• Tidak ada hasil yang ditemukan

GAMBARAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN HARGA DIRI PASIEN POST OPERASI MASTEKTOMI AKIBAT KANKER PAYUDARA DI RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "GAMBARAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN HARGA DIRI PASIEN POST OPERASI MASTEKTOMI AKIBAT KANKER PAYUDARA DI RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vii ABSTRAK

Pasien post operasi mastektomi akibat kanker payudara mengalami peristiwa traumatik dikarenakan kehilangan payudara. Hal tersebut berdampak pada aspek psikososialnya yakni penurunan harga diri. Berbagai faktor-faktor yang berhubungan dengan harga diri telah dapat diidentifikasikan oleh para ahli. Adapun faktor–faktor tersebut adalah pendidikan, pekerjaan, pendapatan, dukungan sosial, dan persepsi fisik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor apa sajakah yang berhubungan dengan harga diri pasien post operasi mastektomi akibat kanker payudara di RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif korelasi. Teknik sampling menggunakan teknik accidental sampling, dengan jumlah responden 53 orang. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner dan metode wawancara. Analisa data berupa analisis univariat dan bivariat dengan menggunakan uji Chi Square (2).

Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar responden memiliki harga diri rendah yakni 54.72% dan harga diri normal 45.28%. Dimana tidak terdapat hubungan yang signifikan antara pendidikan, pekerjaan, pendapatan, serta dukungan sosial dengan harga diri pasien post operasi mastektomi kecuali persepsi fisik (0,449 dan p<0,05).

Hasil penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan kinerja perawat dalam memberikan intervensi secara teurapeutik terhadap pasien post operasi mastektomi akibat kanker payudara di RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung terutama dalam meningkatkan mekanisme koping pasien terhadap perubahan fisiknya.

(2)

viii

ABSTRACT

Breast cancer patients post mastectomy most of them will be feel trauma because they have lost their breast. It is affecting psychological aspect which is downing their esteem. There are some of factors identified influence self-esteem such as education, occupation, income, social support, and physical perception. This research aimed to knowing of factors that related to self-esteem of patient post mastectomy operation because of breast cancer in RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung.

The results of research indicated that 54,72% respondent have low self-esteem and 45,28% that have normal self-self-esteem. Based on this research showed there are no a significant relation between social economic and social support with self-esteem of patients post mastectomy of breast cancer patient post mastektomy, expect physically perception (r = 0,449 and p< 0,05).

Hopefull, the result could be increase nurse performance to give therapeutic intervention to breat cancer patient post mastectomy, especially for increasing patient coping mecanisme for their body’s change.

Referensi

Dokumen terkait

KEMENTERIAN AGA KANTOR KOTA PROBO IA PEMBANGUNAN GEDUNG K KOTA

Sehubungan telah ditetapkannya daftar pendek hasil kualifikasi paket pekerjaan Studi Ketersediaan Energi Primer Dan Pemetaan Jalur Distribusi Energi Primer Untuk

Puji syukur ke hadirat Allah SWT, atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul ” Analisis Faktor-Faktor Yang

Pendahuluan Vagina spa merupakan perawatan daerah vagina melalui teknik penguapan dengan menggunakan ramuan tertentu, yang mempunyai manfaat merawat organ intim

Gagal jantung merupakan sindroma klinis kompleks yang disebabkan gangguan struktur dan fungsi jantung sehingga mempengaruhi kemampuan jantung untuk memompakan darah

Bagi sekolah, sebagai bahan masukan kepustakaan sekolah dan tambahan karya guru, serta memberikan wawasan mengenai metode yang cocok untuk meningkatkan hasil belajar siswa

Tujuan politik luar negeri bisa bersifat khusus berkaitan dengan beberapa masalah tertentu (seperti membentuk pasaran bersama di kawasan tertentu) misalnya ini ada

[r]