• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN. : SMP Negeri 10 Satu Atap Ketungau Tengah

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN. : SMP Negeri 10 Satu Atap Ketungau Tengah"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 10 Satu Atap Ketungau Tengah Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Materi Pokok : Mewariskan Budaya Melalui Teks Prosedur Sub Materi : Struktur dan aspek kebahasaan Teks Prosedur Kelas/Semester : VII/GANJIL

Alokasi Waktu : 10 Menit A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengukuti kegiatan pembelajaran menggunakan model pembelajaran Discovery Learning, dengan metode literasi, eksperimen, praktikum, dan presentasi dengan menumbuhkan sikap menyadari kebesaran Tuhan, sikap gotong royong, jujur, dan berani mengemukakan pendapat, siswa dapat :

1. Menelaah struktur dan aspek kebahasaan teks prosedur tentang cara melakukan sesuatu dan cara membuat (cara memainkan alat musik/tarian daerah, cara membuat kuliner khas daerah, dll.) dari berbagai sumber yang dibaca dan didengar dengan tepat.

2. Menyajikan data rangkaian kegiatan ke dalam bentuk teks prosedur (tentang cara memainkan alat musik daerah, tarian daerah, cara membuat cinderamata, dll) dengan memperhatikan struktur, unsur kebahasaan, dan isi secara lisan dan tulis dengan benar.

B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN KEGIATAN PENDAHULUAN (3 MENIT)

1. Guru menyapa siswa dengan mengucapkan salam 2. Guru mengecek kehadiran dan kesiapan belajar siswa 3. Guru bersama siswa berdoa dipimpin oleh ketua kelas

4. Guru memotivasi siswa untuk peduli terhadap budaya yang ada di lingkungannya, dengan bertanya jawab tentang kegiatan sebelum berangkat sekolah

5. Guru melakukan apersepsi dengan mengajukan pertanyaan mengenai keterkaitan dengan materi sebelumnya

6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

7. Guru menyampaikan cakupan materi yang akan dipelajari pada pertemuan ini

KEGIATAN INTI (5 MENIT)

Simulasi

1. Siswa bersama guru membaca teks prosedur yang ada di buku paket.

2. Siswa dan guru melakukan tukar pendapat mengenai struktur dan aspek kebahasaan teks prosedur sesuai dengan hasil yang dibaca pada buku teks

Problem statement

1. Siswa dan guru merumuskan pertanyaan yang berkenaan dengan bagian-bagian teks prosedur (tujuan, alat dan bahan, langkah- langkah, dan penutup)

2. Siswa mengungkapkan/menjelaskan ciri kebahasaan teks prosedur (kalimat perintah dan larangan) untuk menyusun sebuah teks prosedur.

(2)

Data collection Siswa menerima lembar kerja yang dibagikan oleh guru, mendiskusikan dan mencari informasi/data dari berbagai sumber (buku paket) sebagai bahan penulisan teks prosedur.

Data processing

Siswa membuat teks prosedur berdasarkan data yang diperoleh dengan memperhatikan struktur dan kebahasaan teks prosedur dalam lembar kerja untuk dipresentasikan.

Verification Siswa mempresentasikan hasil diskusi kemudian ditanggapi oleh teman lainnya

Generalization

Guru dan siswa membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah

dipelajari terkait langkah-langkah membuat teks prosedur berdasarkan struktur dan ciri kebahasaan kebahasaan.

KEGIATAN PENUTUP (2 MENIT)

1. Guru memberikan penguatan terhadap materi dan tujuan pembelajaran yang sudah dicapai

2. Guru memberikan postes.

3. Guru menyampaikan tugas yang harus dikerjakan untuk pertemuan berikutnya.

4. Guru menyampaikan rencana materi pelajaran pertemuan berikutnya.

5. Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama dan salam

C. PENILAIAN PEMBELAJARAN 1. Penilaian Sikap

a. Teknik Penilaian : Observasi b. Bentuk Penilaian : Jurnal 2. Penilaian Pengetahuan

a. Teknik Penilaian : Tes Tulis b. Bentuk Penilaian : Uraian 3. Penilaian Keterampilan

a. Teknik Penilaian : Tes Tulis b. Bentuk Penilaian : Uraian

Mengetahui Sintang, 22 April 2022

Kepala SMPN 10 Satu Atap Ketungau Tengah Guru Mata Pelajaran,

JOHARI, S.Pd AKMAL, S.Pd

NIP. 198111032011011001 NIP. 198702262017081001

(3)

Lampiran 1

JURNAL PENILAIAN SIKAP

NAMA SEKOLAH : SMP NEGARI 10 SATU ATAP KETUNGAU TENGAH KELAS/SEMESTER : VII/GANJIL

TAHUN PELAJARAN : 2021/2022

NO NAMA SISWA

ASPEK YANG DINILAI TOTAL

SKOR NILAI

DISIPLIN TANGGUNG JAWAB

1 2 3 4 1 2 3 4

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Pedoman Penskoran :

4 = Sangat baik (Bila dilakukan dengan penuh disiplin dan tanggung jawab) 3 = Baik (Bila dilakukan dengan disiplin dan tanggung jawab)

2 = Cukup Baik (Bila dilakukan dengan kurang disiplin dan tanggung jawab) 1 = Kurang Baik (Bila tidak disiplin dan tanggung jawab)

Nilai :

Total Skor/ jumlah skor x 100 = Nilai

(4)

Lampiran 2

Instrument Penilaian Pengetahuan (LKPD) a. Teknik penilaian : tes tertulis b. Bentuk tes : Uraian c. Instrument penilaian :

Instruksi!

1. Perhatikan teks di bawah ini dan tentukan strukturnya!

CARA MEMBUAT BUBUR KANJI RUMBI KHAS ACEH

Uraian Struktur

Kanji rumbi merupakan makanan khas Aceh yang selalu hadir di saat bulan puasa datang. Bubur nasi yang dimasak dengan santan, kaldu daging, dan berbagai jenis rempah nusantara ini seperti selalu menjadi menu wajib berbuka puasa di berbagai daerah di Aceh. Rasanya gurih dan cukup mengenyangkan, bahkan tanpa tambahan lauk. Selain menjadi makanan wajib bulan Ramadan, bubur gurih khas Aceh ini sangat cocok untuk disantap dalam kegiatan apapun!

………..

Bahan-bahan:

• 200 gram beras, cuci bersih

• 200 gram daging ayam, potong kecil-kecil

• 100 gram udang kupas, cincang kasar

• 65 ml santan kental

• 4 butir cengkeh

• 4 butir kapulaga

• 3 cm kayu manis

• 2 buah kentang/wortel, potong dadu

• 2 butir pekak/bunga lawang

• 2 lembar daun pandan, simpulkan

• 1 1/2 liter air

• 1 batang serai, memarkan

• 1/4 sendok teh gula pasir

• garam secukupnya Bumbu Halus:

• 4 siung bawang putih

• 3 siung bawang merah

• 3 butir kemiri

• 2 cm jahe

• 1 sendok teh merica bubuk

• 1 sendok teh pala bubuk

• 1 sendok teh ketumbar bubuk

• 1 sendok teh adas manis

• 1/2 sendok teh jintan

………..

(5)

Pelengkap:

• 1 batang daun bawang, iris halus

• 1 batang seledri, iris halus

• bawang merah goreng secukupnya

• Rendam beras yang sudah dicuci selama 30 menit.

• Masak beras bersama 1 1/2 liter air baru sampai lunak.

• Tambahkan bumbu halus, serai, cengkeh, kapulaga, kayu manis, pekak, dan daun pandan.

• Masukkan potongan ayam, udang cincang, dan kentang/wortel.

• Jika ayam dan kentang sudah matang, masukkan santan, gula, dan garam. Aduk-aduk terus hingga mendidih.

• Angkat bubur dari kompor, kemudian tuangkan ke dalam mangkuk saji atau piring.

• Taburi dengan bawang merah goreng, seledri, dan daun bawang

• Sajikan kanji rumbi selagi masih hangat. Boleh juga ditambahkan kerupuk atau pelengkap lain yang Anda sukai

………..

Membuat bubur kanji rumbi tidaklah susah sehingga Anda bisa setiap saat memasak sendiri di rumah tanpa harus menunggu saat bulan Ramadhan tiba, atau bahkan harus jauh-jauh pergi ke Aceh. Semoga resep ini bisa menambah pengetahuan kalian tentang kekayaan budaya bangsa. Selamat berkreasi.

………..

Pedoman penskoran:

Kriteria Skor Total skor

Menelaah struktur tujuan dengan tepat 25 Menelaah struktur bahan dan alat dengan tepat 25 Menelaah struktur Langkah dengan tepat 25 Menelaah struktur penutup dengan tepat 25 Nilai akhir = jumlah seluruh nilai perolehan skor

(6)

Lampiran 3

Penugasan Instrumen Penilaian Keterampilan (LKPD)

1. Buatlah sebuah teks prosedur dengan memerhatikan urutan struktur dan kaidah kebahasaan yang benar. Kemudian sajikan teks secara lisan di depan kelas!

Instrument penilaian Menulis teks prosedur

Hal yang dinilai 4 3 2 1

✓ Judul menyatakan proses pembuatan

✓ Judul sesuai isi

✓ Bagian awal teks sudah berisi tujuan

✓ Menyatakan tujuan/apa yang dibuat dan atau dilakukan

✓ Tidak terdapat kesalahan kata dan kalimat

✓ Tidak terdapat kesalahan tanda baca

✓ Bagian inti berupa Langkah Langkah penjelasan proses dari awal sampai akhir terciptanya sebuah produk

✓ Tiap langkah jelas dan tidak menimbulkan penafsiran yang berbeda

✓ Langkah menggunakan kalimat yang komunikatif sehingga mudah dipahami urutannya

✓ Tidak terdapat kesalahan penggunaan tanda baca/ ejaan

Penskoran

4= jika terdapat semua unsur 3= jika terdapat 3 unsur 2= jika terdapat 2 unsur 1= jika terdapat 1 unsur Catatan!

Skor maksimal = 20

Nilai = Skor yang diperoleh/ skor maximal x 100

Referensi

Dokumen terkait

kondisi ini kemungkinan besar dipengaruhi oleh pengembangan kajian ekonomi Islam pada awalnya bukan lahir dari bidang hukum, walaupun sebenarnya ekonomi tersebut, dalam

(2013) pakan yang mengandung protein lebih rendah akan meyediakan energi paling kecil sehingga terjadinya katabolisme protein yang tinggi untuk mensuplai

Pengarahan dilakukan perusahaan dengan cara pemberian penyuluhan secara rutin, perintah dari atasan, delegasi wewenang, dan pemberian motivasi berupa bonus gaji. Kegiatan

Keberadaan hutan kemiri pada saat ini merupakan bukti nyata bahwa petani sekitar hutan memiliki kemampuan yang dapat diandalkan dalam pengelolaan hutan kemiri, dengan kata

Dalam penelitian ini dilakukan untuk mengakji mekanisme pola keruntuhan pada perkuatan lereng yang bekaitan dengan peningkatan tekanan air tanah Analisis tekanan tanah

Hal ini bertujuan untuk meningkatkan porositas, dan memberikan muatan negatif pada membran sehingga diharapkan dapat diperoleh tiga keuntungan yaitu, peningkatan

Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan keterampilan proses sains dan kompetensi sikap dalam model pembelajaran inkuiri terbimbing disertai metode giving

Daging diartikan sebagai jaringan hewan yang dapat digunakan sebagai bahan makanan, termasuk semua hasil proses pengadaan pabrik yang berasal dari jaringan hewan