• Tidak ada hasil yang ditemukan

TATA TERTIB RUPST 2014 Final

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TATA TERTIB RUPST 2014 Final"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

1

T A T A T E R T I B

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN ("RAPAT")

PT BANK VICTORIA INTERNATIONAL Tbk

”Perseroan”

1. Rapat akan diselenggarakan dalam bahasa Indonesia.

2. Berdasarkan pasal 14 ayat 3 huruf a anggaran dasar Perseroan Rapat akan dipimpin oleh seorang anggota Dewan Komisaris yang ditunjuk oleh Dewan Komisaris.

3. Korum Rapat

Untuk Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan, berdasarkan Pasal 16 ayat 1 huruf a Anggaran Dasar Perseroan, Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan dapat mengambil keputusan-keputusan yang sah jika dihadiri oleh pemegang saham dan/atau kuasanya yang sah yang mewakili lebih dari 1/2 (satu per dua) bagian dari jumlah seluruh saham yang telah ditempatkan oleh Perseroan dengan hak suara yang sah.

4. Semua acara Rapat dibahas dan dibicarakan secara berkesinambungan.

5. Setelah selesai membicarakan setiap acara Rapat, Pemimpin Rapat akan memberikan kesempatan kepada para pemegang saham atau kuasanya untuk mengajukan pertanyaan, pendapat, usul atau saran sebelum diadakan pemungutan suara mengenai hal yang berhubungan dengan acara Rapat yang dibicarakan.

6. Yang berhak mengajukan pertanyaan dalam Rapat hanyalah para pemegang saham Perseroan atau kuasanya yang sah yang namanya tercatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan pada tanggal 03 Juni 2015

(2)

2

b. Setelah seorang penanya mengajukan pertanyaan, Ketua Rapat akan menjawab atau menanggapinya.

c. Pertanyaan yang akan dijawab adalah pertanyaan yang berkaitan

langsung dengan acara rapat.

8. Hak Suara

a. Hanya para pemegang saham Perseroan yang namanya tercatat

dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan pada tanggal 03 Juni 2015 atau kuasanya yang berhak untuk mengeluarkan suara.

b. Tiap-tiap saham memberikan hak kepada pemegangnya untuk

mengeluarkan 1 (satu) suara.

9. Keputusan Rapat

a. Keputusan Rapat dilakukan dengan cara musyawarah untuk mufakat, apabila musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, maka dilakukan pemungutan suara.

Bagi pemegang saham yang tidak setuju atau blanko atau tidak mengeluarkan suara dipersilahkan untuk mengangkat tangan, untuk kemudian dihitung berapa jumlah saham yang menyatakan tidak setuju, blanko, atau tidak memberikan suara, bagi mereka yang setuju tidak perlu mengangkat tangan.

b. Berdasarkan Pasal 16 ayat 1 huruf a Anggaran Dasar Perseroan, Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan dapat mengambil keputusan-keputusan yang sah jika disetujui oleh pemegang saham dan/atau kuasanya yang mewakili sedikitnya lebih dari 1/2 (satu per dua) bagian dari jumlah suara yang dikeluarkan secara sah dalam Rapat.

Jakarta, 26 Juni 2015

Referensi

Dokumen terkait

(iii) Pemegang saham yang telah memberikan kuasa kepada penerima kuasa yang disediakan oleh Perseroan (Independent Representative) atau Individual Representative tetapi pemegang

Penelitian ini bertujuan membuat sebuah model yang dapat digunakan untuk mengklasifikasi faktor yang mempengaruhi asfiksia sehingga didapatkan tingkatan pada

Bagi Pemegang Saham yang memberikan kuasanya melalui e-Proxy, proses pemberian suara dari Pemegang Saham tersebut telah dilakukan sesuai ketentuan dan tata cara

Hal penting yang harus diketahui dalam pemrograman komunikasi data DTE-HP menggunakan AT Command adalah ketika akan melakukan instruksi- instruksi untuk pengiriman dan pembacaan

Didalam penyediaan air bersih harus memenuhi beberapa persyaratan utama. Persyaratan tersebut meliputi persyaratan kualitatif, persyaratan kuantitatif, mudah didapat

5 Kondisi perairan di selatan Pulau Mandangin persentase tutupan karang keras (Hard Coral) pada bagian selatan ini dengan metode Line Intercept Transect (LIT)

Rapat Umum Pemegang Saham yang tercantum dalam Anggaran Dasar perusahaan terdiri dari : Rapat Umum Tahunan Para Pemegang Saham dan Rapat Umum Luar Biasa Para Pemegang Saham.. RUPS

Setiap kali setelah selesai menyampaikan suatu mata acara Rapat, Ketua Rapat melalui Moderator Rapat akan memberikan kesempatan kepada para Pemegang Saham atau