• Tidak ada hasil yang ditemukan

Modifikasi Baris Dari Matriks Sparse Faktorisasi Cholesky

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Modifikasi Baris Dari Matriks Sparse Faktorisasi Cholesky"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

PERNYATAAN

MODIFIKASI BARIS DARI MATRIKS SPARSE FAKTORISASI CHOLESKY

T E S I S

Saya mengakui bahwa tesis ini adalah hasil karya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing dituliskan sumbernya

Medan, Juni 2013 Penulis,

(3)

ABSTRAK

Mengingat matriks jarang, matriks simetris definit positifCdan faktorisasi Choles-ky jarangLDLT sangat erat hubungannya, maka penyelesaian masalah faktorisasi Cholesky dapat dikembangkan dengan suatu teknik updating setelah memodifikasi baris dan kolom pada matriks simetris C. Dalam tesis ini, Peneliti menganalisis teknik modifikasi faktorisasi Cholesky pada C berhubungan dengan rank-2 yang dapat dikomputasi secara efisien menggunakan teknik rank-1 yang berkembang sebelumnya. Menghitung bagaimana solusi dari suatu persaman linier Lx = b setelah merubah baris dan kolom pada C atau setelah merubahrank-r pada C.

(4)

ABSTRACT

Given the sparse matrix, symmetric positive definite matrixCand sparse Cholesky

factorization LDLT are closely related, then the Cholesky factorization problem solving can be developed with a technique of updating after modifying rows and columns on a symmetric matrix C. In this thesis, researchers analyzed the

Cho-lesky factorization technique modification on C associated with rank–2 which can

be efficiently computed usingrank–1 technique developed previously. Calculate how a solution of a linear equation Lx = b after changing rows and columns on C or

after a rank–r change in C.

(5)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Allah SWT yang selalu memberikan rahmat dan hidayat yang luar biasa sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis dengan judul: MODI-FIKASI BARIS DARI MATRIKS SPARSE FAKTORISASI CHOLES-KY. Penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc(CTM), Sp.A(K) selaku Rektor Universitas Sumatera Utara.

Bapak Dr. Sutarman, M.Sc, Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Penge-tahuan Alam Universitas Sumatera Utara sekaligus penguji I, yang telah membe-rikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti Program Magister Matematika di FMIPA Universitas Sumatera Utara.

Bapak Prof. Dr. Herman Mawengkang, Ketua Program Studi Magister Matematika FMIPA Universitas Sumatera Utara.

Bapak Prof. Dr. Saib Suwilo, M.Sc, selaku Sekretaris Program Studi Magister Matematika FMIPA Universitas Sumatera Utara, yang juga sebagai pembimbing utama, dan banyak memberikan bimbingan dan arahan dalam menyelesaikan tesis ini.

Bapak Prof. Dr. Opim Salim S, M.Sc, Pembimbing-II yang telah banyak memberikan bimbingan dan arahan dalam menyelesaikan tesis ini.

(6)

Ucapan terimakasih juga penulis sampaikan kepada :

Ibunda dan ayahanda tercinta, Mary Untung Pohan, BA dan Alm. An-war Siregar,BA serta keluarga tercinta,suami : Ali Ahmad Ependi Nasu-tion, Adik : Mira Kurniati Siregar, Yudith Indra Malaon Siregar serta Wiyana Levi Santi Siregaryang telah memberikan kasih sayang dan dukungan baik moril maupun materiil selama penulis dalam pendidikan dan penyelesaian tesis ini.

Rekan-rekan mahasiswa Program Studi Magister Matematika FMIPA Universitas Sumatera Utara khususnya angkatan reguler tahun 2011 Ganjil, dan semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu pada tesis ini. Semoga Allah SWT membalas segala kebaikan dan bantuan yang telah diberikan.

Medan, Juni 2013 Penulis,

Referensi

Dokumen terkait

Relasi ini digunakan apabila terdapat dua atau lebih aktor melakukan hal yang sama (use case yang sama). Use case tersebut kemudian dipisahkan dan dihubungkan dengan

P SURABAYA 03-05-1977 III/b DOKTER SPESIALIS JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH RSUD Dr.. DEDI SUSILA, Sp.An.KMN L SURABAYA 20-03-1977 III/b ANESTESIOLOGI DAN

Krisis yang berkepanjangan ini adalah krisis merosotnya nilai tukar rupiah yang sangat tajam, akibat dari serbuan yang mendadak dan secara bertubi-tubi terhadap dollar AS

Ilmu kepemimpinan belum banyak dikaji secara spesifik terutama yang berkaitan dengan bagaimana usaha seorang leader dapat mengangkat dan membangun “self leader”

DIII Teknik Mesin II/c 2 Balai Besar Latihan Kerja Industri di Medan. II/c 2 Balai Latihan Kerja Industri

Dari hasil penelitian yang telah dilakukan disimpulkan bahwa aplikasi Sistem Informasi Analisis Pengelolaan Data Perpustakaan yang bertujuan dalam memudahkan dalam

Puji Syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan Pengalaman Kerja Praktek

Teknik pengambilan data dalam penelitian ini adalah dokumentasi dengan analisis data yang bersifat deskriptif (descriptive analisys). Hasil penelitian ini menunjukan: 1)