INDONESIA
Page 1 of 2 Formulir Aplikasi TIN: Pemilik Non-Residen Bisnis Timor-Leste–Paket F
Pelayanan Registrasi dan Verifikasi Pengusaha/Direktorat Nasional Pendapatan Domestik – Pemerintah Timor-Leste
Paket F
Formulir Aplikasi TIN
–
Non-Residen
Pemilik Bisnis Timor-Leste
(Catatan: Individu adalah non-residen jika mereka bukan warga negara Timor-Leste. Perusahaan adalah non-residen jika mereka tidak berinkorporasi di Timor-Leste. Hanya perusahan yang tidak beroperasi di Timor-Leste yang harus mengunakan formulir ini.)
Bagian 1
–
Informasi Umum
1. Apakah anda sudah memiliki TIN Timor-Leste 2. Sedang diminta TIN untuk:
Ya Masukkan TIN anda yang berlaku:
3. Informasi tentang Pemilik yang Non-Residen Individu (pribadi)
3a. Nama Keluarga 3b. Nama Pertama 3c. Negara yang anda dapatkan
paspor
4. Informasi tentang Pemilik yang Non-Residen Perusahaan
4a. Nama Bisnis 4b. Negara Kantor Pusat 4c. Tin di Negara Kantor Pusat
5. Informasi Kontak (untuk keduanya, individu dan perusahaan yang menjadi pemilik)
5a. Email 5b. Nomor Telpon 5c. Nomor Telpon yang lain 5d. Nomor Fax
5e. No. Jalan 5f. Nama Jalan/Kotak Pos 5g. No. Pintu/Apartmen 5h. Kota/Desa
5i. Sub-Distrik 5j. Distrik 5k. Kode Pos 5l. Negara
6. Untuk korespondensi dinas, apakah anda mau menggunakan Email yang anda sediakan atau Alamat Pos di Pertanyaan 8?
Email Alamat Fisik
7. Bahasa Korespondensi yang dipilih (cek satu kotak saja)
Tetun Portugis
Inggris Indonesia
Bagian 3 - Dokumen Pendukung
8. Apakah anda telah menyertakan semua dokumen pendukung? Cek semua kotak yang sesuai.
Jenis Dokumen Nomor
(tunjukkan nomor yang muncul pada dokumen)
Untuk Pemilik Individu Non-Residen:
Kopi Paspor
Untuk Pemilik Perusahaan Non-Residen:
Lampirkan Kopi Paspor Wakil Perusahaan;
DAN
Page 2 of 2 Formulir Aplikasi TIN: Pemilik Non-Residen Bisnis Timor-Leste–Paket F
Pelayanan Registrasi dan Verifikasi Pengusaha/Direktorat Nasional Pendapatan Domestik – Pemerintah Timor-Leste
Bagian 4 - Sertifikasi Wajib Pajak
Saya, _____________________________________________________________________________ (nama pemohon individu atau pemohon wakil perusahaan) menyatakan bahwa semua informasi yang saya berikan adalah benar dan akurat. Saya sadar bahwa memberikan informasi palsu dihukum sesuai dengan hukum yang ada.
Tanda tangan pemohon individu atau pemohon wakil resmi perusahaan: Tanggal:
Silahkan hubungi Direktorat Nasional Pendapatan Domestik jika anda memiliki pertanyaan tentang formulir aplikasi ini, masalah pajak atau kewajiban pajak.
Anda bertanggung jawab untuk mengetahui hukum pajak Timor-Leste seperti berlaku pada anda. Hukum pajak dan penjelasan tersedia di website Kementerian Keuangan: www.mof.gov.tl, tab Taxatio . Jika a da e erluka ba tua lebih la jut, hubu gi
kantor terdekat Direktorat Nasional Pendapatan Domestik, yang sesuai.
HANYA UNTUK PENGGUNAAN DINAS
Disetujui TIN Terdaftar:
Ditolak Alasan:
_______________________
____________________________________________________________________
Pusat Pajak Ditugaskan ke (cek hanya satu):
Dili Baucau Maliana