• Tidak ada hasil yang ditemukan

STANDAR PELAYANAN PEMROSESAN SAMPAH DI UPT TPA SUPIT URANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "STANDAR PELAYANAN PEMROSESAN SAMPAH DI UPT TPA SUPIT URANG"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

STANDAR PELAYANAN PEMROSESAN SAMPAH

DI UPT TPA SUPIT URANG

A. PENDAHULUAN

Dinas Kebersihan dan Pertamanan adalah salah satu Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Lingkungan Pemerintah Kota Malang. Eksistensi Dinas Kebersihan dan Pertamanan ini didasarkan Peraturan Daerah Kota Malang Nomor 6 Tahun 2012 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah, pada Bab III Bagian Kedelapan Dinas Kebersihan dan Pertamanan Pasal 10.

Berdasarkan Pasal ini dinyatakan bahwa Dinas Kebersihan dan Pertamanan melaksanakan tugas pokok penyusunan dan pelaksanaan kebijakan urusan pemerintahan daerah di bidang kebersihan dan pertamanan

Dalam melaksanakan tugas di atas Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Malang menyelenggarakan fungsi :

1. Perumusan dan pelaksanaan kebijakan teknis di bidang kebersihan, pertamanan, Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota serta Pemakaman ;

2. Penyusunan perencanaan dan pelaksanaan program di bidang kebersihan, pertamanan, Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota serta Pemakaman. 3. Pelaksanaan, pengelolaan dan pengawasan serta penyuluhan di bidang

kebersihan, pertamanan, Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota serta Pemakaman.

4. Pengelolaan Air Limbah dan Lumpur Tinja.

5. Pelaksanaan fasilitas dan peningkatan peranserta masyarakat dalam penyediaan lahankebersihan, pertamanan, Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota serta Pemakaman.

6. Pemberian pertimbangan teknis perizinan di bidang kebersihan, pertamanan, Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota serta Pemakaman;

7. Pemberian dan pencabutan perizinan di bidang kebersihan, pertamanan, Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota serta Pemakaman yang menjadi kewenangannya;

8. Pelaksanaan penyidikan tindak pidana pelanggaran di bidang kebersihan, pertamanan, Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota serta Pemakaman sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku;

9. Pelaksanaan pembelian/pengadaanatau pembangunanaset tetapberwujud yang akan digunakan dalam rangka penyelenggaraantugas pokok dan fungsi;

10. Pelaksanaan pemeliharaan barang milik daera h yang digunakandalam rangka penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi;

11. Pelaksanaan kebijakan pengelolaanbarang milik daerah yangberada dalam penguasaannya;

(2)

12. Pelaksanaan pendataan potensi retribusi daerah;

13. Pelaksanaan pemungutan penerimaan bukan pajak daerah;

14. Pengelolaanadministrasi umum meliputi penyusunan progra m, ketatalaksanaan, ketata usahaan, keuangan, kepegawaian , rumahtangga, perlengkapan, kehumasan, kepustakaan dan kearsipan;

15. Pelaksanaan Standar Pelayanan Minimal (SPM);

16. Penyusunan dan pelaksanaan Standar PelayananPublik (SPP) danStandar Operasional dan Prosedur (SOP);

17. Pelaksanaan pengukuran Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) dan/atau pelaksanaan pengumpulan pendapat pelanggan secaraperiodik yang bertujuan untuk memperbaiki kualitas layanan;

18. Pengelolaan pengaduan masyarakatbidang kebersihan, pertamanan, Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota serta Pemakaman ;

19. Penyampaian data hasil pembangunan danterkaitlayanan publik secara berkala melalui website Pemerintah Daerah;

20. Pemberdayaan dan pembinaan jabatan fungsional; 21. Penyelenggaraan UPT dan jabatan fungsional;

22. Pengevaluasian dan pelaporan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi;

Dalam pelaksanaantugaspokokdanfungsi,StrukturOrganisasiDinasKebersihan Kota Malang yang terdiridari :

1. Kepala Dinas ;

2. Sekretariat, terdiri dari :

a) Subbagian Penyusunan Program ; b) Subbagian Keuangan ;

c) Subbagian Umum. 3. Bidang Kebersihan, terdiri dari :

a) Seksi Kebersihan dan Retribusi ; b) Seksi Pengangkutan ;

c) Seksi Perawatan Kendaraan Operasional.

4. Bidang Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota, terdiri dari : a) Seksi Penerangan Jalan Umum ;

(3)

5. Bidang Pertamanan, terdiri dari : a) Seksi Taman ;

b) Seksi Penghijauan Kota ; c) Seksi Hutan Kota.

6. Bidang Pemakaman, terdiri dari : a) Seksi Pendataan dan Registrasi ; b) Seksi Penataan dan Perawatan. 7. UPT, terdiri dari :

a) UPT Pengolahan Sampah dan Air Limbah; b) UPT Kebun Bibit Tanaman;

c) UPT TPA Supit Urang. 8. Kelompok Jabatan Fungsional.

(4)

STRUKTUR ORGANISASI DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN KOTA MALANG

KEPALA DINAS

SEKRETARIAT BIDANG KEBERSIHAN BIDANG PERTAMANAN BIDANG PEMAKAMAN BIDANG

PENERANGAN JALAN UMUM DAN DEKORASI KOTA

SUB.BAG. PENYUSUNAN PROGRAM

SUB.BAG. KEUANGAN

SUB.BAG. UMUM

SEKSI KEBERSIHAN&RETRIBUSI

SEKSI PENGANGKUTAN

SEKSI PERAWATAN KENDARAAN OPERASIONAL

SEKSI.TAMAN

SEKSI PENGHIJAUAN KOTA

SEKSI HUTAN KOTA

UPT PENGELOLAAN SAMPAH DAN AIR LIMBAH

UPT

KEBUN BIBIT TANAMAN UPT

TPA SUPIT URANG

KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL

SEKSI PENERANGAN JALAN UMUM

SEKSI DEKORASI KOTA

SEKSI PENDATAAN & REGISTRASI

(5)

B. STANDAR PELAYANAN

Jenis Pelayanan Pemrosesan Sampah di TPA Supit Urang

No. Komponen Uraian

1. Dasar Hukum  Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik

 Peraturan Daerah Kota Malang Nomor 6 Tahun 2012 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah

 Peraturan Walikota Malang Nomor 49 Tahun 2012 tentang Uraian Tugas Pokok dan Tata Kerja Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Malang

 Peraturan Walikota Malang Nomor 83 Tahun 2012 tentang Uraian Tugas Pokok dan Tata Kerja UPT Tempat Pemrosesan Akhir

2. Persyaratan Pelayanan Surat Permohonan

3. Sistem mekanisme dan prosedur

a. Pemohon mengajukan Surat Permohonan Pemrosesan Sampah di TPA Supit Urang Kepada Kepala Dinas melalui sekretariat (Sub Bagian Umum) ;

b. Sekretariat mencatat dan meregistrasi suratPermohonan Pemrosesan Sampah di TPA Supit Urang ;

c. Kepala Dinas memeriksa, memahami dan memberikan disposisi untuk dilanjutkan ke UPT TPA Supit Urang ; d. UPT TPA Supit Urang melakukan survey lapangan dan

menyusun Laporan Hasil Survey Lapangan dan diserahkan kepada Kepala Dinas ;

e. Kepala Dinas memeriksa, memahami dan memberikan disposisi;

f. UPT TPA Supit Urang mengatur pemrosesan sampah di sel aktif TPA Supit Urang .

(6)

No. Komponen Uraian

Prosedur Pelayanan

4. Jangka waktu penyelesaian

5 (lima) hari kerja

5. Biaya / Tarif Tidak Dipungut Biaya

6. Produk Pelayanan Dokumen dan pemrosesan sampah di TPA

7. Sarana, prasarana dan/atau fasilitas

1. Data dan Informasi 2. Disposisi

3. TPA Supit Urang

8. Kompetensi Pelaksana 1. Memahami Data dan Informasi yang diperlukan

2. Mampu mengidentifikasi, mengumopulkan dan menyajikan data dan informasi dengan baik, terutama tentang pengelolaan sampah di TPA.

Pemohon

UPT TPA Supit Urang Kepala Dinas

Kepala Dinas

UPT TPA Supit Urang

Tidak

Ya

Pemohon Sekretariat

(7)

9. Pengawasan Internal 1. Dilakukan oleh atasan langsung

2. Konsistensi dalam memberikan teguran dan sanksi.

10. Penanganan

pengaduan, saran dan masukan

1. Melalui kotak saran

2. Dibentuk tim/petugas khusus pengaduan, saran dan masukan

11. Jumlah Pelaksana Jumlah sesuai tingkat kebutuhan data dan informasi

12. Jaminan Pelayanan Diwijudkan dalam kualitas proses layanan dan produk layanan yang didukung oleh petugas yang berkompeten di bidang tugasnya dengan perilaku pelayanan yang terampil, cepat, tepat dan santun.

13. Jaminan keamanan dan keselamatan pelayanan

1. Keamanan data dan informasi dijamin sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku

2. Disposisi dibubuhi tanda tangan, sehingga dijamin keasliannya 3. Kompetensi Analis yang ditugaskan dijamin kehandalannya.

14. Evaluasi kinerja pelaksana

Evaluasi kinerja pelayanan dilakukian melalui pengukuran penerapan 14 (empat belas) komponen standar pelayanan yang dilakukan sekurang-kurangnya setiap 1 (satu) tahun.

(8)

PEMERINTAH KOTA MALANG

Nomor SOP 065/ /35.73.303/2015 Tanggal Persetujuan Tanggal Revisi Tanggal Effektif Disahkan

Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan

ERIK SETYO SANTOSO. ST., MM.

NIP. 19730425 199803 1 004

DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN

UPT TPA SUPIT URANG

Nama SOP Pelayanan Pengelolaan Sampah di TPA

Supit Urang

Dasar Hukum

Kualifikasi Pelaksana

1.

2.

3.

4.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik

Peraturan Daerah Kota Malang Nomor 6 Tahun 2012 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah

Peraturan Walikota Malang Nomor 49 Tahun 2012 tentang Uraian Tugas Pokok dan Tata Kerja Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Malang

Peraturan Walikota Malang Nomor 83 Tahun 2012 tentang Uraian Tugas Pokok dan Tata Kerja UPT Tempat Pemrosesan Akhir

1. 2. 3.

Memahami Peraturan Walikota Malang Nomor 83 Tahun 2012 Mamahami Tata Administrasi Perkantoran

Memiliki keahlian korespondensi

Keterkaitan

Peralatan / Perlengkapan

1. SOP Pengelolaan Sampah di TPA Supit Urang 1. 2. 3. 4. ATK Meja Kursi Komputer Telepon

Peringatan

Pencatatan dan Pendataan

1.

2.

Jangka waktu penyelesaian 5 (lima) hari kerja sejak surat permohonan dari pemohon diterima

Tidak ada biaya atas jasa layanan pengelolaan sampah

1. 2.

Buku Surat Masuk Buku Surat Keluar

(9)

SOP PELAYANAN PENGOLAHAN SAMPAH DI TPA SUPIT URANG

No. Kegiatan

Pelaksana Mutu Baku

Keterangan

Pemohon Sekretariat Kepala

Dinas UPT TPA Kelengkapan Waktu OUT PUT

1. Mengajukan surat permohonan

ke Dinas Kebersihan dan Pertamanan

- Berkas surat - - Berkas surat

2. Mengadministrasikan dan

meregistrasi surat

- Berkas surat - Lembar Disposisi

3 Menit - Berkas surat

- Lembar Disposisi

3.  Memeriksa dan memahami

isi surat

 Memberikan disposisi

- Berkas surat - Lembar Disposisi

5 Menit - Berkas surat

- Lembar Disposisi

4.  Menerima disposisi dari

Kepala Dinas

 Mencatan dan meregistrasi

surat

 Melakukan koordinasi

dengan pemohon dan membuat saran staf.

- Berkas surat - Lembar Disposisi - Buku surat masuk - Buku surat keluar - Telepon

1 Hari - Berkas surat

- Lembar Disposisi - Saran staf

5.  Memeriksa dan memahami

isi surat

 Memberikan disposisi

- Berkas surat - Lembar Disposisi - Saran staf

8 Menit - Berkas surat

- Lembar Disposisi - Saran staf

6. Mengatur pengolahan sampah

di sel aktif TPA Supit Urang

- Lembar Disposisi - Telepon

1 Hari - Lembar Disposisi

7. Sampah sudah diolah di TPA

Supit Urang

Tidak

Referensi

Dokumen terkait

Harap tawarkan kepada kami sesuai spesifikasi di bawah ini serta syarat di halaman sebalik./ We are pleased to invite you to quote as specification spesified below and terms on

Analisa keandalan setiap komponen pada sistem bahan bakar merupakan hal yang perlu dilakukan guna mengidentifikasi bgaimana sistem tersebut mengalami kegagalan dengan

Selalu menjadi impian saya untuk mengajak teman-teman saling berbagi pengalaman dan pengetahuan, terima kasih Tuhan telah mengizinkan buku ini hadir dengan

Pada materi Triad KRR Seksualitas, berdasarkan uji statistik bahwa ada pengaruh materi kesehatan reproduksi tentang seksualitas terhadap tingkat pengetahuan siswa

Hasil yang sama dilaporkan pada temak sapi, yaitu lebih dari 50% sapi menunjukkan gejala berahi setelah hari ke-2 sejak pemberian prostaglandin (LAUNDERDALE et al., 1975).. KANEDA

[r]

Melatih Otak dan menanggulangi kesulitan belajar, (Jogjakarta: Ar-Ruzz Media, 2007), hal.. Pertama, Sekolah Menengah Atas hingga Perguruan Tinggi. Sehingga dapat disimpulkan

Kedala man gambut pada empat lokasi penelit ian sangat bervariasi, berkisar antara 36 -647 c m, di beberapa lokasi kedala man gambut dalam satu demplot variasinya