• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Pendidikan Gizi Melalui Buku Saku Dan Ceramah Terhadap Pengetahuan Buah Dan Sayur Pada Anak Sekolah Dasar Cover

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Pendidikan Gizi Melalui Buku Saku Dan Ceramah Terhadap Pengetahuan Buah Dan Sayur Pada Anak Sekolah Dasar Cover"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

iii

PENGARUH PENDIDIKAN GIZI MELALUI BUKU SAKU DAN

CERAMAH TERHADAP PENGETAHUAN BUAH DAN SAYUR

PADA ANAK SEKOLAH DASAR

TESIS

Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Stud Ilmu Gizi Minat Human Nutrition

Oleh Elfira Buamona

S531308023

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA 2016

(2)

iv

(3)

v

(4)

vi

(5)

vii DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING TESIS ... ii

LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI TESIS ... iii

PERNYATAAN KEASLIAN DAN PUBLIKASI ... iv

DAFTAR ISI ... v

4. Pengetahuan Gizi pada Anak Sekolah Dasar ... 11

5. Anak Sekolah Dasar ... 24

(6)

viii

C. Kerangka Berpikir ... 42

D. Hipotesis ... 44

BAB III. METODE PENELITIAN ... 45

A.Jenis Dan Rancangan penelitian ... 45

B.Lokasi danWaktuPenelitian ... 45

C.Populasi dan SampelPenelitian ... 45

D.Teknik Sampling ... 46

E.VariabelPenelitian ... 46

F. DefinisiOperasional ... 46

G.InstrumenPenelitian ... 47

H.Alur Penelitian ... 48

I. TeknikPengumpulan Data ... 49

J. Cara Analisis Data ... 50

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 51

A. Hasil Penelitian ... 51

1. Gambaran Umum ... 51

2. Buku Saku ... 51

3. Pendidikan Gizi ... 52

4. Karakteristik dan subjek Penelitian... 54

5. Distribusi frekuensi angka Berdasarkan pengetahuan sayur dan buah ... 54

6. Pengaruh buku saku dan ceramah terhadap pengetahuan buah dan sayur ... 55

B. Pembahasan ... 57

C. Keterbatasan Penelitian ... 61

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN... 62

A. Kesimpulan ... 62

B. Implikasi ... 62

C. Saran ... 63

(7)

ix

LAMPIRAN ... 72 DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 2.1 Penelitian Sifat – Sifat Umum Vitamin Larut Lemak

Dan Larut Air ...… 18 Tabel 2.2 Daftar Bahan Makanan Penukar Golongan

Buah-Buahan…...…..……... 31 Tabel 2.3 Daftar Bahan Makanan Penukar Golongan

Sayur-sayuran……... 32 Tabel 4.1. Karakteristik Subjek Penelitian Berdasarkan

Jenis Kelamin…..……...54 Tabel 4.2. Karakteristik Subjek Penelitian

Berdasarkan Umur…..……...54 Tabel 4.3. Distribusi Frekuensi Anak Berdasarkan.

Pengetahuan Sayur dan Buah…..……...55 Tabel 4.4. Pengaruh buku saku dan ceramah Terhadap

Pengetahuan Sayur dan Buah…...…55

Tabel 4.5. Perbedaan Pengaruh Pelajaran Gizi Terhadap

Pengetahuan Sayur dan Buah...56

(8)

x

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambaran 2.1 Kerangka Berpikir ………... 43

Gambaran 3.1 Rancangan Eksperimen ……… 45

Gambaran 3.2 Alur Penelitian ……….. 48

(9)

xi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Biodata

Lampiran 2 Tabel Jadwal Penelitian Lampiran 3 Surat Ijin Penelitian Lampiran 4 Surat Ijin Penelitian Lampiran 5 Ethical Clearance Lampiran 6 Buku Saku

Lampiran 7 Surat Keterangan Penelitian

Lampiran 8 Lembar Persetujuan Menjadi Responden Lampiran 9 Formulir Kueisioner

Lampiran 10 Surat Keterangan Selesai Penelitian Lampiran 11 Output Hasil Penelitian

Lampiran 12 Dokumentasi Penelitian

(10)

xii

Elfira Buamona, S531308006. 2016. PENGARUH PENDIDIKAN GIZI MELALUI BUKU SAKU DAN CERAMAH TERHADAP PENGETAHUAN BUAH DAN SAYUR PADA ANAK SEKOLAH DASAR. TESIS. Pembimbing I : dr. Ir. Ruben Dharmawan, Ph.D., Sp. Park., Pembimbing II: Prof. Dr. Didik Gunawan Tamtomo, dr. PAK. MM. Program Studi Ilmu Gizi, Program Pascasarjana, Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2016.

ABSTRAK

Latar Belakang : Tidak efektifnya pendidikan gizi pada anak semenjak usia dini berdampak pada pengetahuan yang kurang tentang pola konsumsi makanan yang sehat dan seimbang saat dewasa, sehingga menyebabkan perilaku yang salah (Kementerian Kesehatan RI, 2011). Masalah tersebut dapat berakibat buruk bagi tumbuh kembang anak. Oleh sebab itu, diperlukan upaya pendidikan gizi sejak dini guna meningkatkan pengetahuan buah dan sayur pada anak. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh pendidikan gizi melalui buku saku dan ceramah terhadap pengetahuan buah dan sayur pada anak sekolah dasar.

Metode: Jenis penelitian ini adalah experimental menggunakan metode convinience

dengan rancangan pre-post test with control group. Subjek penelitian adalah anak kelas V di 2 sekolah dasar di Yogyakarta. Sebanyak 60 subjek penelitian yang terdiri dari 30 subjek control dan 30 subjek perlakuan. Teknik pengumpulan data dengan wawancara langsung, dan pengisian kuesioner pengetahuan buah dan sayur pada anak Sekolah Dasar. Data dianalisis dengan uji univariat untuk menjelaskan atau mendiskripsikan karakteristik masing-masing variabel yang diteliti dan uji bivariat.

Hasil: Ada pengaruh pendidikan gizi melalui pemberian buku saku terhadap pengetahuan sayur dan buah pada anak Sekolah Dasar yang signifikan (p=0,000). Ada pengaruh pendidikan gizi melalui ceramah terhadap pengetahuan sayur dan buah pada anak Sekolah Dasar yang signifikan (p=0,000). Ada perbedaan pengaruh pemberian buku saku dan ceramah terhadap pengetahuan buah dan sayur pada anak Sekolah Dasar yang signifikan (p=0,000). Pendidikan gizi melalui pemberian buku saku relatif lebih efektif dibandingkan ceramah untuk meningkatkan pengetahuan buah dan sayur pada anak Sekolah Dasar.

Kesimpulan: Pendidikan gizi melalui buku saku mampu meningkatkan pengetahuan buah dan sayur pada anak sekolah dasar dibandingkan dengan pendidikan gizi melalui ceramah.

Kata kunci : Buku Saku, Ceramah, Pengetahuan Buah dan Sayur.

(11)

xiii

Elfira Buamona, S531308006. 2016. EFFECT OF NUTRITIONAL EDUCATION THROUGH POCKET BOOK LECTURE ON KNOWLEDGE AND FRUIT AND VEGETABLE IN PRIMARY SCHOOL CHILDREN . Thesis : Supervisor I : dr. Ir. Ruben Dharmawan , Ph.D., Sp. Park., Supervisor II : Prof. Dr. Didik Gunawan Tamtomo, dr . PAK., MM. Graduate Program in Nutrition Science, Sebelas Maret University, Surakarta. 2016.

ABSTRACT

Background : Ineffective of nutrition education for children ever since an early age affects less knowledge about healthy food consumption patterns and balanced as adults, thus causing erroneous behavior (Ministry of Health, 2011). The problem could be bad for the development of the child. Therefore, it is necessary nutrition education from an early age in order to improve knowledge of fruits and vegetables in children. This study aimed to analyze the effect of nutrition education through pocket books and lectures on knowledge of fruits and vegetables in elementary school children.

Methods : This type of research is experimental method convinience with pre-post test design with control group. The subjects were fifth grade children at two elementary schools in Yogyakarta. A total of 60 research subjects consisting of 30 control subjects and 30 subjects treated. Data collection techniques with direct interviews, and questionnaires knowledge of fruits and vegetables in elementary school children. Data were analyzed by univariate to explain or describe the characteristics of each variable studied and bivariate test.

Results: There was the influence of nutrition education through the provision of a handbook on knowledge of vegetables and fruit at elementary school children were significantly (p = 0.000). There was the influence of nutrition education through lectures on knowledge of vegetables and fruit at primary school children were significantly (p = 0.000). There was differences in the effect of pocket books and lectures on knowledge of fruits and vegetables in primary school children were significantly (p=0,000). Nutrition education through the provision of a paperback book is relatively more effective than lectures to increase knowledge of fruits and vegetables in primary school children.

Conclusion: Conclusion: nutrition of Education through the pocketbook is able to increase the knowledge of fruits and vegetables in primary school children compared to of nutrition education through lectures.

Keywords: Pocket Books, Lectures, Knowledge Fruit and Vegetables

(12)

xiv

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tesis dengan judul

“Pengaruh Pendidikan Gizi Melalui Buku Saku Dan Ceramah Terhadap Pengetahuan Buah Dan Sayur Pada Anak Sekolah Dasar” guna memenuhi persyaratan mendapatkan gelar Magister Ilmu Gizi. Penulis ucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada:

1. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd selaku Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Dr. Dra. Diffah Hanim, M.Si, selaku Kepala Program Studi Ilmu Gizi Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan kesempatan dan bimbingan yang sangat berharga dan bermanfaat.

3. dr. Ir. Ruben Dharmawan, Ph.D., Sp.Park selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan dengan sabar dan bijaksana serta memberikan dorongan dari awal hingga terselesainya penyusunan tesis ini. 4. Prof. Dr. Didik G Tamtomo dr PAK. MM selaku Dosen Pembimbing II yang

telah memberikan bimbingan dan pengarahan dengan sabar dan bijaksana serta memberikan dorongan dari awal hingga terselesainya penyusunan tesis ini. 5. Dr. Sapja Anantanyu, MS, selaku Penguji yang telah memberikan saran,

bimbingan dan pengarahan dengan sabar.

6. Ayahanda tercinta Bapak Hasan Buamona,S.Pd., Ibunda tercinta Ibu Sultiah Masuku, S.Pd dan Adik-adik tercinta Hasrul Buamona, SH.,MH, Nursitra Buamona, S.Gz dan Nurfitri Buamona yang selalu mendoakan dan mendukung baik moril dan material selama ini.

7. Risko Rahayaan, S.Sos yang selalu mendoakan dan memberikan semangat dengan jiwa raga.

8. Dessy Tri Pujiastuti selaku staf akademik Prodi Ilmu Gizi Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah membantu melancarkan proses belajar dan penyelesaian administrasi akademik.

9. Rekan-rekan seperjuangan program studi ilmu gizi angkatan 2013 yang memberikan dorongan dan support atas terselesainya penulisan tesis ini.

(13)

xv

10.Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah membantu baik material maupun spiritual demi terselesaikannya tesis ini.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan tesis ini dan jauh dari kata sempurna. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk menyempurnakan penulisan tesis ini. Semoga penulisan tesis ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya, perkembangan dunia pendidikan dan pembaca pada umumnya. Amin.

Surakarta, 05 Februari 2016

Penulis

Gambar

Tabel 2.2 Daftar Bahan Makanan Penukar Golongan

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur atas kasih dan penyertaan Tuhan Yesus Kristus, karena rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini, yang berjudul “ Analisis Pengaruh

Jika bayi lahir dengan usia kehamilan ibu kurang dari 32 minggu (berat badan 1250- 1500 gram), bayi belum memiliki refleks hisap dan menelan yang baik, maka ASI perah

mengetahui ukuran dan persebaran populasi Spilornis baweanus secara pasti di SM Pulau Bawean yang menjadi data populasi spesies yang up to date untuk

Bagian utama dari sistem ini nantinya adalah user interface aplikasi, dimana bagian itu digunakan langsung untuk melakukan input data (varietas padi, periode

Penelitian tentang kandungan arsen (As) di Perairan Teluk Manado dan sekitarnya telah dilakukan dengan tujuan untuk: 1) mengukur kandungan As yang terdapat dalam kolom air Teluk

dalam perjalanan hidup saya selama ini, yang telah mendukung, memberikan semangat, dan tiada hentinya untuk selalu mendoakan keberhasilan saya dalam menyelesaikan

Sedangkan Mulyasa (2007:47) mengatakan bahwa manajemen pembiayaan dalah pengelolaan sebaik-baiknya segala proses keuangan di sekolah atau madrasah (lembaga

kurikulum pada tingkat satuan pendidikan atau sekolah perlu dikoordinasi oleh pihak kepala lembaga dan pembantu kepala yang dikembangkan secara integral dalam konteks