• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA TENAGA KERJA WANITA Hubungan Indeks Massa Tubuh Dan Kadar Hemoglobin Dengan Produktivitas Kerja Pada Tenaga Kerja Wanita Industri Rumah Tangga Lia Garmen Boyolali.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA TENAGA KERJA WANITA Hubungan Indeks Massa Tubuh Dan Kadar Hemoglobin Dengan Produktivitas Kerja Pada Tenaga Kerja Wanita Industri Rumah Tangga Lia Garmen Boyolali."

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA TENAGA KERJA WANITA

INDUSTRI RUMAH TANGGA LIA GARMEN BOYOLALI

Skripsi ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Gizi

Disusun Oleh : ANGGUN PUTRI PERTIWI

J 310 090 009

PROGRAM GIZI S1 FAKULTAS ILMU KESEHATAN

(2)

PROGRAM STUDI GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI ABSTRAK

ANGGUN PUTRI PERTIWI. J 310 090 009

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA TENAGA KERJA WANITA INDUSTRI RUMAH TANGGA LIA GARMEN BOYOLALI

Pendahuluan. Status gizi merupakan faktor penentu produktivitas kerja. Tenaga kerja yang berstatus gizi tidak normal mempunyai gerakan lamban dan kurang lincah dalam bekerja sehingga produktivitas kerja rendah. Asupan Fe yang tidak memadai akan menurunkan kadar Hb yang mengakibatkan anemia. Dampak seseorang yang anemia, kebugaran tubuh dan daya tahan tubuh menurun sehingga mudah sakit, tidak semangat, dan tidak dapat berkonsentrasi, sehingga akan lamban dalam bekerja yang dapat menurunkan produktivitas kerja.

Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan Indeks Massa Tubuh dan kadar hemoglobin dengan produktivitas kerja pada tenaga kerja wanita industri rumah tangga Lia Garmen Boyolali.

Metode Penelitian. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian observasional dengan pendekatan cross sectional. Jumlah sampel adalah seluruh bagian populasi yang memenuhi kriteria yang telah ditentukan sebanyak 40 subjek. Nilai IMT diperoleh dengan mengukur BB dan TB, kadar Hb diperoleh dengan menggunakan metode Hemocue, sedangkan produktivitas kerja diperoleh dengan menghitung jumlah hasil produksi selama sehari. Uji korelasi yang digunakan adalah uji Rank Spearman.

Hasil. Dari 40 subyek penelitian didapatkan pekerja yang mempunyai status gizi normal berdasarkan IMT (42,5%) dan tidak normal (57,5%), pekerja yang mengalami anemia (55,0%) dan tidak anemia (45,0%), pekerja yang produktif (42,5%) dan tidak produktif (57,5%). Hasil uji Rank Spearman hubungan IMT dengan produktivitas kerja menunjukkan nilai p = 0,042 dan uji Rank Spearman hubungan kadar Hemoglobin dengan produktivitas kerja menunjukkan nilai p = 0,001.

Kesimpulan. Terdapat hubungan antara Indeks Massa Tubuh dan kadar hemoglobin dengan produktivitas kerja pada tenaga kerja wanita industri rumah tangga Lia Garmen Boyolali.

Kata Kunci: Tenaga Kerja Wanita, Indeks Massa Tubuh, Kadar Hemoglobin, Produktivitas Kerja.

(3)

iii

ANGGUN PUTRI PERTIWI. J 310 090 009

THE CORRELATION BETWEEN BODY MASS INDEX AND HAEMOGLOBIN QUALITY WITH THE PRODUCTIVITY OF WOMEN LABOR FAMILY INDUSTRY IN LIA GARMENT BOYOLALI

Introduction. Nutrition status is an important factor in work productivity. Labor in abnormal nutrition status work slowly and inactive so the productivity of work decreases. The lack amount of Fe in the body will make the quality of haemoglobin decreases and it causes anemia. The effects of the body which is being affected in anemia are the fit and stamina of the body decreases so he will be weak, difficult to concentrate. It also causes he will work slowly and finally the productivity of work also decrease.

Purpose. This research aimed to know the correlation between body mass index and haemoglobin quality with work productivity of woman labor family industry in Lia Garment Boyolali.

The method research. Methodologically it was based on the observational research with cross sectional approach. The subject 40 labors having participated in this research. The value of IMT was carried out by measuring the body weight and body tall. The standard of haemoglobin was carried out by using Hemocue method. The productivity of work was obtained by counting the total number of product a day. This research used Rank Spearman test.

Results. From the forty participants, the researcher found that the labors with normal BMI (42,5%) and abnormal BMI (57,5%), the anemia labors (55,0%) and the non anemia labors (45,0%), the productive labors (42,5%) and non productive labors (57,5%). The result of Rank Spearman test that corelation BMI with work productivity showed p = 0,042 and Rank Spearman test that corelation haemoglobin quality with work productivity showed p = 0,001.

(4)

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA TENAGA KERJA WANITA

INDUSTRI RUMAH TANGGA LIA GARMEN BOYOLALI

Skripsi ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Gizi

Oleh :

ANGGUN PUTRI PERTIWI J 310 090 009

PROGRAM GIZI S1 FAKULTAS ILMU KESEHATAN

(5)
(6)
(7)

vii PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil pekerjaan saya sendiri dan di dalamnya tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan lembaga pendidikan lainnya. Pengetahuan yang diperoleh dari hasil penerbitan maupun yang belum/tidak diterbitkan sumbernya dijelaskan di dalam tulisan dan daftar pustaka.

Surakarta, September 2013

(8)

MOTTO

Allah selalu menguji hambanya dengan sedikit kelaparan, kehausan kehilangan harta dan jiwa, akan tetapi allah menjanjikan kebahagiaan bagi orang-orang yang bersabar.

(Q.S: Al-baqarah : 155)

Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang-orang yang masih terus belajar, akan menjadi pemilik masa depan.

(Mario Teguh)

Kebanggaan kita yang terbesar adalah bukan tidak pernah gagal, tetapi bangkit kembali setiap kali kita jatuh.

(Muhammad Ali)

Sukses adalah pilihan bukan sebuah paksaan, sukses adalah perjuangan demi mencapai impian.

(9)

ix

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan memanjatkan puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan sebuah karya yang penulis persembahkan kepada :

1. Ayah dan Ibu tercinta, yang telah memberikan banyak dukungan, cinta kasih dan doa yang tidak pernah berhenti untuk mewujudkan impian-impianku. 2. Adik - adikku tersayang, yang telah memberikan dukungan dan warna bagi

kehidupanku.

3. Suamiku tercinta & anakku tersayang, yang telah memberikan dukungan semangat untuk menyelasaikan tugas akhir ini.

4. Sahabat dan teman seperjuangan yang selalu memberikan bantuan dan semangat.

5. Teman-teman Gizi S1 2009 yang tidak bisa saya sebutkan satu-persatu terima kasih atas bantuan dukungan & semangat yang telah diberikan. 6. Para dosen dan pembimbing terima kasih atas semua ilmu yang telah

(10)

RIWAYAT HIDUP

Nama : Anggun Putri Pertiwi

Tempat/Tanggal Lahir : Boyolali, 17 Januari 1992 Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

Alamat : Grabagan 01/02, Bangsalan, Teras, Boyolali Riwayat Pendidikan : 1. Lulus TK PGRI 1 Bangsalan tahun 1997

2. Lulus SD N Bangsalan 1 tahun 2003

(11)

xi

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan dan melimpahkan segala karunia, nikmat dan rahmat Nya yang tak terhingga kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul : “HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA TENAGA KERJA WANITA INDUSTRI RUMAH TANGGA LIA GARMEN BOYOLALI”, sebagai persyaratan untuk memperoleh gelar strata satu gizi di Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Selesainya penulisan skripsi ini, tidak luput dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Arif Widodo, A. Kep, M. Kes, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Ibu Dwi Sarbini, S.ST, M. Kes, selaku Ketua Program Studi S1 Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Ibu Siti Zulaekah, M.Si, selaku pembimbing I yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, nasehat, motivasi dan berbagai arahan yang sangat berarti bagi penulis.

4. Bapak Rusdjiyanto, M.Si, selaku Dosen Pembimbing II yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, nasehat, motivasi dan berbagai arahan yang sangat berarti bagi penulis.

5. Segenap Dosen Program Studi S1 Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta, terima kasih atas ilmu yang terlah diberikan kepada penulis selama studi.

(12)

7. Teman teman seperjuangan S1 Gizi angkatan 2009, terima kasih untuk bantuan, dukungan dan semangat yang telah diberikan.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat berjalan sesuai dengan yang telah direncanakan, sehingga dapat bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukan dan bagi pembaca.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta, September 2013

(13)
(14)

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ... 40

B. Hasil Penelitian ... 41

C. Analisis Bivariat ... 46

D. Keterbatasan Penelitian ... 50

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ... 51

B. Saran ... 51

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1. Rata-rata Kecukupan Gizi Orang Dewasa menurut Umur 19-49 th ... 9

2. Definisi Operasional ... 32

3. Distribusi Karakteristik Subjek Menurut Usia ... 41

4. Distribusi Karakteristik Subjek Menurut Masa Kerja ... 42

5. Distribusi Status Gizi Subjek Menurut Indeks Massa Tubuh ... 43

6. Distribusi Subjek Menurut Kadar Hb ... 44

7. Distribusi Subjek Menurut Produktivitas Kerja ... 45

8. Distribusi Silang Produktivitas Kerja menurut Status Gizi berdasarkan Indeks Massa Tubuh ... 46

(16)

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Pernyataan Ketersediaan Responden Lampiran 2. Form Identitas Responden

Lampiran 3. Hasil Pemeriksaan Kadar Hb Lampiran 4. Data Hasil Pengukuran Subyek Lampiran 5. Master Tabel Identitas Responden

Lampiran 6. Master Tabel IMT, Kadar Hb, Produktivitas Kerja Lampiran 7. Hasil Uji Statistik

Lampiran 8. Surat Permohonan Ijin Penelitian

Gambar

Tabel

Referensi

Dokumen terkait

Seperti pada Gambar 3.19, diagram berjenjang aplikasi penilaian kinerja pegawai ini terdari dari empat proses utama yaitu mengelola data master pegawai, mengelola data master

Nilai efisiensi ekonomi produksi kepiting bakau cangkang lunak dengan metode pemotongan capit dan kaki jalan, popey, dan alami selama pemeliharaan 35 hari dihitung dalam

Hal ini didasarkan oleh hasil penelitian Mirlina (2011) yang menyatakan bahwa penggunaan konsentrasi garam 1%; 1,5%; 2%; 2,5%; dan 3% tidak memberikan pengaruh yang berbeda

Syukur kehadirat Allah SWT atas segala limpahan kasih dan sayang-Nya pada seluruh umat-Nya terkhusus kepada penulis yang telah diberi-Nya kemudahan untuk menyelesaikan

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan berakhlak mulia pada anak melalui kegiatan bercerita dengan buku cerita bergambar pada kelompok B di TK Pertiwi III Duyungan,

Ada lima tahapan yang dilakukan Oemardi_Zain dalam proses perancangan roof garden atau taman atap pada proyek ini, yaitu : tahap persiapan, tahap riset dan analisis

Submitted as a Partial Fulfillment of Requirement for the Sarjana Sastra Degree of English Department of Faculty of Cultural

demikian dalam pengembangan sumber dana keuangan guna menunjang pendidikan pada sekolah RSBI harus mengacu pada strategi yang digariskan dalam Standart Nasional Pendidikan