• Tidak ada hasil yang ditemukan

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN Upaya Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Permainan Flashcard Pada Kelompok B Tk Satu Atap Sd Karangasem Tahun Pelajaran 2011/2012.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN Upaya Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Permainan Flashcard Pada Kelompok B Tk Satu Atap Sd Karangasem Tahun Pelajaran 2011/2012."

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

i

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN

MELALUI PERMAINAN FLASHCARD PADA KELOMPOK B TK SATU

ATAP SD KARANGASEM TAHUN PELAJARAN 2011/2012

SKRIPSI

Untuk memenuhi sebagai persyaratan

Guna mencapai derajat

Sarjana S-1

PAUD

Disusun Oleh :

SUPARMI

A53C090031

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)

J\

'

PERSTTUJUA}T

TIPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN:}IEMBACA PERMUf,AAN

MELAI,III PERMAINAN FLASHCARD PADA KELOMPOKB TK SATU

ATAP SD KARANGASEM TAIIUN PELAJARAN 2&I1I2O'2

Diper,siapkan

dan Disusun

Oleh :

S.UPARMI

A53C090031

Telah Disetujui dan Disyahkan oleh Pemlimbing I dan Pembimbing II

Untuk Dipertahankan Dihadapan Dewan Penguji Skripsi

Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadivah Surakarta

Menggtahui,

Pembimbing I

Pembimbing II

(3)

PENGESAIIAN

.

SKRIPil

TJPAYA MENINGKATKAN..KEMAMPUAN

MEMBACA PERMULAAN

MELALUI PERMAINAN FLASIICARD PADA KELOMPOK B TK SATU

ATAPsDKARANGASEMTAHT'NPELAJARAN20||120|2

Dipersiapkan dan Disusun Oleh :

ST'PARIVtr

NIM: A53C090031

Telah dipertahankan

di Depan Dewan Penguji

Pada Tanggal : 8 Agustus 2OI2

dan Dinyatakan Telah Memenuhi Syarat.

Susunan

Dewan Penguji

l. Dra. Surtikanti, SH., M.Pd

2'.' Dra..Sundari,

SH., M.Hum

3. Drs.Ilham Sunaryo,

M. Pd. AUD

t$.po

Surakarta,

Universitas

Muhammadiyah

Surakarta

Fakultas

Keguruan

dan Ilmu Pendidikan

(4)

PERNYATAAN

Saya menyatakan bahwa yang tertulis di dalam skripsi ini benar-benar asli

hasil karya saya sendiri, bukan jiplakan dari karya orang lain, baik sebagian maupln

seluruhnya. Skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh

gelar kesarj aruafln

di suatu perguruan tinggi dan sepanjang sepengetahuan

saya juga

tidak terdapatkarya atau pendapat yang pemah ditulis atau diterbitkan oleh orang

lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar

pustaka. Pendapat atau temuan yang terdapat dalam skripsi ini dikutip atau dirujuk

berdasarkan

kode etik ilmiah.

Apabila temyatakelak terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataaan saya

diatas, maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya.

Bovolali. Juli 2012

SUPARMI

(5)

v

MOTTO

M encari ilmu it u sepert i ibadah, mengungkapkannya sepert i bert asbih,

menyelidikinya sepert i berjihad, mengajarkannya sepert i bersedekah, dan

memikirkannya sepert i berpuasa.

(Ibnu Adz Bin Jabbal)

Innallaha laa yughoyyiruma biqoumin hatta yoghoyyiruuma biangfusihim.

Artinya sesungguhnya Allah tidak akan mengubah keadaan suatu kaum, sebelum

mereka mengubah keadaan diri mereka sendiri (Q.S. Arra

d).

(6)

vi

PERSEM BAHAN

Puji syukur alhamdulilah hamba panjat kan at as rahmat , hidayah, dan karunia Allah SWT, sholawat sert a salam hanya bagi nabi M uhammad SAW. Suat u kebanggaan t ersendiri bagi penulis dapat menyelesaikan karya sederhana ini, dengan rasa syukur

karya ini penulis persembahkan unt uk:

1. Suamiku (Rohmad) t erimakasih at as kasih sayang yang t iada hent i-hent inya memberikan doa dalam set iap langkahku, sert a t et esan keringat perjuangan t anpa mengenal lelah. Semoga ini menjadi aw al penulis bisa menjadi ist ri yang sholikhah bagi suamiku.

2. Anakku (Haidar Abyan Nur Wakhid) dan calon anakku yang masih dalam kandungan, yang menjadi peneyemangat dalam hidupku.

3. Saudara-saudaraku yang selalu memberikan semangat dan kasih sayang sert a dorongannya selama ini.

4. Teman-t eman PAUD PSKGJ TERAS UM S

5. Almamat er t ercint a.

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Alhamdulillah segala puji bagi Allah, Tuhan penguasa semest a alam, at as segala w arna kehidupan dan karunia yang diberikan-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “ U paya meningkat kan Kemampuan M embaca Permulaan M elalui Permainan Flashcard pada kelompok B TK Sat u At ap SD Karangasem Tahun Pelajaran 2011/ 2012” sebagai syarat unt uk memperoleh gelar sarjana S-1.

M enyadari bahw a karya ini t idak t erlepas dari kekurangan, disebabkan kemampuan dan penget ahuan yang dimiliki penulis. Oleh sebab it u krit ik dan saran yang sifat nya membangun sangat diharapkan.

Akhirnya, dengan selesainya skripsi ini t idak lepas dari peran dan bant uan yang t elah diberikan berbagai pihak, baik langsung maupun t idak langsung. Pada kesempat an ini kami sampaikan t erimakasih dan penghargaan yang t ulus kepada: 1. Drs. Sofyan Anif, M .Si, selaku Dekan Fakult as Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universit as M uhammadiyah Surakart a.

(8)

3. Dra. Sundari, SH,M.Hum. selaku pembimbing II yang dengan ikhlas telah

memberikan motivasi dan bimbingan kepada penulis hingga skripsi ini dapat

terselesaikan.

4. Drs. Sutan Syahrir Zabda, MH, selaku Ketua Jurusan PG- PAUD Universitas

Muhammadiyah

Surakarta.

5. Bapak dan Ibu dosen PG-PAUD yang telah mendidik dan memberikan ilmu dan

pengalamanaya

selama

studi.

6. Bapak Marsudiyono S.Pd.I selaku kepala sekolah Ibu Endang Tri Minarni selaku guru

TK Satu Atap SD Karangasem yang telah memberikan ijin dan kesempatan serta

membantu

dalam pelaksanaan

penelitian.

7. Semua

pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu yang telah membantu dalam

menyelesaian

skripsi ini.

Semoga skripsi ini dapat bermanfaat, baik bagi pembaca maupun diri kami

pribadi dan dapat menjadi sumbangan bagi perkembangan ilmu pendidikan.

Wasalamualaikum Wr. Wb.

(9)

ix

DAFTAR ISI

Halaman

HALAM AN JUDUL... i

HALAM AN PERSETUJUAN... ii

HALAM AN PENGESAHAN... iii

HALAM AN PERNYATAAN... iv

HALAM AN M OTTO... v

HALAM AN PERSEM BAHAN... vi

KATA PENGANTAR... vii

DAFTAR ISI... ix

DAFTAR TABEL... xii

DAFTAR GAM BAR... xiii

DAFTAR GRAFIK... xiv

DAFTAR LAM PIRAN... xv

ABSTRAK... xvi

BAB I PENDAHULUAN A. Lat ar Belakang M asalah... 1

(10)

x

C. Perumusan M asalah... 8

D. Tujuan Penelit ian... 8

E. M anfaat Penelit ian... 8

BAB II LANDASAN TEORI A. Kajian Teori... 10

1. M embaca Permulaan... 10

2. Permainan Flashcard... 20

B. Kajian Penelit ian yang Relevan... 28

C. Kerangka Pemikiran... 30

D. Hipot esis Tindakan... 32

BAB III M ETODE PENELITIAN A. Set ing Penelit ian... 33

B. Subyek Penelit ian... 34

C. Prosedur Penelit ian... 34

D. Jenis Dat a... 54

E. Pengumpulan Dat a... 55

F. Inst rumen Penelit ian... 56

G. Indikat or Pencapaian... 63

BAB IV HASIL DAN PEM BAHASAN A. Deskripsi Lat ar Penelit ian... 64

(11)

xi

C. Analisis Pencarian Fakt a...68

D. Deskripsi Penelit ian Siklus... 69

E. Pembahasan...86

F. Ket erbat asan Penelit ian...92

BAB V KESIM PULAN, IM PLIKASI, DAN SARAN A. Kesimpulan... 94

B. Implikasi Hasil Penelit ian... 95

C. Saran... 96

DAFTAR PUSTAKA... 99

LAM PIRAN...102

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Persamaan dan Perbedaan penelit ian... 30

Tabel 3.1 Jadw al Pelaksanaan Penelit ian... 34

Tabel 3.2 Tabulasi Skor Observasi... 51

Tabel 3.3 perbandingan Hasil Observasi... 52

Tabel 3.4 But ir Amat an Pedoman Observasi... 57

Tabel 3.5 Lembar observasi Kemampuan M embaca Permulaan... 58

Tabel 3.6 Pedoman Observasi Penerapan Permainan Flashcard... 61

Tabel 3.7 Rincian Penggunaan Inst rumen... 62

Tabel 3.8 Rat a-rat a Prosent ase Keberhasilan... 63

(13)

xiii

DAFTAR GAM BAR

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Berpikir... 31

Gambar 3.1 Desain Penelit ian ... 37

Gambar 3.2 Penelit ian Tindakan Kelas M odel Kurt Lew in... 40

(14)

xiv

DAFTAR GRAFIK

Halaman

(15)

xv

DAFTAR LAM PIRAN

Halaman

Lampiran 1. Daft ar anak TK Sat u At ap Karangasem... 103

Lampiran 2. Rencana Bidang Pengembangan... 104

Lampiran 3. Lembar Observasi Penerapan Permainan Flashcard... 114

Lampiran 4. Lembar Observasi Peningkat an Kemampuan M embaca... 115

Lampiran 5. Tabulasi Skor Observasi Peningkat an Kemampuan M embaca... 139

Lampiran 6. Perbandingan Hasil Prosent ase Set iap Anak Dengan Prosent anse ke Berhasilan... 143

Lampiran 7. Cat at an Lapangan... 146

Lampiran 8. Dokument asi flashcard... 149

Lampiran 9. Dokument asi Penelit ian... 150

(16)

xvi

ABSTRAK

UPAYA M ENINGKATKAN KEM AM PUAN M EM BACA PERM ULAAN M ELALUI PERM AINAN

FLASHCARD PADA ANAK KELOM POK B TK SATU ATAP SD KARANGASEM TAHUN

PELAJARAN 2011/ 2012

Suparmi, A53C090031, Jurusan Pendidikan Anak Usia Dini, Fakult as Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universit as M uhammadiyah

Surakart a, 2012, 98 halaman.

Tujuan penelit ian ini adalah unt uk meningkat kan kemampuan membaca permulaan pada anak usia 5-6 t ahun di TK Sat u At ap SD Karangasem t ahun pelajaran 2011/ 2012 . Penelit ian ini menggunakan met ode penelit ian t indakan kelas. Penelit ian ini bersifat kolaborat if ant ara penelit i, guru dan kepala sekolah. Subjek penelit ian berjumlah 20 anak. Analisis dat a dilakukan secara deskript if kualit at if dengan met ode alur. Teknik pengumpulan dat a yang dilakukan melalui met ode observasi, cat at an lapangan, dan dokument asi. Keabsahan dat a diperiksa dengan t rianggulasi. Hasil penelit ian ini menunjukkan adanya peningkat an kemampuan membaca permulaan pada anak usia kelompok B TK Sat u At ap SD Karangasem t ahun pelajaran 2011/ 2012. Hal ini t erbukt i Sebelum dilaksanakan penelit ian t indakan Kelas rat a rat a kemampuan membaca permulaan anak sebesar 47,85%. Set elah dilakukan t indakan yang disepakat i yait u dengan menggunakan permainan flashcard dalam proses pembelajaran, kemampuan membaca permulaan anak mengalami peningkat an pada set iap siklus . Siklus I rat a-rat a kemampuan membaca anak menjadi 61,78%, siklus II meningkat menjadi 74,1% dan pada siklus III menjadi 85,71%. Hasil penelit ian t indakan kelas t ersebut sudah memenuhi indikat or pencapaian. Berdasarkan dat a hasil penelit ian t ersebut maka dapat disimpulkan bahw a hipot esis t indakan yang menyat akan bahw a melalui permainan flashcard dapat meningkat kan kemampuan membaca permulaan pada sisw a kelompok B TK Sat u At ap SD Karangasem Kecamat an Andong t ahun pelajaran 2011/ 2012 t erbukt i dan dapat dit erima kebenarannya. Oleh karena it u, para guru dan prakt isi pendidikan anak usia dini sebaiknya mengajarkan membaca dengan met ode yang sesuai prinsip PAUD, memberikan st imulasi membaca yang memperhat ikan fakt or-fakt or perkembangan anak dan dikemas secara menyenangkan.

Kata Kunci : Permainan flashcard, membaca permulaan, anak-anak, taman

Referensi

Dokumen terkait

organizer. Keterlibatan suatu divisi kreatif sangat besar dalam sebuah event organizer. Dalam pembuatan konsep event , divisi kreatif di CV Gala Aksi Kreatama dibantu. oleh

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan mendeskripsikan penggunaan model pembelajaran problem posing tipe post solution posing dapat meningkatkan keaktifan belajar

PAUD pada jalur pendidikan nonformal berbentuk Kelompok Bermain (KB), Taman Penitipan Anak (TPA), atau bentuk lain yang sederajat.. PAUD pada jalur pendidikan informal berbentuk

Copy Perjanjian Sewa / Kontrak Tempat Usaha minimal 2 tahun (jika sertifikat bukan atas nama perusahaan, komisaris atau direktur, membuat surat pernyataan tidak keberatan). 13

2 Jumlah pelepah dipertahankan per umur tanaman sesuai SOP BGA 15 3 Persentase jumlah pelepah yang dipertahankan pada blok C-021 16 4 Persentase jumlah pelepah yang

Penelitian bertujuan untuk mengetahui toksisitas akut dari KBDM hasil ozonasi pada hewan coba tikus yang dilanjutkan dengan uji toksisitas sub kronis terhadap fungsi

Hasil penelitian menunjukan bahwa gambaran Kualitas Produk memiliki pengaruh yang tinggi (baik) dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian serta gambaran Harga memiliki

Sekolah inklusi ini juga memberikan dampak positif sebagai hasil dari usaha untuk menyatukan anak-anak yang berkebutuhan khusus dengan cara-cara yang sama dengan