqurrahman, S.E., M.M., Ak. (...) NIP 19800604 200501 1 001 Ketua Tim Penguji

2. Isna Putri Rahmawati, S.E., M.Sc., Ak. (...)

NIK 19890422 20130201 Penguji

3. Dr. Muthmainah, M.Si., Ak. (...) NIP 19571124 198503 2 003 Pembimbing

Mengetahui,

Ketua Program Studi Akuntansi

(6)

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret:

Nama : RANDY ARDHANA

NIM : F1315023

Jurusan : AKUNTANSI TRANSFER

Judul Skripsi : Pengaruh Audit Intern, Asistensi Penyusunan Laporan Keuangan, Implementasi SIMDA, dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Perwakilan BPKP terhadap Opini Laporan Keuangan Pemerintah Daerah

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang saya buat ini adalah betul-betul karya sendiri. Hal-hal yang bukan merupakan karya saya dalam skripsi ini diberi tandacitasidan ditunjukkan dalam Daftar Pustaka.

Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya ini tidak benar, maka saya bersedia menerima saksi akademik berupa pencabutan skripsi dan gelar yang saya peroleh atas skripsi tersebut.

Surakarta, Juli 2017 Yang menyatakan,

(7)

vii MOTTO

Karena sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan, sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. Maka apabila kamu telah selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain, dan hanya

(8)

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya kecil ini kepada :  Allah SWT

(9)

ix KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, karunia, segala nikmat dan kekuatan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Audit Intern, Asistensi Penyusunan Laporan Keuangan,

Implementasi SIMDA Dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Perwakilan BPKP Terhadap Opini Laporan Keuangan Pemerintah Daerah”sebagai tugas akhir guna memenuhi syarat-syarat untuk mencapai gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Universitas Sebelas Maret.

Penulis menyadari bahwa dalam proses penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan kali ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Kedua orang tua yang selalu memberikan yang terbaik dan mendoakan tiada hentinya demi kesuksesan anaknya.

2. Dr. Hunik Sri Runing Sawitri, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret.

3. Drs. Santoso Tri Hananto, M.Si., Ak., selaku Kepala Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret. 4. Ibu Dr. Muthmainah, M.Si., Ak. selaku pembimbing skripsi atas

(10)

5. Seluruh pengajar Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret. Terimakasih atas ilmu dan kesabaran yang diberikan selama belajar di Fakultas ini. Semoga semua ilmu yang telah diberikan dapat digunakan dengan sebaik-baiknya.

6. Pak Syafiq dan Ibu Isna, selaku dosen penguji skripsi yang telah meluangkan waktunya dan memberikan arahan bagi penulis.

7. Seluruh karyawan dan staf Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret. Terimakasih atas bantuan dan kerjasamanya selama penulisan skripsi ini.

8. Teman-teman STAR BPKP UNS Batch 3 yang menjadi bagian dalam kehidupan penulis selama tugas belajar ini.

9. Semua pihak yang telah membantu baik secara moril maupun materiil yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan dan masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu, penulis berharap skripsi ini bermanfaat bagi rekan-rekan mahasiswa dan penulis khususnya. Akhir kata, penulis mohon maaf apabila ada keterbatasan dan kekurangan dalam skripsi ini.

Surakarta, Juli 2017

(11)

xi DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

ABSTRAK ... ii

ABSTRACT... iii

HALAMAN PERSETUJUAN ... iv

HALAMAN PENGESAHAN ... v

SURAT PERNYATAAN ... vi

MOTTO ... PERSEMBAHAN ... vii viii KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xv

DAFTAR SINGKATAN... xvi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 7

1.3 Tujuan Penelitian ... 7

1.4 Manfaat Penelitian ... 8

(12)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS . 10

2.1 Tinjauan Pustaka ... 10

2.2 Pengembangan Hipotesis ... 15

BAB III METODE PENELITIAN ... 20

3.1 Desain Penelitian ... 20

3.2 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel ... 20

3.3 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 22

3.4 Teknik Analisis Data ... 25

BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN ... 31

4.1 Hasil Analisis ... 31

4.2 Pembahasan ... 40

BAB V PENUTUP ... 45

5.1 Simpulan ... 45

5.2 Keterbatasan Penelitian ... 46

5.3 Saran ... 46

5.4 Implikasi ... 47

(13)

xiii DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel III.1 Kriteria Pengambilan Sampel ... 21

Tabel IV.1 Hasil Statistik Deskriptif ... 31

Tabel IV.2 Hasil Uji Normalitas dengan UjiKolmogorov-Smirnov... 34

Tabel IV.3 Hasil Uji Multikolinieritas dengan Nilai VIF danTolerance. 34 Tabel IV.4 Hasil Uji Autokorelasi denganRuns Test... 35

Tabel IV.5 Hasil Uji Koefisien Determinasi (Uji R2) ... 36

Tabel IV.6 Hasil Uji Signifikan Serentak (Uji F) ... 37

(14)

DAFTAR GAMBAR

(15)

xv DAFTAR LAMPIRAN

(16)

DAFTAR SINGKATAN Singkatan APIP APBD BPK BPKP BPS Dkk IHPS IPP/IPD LHP LKPD Permenpan-RB Permendagri PP PSAP RKT RPJPN RPJM SAP SDM Keterangan

Aparat Pengawasan Instansi Pemerintah Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Badan Pemeriksa Keuangan

Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Badan Pusat Statistik

Dan Kawan-Kawan

Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester

Instansi Pemerintah Pusat dan Instansi Pemerintah Daerah Laporan Hasil Pemeriksaan

Laporan Keuangan Pemerintah Daerah

Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

Peraturan Menteri Dalam Negeri Peraturan Pemerintah

Pernyataan Standar Akunansi Pemerintahan Rencana Kerja Tahunan

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional Rencana Pembangunan Jangka Menengah

(17)

xvii SIMDA

SKPD SPIP SPKN SPPN SPSS TMP TW UU UUD WDP WTP DPP WTP

Sistem Informasi Manajemen Daerah Satuan Kerja Perangkat Daerah

Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Standar Pemeriksaan Keuangan Negara Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional Statistical Product and Service Solution

Tidak Memberikan Pendapat Tidak Wajar

Undang-Undang Undang-Undang Dasar Wajar Dengan Pengecualian

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil pengujian dan analisis dapat disimpulkan bahwa variabel independen peran BPKP yang berpengaruh signifikan terhadap opini audit, yaitu audit kinerja dan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah temuan audit atas sistem pengendalian intern dan jumlah temuan audit kepatuhan berpengaruh terhadap opini atas laporan keuangan

Nilai t- statistics dari pengaruh implementasi SIMDA terhadap kualitas laporan keuangan adalah 8,44133 >1,98, dimana hal tersebut berarti bahwa implementasi SIMDA

Dari hasil temuan dalam penelitian ini dapat disimpulkan bahwa bagi pengguna di Indonesia laporan keuangan dengan opini audit memiliki kan- dungan informasi yang

Pada Perwakilan BPKP Provinsi Sumatera Selatan bahwa supervisi audit bukan merupakan variabel yang memoderasi pengaruh kompetensi terhadap kualitas audit, karena tim audit

Pada Perwakilan BPKP Provinsi Sumatera Selatan bahwa supervisi audit bukan merupakan variabel yang memoderasi pengaruh kompetensi terhadap kualitas audit, karena tim audit

Nilai t- statistics dari pengaruh implementasi SIMDA terhadap kualitas laporan keuangan adalah 8,44133 >1,98, dimana hal tersebut berarti bahwa implementasi SIMDA

Kegiatan yang dilakukan Perwakilan BPKP Provinsi Kalimantan Timur untuk mendukung penyusunan Laporan Keuangan Instansi Vertikal adalah berupa bimbingan teknis maupun