• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Kinerja Model Rancangan Sistem Home_Automation Berbasis Internet Protocol Terhadap Penggunaan Http Persistent dan Non-Persistent

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Kinerja Model Rancangan Sistem Home_Automation Berbasis Internet Protocol Terhadap Penggunaan Http Persistent dan Non-Persistent"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Masalah optimalisasi penggunaan listrik dan keaman rumah telah menjadi masalah yang ada pada setiap rumah. Oleh karena itu Tugas Akhir ini bertujuan untuk merancang sebuah Home Automation System berbasis Internet Protocol (IP) dengan menggunakan Wemos D1 yang terintegrasi dengan aplikasi web. Sistem yang dirancang tidak hanya memungkinkan pengguna dapat mengendalikan perangkat rumah dalam jangkauan Wi-Fi saja, tapi juga dari mana saja menggunakan komputer pribadi atau smartphoneyang memiliki akses internet. Pengguna menggunakan sebuah aplikasi web untuk berinteraksi dengan Home

Automation System. Aplikasi web yang dirancang memiliki kode akses yang

memungkinkan beberapa pengguna dapat melakukan pengendalian satu rumah yang sama. Dengan jenis Home Automation System yang diimplementasikan pada Tugas Akhir ini pengguna juga dapat melakukan monitoring pembacaan sensor secara real time. Kinerja dari Home Automation System yang dirancang didapat dengan mengukur waktu respon sistem ini untuk penggunaan HTTP persistent dan HTTP non-persistent. Untuk HTTP persistent waktu respon yang diperoleh sebesar 213 milidetik dan untuk HTTP non-persistent sebesar 394 milidetik. Selain itu jarak ideal antara controller dengan access point agar waktu respon lebih kecil dari 500 milidetik adalah pada jarak dibawah 55 meter. Proyek pada Tugas Akhir ini diharapkan dapat menjadi solusi Home Automation System yang lebih mudah dan aman.

Kata kunci: Home Automation, Internet of thing, Arduino, Wemos D1, Hypertext

Transfer Protocol, HTTP persistent, HTTP non-persistent

Referensi

Dokumen terkait

Dengan ini saya menyatakan bahwa laporan kerja praktek dengan judul ”Pemrograman PLC dan HMI serta Penggunaan Cimplicity pada Rancangan Home Automation di PT..

PERANCANGAN SISTEM KOMUNIKASI VOIP (Voice Over Internet Protocol) BERBASIS SIP DENGAN MENGGUNAKAN METODE PPDIOO PADA PT.. APLIKANUSA

Analisa Quality Of Service Layanan Video Call Berbasis Internet Protocol Multi Media Subsystem Pada Jaringan Ip Versi 6 (Bongga Arifwidodo) Variasi beban trafik yang

Prototype Smart Home dengan Modul NodeMCU ESP8266 berbasis Internet of Things (IoT) dapat dirancang dengan berbagai komponen hardware dan dukungan software sehingga

Pada Tugas akhir ini, yang akan di lakukan yaitu merancang sebuah prototype dari Smart Home dengan sistem client-server berbasis arduino uno dengan user interface android

ix DAFTAR ISI TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM SMART HOME DENGAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ESP32 DENGAN KONSEP INTERNET OF THINGS IoT BERBASIS SMARTPHONE.... i

METODE PENELITIAN Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem e-learning berbasis Internet of Things IoT dengan pendekatan project based learning dan menguji efektivitasnya dalam