• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pelabuhan Penyeberangan Ajibata (Tahun 1972-1992)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pelabuhan Penyeberangan Ajibata (Tahun 1972-1992)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Skripsi ini berjudul Pelabuhan Penyeberangan Ajibata (Tahun

1972-1992). Penelitian ini membahas tentang latar belakang dibangunnya pelabuhan

penyeberangan Ajibata, perkembangan, dan pengaruhnya terhadap masyarakat sekitar Kecamatan Ajibata tahun 1972-1992. Pelabuhan Ajibata memiliki peranan penting dalam kehidupan masyarakat baik itu dalam bidang perekonomian, pendidikan, sosial, serta perkembangan pembangunan di Kecamatan Ajibata.

Kegiatan ekonomi yang berlangsung di sekitar pelabuhan Ajibata sejak tahun 1972 hingga tahun 1992 memberikan lapangan pekerjaan bagi masyarakat Kecamatan Ajibata, khususnya masyarakat Desa Pardamean, Desa Parsaoran, Desa Motung, Desa Lumban Sirait, dan Desa Lumban Gurning. Ada yang berfungsi sebagai awak kapal, pedagang, buruh pelabuhan, dan juga pemberi jasa lainnya seperti calo. Melalui hasil penelitian ini kita dapat melihat perkembangan masyarakat disekitar pelabuhan, khususnya masyarakat Kecamatan Ajibata. Pembangunan pelabuhan ini juga membawa dampak terhadap masyarakat.

Dalam penelitian ini, penulis menggunakan metode sejarah yang terdiri dari 4 tahap yaitu, heuristik (pengumpulan data), kritik (proses evaluasi setiap data yang ada), interpretasi (melakukan penafsiran data melalui data yang ada), dan historiografi (proses penulisan sejarah).

Referensi

Dokumen terkait

A 3D column chart shows the changes in a data series over time or compares multiple items.. 3-D COLUMN

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan didapatkan bahwa ketiga metode memberikan hasil tipe pasang surut pada stasiun Malahayati yaitu tipe pasang surut harian

This is inferred based on the response of RMS amplitude values are high, instantaneous frequency value of 0.4-0.7 and a low of 0-15 Hz, and the response of log data that

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan kecemasan pada ibu hamil risiko tinggi baik pada kelompok intervensi dan kelompok kontrol sebelum diberikan

[r]

 Suatu benda mempunyai energi kinetik tidak hanya karena gerakan tetapi juga pada posisi dan konfigurasi bentuk benda yang dikenal dengan energi potensial..  Energi

“ Analisis Kepribadian Tokoh Utama dalam Novel Nayla karya Djenar Maesa Ayu Tinjauan Berdasarkan Psikologi Analitik C.G. Fakultas Sastra Universitas

Untuk mengetahui dosis terbaik dari media tanam tanah dengan bahan. organik sabut kelapa terhadap pertumbuhan