• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN"

Copied!
95
0
0

Teks penuh

(1)

43

ANALISIS DAN PERANCANGAN

3.1. Analisis Kuesioner

Berikut hasil analisis kuesioner yang dibagikan ke 100 responden secara acak. Pertanyaan nomor 1 dan nomor 2 adalah untuk mengetahui pembagian demografi responden.

1. Berapakah umur Anda?

Gambar 3.1chart pertanyaan no. 1

Dari hasil analisis ini, kebanyakan pengguna merupakan orang dewasa dengan usia diatas 17 tahun.

(2)

Gambar 3.2 chart pertanyaan no. 2

Hasil kuesioner menunjukkan bahwa sebagian besar pemain game adalah berjenis kelamin laki – laki.

3. Apakah Anda menggunakan PC untuk bermain game?

Gambar 3.3 chart pertanyaan no. 3

Hasil kuesioner menunjukkan bahwa PC masih digunakan sebagai media untuk bermain game, sehingga masih terbuka peluang untuk membuat game PC.

(3)

4. Apakah Anda kenal dengan game-game side-scrolling berikut ini?

Gambar 3.4 chart pertanyaan no. 4

Responden mengetahui macam – macam game side scrolling atau sejenisnya.

5. Jika ada, apakah Anda tertarik memainkan game dengan gameplay serupa game-game di atas tetapi dengan grafis 3D?

Gambar 3.5 chart pertanyaan no. 5

Hasil analisis ini membuktikan bahwa responden banyak yang tertarik untuk memainkan game side-scrolling dengan grafis 3D.

(4)

6. Berapa lama biasanya Anda bermain game di PC dalam sehari?

Gambar 3.6chart pertanyaan no. 6

Hasil analisis ini menunjukkan bahwa responden rata – rata bermain game antara satu sampai empat jam.

7. Bahasa apakah yang Anda suka dalam bermain game?

(5)

Responden lebih suka bermain game dalam bahasa Inggris dibandingkan dengan bahasa Indonesia.

8. Menurut Anda, apa yang membuat game side-scrolling menarik?

Gambar 3.8 chart pertanyaan no. 8

Menurut responden, gameplay merupakan unsur yang paling menarik dalam

game side-scrolling dan disusul dengan cerita dan grafis.

9. Alat input apakah yang biasanya Anda gunakan dalam bermain game PC?

(6)

Mayoritas responden terbiasa menggunakan mouse dan keyboard sebagai media input.

10.Menurut Anda apakah game side-scrolling dengan tema scifi yang memiliki grafis 3D menarik untuk dimainkan?

Gambar 3.10 chart pertanyaan no. 10

Responden yang tertarik untuk memainkan game 3D side-scrolling bertemakan science fiction.

11.Apakah Anda lebih suka mengganti senjata di tengah game atau hanya ketika awal atau sebelum game dimulai?

(7)

Gambar 3.11 chart pertanyaan no. 11

Responden lebih suka mengganti senjata sebelum permainan dimulai.

12.Jenis tutorial apakah yang Anda sukai untuk game side-scrolling?

Gambar 3.12 chart pertanyaan no. 12

Jenis tutorial yang diinginkan responden adalah berupa video atau gambar dan sebagian kecil responden memilih tutorial berupa teks.

(8)

13.Berapakah resolusi layar monitor Anda?

Gambar 3.13 chart pertanyaan no. 13

Hasil analisis ini membuktikan mayoritas responden menggunakan resolusi widescreen (16x9).

14.Apakah Anda lebih sering bermain dengan menggunakan fullscreen atau

windowed?

Gambar 3.14 chart pertanyaan no. 14

(9)

3.2. Analisis Game Sejenis

Pada tahap ini dilakukan perbandingan fitur yang terdapat dalam video

game sejenis.

3.2.1. Heavy Weapon

Heavy Weapon adalah game shooting untuk platform Windows PC. Heavy weapon tidak memiliki cerita yang jelas, game ini hanya memberikan objektif yang berupa menghancurkan markas atau kendaraan tempur musuh pada stage tertentu dengan alasan yang cukup sederhana.

3.2.1.1. Gameplay

Objektif dari game dituliskan di awal permainan meskipun semua objektif memiliki tujuan sama, yaitu menghancurkan musuh. Pemain menggunakan sebuah tank bernama Atomic Tank. Setiap level permainan disebut sebagai mission yang memiliki background dan jenis musuh yang berbeda namun menggunakan pola penyerangan yang sama. Pada akhir dari setiap mission akan terdapat boss yang biasanya berupa kendaraan sangat besar yang harus dihancurkan. Boss ini memiliki bar darah dan akan hancur ketika darahnya habis. Selama masa permainan, akan terdapat kapal teman yang menjatuhkan power up untuk membantu permainan. Setiap menyelesaikan mission pemain memiliki kesempatan untuk meng-upgrade senjata yang dimiliki untuk mempermudah mission berikutnya. Game ini menyimpan hasil permainan pemain dalam profile yang terpisah sehingga bisa dimainkan oleh lebih dari satu orang dalam satu komputer.

(10)

Game ini hanya menggunakan mouse sebagai satu – satunya input

dari pemain. Pemain bergerak dengan menggerakkan pointer ke sebelah kiri atau sebelah kanan avatar dan avatar akan bergerak ke arah itu. Pemain menyerang dengan menahan tombol klik kiri pada mouse sehingga avatar akan menyerang dengan menembak ke arah pointer. Tombol klik kanan mouse digunakan untuk melakukan bomb, yang menghancurkan semua projectile dan musuh yang ada pada layar. Apabila pemain kehabisan nyawa, maka pemain akan mengulang dari awal mission yang gagal tersebut.

3.2.1.2. User Interface

Gambar 3.15 Main menu

Mission: Memulai permainan, dalam mode ini pemain akan terus

bermain dari satu level ke level lainnya sampai permainan berakhir. Terdapat boss pada akhir setiap mission dan pemain akan mendapat tampilan briefing yang menjelaskan tentang latar belakang dan jenis musuh yang akan dihadapi pemain. Pemain dapat melakukan upgrade

(11)

setiap kali menyelesaikan satu mission. Apabila pemain keluar dari permainan, game ini menawarkan fitur continue untuk memulai dari

mission terakhir yang ditinggalkan pemain.

Gambar 3.16 Briefing

Gambar 3.17 Upgrade

Survival: Game mode ini mirip dengan mission tetapi pemain tidak

diberikan briefing dan hanya terdiri dari satu mission yang objektifnya hanyalah bertahan selama mungkin untuk menggapai nilai setinggi

(12)

mungkin. Mode ini tidak memperbolehkan pemain melakukan upgrade karena hanya terdiri dari satu mission.

Heroes: Untuk melihat high-score yang telah digapai pemain. Di

sini pemain dapat melihat high-score untuk user yang berbeda - beda untuk membandingkan kemampuan satu pemain dengan lainnya.

Options: Untuk mengatur konfigurasi permainan seperti suara,

jenis tampilan fullscreen atau windowed dan lain – lain.

Help: Menjelaskan cara bermain kepada pemain.

Quit: Untuk keluar dari permainan.

Gambar 3.18 Gameplay

1. Menu: Untuk kembali ke main menu.

(13)

3. Mission: Menunjukkan nomor mission.

4. Progress bar: Menunjukkan sejauh mana pemain dari

memenangkan mission.

5. Lives: Menunjukkan sisa nyawa pemain.

6. Score: Menunjukkan nilai pemain.

7. Bomb: Menunjukkan sisa bomb pemain.

8. Pointer: Menunjukkan arah tembakan dan tujuan pemain.

9. Power up: Apabila diambil akan memberikan kekuatan.

10.Avatar: Avatar pemain.

11.Allies: Memberikan power up kepada pemain.

3.2.2. Platypus

Platypus adalah game shooting untuk platform Windows PC.Platypus tidak memberikan cerita yang jelas maupun objektif tertulis

mengenai apa yang dilakukan pemain maupun mengapa pemain melakukan hal tersebut.

3.2.2.1. Gameplay

Gameplay pada Platypus cukup sederhana. Game ini dapat

dimainkan dua orang dengan pemain pertama menggunakan

mouse dan pemain kedua menggunakan keyboard sebagai input. Platypus membagi tempat bermain menjadi level yang dapat

dipilih setelah main menu. Pemain pertama menggerakkan avatar dengan menggerakkan mouse dan menyerang dengan

(14)

menggunakan klik kiri pada mouse sementara pemain kedua menggerakkan avatar dengan menggunakan tombol pada W A S D keyboard dan menyerang dengan menekan tombol space. Pemain harus memulai level dari awal apabila kehabisan nyawa. Pemain akan melawan boss pada akhir setiap level.

3.2.2.2. User Interface

Gambar 3.19 Main menu

Start game: Untuk memulai permainan.

Difficulty: Untuk mengatur tingkat kesulitan.

Music: Untuk mengatur apakah game memiliki suara atau tidak.

Player 1 controls dan player 2 controls digunakan untuk memilih

(15)

Exit to windows: Keluar dari permainan.

Gambar 3.20 Gameplay

User interface pada game cukup sederhana, pada bagian atas

terdapat dua deretan angka yang masing – masing menunjukkan nilai pemain pertama dan pemain kedua dan pada bagian bawah kiri terdapat jumlah nyawa pemain pertama dan bagian bawah kanan jumlah nyawa pemain kedua. Pada bagian tengah bawah tertulis jumlah kredit yang menunjukkan berapa kali pemain boleh melakukan

continue apabila kehabisan nyawa. Pemain bermain dengan

menghindari serangan musuh dan menghancurkan semua musuh yang datang. Pemain akan menghadapi boss pada akhir setiap level. Setiap

level dibagi menjadi area yang berupa stage – stage yang tidak

memiliki boss.

3.2.3. Sine Mora

Sine Mora memiliki dua cerita tetapi memiliki alur yang sama. Inti dari cerita ini adalah perlawanan pemberontak terhadap Empire yang berkuasa.

(16)

3.2.3.1. Gameplay

Tujuan utama pemain adalah mengalahkan Empire dengan menghancurkan pesawat dan kendaraan musuh. Pemain akan menghadapi tujuh stage dengan 13 boss yang berbeda. Setiap stage terbagi atas tiga

chapter yang berbeda akan berakhir dengan melawan boss. Game ini

memiliki pilihan stage pada story mode untuk dapat memilih stage yang ingin dimainkan serta memiliki boss training untuk dapat memilih boss yang ingin dilawan. Terdapat tujuh jenis pesawat dan tujuh pilot. Setiap pilot memiliki sub-weapon yang berbeda.

Story mode merupakan bagian utama dari game ini. Menyelesaikan story mode dapat membuka stage pada pilihan stage di

story mode, boss pada boss training, pesawat dan pilot. Selain itu, jika

pemain menyelesaikan stage tertentu dengan tingkat kesulitan yang berbeda dan mode yang berbeda, dapat membuka pilihan baru untuk warna pesawat.

Sine Mora tidak memiliki health tetapi diganti dengan durasi waktu permainan. Jika waktu habis maka permainan usai. Jika pemain terkena serangan musuh, maka waktu akan lebih cepat berkurang. Jika pemain berhasil menghancurkan musuh, maka pemain akan diberi waktu tambahan.

Game ini memiliki empat jenis tingkat kesulitan, yaitu : normal,

challenging, hard dan insane. Game ini dikategorikan sebagai bullet hell

karena semakin tinggi tingkat kesulitan, jumlah proyektil yang ditembaki musuh semakin banyak. Ini membuat pemain tidak hanya fokus untuk

(17)

menembak musuh tetapi juga harus berusaha untuk menghindari proyektil – proyektil musuh. Game ini memberikan speed-up untuk memperlambat pergerakan musuh dan proyektil dengan durasi waktu yang terbatas sehingga pemain dapat menghindari proyektil yang ditembaki musuh. Jumlah kesempatan untuk melanjutkan permainan juga berbeda tiap tingkat kesulitan. Tingkat kesulitan normal memiliki delapan kesempatan, dan insane memiliki lima kesempatan.

Game ini dapat dimainkan dengan tiga jenis input, yaitu

keyboard

Tombol panah untuk mengendalikan pergerakan pesawat. ‘A’ untuk

sub-weapon, ‘S’ untuk primary weapon ‘D’ untuk time capsule. Jika pemain

tidak terbiasa melakukan pergerakan dengan menggunakan tangan kanan, maka dapat diganti dengan mode B yaitu tombol WASD untuk pergerakan pesawat, ‘I’ untuk sub-weapon, ‘O’ untuk primary weapon dan ‘P’ untuk time

capsule.

mouse

Pergerakan mouse untuk mengendalikan pergerakan pesawat. Tombo kiri untuk primary weapon, tombol tengah untuk sub-weapon dan tombol kanan untuk time capsule.

gamepad

Tombol panah untuk pergerakan pesawat. Terdapat tiga tombol yaitu tombol satu untuk main weapon, tombol dua untuk sub-weapon dan tombol

(18)

tiga untuk time capsule. Tombol tersebut dapat diatur sesuai dengan keinginan pada menu option.

3.2.3.2. User Interface Tampilan awal game Sine Mora sebagai berikut:

Gambar 3.21 Main Menu Play game:

Memilih mode permainan yang ingin dimainkan. Mode permainan yang disediakan sebagai berikut:

(19)

a. Story: memainkan story mode dengan narasi cerita.

b. Arcade: seperti story mode tetapi tanpa didahului dengan narasi cerita.

c. Score attack: memainkan stage yang tersedia dengan tingkat kesulitan

dan kesempatan yang terbatas.

d. Boss training: mode untuk melawan boss secara langsung tanpa harus

memulai stage dari awal.

Leaderboards:

Untuk melihat skor tertinggi yang pernah dicapai dalam mode tertentu.

Achievements:

Untuk melihat penghargaan yang telah didapat.

Help & options:

Untuk layanan bantuan seperti tutorial dan mengganti opsi yang diinginkan.

Exit game:

Untuk keluar dari game.

(20)

Gambar 3.23 Gameplay

Beberapa komponen yang terdapat di dalam tampilan game Sine Mora, yaitu sebagai berikut:

Scoreboard:

Memberitahu jumlah poin beserta peringkat yang didapat.

Gambar 3.24 Scoreboard

Timer:

Memberitahu durasi waktu yang tersedia.

Gambar 3.25 Timer

Weaponboard:

Firepower untuk memberi tahu kekuatan primary weapon. Dapat ditingkatkan

62ias62lan kali dengan mengambil power-up merah.

Time capsule bar untuk memberi tahu jumlah time capsule yang tersisa. Time capsule dapat diisi kembali dengan mengambil power-up biru.

Sub-weapon memberi tahu jenis sub-weapon yang dimiliki. Sub-weapon hanya 62ias

(21)

Gambar 3.26 Sub-weapon 3.3. Tabel Perbandingan

Tabel 3.1 Perbandingan game sejenis

Platypus Heavy Weapon Sine Mora

Genre Shooting Shooting Shooting

Platform Windows PC Windows PC Windows PC

Story Tidak ada Hanya berupa

objektif Ada Gameplay Pemain menggerakkan avatar dengan menggunakan mouse atau keyboard saja

Pemain menggerakkan

avatar hanya dengan

menggunakan mouse. Pemain bergerak menggunakan mouse atau keyboard atau gamepad. Grafis 2D 2D 3D

Level 5 dengan 3 sublevel 19 7 dengan 3 sublevel

Tutorial Tidak ada Ada Ada

Multiplayer Ada Tidak ada Tidak ada

Upgrade system

Tidak ada Ada Tidak ada

Highscore Ada Ada Ada

Achivement Tidak ada Tidak ada Ada

Menyimpan profile

Tidak ada Ada Tidak ada

In-game Power Up

Tidak ada Ada Ada

Pilihan Difficulty

Ada Tidak ada Ada

Variasi senjata

(22)

3.4. Analisis kebutuhan dan pemilihan solusi Hasil analisis kebutuhan:

1. Side-scrolling biasanya mempunyai latar belakang cerita, kebanyakan

menggunakan grafis 2D, memiliki tutorial dan jarang menyediakan

multiplayer.

2. Pemain cukup kenal dengan game side-scrolling dan tertarik memainkannya dengan grafis 3D dan tema science fiction.

3. PC masih merupakan media bermain game yang popular.

4. Pemain lebih suka menggunakan bahasa Inggris dan tutorial berupa video.

5. Pemain lebih sering menggunakan mouse dan keyboard sebagai input. 6. Pemain yang menggunakan PC mayoritas memiliki resolusi monitor

widescreen.

Solusi:

1. Membuat game shooter yang menggunakan camera model

side-scrolling dengan grafis 3D.

2. Memungkinkan bagi pemain untuk memilih mouse atau keyboard sebagai media input.

3. Memberikan tutorial dalam bentuk video. 4. Memberikan fitur multiplayer.

5. Membuat game yang berjalan dengan baik pada monitor dengan resolusi widescreen.

3.5. Perancangan Game

Perancangan game ini membahas mengenai ide dari game, unsur – unsur yang terdapat pada game serta keseluruhan mengenai game ini sendiri.

(23)

3.5.1. Informasi Umum

Game Star Fleet adalah game shooting dengan camera model side-scrolling dan menggunakan grafis 3D dan berjalan pada platform Windows PC. Game ini diharapkan dapat memberikan pemain hiburan yang menarik.

Pemilihan nama game “Star Fleet” berawal dari pembuatan game pesawat tembak - tembakan. Pemilihan nama “Star” karena game berlatar belakang di luar angkasa, dan pemilihan nama “Fleet” karena game bertemakan perang.

Game ini menawarkan tiga jenis mode permainan, yaitu story mode, survival mode dan boss rush mode.

Story mode pada game ini memberikan pemain cerita mengenai latar

belakang dan perkembangan cerita dalam game untuk diikuti. Story mode hanya memiliki objektif untuk bertahan sampai akhir stage dan mengalahkan

boss untuk dapat melanjutkan ke stage berikutnya, tetapi apabila pemain

berhasil menyelesaikan objektif tertentu, maka pemain akan mendapatkan cerita yang berbeda.

Pemain dapat melakukan kustomisasi pada pesawat sebelum setiap

stage dimulai dengan parts yang telah terbuka baik melalui progress story

maupun unlocked achievement.

Survival mode berbeda dengan story mode karena pemain hanya

menghadapi satu endless level yang memiliki objektif untuk bertahan hidup selama mungkin dengan tujuan mendapakan score setinggi mungkin.

Boss rush adalah mode khusus yang memperbolehkan pemain untuk

melawan boss secara langsung tanpa harus melewati stage lainnya. Boss rush ini seperti survival tetapi pemain hanya melawan boss.

(24)

Game ini menggunakan profile untuk menyimpan highscore, achievement yang didapat dan kustomisasi yang dilakukan.

3.5.2. Objektif Game

Objektif dari game ini adalah untuk mendapatkan score setinggi mungkin dengan menghancurkan musuh sebanyak mungkin, menghindari serangan musuh dan mendapatkan achievement sebanyak mungkin.

3.5.3. Story

Latar belakang cerita dari game ini adalah Galactic Empire menjajah planet - planet untuk menguasai sumber energi,.seorang pilot bersama temannya bergabung dengan pasukan pembebasan yang disebut Star Fleet dan berjuang untuk merebut kembali planet kelahirannya dari penjajahan Galactic Empire.

3.5.4. Gameplay

Inti dari game ini adalah untuk menghancurkan musuh dan menghindari serangan musuh. Pemain akan memasuki area bermain setelah memilih game mode yang ingin dimainkan. Pemain akan mengendalikan sebuah pesawat yang bentuk, persenjataan dan fiturnya dapat dipilih pada

menu customize.

Pada area bermain, pemain bergerak dengan menggunakan tombol – tombol yang telah disediakan atau dengan memilih tombol input sendiri. Secara default, input pada game ini adalah sebagai berikut:

Tombol Fungsi

W Menggerakkan pesawat ke atas

(25)

S Menggerakkan pesawat ke bawah

D Menggerakkan pesawat ke kanan

U Menembakkan special weapon

I Menembakkan main weapon

O Menggunakan defense system

Tabel 3.2 Input standar

3.5.5. Customize

Pada menu customize, pemain dapat mengganti bagian – bagian dari pesawat, yaitu mesin, sayap dan sayap belakang yang bersifat sebagai kosmetik atau hiasan. Pada menu yang sama, pemain juga dapat mengganti senjata dan defense system yang akan digunakan selama permainan. Senjata pada game ini dibagi menjadi dua, yaitu main

weapon dan special weapon. Main weapon merupakan senjata yang akan

digunakan pemain selama permainan secara terus – menerus. Main

weapon tidak memiliki batas peluru dan bisa ditembak tanpa berhenti. Special weapon merupakan senjata khusus yang biasanya disebut

sebagai bomb pada jenis game seperti ini. Special weapon memiliki batas pemakaian dan untuk dapat memakainya lagi, pemain bisa mendapatkannya dari power-up. Special weapon memberikan damage yang besar dan membersihkan semua proyektil musuh dan memberikan perlindungan sementara. Defense system merupakan fitur yang memberikan pemain kemampuan lebih untuk melindungi diri dari serangan musuh.

(26)

Nama: Vulcan Tipe: Main weapon Damage: 10 Fire rate: Level 1: 10 Level 2: 20 Level 3: 30 Level 4: 40 Level 5: 50 Level 6: 60 Kecepatan projectile: 100 Level: 6

Nama: Annihilation beam Tipe: Main weapon Damage: Level 1: 80 Level 2: 160 Level 3: 240 Level 4: 320 Level 5: 400 Level 6: 460 Fire rate: 2 Kecepatan projectile: 200 Level: 6 Nama: Minigun Tipe: Main weapon Damage: 6 / projectile Fire rate: Level 1: 40 Level 2: 60 Level 3: 80 Level 4: 100 Level 5: 120 Level 6: 140 Kecepatan projectile: 125 Level : 6

Nama: Antimatter bomb Tipe: Special weapon Damage: 2000

Effect: Ledakan instant yang menghapus semua proyektil musuh dan memberi damage besar.

Nama: Distortion missile Tipe: Special weapon Damage: 10000

Effect: Menembakkan misil dengan damage sangat besar

Nama: Ultimate weapon set Tipe: Special weapon Damage: 300 / projectile Fire rate: 10 / detik

(27)

Effect: Memberikan kekebalan selama 3 detik dan menambah senjata yang memberikan senjata temporari yang menembak dengan damage besar.

Nama: Set kosmetik 2 Tipe: Kosmetik

Bagian: Sayap, mesin dan sayap belakang. Nama: Set kosmetik 3

TIpe: Kosmetik

Bagian: Sayap, mesin dan sayap belakang. Tabel 3.3 Customization yang tersedia

3.5.6. Profile System

Profile system memungkinkan pemain untuk menyimpan

profile-nya masing – masing. Pengaturan profile dapat diakses dari menu profile pada menu utama game. Pada pengaturan profile, pemain dapat mengubah nama profile, menghapus profile dan mengimpor atau ekspor

profile.

3.5.7. Enemy

Musuh pada game ini dapat dibagi menjadi dua kelompok, yaitu boss dan musuh biasa atau minion. Perbedaannya adalah boss memiliki

hitpoint yang jauh lebih besar dan hanya dilawan sekali tiap stage,

sementara minion dating dalam jumlah besar dan memiliki hitpoint lebih kecil.

Nama: Light Fighter Kategori: Minion Senjata:

Easy: 1 peluru setiap 3 detik

Normal: 3 peluru dalam 1 detik dengan interval 3 detik

Hard: 5 peluru dalam 1 detik dengan interval 3 detik

Kecepatan projectile: 35

Hitpoint: 600 Score: 500

(28)

Nama: Swift Fighter Kategori: Minion Senjata:

Easy: 1 peluru setiap 3 detik Normal: 1 peluru setiap 2 detik Hard: 1 peluru setiap detik Kecepatan projectile: 50

Hitpoint: 400 Score: 300

Nama: Heavy Fighter Kategori: Minion Senjata:

Easy: 3 peluru yang menyebar setiap 5 detik

Normal: 5 peluru yang menyebar setiap 5 detik

Hard: 7 peluru yang menyebar setiap 5 detik Kecepatan projectile: 25 Hitpoint: 2100 Score: 1000 Nama: Turret Kategori: Minion Senjata:

Easy: 2 peluru setiap detik Normal: 4 peluru setiap detik Hard: 6 peluru setiap detik Kecepatan projectile: 35

Hitpoint: 550 Score: 600

Nama: Rocket Turret Kategori: Minion Senjata:

Easy: 2 roket setiap detik Normal: 4 roket setiap detik Hard: 6 roket setiap detik Kecepatan projectile: 50 Hitpoint: 650 Score: 500 Nama: Frigate Kategori: Minion Senjata:

Easy: 2 senjata light fighter, 1 senjata heavy fighter

Normal: 2 senjata light fighter, 1 senjata heavy fighter

Hard: 2 senjata light fighter, 1 senjata heavy fighter

Kecepatan projectile: sama dengan light fighter dan heavy fighter

(29)

Hitpoint: 6000 Score: 3000 Nama: Excavator Kategori: Boss Senjata: ---- Hitpoint: +20000 Score: - Nama: serpent Kategori: Boss Senjata: ---- Hitpoint: +40000 Score: - Nama: turtle Kategori: Boss Senjata: ---- Hitpoint: +60000 Score: -

Tabel 3. 4 tabel jenis – jenis musuh 3.5.8. Score

Score pada game ini diperoleh dengan menghancurkan musuh dan

mengambil power-up yang memberikan score ketika diambil. Score bersifat kumulatif dan disimpan sampai game selesai atau game over. Pada akhir permainan, score akan disimpan pada papan high-score yang memperlihatkan high-score secara berurutan dari yang paling tinggi.

3.5.9. Stage Stage 1 Musuh: 10 x Light Fighter 5 x Swift Fighter 10 x Turret 1 x Excavator Stage 2 15 x Light Fighter

10 x Swift Fighter 15 x Turret 5 x Heavy Fighter 1 x Frigate

(30)

1 x Boss 2

Stage 3 20 x Light Fighter 15 x Swift Fighter 10 x Heavy Fighter 10 x Turret 5 x Rocket Turret 3 x Frigate 1 x Boss 3

Tabel 3.5 Musuh yang muncul pada setiap stage

3.5.10. Power Up

Power up adalah objek yang terkadang dijatuhkan musuh ketika

dihancurkan.

Nama: Fire up

Fungsi: Meningkatkan power senjata utama, apabila power senjata penuh ketika dipungut, maka memberikan 500 score

Nama: Special

Fungsi: Memberikan satu kali kesempatan untuk menggunakan special weapon.

Nama: Score Bonus

Fungsi: Memberikan 100 score ketika dipungut.

Nama: 1UP

Fungsi: Menambah live 1 ketika dipungut.

Tabel 3.6 jenis –jenis power up 3.5.11. Achievement

Game ini memiliki tantangan yang apabila dipenuhi maka akan

memberikan achievement kepada pemain. Achievement yang didapat berguna untuk memberikan bonus score lebih atau membuka senjata atau tampilan baru untuk pesawat yang dapat dipilih melalui menu

(31)

Nama achievement

Cara mendapatkan Bonus yang didapat This is my gun! Hancurkan 100 musuh

menggunakan Vulcan

Annihilation beam

Genocide! Hancurkan 300 musuh

dengan main weapon apa saja

Minigun Free score! Dapatkan 100 power up score

bonus

+100 score / kill Fireman Selesaikan level ke 2 tanpa

mati

Set kosmetik 2 Astronaut Selesaikan level ke 3 tanpa

mati

Set kosmetik 3

Kaboom! Hancurkan 30 musuh

menggunakan special weapon

+1 Special weapon dari power-up Special

Fish bombing Kalahkan boss ke 2 menggunakan Antimatter Bomb

Distortion missile

No Special in the end

Kalahkan boss ke 3 tanpa menggunakan special weapon

Ultimate weapon set

Shoot ‘em up! Hancurkan 100 light fighter Memulai dengan main weapon level 2 Tabel 3.7 jenis – jenis achievement

3.5.12. Balancing Ketika serangan pemain mengenai musuh: Hitpoint = hitpoint – damage.

Jika hitpoint =< 0, maka musuh hancur kemudian dilanjutkan dengan peningkatan nilai score:

Score = score + enemy_score; Output damage pemain:

(32)

3.6. Use Case Diagram

Gambar 3. 27 use case diagram

Pengguna

StarFleet

Menjalankan program

Memilih Start Game

Memilih Option

Memilih Profile

Memilih Highscore

Memilih Achievement Memilih Highscore

Keluar dari program

Memainkan Game

Melawan Boss

Membuka menu Pause

Mengendalikan pesawat Menyerang Diserang

Restart game Keluar dari game Resume game Mengatur suara

Mengatur Key Config

<<uses>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> Memilih profile Player 1 Memilih customize Memilih profile Player 2 Mengimpor profile Mengekspor profile Mengubah nama profile

Membuat profile Menghapus profile Memilih tutorial <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> Mengaktifkan defense Menghancurkan Musuh Mengambil Power-up <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<extend>> <<depends on>> <<depends on>> Mendapat achievement <<extend>>

(33)

3.6.1. Menjalankan program

Pelaku User

Deskripsi singkat

Menjalankan program dan masuk ke menu utama Tujuan Menjalankan program

Bidang khas suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Menjalankan program 5. Memasukkan input

2. Menampilkan splash screen 3a. Menampilkan intro 4. Menampilkan “Start Menu” 6. Menampilkan “Main Menu” Alternatif 3b. Skip intro

Tabel 3.8 Use case mejalankan program

3.6.2. Memilih Start Game

Pelaku User

Deskripsi singkat

Memilih menu Start Game dan kemudian memilih jenis game yang ingin dimainkan.

Tujuan Memulai permainan baru Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Pemain memilih menu start game

3a. Pemain memilih tingkat kesulitan atau survival

2. Menampilkan “Start Game” 4a. Memulai game

Alternatif 3b. Pemain memilih boss rush 5b. Pemain memilih level dan tingkat kesulitan

6b. Pemain memilih start 3c. Pemain memilih back 6c. Pemain memilih back

4b. Menampilkan “Boss Rush” 7b. Memulai game melawan boss

4c. Menampilkan “Main Menu” 7c. Menampilkan “Start Game”

Tabel 3.9 Use case memilih Start Game

3.6.3. Memainkan Game

Pelaku User

Deskripsi singkat

Memainkan game pada tampilan permainan game, melawan musuh dan menyelesaikan stage

Tujuan Memainkan game

(34)

Tabel 3.10 Use case Memainkan game

3.6.4. Melawan Boss

Pelaku User

Deskripsi singkat

Melawan boss melalui boss rush atau mencapai akhir level

Tujuan Menyelesaikan level Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih start di boss rush

4a. Mengalahkan boss 6a. Memilih Ok

2. Menampilkan “Game Screen” 3. Munculkan boss

5a. Menampilkan “Victory Screen” 7a. Menampilkan “Boss Rush” Alternatif 4b. Diserang

6b. Memilih OK

5b. Jika nyawa pemain habis, tampilkan “game over” 5c. Jika nyawa masih ada, munculkan pesawat pemain 7b,c. Menampilkan “Boss Rush” Tabel 3.11 Use case melawan boss

3.6.5. Diserang

Pelaku User

Deskripsi

singkat User terkena serangan musuh atau menabrak pesawat musuh Tujuan Mengalahkan pemain

suatu event 1. Memainkan game dengan profile dan setting yang dipilih

4a. Mencapai akhir level 6a. Mengalahkan boss 8a. Memilih Ok

2. Mengeset semua nilai

3. Menampilkan “Game Screen” 5a. Munculkan boss level

7a. Menampilkan “Victory Screen” 9a. Lakukan cek apakah masih ada level selanjutnya

10a. Jika ada, tampilkan level selanjutnya

Alternatif 4b. Mengendalikan pesawat

7b. Memilih Ok

5b. Cek apakah pemain terkena serangan

6b. Bila terkena serangan maka akan menampilkan “Game Over 10c.Cek jika tidak ada level 11 Menampilkan “High Score” 12. Menampilkan “Start Menu” selanjutnya, tampilkan “The End”

(35)

Bidang khas suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Menggerakkan pesawat

2. Memeriksa apakah pemain terkena serangan atau menabrak 3. Meledakkan pesawat pemain 4a. Mengurangi jumlah nyawa pemain jika masih ada

5a. Memunculkan pesawat pemain

Alternatif

4b. Bila nyawa habis, buka

“Continue Menu”

5b. Pemain memilih yes 6b. Mereset nilai, nyawa dan power

7b. Munculkan pesawat di awal

stage

5c. Pemain memilih no 6c. Menampilkan “Start Menu” Tabel 3.12 Use case Diserang

3.6.6. Menyerang

Pelaku User

Deskripsi singkat

Menyerang dengan senjata utama maupun special weapon

Tujuan Menghancurkan musuh Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1a. Menekan key untuk menyerang dengan senjata utama

2a. Menembakkan senjata utama yang telah dipilih

Alternatif 1b. Menekan key untuk menyerang dengan special weapon

2b. Memeriksa apakah masih ada special

3b. Mengurangi special kalau masih ada

4b. Menembakkan senjata special yang telah dipilih

3c. Jika tidak ada, Mainkan suara “empty.ogg”

Tabel 3. 13 Use case menyerang

3.6.7. Mengendalikan Pesawat

Pelaku User

Deskripsi singkat

Menggerakkan pesawat dengan menekan key untuk navigasi

Tujuan Mengubah posisi pesawat pada layar Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

(36)

3a. Menekan tombol A

ke atas

4a. Menggerakkan pesawat pemain ke kiri

Alternatif 1b. Menekan tombol S

3b. Menekan tombol D

2b. Menggerakkan pesawat pemain ke bawah

4b. Menggerakkan pesawat pemain ke kanan

Tabel 3.14 Use case mengendalikan pesawat

3.6.8. Mengaktifkan Defense

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengaktifkan defense system yang dipilih

Tujuan Melindungi pemain dari serangan musuh Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Menekan key untuk mengaktifkan defense

2. Memeriksa apakah defense sedang cooldown

3a. Bila tidak, maka menjalankan efek defense

4a. Bila efek after burn maka naikkan kecepatan pesawat selama 0.2 detik

5. Set cooldown defense menjadi 5 detik

3b. Bila sedang cooldown, mainkan suara “empty.ogg”

4b. Bila efek shield maka hilangkan collider pada pesawat selama 0.5 detik.

Tabel 3.15 Use case mengaktifkan defense

3.6.9. Membuka Pause Menu

Pelaku User

Deskripsi singkat

Membuka pause menu untuk menghentikan game sementara dan mengakses pause menu

Tujuan Membuka pause menu

Bidang khas suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Menekan key esc untuk membuka pause menu

2. Menghentikan gerakan permainan

3. Menampilkan “Pause Menu” Tabel 3.16 Use case membuka pause menu

(37)

3.6.10. Resume game

Pelaku User

Deskripsi singkat

Menutup pause menu dan melanjutkan permainan

Tujuan Melanjutkan permainan Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih resume 2. Menutup pause menu

3. Menampilkan “Game Screen” Tabel 3.17 Use case resume game

3.6.11. Restart game

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengulangi permainan dari awal stage lagi dengan skor dan nyawa direset.

Tujuan Mengulangi level Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih restart 3a. Memilih yes

2. Menampilkan konfirmasi 4a. Menutup pause menu 5. Menampilkan “Game Screen” dari awal level dengan score 0 dan nyawa 2

Alternatif 3b. Memilih no 4b. Menampilkan “Pause Menu”

Tabel 3.18 Use case restart game

3.6.12. Keluar dari game

Pelaku User

Deskripsi singkat

Keluar dari game dan kembali ke main menu

Tujuan Kembali ke main menu Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih exit game 3a. Memilih yes

2. Menampilkan konfirmasi 4a. Menutup pause menu 5. Menampilkan “Start Menu”

Alternatif 3b. Memilih no 4b. Menampilkan “Pause Menu”

(38)

3.6.13. Memilih Option

Pelaku User

Deskripsi singkat

Membuka option untuk mengatur setting pada game

Tujuan Membuka option

Bidang khas suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih option 3a. Memilih “Ok”

2. Menampilkan “Option” 4a. Menyimpan perubahan 5a. Mengubah system sesuai dengan pilihan user

6a. Menampilkan “Main Menu” Alternatif 3b. Memilih “Apply”

3c. Memilih “Cancel”

3d. Memilih “About Us” 5d. Memilih back

4b. Menyimpan perubahan 5b. Mengubah system sesuai dengan pilihan user

6b. Menampilkan “Option” 4c. Membatalkan perubahan 5c.Menampilkan “Main Menu” 4d. Menampilkan “About Us” 6c. Menampilkan “Option”

Tabel 3.20 Use case membuka option

3.6.14. Mengatur suara

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengatur apakah game memiliki suara dan music atau tidak

Tujuan Mengatur suara Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1a. Memilih yes pada sound 3a. Memilih yes pada music

2a. Mengubah yes pada sound menjadi aktif

4a. Mengubah yes pada music menjadi aktif

Alternatif 1b. Memilih no pada sound 3b. Memilih no pada sound

2b. Mengubah no pada sound menjadi aktif

4b. Mengubah no pada music menjadi aktif

(39)

3.6.15. Mengatur key config

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengubah key yang digunakan untuk menggerakkan pesawat dan menggunakan senjata

Tujuan Mengganti key sesuai keinginan Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih key config

3. Memilih key yang ingin diganti 5a. Menekan key yang diinginkan 7a. Memilih ok

2. Menampilkan “Key Config” 4. Menampilkan prompt yang berisi fungsi key yang ingin diganti 6a. Menutup prompt dan mengganti key yang ditampilkan menjadi key baru

8a. Menampilkan “Option” Alternatif 5b. Menekan key esc

7c. Memilih reset

6b. Menutup prompt

8c. Mengembalikan key menjadi nilai default

Tabel 3.22 Use case mengatur key config

3.6.16. Menghancurkan Musuh

Pelaku User

Deskripsi singkat

Serangan pemain mengenai musuh

Tujuan Menghancurkan musuh Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Menyerang 2a. Peluru mengenai musuh

3a. Mengurangi darah musuh 4a. Bila darah musuh habis, maka akan menghancurkan musuh 5a. Menambah score ke score pemain

Alternatif 2b. Peluru tidak mengenai musuh,

maka peluru akan dihapus setelah keluar dari tampilan layar

6a. Musuh menjatuhkan power-up 7a. Menampilkan animasi jatuh power up

6b. Musuh tidak menjatuhkan power-up

8a,b. Menambah nilai untuk mendapatkan achievement Tabel 3.23 Use case menyerang musuh

(40)

3.6.17. Mengambil Power-Up

Pelaku User

Deskripsi singkat

Memberikan user bonus sesuai dengan power-up yang diambil

Tujuan Mengambil power-up Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Menggerakkan pesawat 2. Memeriksa apakah pemain mengambil power-up 3a. Menambah score pemain

Alternatif 3b. Memeriksa apakah power

pemain telah penuh

3c. Menambah special pemain 3d. Menambah nyawa pemain 4b. Jika belum penuh, tambah power pemain; jika sudah penuh, menambah score pemain

Tabel 3.24 Use case mengambil power-up

3.6.18. Memilih Tutorial

Pelaku User

Deskripsi singkat

Membuka tutorial untuk menjelaskan cara bermain

Tujuan Menunjukkan tutorial Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih tutorial 3a. Menonton tutorial

2. Menampilkan “Tutorial” 4. Menampilkan “Option” Alternatif 3b. Skip tutorial

Tabel 3.25 Use case memilih tutorial

3.6.19. Memilih Profile

Pelaku User

Deskripsi singkat

Menampilkan menu profile untuk melakukan pengaturan profile user

Tujuan Membuka menu profile Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih profile 3. Memilih back

2. Menampilkan “Profile” 4. Menampilkan “Main Menu” Tabel 3.26 Use case memilih profile

(41)

3.6.20. Memilih profile player 1

Pelaku User

Deskripsi singkat

Memilih profile yang akan digunakan player 1 selama permainan

Tujuan Memilih profile player 1 Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih player 1 3a. Memilih profile yang diinginkan

2. Menampilkan highlight untuk memilih profile yang ingin dipilih 4a. Mengubah posisi icon player 1 ke nama profile yang dipilih 5a. Menghilangkan highlight Alternatif 3b. Menekan key esc 4b. Menghilangkan highlight

Tabel 3.27 Use case memilih profile player 1

3.6.21. Memilih profile player 2

Pelaku User

Deskripsi singkat

Memilih profile yang akan digunakan player 1 selama permainan

Tujuan Memilih profile player 2 Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih player 2 3a. Memilih profile yang diinginkan

2. Menampilkan highlight untuk memilih profile yang ingin dipilih 4a. Mengubah posisi icon player 2 ke nama profile yang dipilih 5a. Menghilangkan highlight Alternatif 3b. Menekan key esc 4b. Menghilangkan highlight

Tabel 3.28 Use case memilih profile player 2

3.6.22. Memilih Customize

Pelaku User

Deskripsi singkat

Memilih customize untuk mengatur pesawat yang akan digunakan user selama permainan

Tujuan Mengatur pesawat Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih customize 3a. Memilih profile

5a. Mengganti bagian pesawat dengan memilih next atau prev pada menu

2. Menampilkan highlight untuk memilih profile

4a. Menampilkan “Customize” 6a. Mengupdate nama pada menu 7a. Update gambar pesawat

(42)

8a. Memilih ok 9a. Menyimpan perubahan 10a. Menampilkan “Profile” Alternatif 3b. Menekan key esc 4b. Menghilangkan highlight

Tabel 3.29 Use case memilih customize

3.6.23. Mengubah nama profile

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengubah nama profile yang telah ada

Tujuan Mengubah nama profile Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih rename 3. memilih profile

5. Menulis nama profile yang diinginkan

6a. Menekan ok

2. Menampilkan highlight untuk memilih profile yang ingin dipilih 4. Menampilkan pop up untuk mengedit nama profile 7a. Melakukan validasi 8a. Menyimpan perubahan 9. Menampilkan “Profile”

Alternatif 6b. Menekan cancel 7b. Menutup pop up

Tabel 3.30 Use case mengubah nama profile

3.6.24. Menghapus Profile

Pelaku User

Deskripsi singkat

Memilih profile yang ingin dihapus

Tujuan Menghapus profile Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih delete 3. memilih profile 5a. Memilih yes

2. Menampilkan highlight untuk memilih profile yang ingin dipilih 4. Menampilkan konfirmasi 6a. Menghapus profile yang dipilih 7. Menampilkan “Profile”

Alternatif 5b. Memilih no 6b. Menutup pop up

(43)

3.6.25. Membuat Profile

Pelaku User

Deskripsi singkat

Membuat profile baru untuk memainkan game

Tujuan Membuat profile Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih create

3. Memasukkan nama profile 4a. Memilih ok

2. Menampilkan pop up untuk meminta nama profile baru 5a. Melakukan validasi 6a. Menambahkan profile baru 7. mengecek batas pembuatan profile

8. jika mencapai batas 8 profile, tombol create di-disable; jika belum, tidak di-disable 9. Menampilkan “Profile”

Alternatif 4b. Memilih cancel 5b. Menutup pop up

Tabel 3.32 Use case membuat profile

3.6.26. Mengimpor Profile

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengimpor profile untuk dimainkan

Tujuan Mengimpor profile Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih import 3. Menekan ok

2. Menampilkan prompt menjelaskan cara mengimpor profile

4. Mengimpor profile pada folder “My documents/Starfleet” 5a. Menambahkan profile baru pada daftar profile

6. Menampilkan “Profile”

Alternatif 5b.menampilkan pesan error profile

tidak ditemukan Tabel 3.33 Use case mengimpor profile

(44)

3.6.27. Mengekspor Profile

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengekspor profile untuk dipindahkan

Tujuan Mengekspor profile Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih export

3. Memilih profile yang ingin diekspor

5. Memilih ok

2. Menampilkan highlight untuk memilih profile

4. Menampilkan prompt yang berisi nama profile yang telah diekspor dan lokasinya

6. Menampilkan “Profile” Tabel 3.34 Use case mengekspor profile

3.6.28. Memilih High score

Pelaku User

Deskripsi singkat

Membuka menu high score untuk melihat user dengan score tertinggi

Tujuan Membuka menu high score Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih high score 3a. Memilih next mode 5a. Memilih prev mode

2. Menampilkan “High Score” 4a.Menampilkan high score untuk mode lain

6a. Menampilkan high score untuk mode sebelumnya

Alternatif 3b. Memilih back 5b. memilih back

4b. Menampilkan “Main Menu” 6b. Menampilkan “Main Menu” Tabel 3.35 Use case memilih highscore

3.6.29. Memilih achievement

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengimpor profile untuk dimainkan

Tujuan Mengimpor profile Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih achievement 3. Memilih back

2. Menampilkan “Achievement” 4. Menampilkan “Main Menu” Tabel 3.36 Use case memilih achievement

(45)

3.6.30. Keluar dari program

Pelaku User

Deskripsi singkat

Mengimpor profile untuk dimainkan

Tujuan Mengimpor profile Bidang khas

suatu event

Kegiatan pemain Respon system

1. Memilih exit game 3a. Memilih yes

2. Menampilkan prompt konfirmasi 4a. Menutup program

Alternatif 3b. Memilih no 4b. menutup pop up

(46)

3.7. Activity Diagram

3.7.1. Activity diagram menjalankan program

User

System

Menjalankan program Menampilkan splash screen

Menampilkan intro Skip intro

Menampilkan Start Menu

Memasukkan input

Menampilkan Main Menu [menonton intro]

[melakukan skip]

(47)

3.7.2. Activity diagram memilih start game

User

System

Memilih Start Game Menampilkan Start Game

Memilih jenis game

Menampilkan Main Menu [back]

Memulai game [selain Boss Rush]

Menampilkan Boss Rush [Boss Rush]

Mengatur tingkat kesulitan dan memilih level

Memulai game melawan boss [start]

[back]

(48)

3.7.3. Activity diagram memainkan game

Gambar 3.29 Memainkan game

User

System

Memainkan game

Menampilkan Game Screen Mencapai akhir level

Memunculkan boss [Selain survival]

Mengalahkan boss

Menampilkan Victory Screen [Survival]

[Terkena serangan]

[ya]

[tidak] Mengeset semua nilai

Menampilkan game over Mengendalikan

pesawat

Menampilkan The end

Menampilkan high score Cek apakah pemain

terkena serangan [Tidak kena serangan] Memilih Ok Memilih back Memilih Ok

Menampilkan start menu Cek apakah permainan

(49)

3.7.4. Activity diagram melawan boss

Gambar 3.30 Melawan Boss

User

System

Memilih start Menampilkan game screen

Memunculkan boss

Menampilkan victory screen

[Masih ada nyawa]

[Nyawa habis]

Munculkan pesawat pemain

Menampilkan game over

Menampilkan menu boss rush [Mengalahkan boss]

[Diserang]

(50)

3.7.5. Activity diagram diserang

User

System

Mengendalikan pesawat Mengecek pesawat terkena serangan

Meledakkan pesawat pemain

Mengurangi nyawa pemain

Menampilkan continue menu

Memunculkan pesawat pemain

[Terkena serangan]

[Nyawa pemain habis]

[Nyawa pemain masih tersisa]

Menampilkan start menu

Memunculkan pesawat pemain dengan nyawa 2 [Tidak kena

serangan]

[yes]

[no]

(51)

3.7.6. Activity diagram menyerang

User

System

Menembakkan main weapon yang dipilih

Memeriksa jumlah special weapon

Menembakkan special weapon yang dipilih [Special masih ada] [Special habis]

Mengurangi jumlah special

Play “empty.ogg” [Menekan I]

[Menekan U]

(52)

3.7.7. Activity diagram mengendalikan pesawat

Gambar 3.33 Mengendalikan pesawat

User

System

Menggerakkan pesawat pemain ke atas Menggerakkan pesawat pemain ke bawah

Menggerakkan pesawat pemain ke kiri Menggerakkan pesawat pemain ke kanan [Menekan W]

[Menekan S] [Menekan A]

(53)

3.7.8. Activity diagram mengaktifkan defense system

User

System

Menekan key 'O' Memeriksa cooldown defense

[Sedang cooldown]

[Tidak ada cooldown]

Menambah kecepatan pesawat Selama 0.2 detik

[Efek after burn] [Efek shield]

Menghilangkan collider pesawat Selama 0.5 detik

Set cooldown defense jadi 5 detik

Play “empty.ogg”

(54)

3.7.9. Activity diagram membuka pause menu

User

System

Menekan key 'Esc' Menghentikan pergerakan permainan

Menampilkan Pause Menu

Gambar 3.35 membuka pause menu

3.7.10.Activity diagram resume game

User

System

Memilih Resume Menutup Pause Menu

Menampilkan Game Screen

(55)

3.7.11.Activity diagram restart game

User

System

Memilih Restart Menampilkan konfirmasi

Menutup Pause Menu

Menampilkan Pause Menu

Menampilkan Game Screen dari awal level [Yes]

[No]

(56)

3.7.12.Activity diagram keluar dari game

User

System

Memilih Exit Game Menampilkan konfirmasi

Menutup Pause Menu

Menampilkan Start Menu

Menampilkan Pause Menu [Yes]

[No]

(57)

3.7.13.Activity diagram memilih option

User

System

Memilih option Menampilkan option

Menampilkan main menu [Apply atau Ok]

Mengubah sistem Sesuai dengan pilihan

user Menyimpan perubahan [Cancel] [Ok] [Apply] Menampilkan about us [About us] Memilih back

(58)

3.7.14.Activity diagram mengatur suara

User

System

Mengubah yes pada sound Menjadi aktif

Mengubah no pada music Menjadi aktif [Memilih yes pada sound]

[Memilih yes pada music]

[Memilih no pada sound]

[Memilih no pada music]

Mengubah yes pada music Menjadi aktif

Mengubah no pada sound Menjadi aktif

(59)

3.7.15.Activity diagram memilih key config

User

System

Memilih Key Config Menampilkan Key Config

Memilih key yang ingin diganti

Menampilkan prompt

Menutup prompt

Mengganti key yang baru

Menampilkan Option

Mengembalikan nilai key menjadi default Menutup prompt

[Menekan key yang diinginkan]

Menekan key 'Esc'

[Memilih Reset]

[Memilih Ok]

(60)

3.7.16.Activity diagram menghancurkan musuh

User

System

Menyerang Mengurangi darah musuh

Menghancurkan musuh

Menambah score ke pemain [Darah musuh habis]

Menghapus peluru

[Menjatuhkan power up]

[Tidak menjatuhkan power up] Menambah nilai achievement [Mengenai musuh]

[Tidak mengenai musuh] [Darah musuh belum habis]

Menampilkan animasi power up jatuh

(61)

3.7.17.Activity diagram mengambil power up

User

System

Menggerakkan pesawat Pemain mengambilMemeriksa apakah Power up

[Fire up]

Menambah fire power

Menambah score Menambah special Menambah nyawa [Power belum penuh] [Power sudah penuh] [Bonus score] [Special up] [Life up]

(62)

3.7.18.Activity diagram memilih tutorial

User

System

Memilih tutorial Menampilkan tutorial

Memilih back Menampilkan option

Gambar 3.44 Memilih tutorial

3.7.19.Activity diagram memilih profile

User

System

Memilih profile Menampilkan profile

Memilih back Menampilkan main menu

(63)

3.7.20.Activity diagram memilih profile player 1

User

System

Memilih player 1 memilih profile yang ingin dipilihMenampilkan highlight untuk

Mengubah posisi icon player 1 ke nama profile yang dipilih

Menghilangkan highlight [Memilih

profile]

[Menekan esc]

(64)

3.7.21.Activity diagram memilih profile player 2

User

System

Memilih player 2 memilih profile yang ingin dipilihMenampilkan highlight untuk

Mengubah posisi icon player 2 ke nama profile yang dipilih

Menghilangkan highlight [Memilih

profile]

[Menekan esc]

(65)

3.7.22.Activity diagram memilih customize

Gambar 3.48 Memilih customize

User

System

[Memilih profile]

Menampilkan highlight Memilih Customize

Menampilkan customize

Memilih next atau prev

Mengupdate nama pada menu Mengupdate gambar pesawat [Melanjutkan kustomisasi] [Memilih ok] Menyimpan perubahan Menampilkan Profile [Menekan escape] Hilangkan highlight

(66)

3.7.23.Activity diagram mengubah nama profile

Gambar 3.49 mengubah nama profile

User

System

Menampilkan highlight [Memilih Ok] Memilih rename Menampilkan pop up untuk mengubah nama profile Menulis nama profile

Melakukan validasi

[Nama tidak valid]

[Valid]

Menyimpan perubahan

Menampilkan menu Profile Menutup pop up

[Memilih Cancel] Memilih profile

(67)

3.7.24.Activity diagram menghapus profile

Gambar 3.50 menghapus profile

User

System

Menampilkan highlight [Memilih Yes] Memilih delete Menampilkan pop up untuk konfirmasi Menghapus profile

Menampilkan menu Profile [Memilih No]

Menutup pop up Memilih profile

(68)

3.7.25. Activity diagram membuat profile

Gambar 3.51 membuat profile

User

System

[Nama valid] Memilih create Menampilkan pop up untuk memasukkan nama profile Melakukan validasi Menampilkan Profile Memasukkan nama

[Nama tidak valid]

Menambah nama profile baru [Memilih ok] [Memilih cancel] Menampilkan pesan error Mengecek batas pembuatan profile

[Mencapai batas 8 profile]

Men-disable tombol create

[Belum mencapai batas 8 profile]

(69)

3.7.26.Activity diagram mengimpor profile

Gambar 3.52 mengimpor profile

User

System

[Profile ditemukan]

Memilih import Menampilkan pop up

berisi informasi

Mengimpor file profile

Menampilkan Profile Memilih Ok

[Profile tidak ditemukan]

Menambah nama profile yang baru diimpor Menampilkan pesan error

(70)

3.7.27.Activity diagram mengekspor profile

Gambar 3.53 mengekspor profile

User

System

Menampilkan highlight Memilih export Menampilkan Profile Memilih profile Menampilkan pop up yang berisi direktori Memilih ok

(71)

3.7.28.Activity diagram memilih high score

Gambar 3.54 Memilih high score

User

System

Menampilkan High Score Memilih High score

Menampilkan Main Menu Menampilkan high score

untuk mode lain

Menampilkan high score Untuk mode sebelumnya [Memilih next mode]

[Memilih back]

[Memilih prev mode]

(72)

3.7.29.Activity diagram memilih achievement

User

System

Menampilkan Achievement Memilih achievement

Menampilkan Main Menu Memilih back

Gambar 3.55 Memilih achievement

3.7.30.Activity diagram keluar dari program

Gambar 3.56 Keluar dari program

User

System

[Memilih Yes]

Memilih exit game Menampilkan pop upuntuk konfirmasi

Menutup program

Menutup pop up [Memilih No]

(73)

3.8. Class Diagram

(74)

3.9. Storyboard

3.9.1. Splashscreen

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 1 of 22 Screen ID: SS01

Screen Description: Logo Unity

Link From Screen ID: - Link to Screen ID: SS02

Color Scheme: Background hitam Text Attributes: Putih

Still Images: Logo Unity

(75)

3.9.2. Intro

Tabel 3.39 rancangan user interface intro

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 2 of 22 Screen ID: SS02

Screen Description: Video pembukaan, dapat diskip dengan menekan tombol [ESC]. Menuju ke (SS03).

Link From Screen ID: SS01 Link to Screen ID: SS03

Color Scheme: Background hitam Still Images: dev_logo.png Audio: -

(76)

3.9.3. Start Menu

Tabel 3.40 rancangan user interface start menu

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 3 of 22 Screen ID: SS03

Screen Description: Tulisan “PRESS ANY BUTTON” akan menyala kedap – kedip. Ketika pemain menekan tombol apa saja pada keyboard maka pemain akan masuk menu utama (SS04)

Link From Screen ID: SS02, SS10, SS17 Link to Screen ID: SS04

Color Scheme: Background luar angkasa yang berlaku untuk SS04, SS05, SS06, SS07, SS08, SS09, SS12, SS14, SS15, SS18, SS19

Text Attributes: “Press Any Button” – unknown font Still Images: s_f_logo.png

Audio: menu.ogg, menu_select.ogg

(77)

3.9.4. Main Menu

Tabel 3.41 rancangan user interface main menu

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 4 of 22 Screen ID: SS04

Screen Description:

Halaman menu utama untuk melakukan berbagai pengaturan dan memilih mode game. Memilih “Start Game” akan mengganti tampilan pemilihan tingkat kesulitan serta mengatur jumlah pemain dan jenis game (SS05). Memilih “Profile” akan membawa pemain ke menu pengaturan profile dan customization (SS06). Memilih “Option” akan membawa pemain ke menu option (SS07). Memilih “High Score” akan membawa pemain ke tampilan high score (SS08). Memilih achievement akan membawa pemain ke tampilan achievement (SS09) dan memilih “Exit Game” akan memberikan prompt konfirmasi (SS10).

Link From Screen ID: SS03, SS06, SS07, SS08, SS09

Link to Screen ID: SS05, SS06, SS07, SS08, SS09, SS10

Color Scheme: Button hitam (#2a2a2a) dan abu – abu (#5a5a5a). Teks putih (#ffffff). Scheme ini berlaku storyboard.

Text Attributes: “2013 By TeamGrimoire – Star Fleet – Version Info” – Arial. Menu buttons (Start Game, Profile, Option, High Score, Achievement, Exit Game).

Still Images: s_f_logo_small.png, select.png Audio: menu.ogg, menu_select.ogg

(78)

3.9.5. Start Game

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 5 of 22 Screen ID: SS05

Screen Description: Pemain dapat memilih tingkat kesulitan dan jenis permainan yang akan dimainkan. Memilih tingkat kesulitan atau “Survival” akan membawa pemain ke scene permainan (SS11), memilih “Boss Rush” akan membawa pemain ke pemilihan boss(SS15), dan memilih “Back” akan membawa pemain ke menu utama (SS04)

Link From Screen ID: SS04, SS15 Link to Screen ID: SS04, SS11, SS15 Text Attributes: Menu button (Easy, Medium, Hard, Survival, Boss Rush, Return). Still Images: back.png, select.png

Audio: menu.ogg, menu_select.ogg

(79)

3.9.6. Profile

Tabel 3.43 rancangan user interface profile

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 6 of 22 Screen ID: SS06

Screen Description: Pemain dapat memilih profile yang ingin digunakan dengan menggunakan “Player 1” untuk pemain pertama dan “Player 2” untuk memilih profile pemain kedua. “Customize” digunakan untuk memilih profile yang ingin dikustomisasi pesawatnya dengan membuka menu kustomisasi(SS16).“Import” akan membuka prompt (SS12) dan memberitahu cara mengimpor profile. “Export” akan membuka prompt (SS12) setelah memilih profile yang ingin diexport untuk memberitahu lokasi profile. “Create” digunakan untuk membuat profile baru dan akan muncul prompt untuk meminta nama profile baru (SS14). “Rename” digunakan untuk mengubah nama profile dan akan muncul prompt untuk meminta nama baru (SS14). “Delete” digunakan untuk menghapus profile secara permanen, prompt akan muncul untuk meminta kepastian (SS10).

Link From Screen ID: SS04, SS10, SS12, SS14, SS16

Link to Screen ID: SS04, SS10, SS12, SS14, SS16.

Color Scheme: Nama profile yang dipilih akan berwarna putih (#ffffff) dan yang tidak dipilih berwarna putih (#aaaaaa).

Text Attributes: Menu button (Profile 1, Profile 2, Customize, Import, Export, Rename, Create, Delete, Return). Nama profile – Arial.

Still Images: back.png, select.png, p1.png, p2.png Audio: menu.ogg, menu_select.ogg

(80)

3.9.7. Option

Tabel 3.44 rancangan user interface option

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 7 of 22 Screen ID: SS07

Screen Description: Tombol “On” dan “Off” pada Sound digunakan untuk mengaktifkan atau menonaktifkan efek suara dalam game. Tombol “On” dan “Off” pada Music digunakan untuk mengaktifkan atau menonaktifkan suara music dalam game. “Window” dan “Full” digunakan untuk memilih mode windowed atau fullscreen. “Key Config” digunakan untuk membuka menu pengaturan tombol (SS18).Tombol “About us” akan memperlihatkan layar about us(SS19). Tombol “Tutorial” akan memainkan video yang menunjukkan aturan dan cara bermain (SS13). Tombol “Ok” akan menyimpan konfigurasi dan kembali ke menu (SS04). Tombol “Cancel” akan membatalkan konfigurasi dan kembali ke menu (SS04). Tombol “Apply” akan menyimpan konfigurasi.

Link From Screen ID: SS04, SS11, SS13, SS18

Link to Screen ID: SS04, SS11, SS13, SS19

Color Scheme: Hijau tua (#0c6800) untuk opsi yang tidak dipilih dan hijau muda (#15b100) untuk opsi yang dipilih.

Text Attributes: Menu button (On, Off, On, Off, Key Config, Credit, Tutorial, Ok, Cancel, Apply). Sound, Music dan Mode – Arial.

Still Images: cancel.png, select.png Audio: menu.ogg, menu_select.ogg

(81)

3.9.8. High Score

Tabel 3.45 rancangan user interface high score

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 8 of 22 Screen ID: SS08

Screen Description: Ketika “Next Mode” ditekan, maka game mode akan berubah secara berurutan dari “Easy” ke “Normal” ke “Hard” ke “Survival” dan ke “Boss Rush” dan kembali ke “Easy” lagi. Profile menunjukkan nama profile dan 999999 menunjukkan score yang didapat dan akan diurutkan dari yang tertinggi ke paling rendah pada mode masing – masing. “Back” membawa pemain kembali ke menu utama (SS04).

Link From Screen ID: SS03, SS17 Link to Screen ID: SS02, SS02

Text Attributes: Menu button (Next Mode, Back), profile name, angka dan game mode – arial.

Still Images: back.png

(82)

3.9.9. Achievement

Tabel 3.46 rancangan user interface achievement

Multimedia Storyboard

Project: Star Fleet Date:

Screen: 9 of 22 Screen ID: SS09

Screen Description: .Profile name menunjukkan nama profile pemain yang membuka menu achievement ini. “Back” membawa pemain kembali ke menu utama (SS04).

Link From Screen ID: SS04 Link to Screen ID: SS04

Color Scheme:

Text Attributes: Menu button (Back). Profile name, Achievement dan Nama Achievement – Arial.

Still Images: back.png Audio: menu.ogg

Gambar

Gambar 3.19 Main menu  Start game: Untuk memulai permainan.
Gambar 3.20 Gameplay
Gambar 3.21 Main Menu  Play game:
Gambar 3.23 Gameplay
+7

Referensi

Garis besar

Dokumen terkait

Selanjutnya tidak ada perbedaan rata-rata kadar hemoglobin (p=0,399) antara pasien meninggal dengan pasien hidup pada pasien gagal ginjal kronik, tidak ada

Subjek 2 menambahkan bahwa, meskipun orang tua dari ayah subjek 2 tidak mengakui pernikahan beda etnis ayah dan ibu subjek 2 termasuk keluarga inti subjek 2, keluarga

BMT Mitra Hasanah Genuk dalam menangani kasus seperti ini, cara penanganan yang dilakukan adalah dengan membebaskan sisa angsuran anggota pembiayaan yang meninggal

Akibat muka air laut relatif yang turun, terendapkan perselingan fasies grainstone (Gm) dan fasies packstone (Pm) dengan sisipan fasies batulempung (Cm) yang

Jika konsentr-asi standar vitamin A yang digunakan tidak diketahui, standar tersebut harus ditetapkan derrgan UV spektrofotcmetri, dan kemurniannya Cicek dengan

Dengan adanya Sistem Informasi Kearsipan Statis pada Badan Arsip dan Perpustakaan Provinsi Jawa Tengah, dapat menangani pengelolaan data Arsip. Statis sesuai dengan

Adobe Flash merupakan sebuah program yang didesain khusus oleh Adobe dan program aplikasi standart authoring tool professional yang digunakan untuk membuat animasi

Grafik perubahan nilai “b” kentang dengan coating Aloe vera Berdasarkan ketiga gambar di atas, dapat disimpulkan bahwa waktu perendaman kentang pada gel Aloe vera