• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS VIDEO SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS VIDEO SKRIPSI"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS VIDEO

ANIMASI BAHASA ARAB DI MT

s

. N 1 MALUKU TENGGARA

SKRIPSI

OLEH :

SLAMET NURJI SALAMUN NIM. 201610570311033

PRODI PENDIDIKAN BAHASA ARAB FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2020

(2)

ii MOTTO

“ ِساَّنلِل ْمُهُعَفْنَأ ِساَّنلا ُرْيَخ”

“Sebaik-baik manusia adalah yang paling bermanfaat bagi manusia”

❖ Belajar dari kesalahan orang lain, kamu tidak dapat hidup cukup lama untuk melakukan semua kesalahan itu sendiri (Martin Vanbe)

❖ Kejar mimpi ialah pendidikan dan business untuk mengubah mindset menjadi kenyataan (Slamet Nurji Salamun)

(3)

iii

PERSEMBAHAN

Alhamdulillah pada akhirnya tugas akhir (skripsi) dapat terselesaikan dengan baik, dan kerendahan hati yang tulus dengan mengharap ridho Allah Swt semata, penulis persembahkan skripsi ini kepada :

❖ Kedua orang tuaku yang telah memberikan motivasi dan doa serta membiayayai kuliah yang telah sabar membimbing dengan penuh kasih sayang sampai saat ini dan tersusunnya skripsi ini.

❖ Kakak dan adik dari 7 bersaudara yang memberikan support dan doa sampai tersusun skripsi ini. Keponakan-keponakanku yang memberikan canda dan senyumnya serta keluarga zhailani dan khaulani.

❖ MTs N. 1 Maluku tenggara yang telah memberikan izin penelitian ❖ Almamater Universitas Muhammadiyah Malang

(4)

iv

KATA PENGANTAR

ِِْيِحَّرلاِِِِنَ ْحَّْرلاِِِِّللاِِِِم ْسِب

Puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayahnya, kesempatan serta kemudahan, sehingga penulis dapat bekerja keras serta mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengembangan Model Pembelajaran Interaktif Berbasis Video Animasi Bahasa Arab di MTs N. 1 Maluku tenggara” dengan baik. Penulisan skirpsi ini merupakan salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan Jurusan Bahasa Arab Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Malang dapat terselesaikan. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Tobroni, M.Si. selaku Dekan Fakultas Agama Islam 2. Mochammad Firdaus, M.Ed, selaku pembimbing I

3. Murdiono, S.S, M.Pd.I, selaku pembimbing II

4. Ahmad Fatoni, Lc., M.Ag selaku ketua program studi Pendidikan Bahasa Arab Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Malang

5. Rohani Tunyanan S.Pd. selaku guru Bahasa Arab di MTs N 1 Malra yang telah membantu penulis selama mengadakan penelitian

6. Bapak dan ibu guru serta staf MTs N 1 Malra dan siswa kelas VIII 6-7 MTs N 1 Maluku Tenggara

(5)

v

Semoga Allah SWT melimpahkan rahmat dan karunia_Nya kepada kita semua dan berkenaan membalas semua kebaikan yang diberikan kepada penulis. Penulis sadar bahwa pastinya tulisan ini masih jauh dari kata sempurna dan banyak kekurangan. Oleh sebab itu, diharapkan kritik dan saran dari para pembaca dan pengamat serta pemerhati guna menyempurnakan penulisan skripsi ini.

Malang, Desember 2020

Penulis,

Slamet Nurji Salamun

(6)

vi

ABSTRAK

Slamet Nurji Salamun. 2020. NIM. 201610570311033. Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Video Animasi Bahasa Arab di MTs. N 1 Maluku Tenggara Kelas VIII. Fakultas Agama Islam. Program Studi Pendidikan Bahasa Arab. Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing (I) Moh. Firdaus M.Ed. (II) Murdiono, S.S, M.PdI.

Kata kunci: Media Pembelajaran Video Animasi. Bahasa Arab.

Penelitian ini bertujuan untuk membuat dan mengembangkan pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis video animasi dengan menggunakan aplikasi Muvizu pada mata pelajaran bahasa Arab.

Populasi pada penelitian ini yaitu kelas VIII MTs N. 1 Maluku Tenggara Kelas VIII yang berjumlah 263 siswa yang mana terdapat 8 kelas dan teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Dalam hal ini peneliti mengambil sampel dua kelas yakni kelas VIII 6 yang berjumlah 35 siswa sebagai kelas kontrol dan kelas VIII 7 yang berjumlah 29 sebagai kelas eksperimen. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan wawancara, angket dan hasil test.

Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai kelayakan oleh ahli materi diperoleh rata-rata skor 0,76 sangat baik dan nilai kelayakan oleh ahli media diperoleh rata-rata skor 0,74 baik sedangkan nilai kelayakan oleh ahli bahasa diperoleh rata-rata skor 0,74 baik. Respon peserta didik diperoleh rata-rata skor 0,80 sangat menarik. Uji T dengan nilai signifikan 0,220 ˃ 0,05. Ini menunjukan bahwa adanya pengaruh pengembangan media pembelajaran interaktif video animasi bahasa Arab dengan menggunakan aplikasi Muvizu yang dihasilkan dalam penelitian ini layak digunakan dalam pembelajaran bahasa Arab.

(7)

vii

صخلم

حبلا

تملاس

يجرون

نوملاس

2020

.

مقر

ديقلا

:

20161057031133

.

ريوطت

ةليسو

ميلعتلا

يلعافتلا

ىلع

ساسأ

موسرلا

ةكرحتلما

ةغللا

ةيبرعلا

في

ةسردلما

ةيوناثلا

.

ةيموكلحا

1

بونج

قرش

ام

وكول

بلاطل

فصلا

نماثلا

.

ةيلك

تاساردلا

ةيملاسلإا

.

مسق

ميلعت

ةغللا

ةيبرعلا

.

ةعماج

ةيدملمحا

جنلاام

.

فرشلما

(

1

)

دممح

،سودرف

يرتسجالما

( .

2

)

،ونويدروم

يرتسجالما

.

تاملكلا

ةيسيئرلا

:

ةليسو

ميلعتلا

ىلع

ساسأ

موسرلا

ةكرحتلما

.

ةغللا

ةيبرعلا

فدهي

اذه

ثحبلا

لإ

ءاشنإ

ريوطتو

ةليسو

ميلعتلا

يلعافتلا

ىلع

ساسأ

موسرلا

ةكرحتلما

مادختسبا

جمنارب

Muvizu

في

ملعت

ةغللا

ةيبرعلا

.

عمتمج

ثحبلا

في

هذه

ةساردلا

مه

بلاط

فصلا

نماثلا

ةسردلما

ةيوناثلا

ةيموكلحا

1

بونج

قرش

ام

وكول

.

غلبيو

ددع

بلاطلا

263

ابلاط

و

8

،لوصف

ةينقتو

ذخأ

تانيعلا

في

هذه

ةساردلا

مادختسبا

ةينقت

purposive sampling

.

في

هذه

،ةلالحا

ذخا

ثحابلا

يلصف

ناوكتل

،ةنيعلا

يأ

فصلا

نماثلا

6

فلأتي

نم

35

اًبلاط

ةعومجمك

ةطباض

فصلاو

نماثلا

7

مهددعو

29

ابلاط

ةعومجمك

ةيبيرتج

.

امأو

عجم

تناايبلا

ةمدختسلما

في

هذه

ةساردلا

ةلباقلمبا

نايبتسلااو

جئاتنو

رابتخلاا

.

ترهظ

ةجرد ىلع تلصح ةدالما ءابرخ لبق نم ةرادلجا ةميق نأ جئاتنلا

0.76

لبق نم ةرادلجا ةميقو ادج ةديج ةئف عم

ةجرد ىلع تلصح لئاسولا ءابرخ

0.74

ةجرد ىلع تلصح ةغللا ءابرخ لبق نم ةرادلجا ةميق نأ يح في ةديج ةئف عم

0.74

عم

جرد ىلع اولصح يملعتلما ةباجتسا امنيب .ةديج ةئف

ة

0.80

مامتهلاا ةديدش ةئف عم

.

رابتخا

T

ةيربك ةميق ىلع لصح

0.220

˃

0.05

جمنارب مادختسبا ةكرحتلما موسرلا ساسأ ىلع يلعافتلا ميلعتلا ةليسو ريوطت في ايرثتأ دوجو ىلع لدي اذهو .

Muvizu

ةيبرعلا ةغللا ملعت في مادختسلال ةريدج ةليسولا نأ ثيح

.

(8)

viii

ABSTRACT

Slamet Nurji Salamun. 2020. NIM. 201610570311033. Development of Interactive Learning Media Based on Arabic Animation Videos at MTs. N 1 Maluku Tenggara Class VIII. Faculty of Islamic Religion. Arabic Language Education Study Program. Muhammadiyah University of Malang. Advisor (I) Moh. Firdaus M.Ed. (II) Murdiono, SS, M.PdI.

Keywords: Animated Video Learning Media. Arabic.

This study aims to create and develop the development of interactive learning media based on animated videos using the application Muvizu in Arabic subjects.

The population in this study was class VIII MTs N. 1 Southeast Maluku Class VIII, amounting to 263 students, of which there were 8 classes and the sampling technique in this study was using purposive

sampling technique. In this case the researcher took a sample of two classes, namely class VIII 6, totaling 35 students as the control class and class VIII 7, totaling 29 as the experimental class. Collecting data used in this study using interviews, questionnaires and test results.

The results showed that the feasibility value by material experts obtained an average score of 0.76 very good and the average score of the media expert obtained an average score of 0.74 good while the feasibility value by linguists obtained an average score of 0.74 good. The response of students obtained an average score of 0.80 is very interesting. T test with a significant value of 0.220 ˃ 0.05. This shows that there is an effect of the development of Arabic animation video interactive learning media using the application Muvizu produced in this study is suitable for use in Arabic learning.

(9)

ix DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERSETUJUAN MOTTO ... ii PERSEMBAHAN ... iii

KATA PENGANTAR ...iv

ABSTRAK ...vi DAFTAR ISI...ix BAB I PENDAHULUAN ... 1 A. Latar Belakang ... 1 B. Rumusan Masalah ... 4 C. Tujuan Penelitian ... 4 D. Manfaat Penelitian ... 5

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 6

A. Penelitian Terdahulu ... 6

B. Kajian Teori ... 8

1. Media Pembelajaran ... 8

2. Media Interaktif Animasi ... 16

3. Media Pembelajaran Interaktif... 19

C. Kerangka Penelitian ... 21

D. Hipotesis ... 23

BAB III METODE PENELITIAN ... 23

A. Pendekatan dan Jenis Penelitian ... 23

B. Populasi dan Sampel ... 28

C. Operasional Variabel ... 29

D. Metode Pengumpulan Data ... 30

E. Teknik Analisis Data ... 32

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 37

A. Hasil Penelitian dan Pembahasan ... 37

(10)

x

2. Kajian Produk Akhir ... 37

3. Uji Validitas ... 38

4. Hasil Pembelajaran Bahasa Arab ... 45

5. Hasil Uji Hipotesis ... 46

6. Hasil design produk ... 50

7. Kelebihan dan kekurangan ... 54

B. Hasil Penelitian dan Pengembangan ... 55

1. Potensi dan Masalah ... 55

2.Mengumpulkan Informasi ... 56

3.Desain Produk ... 57

4.Validasi Desain ... 58

5. Perbaikan Desain... 65

6.Uji Coba Produk ... 72

7.Revisi Produk ... 74

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 80

A. Kesimpulan ... 80

B. Saran ... 81

DAFTAR PUSTAKA ... 82

(11)

xi

DAFTAR PUSTAKA

Arsyad, Azhar. Media Pembelajaran. Jakarta. 2010. Raja Grafindo Persada.

Astuti, T. (2013). Pengembangan Media Pembelajaran Kartun 3d Berbasis Muvizu Pada Mata

Pelajaran Matematika Kelas I Di Sd Lab School Unnes (Doctoral Dissertation, Universitas

Negeri Semarang).

E.Mulyasa, Manajemen Berbasis Sekolah, (Bandung: Remaja Rosdakarya, 2011). Hamalik, Oemar. Kurikulum Dan Pembelajaran. Jakarta 2007: Bumi Aksara.

Harun Dan Zaidatun. Teknologi Multimedia Dalam. 2004.

Pendidikan. Http://Www.Ctl.Utm.My/Publications/Manuals/Mm/Elemenmm.Pdf

Huda, S. (2013). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Pada Mata Pelajaran Ipa Kelas I Di

Sdn Blimbing Iii Malang. Skripsi Urusan Teknik Elektro-Akultas Teknik Um.

Komaruddin, Kamus Istilah Karya Tulis Ilmiah (Jakarta: Bumi Aksara, 2000), Hlm. 152. M.Sobri Sutisno, Belajar Dan Pembelajaran, Prospec, Bandung 2008 .Hlm 187

Linda Setiawati, Penerapan Media Animasi Sebagai Inovasi Dalam Pembelajaran Di Sekolah

Dasar.... Vol 16, No 1. 2016.

Prameswari, K. D. (2016). Penerapan Animasi Kartun 3d Berbasis Muvizu Pada Materi Perangkat Keras Komputer. Edu Elektrika Journal, 5(1).

R.M. Gagne, The Conditions Of Learning, (New York: Rinehart & Winston Inc, 1970), Hlm .3.

Saputra, W., & Purnama, B. E. (2015). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Untuk Mata Kuliah Organisasi Komputer. Speed-Sentra Penelitian Engineering Dan Edukasi, 4(2). Siswanah, E. (2013). Penggunaan Media Animasi Dalam Pembelajaran Trigonometri Untuk

Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa Tadris Matematika Iain Walisongo Semarang. Jurnal

Phenomenon, 3(2).

(12)

xii

Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan 2013:6).

Surya, M. (2006). Potensi Teknologi Informasi Dan Komunikasi Dalam Peningkatan Mutu

Pembelajaran Di Kelas. Makalah Dalam Seminar Pemanfaatan Tik Untuk Pendidikan Jarak Jauh

Dalam Rangka Peningkatan Mutu Pembelajaran. Diselenggarakan Oleh Pustekkom Depdiknas, Tanggal 12 Desember 2006 Di Jakarta. Hlm. 2-3.

Syaiful Sagala, Supervisi Pembelajaran Dalam Profesi Pendidikan: Membantu Mengatasi Kesulitan Guru Memberikan Layanan Belajar Yang Bermutu (Bandung: Alfabeta, 2010), Hlm. 62.

Syaiful Sagala, Konsep Dan Makna Pembelajaran: Untuk Membantu Memecahkan Problematika Belajar Mengajar (Bandung: Alfabeta, 2010), Hlm. 176.

Roziqi, M. A. (2020). Development Of Pictorial Textbook For Arabic Speaking Skill In Islamic Studies Program. Izdihar: Journal Of Arabic Language Teaching, Linguistics, And

Literature, 2(3), Hlm 218-219.

Tung, K. Y. (2000). Pendidikan Dan Riset Di Internet : Strategi Meningkatkan Kualitas Sdm Dengan

Riset Dan Pendidikan Global Melalui Teknologi Informasi. Jakarta : Dinastindo Wagiran.2008.

Modeling The Computer Based Learning Media To Support The Implementation Of Contructivist Learning. Proceeding The Second International Seminar On Science Education. Upi Bandung, H Lm. 1.

T. S. Haryanto, W. D. Dwiyogo, And Sulistyoroni, ‘’Pengembangan Pembelajaran Permainan Bolavoli Menggunakan Media Interaktif Di Smp Negeri 6 Kabupaten Situbondo, “ Jurnal Pendidikan Jasmani 25, No. 1 (2015): 124.

Wargadinata, W., Maimunah, I., Febriani, S. R., & Humaira, L. (2020). Mediated Arabic Language Learning For Higher Education In Covid-19 Situation. Izdihar: Journal Of Arabic Language

(13)

Referensi

Dokumen terkait

Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Interaktif Pada Mata Pelajaran Menerapkan Dasar – Dasar Kelistrikan Kelas X Teknik Audio Video SMK Negeri 1

Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Aplikasi Android Penelitian ini bertujuan untuk : Mengembangkan media pembelajaran berbasis aplikasi android di SMK Lentera Kendal,

Tujuan penelitian ini dirancang untuk: (1) mengembangkan media pembelajaran berbasis video animasi pada mata pelajaran mekanika teknik materi konstruksi rangka

Tujuan penelitian ini dirancang untuk: (1) mengembangkan media pembelajaran berbasis video animasi pada mata pelajaran mekanika teknik materi konstruksi rangka

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO INTERAKTIF BERBASIS ANDROID PADA MATERI KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP UNTUK PESERTA DIDIK KELAS X, sudah sangat layak untuk digunakan dan

132 Pancor, LOTIM-NTB 83612 ABSTRAK Awaludin 2023 judul: Pengembangan Media Pembelajaran IPAS Berbasis Video Animasi Di Kelas IV Sekolah Dasar Penelitian pengembangan ini

Hasil dari penelitian ini menunjukkan telah berhasil sesuai dengan fungsionalitasnya membuat media pembelajaran interaktif berbasis virtual reality menggunakan video 360° sebagai media

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBEAJARAN BERBASIS VIDEO TUTORIAL DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI SKETCHUP MATA PELAJARAN MENGGAMBAR TEKNIK JURUSAN DESAIN PEMBELAJARAN DAN INFORMASI BANGUNAN