• Tidak ada hasil yang ditemukan

PT CENTURY TEXTILE INDUSTRY Tbk

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PT CENTURY TEXTILE INDUSTRY Tbk"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

UMUM

a.

Pendirian Perusahaan

Perseroan didirikan dengan nama PT Century Textile Industry disingkat PT Centex dalam rangka Penanaman Modal Asing (“PMA”) berdasarkan Undang-Undang No. 1 tahun 1967 jo. Undang-Undang No. 11 tahun 1970, dengan akte notaris Dian Paramita Tamzil (pengganti notaris Djojo Muljadi SH) tanggal 22 Mei 1970 No. 52, yang diubah dengan akte notaris Djojo Muljadi SH tanggal 25 Januari 1971 No. 90. Akte-akte ini disetujui oleh Menteri Kehakiman dengan No. J.A.5/19/19 tanggal 10 Pebruari 1971, didaftarkan di Pengadilan Negeri Jakarta dengan No. 508 dan 509 tanggal 16 Pebruari 1971, dan diumumkan dalam Tambahan No. 150 pada Berita Negara No. 25 tanggal 26 Maret 1971. Anggaran Dasar Perseroan telah diubah beberapa kali. Mengenai perubahan nama Perseroan menjadi PT Century Textile Industry Tbk disingkat PT Centex Tbk dilakukan dengan akte-akte notaris Singgih Susilo SH tanggal 20 September 1997 No. 65, dan tanggal 21 Oktober 1997 No. 100, serta akte notaris Irene Yulia Susilo SH (pengganti notaris Singgih Susilo SH) tanggal 8 Januari 1998 No. 22. Akte-akte ini disetujui oleh Menteri Kehakiman dengan No. C2-2028.HT.01.04.Th.98 tanggal 20 Maret 1998, dan diumumkan dalam Tambahan No. 2704 pada Berita Negara No. 41 tanggal 22 Mei 1998. Perubahan terakhir dilakukan dengan akte notaris Haji Syarif Siangan Tanudjaja SH tanggal 4 Agustus 2008 No. 2. Perubahan ini dibuat untuk memenuhi ketentuan Undang-Undang No. 40 tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas dan Peraturan Bapepam dan LK No. IX.J.1 mengenai pokok-pokok Anggaran Dasar Perseroan yang melakukan Penawaran Umum Efek Bersifat Ekuitas dan Perusahaan Publik, dan persetujuan penggunaan mata uang Dollar Amerika Serikat dalam pembukuan Perseroan. Akte ini telah disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia dengan No. AHU-59078.AH.01.02.Tahun 2008 tanggal 4 September 2008.

a. The Company’s establishment

The Company was established under the name of PTCentury Textile Industry abbreviated as PTCentex in the framework of Law No.1 of 1967 and Law No.11 of 1970 on foreign capital investment by deed of notary public Dian Paramita Tamzil (substitute for notary public Djojo MuljadiSH) dated 22 May 1970 No. 52, amended by deed of notary public Djojo Muljadi SH dated 25January 1971 No. 90. These deeds were approved by the Minister of Justice under No. J.A.5/19/19 on 10February 1971, registered at the Jakarta Court of Justice under No. 508 and 509 on 16 February 1971, and published in Supplement No. 150 to State Gazette No.25 on 26 March 1971. The Company's Articles of Association have been amended several times. Concerning the change in the Company’s name to PT Century Textile Industry Tbk abbreviated as PT Centex Tbk was effected by deeds of notary public Singgih Susilo SH dated 20 September1997 No. 65, dated 21 October 1997 No. 100, and notary public Irene Yulia Susilo SH (substitute for notary public Singgih Susilo SH) dated 8 January 1998 No. 22. These deeds were approved by the Minister of Justice under No.C2-2028.HT.01.04.Th.98 on 201March 1998, and published in Supplement No.2704 to State Gazette No. 41 on 22May 1998. The latest amendment was affected by deed of notary public Haji Syarif Siangan Tanudjaja SH dated 4.August 2008 No. 2. The amendment was made to comply with Law No. 40 year 2007 regarding Limited Liability Company Law and Bapepam and LK regulation No. IX.J.1 regarding the Articles of Association of Companies Conducting Public Offerings and Public Companies, and approval for using US Dollar currency in the Company’s book. This deed was approved by the Minister of Law and Human Rights under No. AHU-59078.AH.01.02.Tahun 2008 on 4.September 2008.

Sesuai dengan pasal 3 dari Anggaran Dasarnya, Perseroan beroperasi dalam industri tekstil terpadu. Kegiatan komersial dimulai pada tahun 1972

According to article 3 of its Articles of Association, the Company operates in a fully integrated textile industry. Commercial activities commenced in 1972.

(2)

1. UMUM (Lanjutan)

1. GENERAL (Continued)

b. Penawaran umum efek perusahaan

(i) Sesuai dengan surat Ketua Bapepam No. SI- 002/PM/E/1979 tanggal 4 Mei 1979 mengenai Izin Menawarkan Efek di Bursa, Perseroan telah melakukan penawaran umum kepada masyarakat melalui pasar modal sejumlah 116.000 saham dengan nilai nominal Rp 5.000 per saham. (ii) Sesuai dengan surat Ketua Bapepam No. SI-020/

PM/E/1983 tanggal 24 September 1983 mengenai Izin Menawarkan Efek di Bursa, Perseroan telah melakukan penawaran umum kedua kepada masyarakat melalui pasar modal sejumlah 584.000 saham dengan nilai nominal Rp 5.000 per saham.

(iii) Dengan surat PT Bursa Efek Surabaya No. 05/D-02/BES/VIII/1989 tanggal 8 Agustus 1989 dan surat PT Bursa Efek Jakarta No. S-273/BEJ/VI/ 1992 tanggal 26 Juni 1992, 700.000 saham Perseroan telah dicatatkan di Bursa Efek Surabaya dan Jakarta.

b. The Company’s public offering

(i) In accordance with letter from Chairman of the Capital Market Supervisory Agency (“Bapepam”) No. SI-002/PM/E/1979 dated 4 May 1979, “Permit to offer shares in capital market”, the Company has publicly offered, through the capital market, 116,000 shares with a par value of Rp 5,000 per share. (ii) In accordance with letter from Chairman of the

Bapepam No. SI-020/PM/E/1983 dated 24September 1983, “Permit to offer shares in the capital market”, the Company has publicly made the second offer through the capital market, 584,000 shares with a par value of Rp5,000 per share.

(iii) By letter of PT Bursa Efek Surabaya No. 05/D-02/ BES/VIII/1989 dated 8August 1989 and letter of PT Bursa Efek Jakarta No. S-273/BEJ/VI/1992 dated 26 June 1992, 700,000 shares of the Company have been listed at the Surabaya and Jakarta Stock Exchanges.

(iv) Dalam tahun 1993 telah dilakukan pemecahan nilai nominal saham ("stock split") dari Rp 5.000 per saham menjadi Rp 1.000 per saham sehingga jumlah saham beredar bertambah dari 700.000 menjadi 3.500.000 saham seri A. Oleh karena itu sebanyak 3.500.000 saham seri A telah dicatatkan di Bursa Efek Jakarta dan Surabaya.

(iv) In 1993 the par value of the shares was split (“stock split”) from Rp 5,000 to Rp11,000 per share; consequently, the number of outstanding shares increased from 700,000 to 3,500,000 seriesA shares. Therefore 3,500,000 seriesA shares have been listed at the Jakarta and Surabaya Stock Exchanges.

(v) Sesuai dengan surat PT Bursa Efek Jakarta No. S-3312/BEJ.EEM/11-2000 tanggal 9 Nopember 2000 dan surat PT Bursa Efek Surabaya No. JKT-019/MKT-LIST/BES/I/2001 tanggal 29 Januari 2001, Perseroan telah mencatatkan saham seri B sebanyak 6.500.000 saham di Bursa Efek Jakarta dan Surabaya. Pencatatan saham tersebut dilakukan masing-masing pada tanggal 22 Desember 2000 dan

(v) According to letter from PTBursa Efek Jakarta No.S-3312/BEJ.EEM/11-2000 dated 9November 2000 and letter from PTBursa Efek Surabaya No.JKT-019/MKT-LIST/BES/I/ 2001 dated 29 January 2001, the Company registered the series B shares of 6,500,000 sharesat the Jakarta and Surabaya Stock Exchanges. The shares were listed on 22December 2000 and 5February 2001, respectively, by the announcements No.

(3)

PENG-No. PENG-238/BEJ-EEM/12-2000 dan PENG-No. JKT-006/MKT-LIST-PENG/BES/II/2001 di Bursa Efek Jakarta dan Surabaya, sehingga seluruh saham Perseroan yang beredar, yaitu sebanyak 10.000.000 saham telah dicatatkan seluruhnya di Bursa Efek Jakarta dan Surabaya.

Surabaya Stock Exchanges, respectively, therefore all of the Company’s issued shares of 10,000,000 shares, have been listed at the Jakarta and Surabaya Stock Exchanges.

Sehubungan dengan penggabungan PT Bursa Efek Surabaya (“BES”) ke dalam PT Bursa Efek Jakarta (“BEJ”), dan selanjutnya BEJ berubah nama menjadi PT Bursa Efek Indonesia (“BEI”) sejak tanggal 30 November 2007, maka saham Perseroan yang beredar telah dicatatkan seluruhnya di BEI.

In connection with the merger of PT Bursa Efek Surabaya (“BES”) into PT Bursa Efek Jakarta (“BEJ”), BEJ then changed its name to PT Bursa Efek Indonesia (“BEI”) since 30 November 2007, therefore all of the Company’s issued shares, were listed at the BEI.

c... Sampai dengan 31 Desember 2008, mata uang pencatatan

dan pelaporan Perseroan disajikan dalam Rupiah. Sejak 1.Januari 2009, mata uang pencatatan dan pelaporan Perseroan diubah dari Rupiah menjadi US Dollar. Perubahan ini disetujui oleh Rapat Umum Luar Biasa Pemegang Saham tanggal 4 Agustus 2008 dengan akte notaris publik Haji Syarif Siangan Tanudjaja SH tanggal 4.Agustus 2008 No. 2 dan disetujui oleh Menteri Keuangan dengan No. KEP-1575/WPJ.07/BD.04/2008 tanggal 11 Desember 2008.

c. .. ThroughH31 December 2008, the Company’s recording and reporting currency was Rupiah. Commencing 1 January 2009, the Company’s recording and reporting currency has been changed from Rupiah to US Dollar. This change was approved by the Extraordinary General Shareholders’ Meeting of the Company on 4 August 2008, minutes notarized by notary public Haji Syarif Siangan Tanudjaja SH on 4.August 2008 No. 2 and approved by Minister of Finance under No. KEP-1575/WPJ.07/BD.04/2008 dated 11 December 2008. d. Karyawan, Dewan Direksi dan Dewan Komisaris

Per 31 Maret 2010 dan 31 Maret 2009, susunan Dewan Komisaris dan Dewan Direksi Perseroan adalah sebagai berikut:

d. Employees, Board of Directors and Board of Commissioners

As of 31 March 2010 and 31 March 2009, the composition of the Company's Board of Commissioners and Board of Directors is as follows:

31 Maret 2010 / 31 Maret 2009/

31 March 2010 31 March 2009

Presiden Komisaris Tn./Mr. Suhardi Budiman Tn./Mr. Suhardi Budiman President Commissioner Komisaris Independen Tn./Mr. Tetsuo Kondo Tn./Mr. Tetsuo Kondo Independent Commissioner

Komisaris Tn./Mr. Tsuyoshi Sumida Tn./Mr. Mashiro Kawashima Commissioner

Presiden Direktur Tn./Mr. Yoshio Shingeya Tn./Mr. Yoshio Shingeya President Director Wakil Presiden Direktur Tn./Mr. Muljadi Budiman Tn./Mr. Muljadi Budiman Vice President Director

Direktur-direktur Tn./Mr. Tetsuya Fukui Tn./Mr. Tetsuya Fukui Directors

Tn./Mr. Katsuhiko Ichiba Tn./Mr. Katsuhiko Ichiba Tn./Mr. Masaru Kimura Tn./Mr. Masutoshi Ueda Tn./Mr. Masaya Yamamoto Tn./Mr. Toshiya Ishii Per 31 Maret 2010 dan 31 Maret 2009, Perseroan

mempekerjakan masing-masing 432 dan 536 karyawan tetap.

As of 31 March 2010 and 31 March 2009, the Company employed 432 and 536 permanent employees, respectively.

(4)

1. UMUM (Lanjutan)

1. GENERAL (Continued)

e. ..Perseroan berdomisili di Summitmas Tower II lantai 3, Jalan Jenderal Sudirman Kav. 61-62, Jakarta dan memiliki pabrik tekstil yang berlokasi di Ciracas, Jakarta.

e. The Company is an Indonesian domiciled company with its office located at Summitmas Tower II 3rd floor, Jalan Jenderal Sudirman Kav. 61-62, Jakarta, and its plant is located at Ciracas, Jakarta.

f. Perseroan, melalui pemegang saham mayoritasnya, merupakan bagian dari kelompok usaha Toray Industries Inc., Jepang dan Kanematsu Corporation, Jepang. Kelompok usaha ini memiliki beberapa anak perusahaan dan perusahaan afiliasi di seluruh dunia (selanjutnya lihat Catatan 3).

f. The Company, through its majority shareholders, is ultimately part of the Toray Industries Inc., Japan and Kanematsu Corporation, Japan Groups. The Groups have subsidiaries and affiliates throughout the world (see further Note 3).

g. Laporan Keuangan telah disetujui untuk diterbitkan oleh manajemen pada tanggl 30 April 2010

g. The financial statements were authorized for issue by the management on 30 April 2010

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2.

SUMMARY OF SIGNIFICANT

YANG PENTING

ACCOUNTING POLICIES

Dalam pembukuan dan pelaporan keuangannya, Perseroan menganut kebijakan akuntansi sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia. Kebijakan-kebijakan akuntansi yang penting, yang diterapkan secara konsisten dalam penyusunan laporan keuangan periode tiga bulan berakhir 31 Maret 2010 dan 31 Maret 2009, adalah sebagai berikut:

The accounting and reporting policies adopted by the Company conform to accounting principles generally accepted in Indonesia. The significant accounting policies, consistently applied in the preparation of the financial statements for three month period ended 31 March 2010 31 March 2009, were as follows:

a. Dasar penyusunan laporan keuangan

Laporan keuangan, yang disajikan dalam US Dollar penuh, disusun atas dasar akrual dengan konsep harga perolehan/nilai historis.

a. Basis for preparation of the financial statements The financial statements, presented in whole US Dollar, are prepared on the accrual basis using the historical cost concept.

Laporan keuangan pada tanggal 31 Maret 2009 yang disajikan untuk diperbandingkan, telah dinyatakan kembali (lihat Catatan 1c) dengan metode sebagai berikut:

The financial statements as of 31 March 2009 which are presented for comparative purpose, have been restated (see Note 1c) using the following method:

• Aset dan kewajiban moneter diukur kembali dengan menggunakan kurs tanggal neraca.

• Monetary assets and liabilities are remeasured using the balance sheet date rates.

• Aset dan kewajiban non-moneter serta modal saham diukur kembali dengan menggunakan kurs historis.

• Non-monetary assets and liabilities as well as share capital are remeasured using historical rates.

(5)

YANG PENTING (Lanjutan)

ACCOUNTING POLICIES (Continued)

• Pendapatan dan beban diukur kembali dengan menggunakan kurs rata-rata tertimbang selama tahun yang bersangkutan, kecuali untuk beban penyusutan aset tetap atau amortisasi aset non-moneter lainnya yang diukur kembali dengan menggunakan kurs historis dari aset yang bersangkutan.

• Income and expense items are remeasured using the weighted average rates for the year, except for depreciation expense on fixed assets or amortization of other non-monetary assets which are remeasured using historical rates of the related assets.

• Selisih pengukuran kembali diperhitungkan pada saldo laba atau akumulasi rugi tahun tersebut.

• Remeasurement adjustment is adjusted in retained earnings or accumulated deficit for the year. Laporan arus kas menyajikan perubahan dalam kas dan

bank dari aktivitas operasi, investasi dan pendanaan. Laporan arus kas disusun dengan metode langsung .

The statements of cash flows present the changes in cash on hand and in banks from operating, investing and financing activities. The statements of cash flows are prepared using the direct method.

b. Penyisihan piutang ragu-ragu

Penyisihan piutang ragu-ragu dilakukan berdasarkan penelaahan manajemen atas status masing-masing debitur pada akhir tahun. Piutang yang tidak tertagih dihapuskan.

b. Allowance for doubtful accounts

Allowance for doubtful accounts is provided based on management's evaluation of the status of each debtor at year end. Uncollectible accounts are written off. c. Penilaian persediaan

Persediaan dinilai menurut harga yang lebih rendah antara harga perolehan dan nilai bersih yang dapat direalisasi.

Harga perolehan barang jadi dihitung berdasarkan beban pokok produksi rata-rata sebenarnya.

Harga perolehan barang dalam pengolahan dihitung sebesar beban pokok produksi rata-rata sebenarnya sesuai dengan estimasi tingkat penyelesaiannya.

Harga perolehan bahan baku, bahan pembantu dan keperluan pabrik dihitung dengan metode rata-rata.

c. Inventory valuation

Inventories are valued at the lower of cost or net realizable value.

Cost of finished goods is computed using average actual production cost.

Cost of work in process is computed based on the average actual production cost proportional to their estimated stage of completion.

The cost of raw materials, supplementary materials and factory supplies is computed using the average method.

d. Aset Tetap

d. Fixed assets

Tanah dinyatakan sebesar harga perolehan dan tidak diamortisasi.

Land is stated at cost, and not amortized. Aset tetap (selain tanah) disajikan dengan harga

perolehannya dikurangi akumulasi penyusutan. Penyusutan dihitung dengan cara garis lurus, berdasarkan taksiran masa manfaatnya, dengan persentase tahunan dari harga perolehan sebagai berikut:

Fixed assets (excluding land) are presented at cost less accumulated depreciation. Depreciation is calculated using the straight-line method, over estimated useful lives at the following annual percentages of cost:

(6)

Bangunan 2 1 /

2 % (40 tahun/years) Buildings

Mesin dan peralatan pabrik 8 1 /

3 % (12 tahun/years) Plant machinery and equipment

Perkakas, perlengkapan, dan perabot 10% (10 tahun/years) Tools, furniture and fixtures

Kendaraan bermotor 20% ( 5 tahun/years) Motor vehicles

e. Aset dalam penyelesaian

Aset dalam penyelesaian dinyatakan sebesar harga perolehan. Akumulasi biaya tersebut akan direklasifikasi ke dalam akun aset tetap yang bersangkutan pada saat pembangunan selesai dan aset tersebut siap untuk digunakan, yaitu pada saat aset tersebut berada pada lokasi dan kondisi yang diinginkan agar aset siap digunakan sesuai dengan keinginan dan maksud manajemen.

e. Construction in progress

Construction in progress is stated at cost. The accumulated cost is reclassified to the related fixed assets when the construction is completed and available for use, i.e when it is in the location and condition necessary for it to n e capable of operating in the manner intended by management.

f. Beban ditangguhkan – hak atas tanah

Beban pengurusan legal hak atas tanah guna memperoleh atau memperpanjang Hak Guna Bangunan berdasarkan peraturan yang berlaku, dicatat sebagai beban ditangguhkan – hak atas tanah dan diamortisasi selama masa manfaat Hak Guna Bangunan yang bersangkutan (30 tahun).

f. Deferred charges – land rights

Legal costs for land right related to the acquisition or the extension of Hak Guna Bangunan (non-ownership title with limited duration) in accordance with the prevailing regulation, are recorded as deferred charges – land rights, and amortized over the useful period of such right (30 years).

g. Pengakuan pendapatan

Pendapatan penjualan dibukukan berdasarkan pengiriman barang kepada pembeli, sesuai dengan syarat penjualannya.

h. Penjabaran mata uang asing

Perseroan menyelenggarakan pembukuan dalam US Dollar.

Transaksi dalam mata uang asing dijabarkan dalam US Dollar dengan kurs tanggal transaksi. Pada tanggal neraca, aktiva moneter dan kewajiban moneter dalam mata uang asing dijabarkan dalam US Dollar dengan kurs berikut: Rp 9.100/US$ dan JPY. 92,70/US$ pada tanggal 31 Maret 2010, Rp 11.600/USD dan JPY. 97.40/US$ pada tanggal 31 Maret 2009.

g. Recognition of revenue

Revenue from sales is recognized based on the shipment of goods to buyers, in accordance with the terms of sale.

h. Foreign currency translation

The Company maintains its accounting records in US Dollar.

Transactions in foreign currencies are translated into US Dollar using the rates prevailing at transaction date. At balance sheet date, balances of monetary assets and monetary liabilities in foreign currencies are translated into US Dollar at following rates of Rp9.100/US$ and JPY.92,70/US$ as of 31March 2010, Rp11,600/US$ and JPY.97.40/US$ as of 31March 2009.

Laba (rugi) kurs, yang telah maupun yang belum direalisasi, dikreditkan (dibebankan) dalam laporan laba rugi periode yang bersangkutan.

Foreign exchange gains (losses), realized and unrealized, are credited (charged) to the current periode’s statement of income.

(7)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2.

SUMMARY OF SIGNIFICANT

YANG PENTING (Lanjutan)

ACCOUNTING POLICIES (Continued)

i. Imbalan pasca-kerja

Kewajiban Perseroan atas imbalan pasca kerja dihitung sebesar nilai kini dari estimasi jumlah kewajiban imbalan pasca kerja dimasa depan yang timbul dari jasa yang telah diberikan oleh karyawan pada masa kini dan masa lalu. Perhitungan dilakukan oleh aktuaris independen dengan metode projected unit credit.

i. Post-employment benefits

The Company’s obligation for post-employment benefits is calculated at the present value of estimated future benefits that the employees have earned in return for their service in the current and prior years. The calculation is performed by an independent actuary using the projected unit credit method.

Apabila imbalan atas suatu program berubah, bagian atas kenaikan atau penurunan imbalan sehubungan dengan biaya jasa lalu karyawan dibebankan atau dikreditkan dalam laporan laba rugi berdasarkan metode garis lurus selama periode rata-rata hingga imbalan pasca kerja menjadi hak karyawan (vested). Imbalan pasca kerja yang telah menjadi hak karyawan diakui segera sebagai beban pada saat terjadinya.

When the benefits of a plan change, the portion of the increased or decreased benefit relating to past service by employees is charged or credited to the statement of income on a straight-line basis over the average period until the benefits become vested. To the extent that the benefits vest immediately, the expense is recognized immediately in the statement of income.

j. Pajak penghasilan

Perseroan menerapkan metode aset dan kewajiban dalam menghitung beban pajaknya. Berdasarkan metode ini, aset dan kewajiban pajak tangguhan atas perbedaan temporer dalam pencatatan aset dan kewajiban untuk tujuan akuntansi dan perpajakan diakui pada setiap tanggal pelaporan. Metode ini juga mengharuskan pengakuan manfaat pajak untuk periode mendatang, misalnya rugi fiskal yang dapat dikompensasi apabila besar kemungkinan manfaat pajak tersebut dapat direalisasikan.

j. Income tax

The Company uses the asset and liability method of accounting for income taxes. Under this method, deferred tax assets and liabilities are recognized for temporary differences between the financial and tax basis of assets and liabilities at each reporting date. This method also requires the recognition of future tax benefits, such as tax loss carryforwards, to the extent that the realization of such benefits is probable.

k. Penggunaan taksiran

Penyusunan laporan keuangan berdasarkan prinsip akuntansi yang berlaku umum mengharuskan manajemen untuk membuat taksiran dan asumsi yang mempengaruhi jumlah aset dan kewajiban yang dilaporkan, dan pengungkapan aset dan kewajiban kontinjensi pada tanggal laporan keuangan, dan jumlah pendapatan dan beban yang dilaporkan selama periode pelaporan. Hasil aktual dapat berbeda dari taksiran tersebut.

k. Use of estimates

The preparation of financial statements in conformity with generally accepted accounting principles requires management to make estimates and assumptions that affect the reported amounts of assets and liabilities and disclosure of contingent assets and liabilities at the date of the financial statements and the reported amounts of revenues and expenses during the reporting period. Actual results could differ from those estimates.

(8)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2.

SUMMARY OF SIGNIFICANT

YANG PENTING (Lanjutan)

ACCOUNTING POLICIES (Continued)

l. Laba/rugi per saham

Laba/rugi per saham dihitung dengan membagi laba/rugi bersih dengan jumlah rata-rata tertimbang saham beredar/ ditempatkan dalam periode yang bersangkutan.

l. Earnings/loss per share

Earnings/losses per share are computed by dividing net profit/loss by the weighted average number of total outstanding/issued shares during the periode. m. Informasi segmen

Perseroan mengidentifikasikan hanya memiliki satu segmen usaha yaitu tekstil.

m. Segment information

The Company identifies only has one business segment, which is textile.

3.

TRANSAKSI HUBUNGAN ISTIMEWA

3. RELATED PARTY TRANSACTIONS

Ikhtisar transaksi dan saldo yang signifikan dengan pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa (kelompok usaha Toray dan Kanematsu, serta perusahaan afiliasi dari pemegang saham lokal lainnya) adalah sebagai berikut:

Summary of significant transactions and balances with related parties (Toray and Kanematsu group, and an affiliate company from other local shareholders) is as follows:

31 Maret/ 31 March 31 Maret/ 31 March 2010 2009 Dalam Ribuan USD/ In Thousand of USD % Dalam Ribuan USD/ In Thousand of USD %

Penjualan (Catatan 16) 1.335 21 691 11 Sales (Note 16)

Pembelian persediaan 1.179 40 1.315 42 Purchases of inventories

Pembelian aktiva tetap (Catatan 7) 0 0 62 60 Purchases of fixed assets (Note 7) Royalti dan jasa bantuan teknik

(Catatan 23a,b) 33 100 20 100

Royalty and technical assistance fee (Note 23a,b) Komisi ekspor (Catatan 18 dan 23c) 106 63 172 71 Export commissions (Notes 18 and 23c) Jasa konsultasi dan pendukung lainnya

(Catatan 19 dan 23d) 75

67 71 68

Consultation and other supporting services (Notes 19 and 23d) Saldo piutang usaha (Catatan 5) 268 6 268 6 Balance of trade receivables (Note 5) Saldo hutang usaha (Catatan 9) 2,467 78 2.467 78 Balance of trade payables (Note 9) Saldo beban masih harus dibayar 418 35 418 35 Balance of accrued expenses Saldo kewajiban lancar lain-lain 0 0 0 0 Balance of other current liabilities

(9)

4.

KAS DAN BANK

4.

CASH ON HAND AND IN BANKS

31 Maret/ 31 March

31 Maret/ 31 March

Dalam ribuan US Dollar 2010 2009 In thousand of US Dollar

Kas 1 2 Cash on hand

Bank: Cash in banks:

Bank of Tokyo-Mitsubishi UFJ Ltd., Jakarta (termasuk 31 Maret 2009: IDR 12 juta dan JPY .58.568 Maret 2008: IDR 31juta dan JPY 444.952)

371 188

Bank of Tokyo-Mitsubishi UFJ Ltd., Jakarta (including 31 Maret 2009:

IDR 12 million dan JPY58,568, 31 March 2008: IDR31 million and

JPY444,952)

Bank Mandiri 32 184 Bank Mandiri

Bank Sumitomo Mitsui Indonesia (termasuk 31 Maret 2009: IDR 1.154 juta dan JPY 23.472, 31.Maret 2008: IDR 25 juta dan

JPY 155.682) 165 175

Bank Sumitomo Mitsui Indonesia (including 31 Maret 2009: IDR1,154

million dan JPY23,472, 31 March 2007: IDR 25 million and

JPY155,682) Lain-lain (3 bank, termasuk

31 Maret 2008: IDR 1.022 juta dan JPY.32.174, 31 Maret 2008:

IDR 1.897 juta dan JPY 11.020) 95 222

Others (3 banks, including 31 Maret 2009: IDR 1,022 million and JPY 32,174, 31 March 2008: IDR 1,897 million and JPY 11,020)

663 769

664 771

5. PIUTANG USAHA

5.

TRADE RECEIVABLES

31 Maret/ 31 March

31 Maret/ 31 March

Dalam ribuan US Dollar 2010 2009 In thousand of US Dollar

Piutang usaha pada pihak ketiga : Trade receivables from third parties:

Fashrobe, Bangladesh 107 15 Fashrobe, Bangladesh

Agha Establishments International Ltd.,

Cyprus 60 631

Agha Establishments International Ltd., Cyprus

Sidko Apparels Ltd., Bangladesh 0 217 Sidko Apparels Ltd., Bangladesh

Eve Dress Shirts Ltd., Bangladesh 198 50 Eve Dress Shirts Ltd., Bangladesh

Shirts Mine Ltd., Bangladesh 20 211 Shirts Mine Ltd., Bangladesh

(10)

5. PIUTANG USAHA (Lanjutan)

5.

TRADE RECEIVABLES (Continued)

31 Maret/ 31 March

31 Maret/ 31 March

Dalam ribuan US Dollar 2010 2009 In thousand of US Dollar

Pindahan 385 1.124 Carried forward

The Shanin Clothing Ltd., Bangladesh 0 75 The Shanin Clothing Ltd., Bangladesh

Lain-lain 2.630 2,733 Others

3.015 3.932 Piutang usaha pada pihak yang mempunyai

hubungan istimewa: Trade receivables from related parties:

PT Warga Djaja Trading Co. (termasuk 31tMaret 2010: IDR 8,715 juta,

31 Maret 2009: IDR 2.735 juta) 958 227

PT Warga Djaja Trading Co. (including 31 March 2010:IDR 8,715 million, 31 March 2009: IDR 2,735 million )

Lain-lain 256 40 Others

1.214 268

4,229 4.200 Jumlah piutang usaha menurut umur adalah

sebagai berikut:

The aging of trade receivables is as follows:

Belum jatuh tempo 3.533 3.184 Not yet due

1 - 30 hari 651 424 1 - 30 days

31 - 60 hari 21 240 31 - 60 days

61 - 90 hari 22 64 61 - 90 days

Lewat dari 90 hari 2 288 Over 90 days

4,229 4.200 Berdasarkan penelaahannya atas status masing-masing debitur

pada akhir periode/tahun, manajemen berpendapat bahwa penyisihan piutang ragu-ragu tidak diperlukan.

Based on their evaluation of the status of each debtor at period/year end, management believes that no allowance for doubtful accounts is necessary.

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena berkat rahmat, hidayah, dan karunia-Nya penulis mampu menyelesaikan skripsi dengan judul “Efektivitas Ekstrak

Medan: Departemen Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan, Universitas Sumatera Utara.. Medical Microbiology and Imunology Axamination and Board Review, 7 th

Dan saya beranggapan kesalahan anak didik dalam berwudhu karena dikelas rendah tidak ditekenkan betul-betul tentang tata cara wudhu yang baik dan benar.. Sehingga

Apa pun yang gue lakukan, Aidan tidak mungkin hidup lagi, yang bisa gue lakukan untuk dia sekarang hanya mengurus makamnya, berdoa supaya dia selalu bahagia di surga sana, jauh

Dapat dikatakan sebagai ultra-high accuracy jaringan CORS yang dilengkap dengan receiver tipe geodetik yang dapat melakukan tracking semua sinyal GPS, monumentasi antena

Selama ini dibenak masyarakat perpustakaan dan pustakawan masih dicitrakan sebagai hal yang serba kuno, statis, dan pekerjaan yang sepele (mudah) yang semua orang bias

Dalam kurun waktu kurang lebih dua tahun ini, untuk menunjang aktivitas supermarket tersebut dibutuhkan sistem akuntansi yang baik berdasarkan Sistem Pengendalian Intern (SPI)

Hubungan antara variabel jumlah penduduk dengan luas lahan sawah pada tahun 1998 untuk Kabupaten Bekasi tidak ada hubungan, Kabupaten Karawang, Subang, Indramayu dan Cirebon