• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPPEN Suprihati Model Budidaya Pertanian BAB 7

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "LAPPEN Suprihati Model Budidaya Pertanian BAB 7"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

64 Bab 7. Kesimpulan dan Saran

Kesimpulan:

Suhu udara di Desa Tlogolele sejak tahun 2004 menunjukkan trend peningkatan suhu maksimum dan penurunan suhu minimum, sedangkan terhadap pola hujan tidak menampakkan pergeseran yang signifikan namun terjadi fluktuasi curah hujan tahunan yang mencolok. Persepsi petani atas perubahan komponen iklim yang dirasakan adalah cuaca ekstrim. Perubahan iklim dirasakan petani berdampak pada dua hal utama yaitu masalah kekeringan dan serangan organism pengganggu tanaman dan petani melakukan tindakan adaptasi untuk mengatasinya. Model Budidaya Pertanian Desa Berbasis Pengetahuan dan Kearifan Lokal di Desa Tlogolele sebagai Upaya Adaptasi terhadap Perubahan

Iklim dan Tanggap Bencana Gunung Berapi adalah Model budidaya pertanian

yang memadukan prinsip konservasi tanah, infrastruktur pengendalian aliran lahar

hujan serta pengetahuan-kearifan lokal pendukung pertanian dan sistem informasi

klimatologi maupun bencana.

Saran

1. Untuk meningkatkan akurasi model diperlukan penggalian nilai pengetahuan

dan kearifan lokal yang ada dan dimaknai serta diperlengkapi dengan

teknologi kekinian.

2. Perakitan teknologi yang bertumpu pada sumberdaya lokal (indikator capaian

Referensi

Dokumen terkait

Menu Sehat Indonesia. Em pat Sehat Lim a

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pengadaan Langsung Nomor : 481.B/PPBJ-HUTBUN/VII/2014 Tanggal 16 Juli 2014, maka dengan ini diumumkan Penyedia Pengadaan Bibit Cemara Untuk

Olahraga dapat m erangsang pert um buhan pem buluh darah kapiler, sehingga dapat m em perlancar peredaran darah dan. akhirnya t ekanan darah m enj

bola, bola basket, anggar, dayung, bola voli, nmor lempar atletik, nomor lompat

bersabda: Janganlah seorang di antara kalian memegang kemaluannya dengan tangan kanan saat kencing.. Jangan beristinja dengan

[r]

Dari Nabi saw., beliau bersabda: Janganlah salah seorang di antara kalian kencing dalam air yang diam tergenang lalu mandi dengan

[r]