• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "BAB III METODOLOGI PENELITIAN"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

13

BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

3.1. Tahapan Penelitian

Tahapan penelitian pada skripsi ini mencakup beberapa langkah-langkah penelitian dari awal sampai akhir. Berrkut ini rincian tahapan tersebut sebagai berikut:

1. Pengumpulan Data

Pada tahap pertama ini yaitu mengumpulkan data sebagai bahan penelitian.

Dalam hal ini dilakukan observasi lapangan untuk mendapatkan data.

2. Pemilihan Sempel

Dalam tahapan ini dilakukan penentuan sempel data yang diambil dari sebagian populasi data yang sudah dikumpulkan yang akan dihitung probabilitas nya dan diuji dengan aplikasi Rapid Miner.

3. Menghitung Probabilitas

Dalam tahap ini dilakukan perhitungan probabilitas terhadap data dengan menggunakan Microsoft Excel 2010

4. Pengujian Data dengan Rapid Miner

Pada tahapan ini dilakukan pengujian data menggunakan tools Rapid Miner 5.2, yang akan menghasilkan akurasi dari data tersebut.

5. Kesimpulan hasil penelitian

Tahap akhir dari penelitian ini adalah menyimpulkan hasil dari penelitian yang sudah dilakukan.

3.2. Intrumen Penelitian

Pada penelitian ini ada beberapa komponen penelitian yaitu sebagai berikut:

(2)

1. Bahan Penelitian

Dalam penelitian ini digunakan data yang penggunaan listrik yang diambil dari warga kampung Lebaksiuh 01.

2. Kebutuhan Perangkat Lunak (Software)

Kebutuhan Perangkat Lunak (Software) dalam penelitian ini, yaitu:

a. Sistem Operasi

Sistem operasi yang digunakan adalah Microsoft Windows 10, Microsoft Word 2016 dan Microsoft Excel 2016.

b. Aplikasi

Aplikasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rapid Miner 5.2.

3. Kebutuhan Perangkat Keras (Hardware)

Perangkat keras yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan Personal Computer (PC).

3.3. Metode Pengumpulan Data, Populasi dan Sampel Penelitian 3.3.1. Metode Pengumpulan Data

Untuk mendapatakan data yang dibutuhkan, maka dilakukan pengumpulan data dengan cara Observasi langsung dilapangan untuk mencari permasalahan yang menjadi objek penelitian. Adapun objek penelitian nya adalah warga pengguna listrik didaerah Lebaksiuh 01.

3.3.2. Populasi

Populasi merupakan seluruh data yang dikumpulkan dan menjadi pusat perhatian seorang peneliti dalam ruang lingkup & waktu yang telah ditentukan.(Saputra & Riyadi, 2017). Dalam penelitian ini terdapat 116 populasi data yang didapat dari hasil pendataan warga pengguna listrik dengan beberapa atribut

(3)

yang dipakai yaitu: jumlah keluarga, luas rumah, lama dirumah, daya listrik, perlengkapan elektronik dan penggunaan listrik

3.3.3. Sampel Penelitian

Sampel merupakan sebagian dari jumlah data keseluruhan yang dikumpulkan dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut. (Rahayu & Pramularso, 2019).

Pada penelitian ini jumlah sampel yang digunakan adalah 82 data dari data populasi yang didapatkan melalui hasil perhitungan menggunakan rumus Slovin. Berikut ini adalah rumus Slovin:

n = N/(1+(N*e2))

keterangan:

n : Jumlah Sampel Minimal N : Jumlah Populasi

e : Toleransi error

Toleransi error dari data ini adalah 6% yang didapat dari pengujian populasi di Rapid Miner. Data populasi yang diuji sebanyak 116 data dan menghasilkan akurasi sebesar 94%. Maka dari akurasi tersebut dapat ditentukan bahwa ada 6% atau 0,06 error pada data tersebut. Berikut ini adalah perhitungan untuk menentukan jumlah sampel:

n = N / (1 + (N x e2))

Sehingga: n = 116 / (1 + (116 x 0,062)) n = 116 / (1 + (116 x 0,0036))

n = 116 / (1 + 0,4176) n = 116 / 1,4176 n = 81,8

(4)

Apabila dibulatkan maka besar sampel dari 116 populasi adalah sebanyak 82 data. Kemudian untuk mendapatkan sampel sebanyak 82 data tersebut digunakan juga tehnik sampling yaitu Pengambilan Sampel Acak Sederhana (Simple Random Sampling). Pengambilan sampelnya dilakukan secara pengambilan acak dengan cara

membuat undian sampai didapat 82 data yang akan menjadi sampel penelitian.

Berikut sampel data penelitian, sebagai berikut:

Tabel III.1

Sampel Data Pengguna Listrik

Jumlah Keluarga

Luas Rumah

Lama dirumah

Daya Listrik

Perlengkapan elektronik

Penggunaan Listrik

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Sedikit Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Sebentar Besar Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Sebentar Besar Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Sebentar Besar Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Lama Kecil Banyak Tinggi

Sedikit Sedang Lama Kecil Banyak Tinggi

Sedikit Kecil Lama Kecil Banyak Tinggi

Sedikit Kecil Lama Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Lama Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Lama Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Lama Besar Banyak Rendah

Banyak Sedang Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Sedang Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Sedang Lama Besar Banyak Tinggi

Sedikit Besar Sebentar Besar Banyak Tinggi

Sedikit Besar Sebentar Besar Banyak Tinggi

Sedikit Besar Sebentar Besar Banyak Tinggi

Sedikit Besar Sebentar Besar Banyak Tinggi

(5)

Sedikit Besar Sebentar Besar Banyak Tinggi

Sedikit Besar Sebentar Besar Banyak Tinggi

Sedikit Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Kecil Banyak Tinggi

Sedikit Sedang Lama Besar Banyak Rendah

Sedikit Sedang Lama Besar Banyak Rendah

Sedikit Sedang Lama Besar Banyak Rendah

Banyak Sedang Lama Kecil Banyak Tinggi

Banyak Sedang Lama Kecil Banyak Tinggi

Banyak Sedang Lama Kecil Banyak Tinggi

Banyak Sedang Lama Kecil Banyak Tinggi

Banyak Sedang Sebentar Besar Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Besar Sedikit Rendah

Banyak Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Kecil Sebentar Kecil Banyak Tinggi

Banyak Kecil Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Kecil Lama Besar Banyak Tinggi

Sedikit Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Kecil Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Banyak Besar Lama Besar Banyak Tinggi

Sedikit Kecil Sebentar Besar Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Besar Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Besar Sedikit Rendah

Sedikit Kecil Sebentar Besar Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

(6)

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Sebentar Kecil Sedikit Rendah

Banyak Sedang Lama Kecil Banyak Tinggi

Sedikit Sedang Lama Besar Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Lama Besar Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Lama Besar Sedikit Rendah

Sedikit Sedang Lama Besar Sedikit Rendah

Sumber: Hasil Sampling Data Warga Lebaksiuh 01 Pengguna listrik 3.4. Metode Analisis Data

Pada penelitian ini metode yang dipakai adalah metode kualitatif. Metode kualitatif adalah jenis penelitian yang hasil temuannya tidak diperoleh melalui prosedur statistik atau bentuk datanya tidak berupa hitungan angka.(Helaluddin, 2019)

Data yang dipakai adalah data kualitatif yang disajikan dalam bentuk kata-kata bukan dalam bentuk angka atau numerikal. Data ini memiliki 6 atribut dan data diolah menggunakan metode Klasifikasi C4.5. Berikut ini adalah tabel atribut dan value penggunaan listrik:

Tabel III.2

Atribut dan Value Data Penggunaan Listrik

Atribu Value

Jumlah Keluarga Banyak

Sedikit

Luas Rumah Besar

Sedang Kecil

Lama Dirumah Lama

Sebentar

Daya Listrik Besar

Kecil Perlengkapan Elektronik Banyak

Sedikit Penggunaan Listrik Tinggi

Rendah

(7)

Sumber: Dataset Pengguna Listrik di Kampung Lebaksiuh 01

Gambar

Tabel III.1
Tabel III.2

Referensi

Dokumen terkait

Bahan organik yang tinggi akan mengandung bahan nutrisi yang lebih baik, sehingga P5 memiliki kualitas yang lebih baik dalam pembuatan ransum pakan ternak

Ket: - Tarif belum termasuk biaya sewa kamar operasi.. - Sewa kamar sesuai lamanya operasi/sesuai dg tabel sewa kamar op

Hasil penelitian ini didapat dari hasil penilaian tes dan nontes. Hasil tersebut merupakan perolehan data pelaksanaan penelitian selama dua siklus, yaitu siklus I dan siklus II.

Teori instanton ini secara matematik bisa digunakan pada berbagai teori dikarenakan potensial pada aksi Euklidean tidak dimasukkan secara eksplisit harus bagaimana,

Dari observasi langsung ke area produksi, dapat diketahui beberapa permasalahan, antara lain tampak produk work-in-process cukup banyak di area produksi, tata letak

Reaksi pasar pada perusahaan prospector akan lebih tinggi karena perusahaan prospector memiliki pertumbuhan laba dan penjualan yang relatif lebih tinggi

Delegasi Persatuan Usahawan Internet Malaysia di Cybercrime Bukit Aman.. Tiada mana-mana bahagian dari e-book ini boleh diterbitkan semula atau dipindahkan kepada apa-apa

(1) Maksud diadakannya Kebijakan Pendidikan Gratis dan mekanisme sumbangan sukarela dari masyarakat mampu dalam pembiayaan Pendidikan di Kabupaten Madiun adalah