• Tidak ada hasil yang ditemukan

UPAYA KEPOLISIAN DALAM PENANGGULANGAN TINDAK PIDANA PERJUDIAN TOGEL ONLINE (STUDI KASUS DI POLRES JOMBANG) SKRIPSI. Untuk Memenuhi sebagai Persyaratan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "UPAYA KEPOLISIAN DALAM PENANGGULANGAN TINDAK PIDANA PERJUDIAN TOGEL ONLINE (STUDI KASUS DI POLRES JOMBANG) SKRIPSI. Untuk Memenuhi sebagai Persyaratan"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

UPAYA KEPOLISIAN DALAM PENANGGULANGAN TINDAK PIDANA PERJUDIAN TOGEL ONLINE (STUDI KASUS DI POLRES JOMBANG)

SKRIPSI

Untuk Memenuhi sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

Program Studi Ilmu Hukum

Disusun Oleh:

ARDHIA VIESTHA EFENDI

NIM: 201810110311266

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2022

(2)

ii

(3)

iii

(4)

iv

(5)

v ABSTRAKSI

Nama : Ardhia Viestha Efendi

NIM : 201810110311266

Judul : Upaya Kepolisian dalam Penanggulangan Tindak Pidana Perjudian Togel Online (Studi Kasus di Polres Jombang) Pembimbing : Bayu DwiWiddy Jatmiko, S.H., M.Hum

Ratri Novita Erdianti, S.H., MH

Tulisan hukum ini membahas mengenai upaya kepolisian dalam penanggulangan tindak pidana perjudian togel online yang tidak dapat terlepas dari kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi yang juga ikut mempengaruhi. Dengan menggunakan metode penelitian yuridis sosiologis yang didasarkan penelitian lapangan dan wawancara serta peraturan keadaan hukum. Peraturan yang mengatur mengenai perjudian yakni Pasal 303 dan Pasal 303 bis Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) serta untuk perjudian online diatur dalam Pasal 27 ayat (2) Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) sebagaimana yang telah diubah oleh Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2016 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik. Serta, Ancaman terhadap pelanggaran ini diatur dalam Pasal 45 ayat (2) Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2016 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik. Pada permainan judi togel terdapat pemanfaatan suatu teknologi yang diterapkan oleh “karyawan” bandar, dengan cara menjalankan judi togel dengan menggunakan teknologi internet. Perjudian togel tidak dijual langsung pada masyarakat, tetapi melalui bandar judi wilayah yang terhubung dengan bandar judi utama lewat internet. Perjudian yang terus dilakukan oleh sekelompok masyarakat apabila tidak dapat. dicegah, maka akan mengganggu ketertiban umum dan khususnya dalam bidang hukum. Dalam upaya menegakkan supremasi hukum maka diperlukan adanya peran dari aparat penegak hukum yang salah satunya adalah polisi.

Kata Kunci : Upaya Kepolisian, Tindak Pidana, Perjudian Togel Online

(6)

vi ABSTRACTION

Name : Ardhia Viestha Efendi NIM : 201810110311266

Title : Police Efforts in Combating Crime Online Togel Gambling (Case Study at the Jombang Police)

Adviser : Bayu DwiWiddy Jatmiko, S.H., M.Hum Ratri Novita Erdianti, S.H., MH

This legal paper discusses the police's efforts in overcoming the crime of online lottery gambling which cannot be separated from advances in science and technology which also influence. By using a sociological juridical research method based on field research and interviews as well as legal regulations. The regulations governing gambling, namely Article 303 and Article 303 bis of the Criminal Code (KUHP) as well as for online gambling are regulated in Article 27 paragraph (2) of Law Number 11 of 2008 concerning Information and Electronic Transactions (UU ITE) as which has been amended by Law Number 19 of 2016 concerning Amendments to Law Number 11 of 2008 concerning Information and Electronic Transactions. Also, the threat of this violation is regulated in Article 45 paragraph (2) of Law Number 19 of 2016 concerning Amendments to Law Number 11 of 2008 concerning Information and Electronic Transactions. In the lottery gambling game there is the use of a technology that is applied by the "employees" of the city, by running lottery gambling using internet technology. Lottery gambling is not sold directly to the public, but through regional bookies that are connected to the main bookies via the internet. Gambling that continues to be carried out by a group of people if they cannot. prevented, it will disrupt public order and especially in the field of law. In an effort to enforce the rule of law, it is necessary to have the role of law enforcement officers, one of which is the police.

Keywords: Police Efforts, Crime, Online Togel Gambling

(7)

vii KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT, dan sesungguhnya hanya dari karena dan kuasa semata, segala apa yang diupayakan dapat terlaksana dengan atas izinNya. Dan tak lupa Solawat serta salam tetap tercurahkan bagi junjungan umat Nabi Muhammad SAW, serta keluarga dan para pengikutnya yang menghantarkan pada ajaran selamat yang insya Allah di ridho'I oleh Allah SWT.

Dengan penuh ucap syukur, Skripsi yang berjudul “Upaya Kepolisian dalam Penanggulangan Tindak Pidana Perjudian Togel Online (Studi Kasus di Polres Jombang)” telah terselesaikan dengan baik dan dengan penuh harapan, semoga Skripsi ini dapat memberikan manfaat pada pihak-pihak yang berkepentingan dan untuk memenuhi salah syarat bagi penulis guna mencapai gelar Sarjana Hukum.

Dalam kesempatan ini, penulis lanyaknya mengucapkan terima kasih dan rasa hormat yang tulus untuk di sampaikan kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan dorongan hingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi ini tanpa hambatan yang berarti.

Selayaknya Ucapan terima kasih ini ditujukan kepada:

1. Bapak Drs. H. Fauzan, M.Pd., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang

2. Bapak Dr. Tongat, S.H., M.Hum., Selaku Dekan Fakultas Hukum 3. Ibu Cholidah, S.H., MH., Selaku Kaprodi Fakultas Hukum

(8)

viii 4. Bapak Kukuh Dwi Kurniawan, S.H., S.Sy., MH, Selaku Dosen Wali

5. Bapak Bayu DwiWiddy Jatmiko, S.H., M.Hum., Selaku Dosen Pembimbing I yang memberikan motivasi dan membimbing yang tidak pernah bosan 6. Ibu Ratri Novita Erdianti, S.H., MH., selaku Dosen Pembimbing II yang

dengan ikhlas memberikan motivasi dan membimbing penelitian ini dengan tekun dan terus menerus

7. Bapak Iptu Mustoib dan Bapak Bripka Yana Sugiatna memberikan izin kepada penulis untuk penelitian dan telah bersedia meluangkan waktunya untuk membantu penulis melakukan penelitian di Polres Jombang

8. Papah Ahmad Aly Efendi dan Mamah Yuliana Maya Dewi serta Kakakku Delly Aprilila Efendi yang telah memberikan dorongan baik moril maupun materil kepada penulis sehingga mendapatkan kemudahan dalam menyelesaikan Skripsi ini.

9. Sahabat dan rekan-rekan semua yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah memberikan masukan, baik langsung maupun tidak langsung sehingga Skripsi ini dapat terselesaikan.

Akhirnya, dengan segala keterbatasan dan kekurangannya, saya persembahkan Skripsi ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Kritik konstruktif dan saran dari semua pihak sangat saya harapkan untuk kesempurnaan karya-karya saya selanjutnya. Terima Kasih.

Billahittaufiq Wal Hidayah.

Penulis,

Ardhia Viestha Efendi

(9)

ix DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

SURAT PERNYATAAN ... iii

ABSTRAKSI ... v

ABSTRACT ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR BAGAN ... xi

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiii

SCAN SERTIFIKAT PLAGIASI... xvii

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 8

C. Tujuan Penelitian ... 8

D. Manfaat Penelitian ... 9

E. Kegunaan Penelitian ... 10

F. Metode Penelitian ... 11

G. Sistematika Penulisan ... 14

(10)

x BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Tinjauan Umum Tentang Sosiologis ... 16

B. Tinjauan Umum Tentang Tindak Pidana ... 21

C. Tinjauan Umum Tentang Tindak Pidana Perjudian ... 25

D. Tinjauan Umum Tentang Penegakan Hukum ... 30

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ... 36

B. Upaya Penanggulangan Tindak Pidana Perjudian Togel Online oleh Polres Jombang ... 39

C. Hambatan Penanggulangan Tindak Pidana Perjudian Togel Online oleh Polres Jombang ... 53

D. Solusi untuk Mengatasi Hambatan Penanggulangan Tindak Pidana Perjudian Togel Online oleh Polres Jombang ... 61

BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan ... 67

B. Saran... 68

DAFTAR PUSTAKA ... 70

LAMPIRAN ... 72

(11)

xi DAFTAR BAGAN

Bagan 1 : Struktur Organisasi Polres Jombang ... 38 Bagan 2 : Struktur Organisasi Reserse Kriminal Polres Jombang ... 39

(12)

xii DAFTAR TABEL

Tabel 1 : Kasus Tindak Pidana Perjudian Togel Online di Wilayah di Polres Jombang ... 40

(13)

xiii DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Surat Tugas TA ... 72

Lampiran 2 : Surat Izin Observasi ... 73

Lampiran 3 : Surat Keterangan Bukti Penelitian Instansi ... 74

Lampiran 4 : Kartu Kendali... 77

Lampiran 5 : Foto ... 78

(14)

xiv DAFTAR PUSTAKA

BUKU:

Abdulsyani. 1987. Sosiologi Kriminalitas. Bandung. CV. Remadja Karya

Abdul Wahib. 2009. Kejahatan Mayantara (Cybercrime). Refika Aditama:

Bandung

Barda Nawawi Arief, 1996, Bunga Rampai Kebijakan Hukum Pidana, Citra Aditya Bakti, Bandung

Barda Nawawi Arief. 2002. Bunga Rampai Kebjiakan Hukum Pidana. Bandung.

PT Citra Aditya Bakti

Barda Nawawi. 2010. Jurnal: Antisipasi Penanggulangan Cybercrime. Seminar Nasional Cybercrime: Jakarta

Bambang Poernomo. 1982. Asas-Asas Hukum Pidana. Jakarta. Ghalia Indonesia C.S.T Kansil. 1989. Pengantar Ilmu Hukum Dan Tata Hukum Indonesia. Jakarta.

Balai Pustaka

Dirjosisworo. 1984. Ruang Lingkup Kriminalogi. Rajawali. Jakarta I.S. Susanto, 1995, Kriminologi, Fakultas Hukum Undip, Semarang

Koeswadji, 1995, Perkembangan Macam-macam Pidana Dalam Rangka Pembangunan Hukum Pidana, Cetakan I, Bandung: Citra Aditya Bhakti Mahrus Ali. 2012. Dasar-Dasar Hukum Pidana. Jakarta. Sinar Grafika

Momo Kelana, 1994, Hukum Kepolisian, PTIK/Gramedia, Jakarta

M. Sudradjat Bassar, 1986, Tindak-Tindak Pidana Tertentu, Bandung, Remadja Karya

Muladi dan Barda Nawawi Arief, 1992, Teori-Teori dan Kebijakan Pidana, (Bandung: Alumni)

Muladi dan Barda Nawawi, 1992, Teori dan Kebijakan Pidana, Bandung: Alumni P.A.F. Lamintang. 1990. Dasar-Dasar Hukum Pidana Indonesia. Bandung. Sinar

Baru

Roeslan Saleh, 1971, Mencari azas-azas umum yang sesuai untuk hukum pidana nasional, Kumpulan bahan upgrading hukum pidana, jilid 2

Romli Atmasasmita. 1992. Teori Dan Kapita Selekta Kriminologi. Bandung. PT Erasco

(15)

xv Roni Wiyanto. 2012. Asas-Asas Hukum Pidana Indonesia. Bandung. CV. Mandar

Maju

Satjipto Rahardjo, 2010, Sosiologi Hukum Perkembangan Metode dan Pilihan Masalah, Genta Publishing, Yogyakarta

Sianturi. S.R. 1982. Asas-Asas Hukum Pidana di Indonesia Dan Penerapannya.

Jakarta. Alumni

Siti Waridah Q dan J. Sukardi. 1999. Sosiologi. Jakarta. Bumi Aksara Sudarto, SH, Prof. 1977, Hukum dan Hukum Pidana, Alumni, Bandung Sudarto. 1981. Kapita Selekta Hukum Pidana. Alumni: Bandung

Tongat. 2012. Dasar-Dasar Hukum Pidana Indonesia. Malang. Umm Press Topo Santoso. 2001. Kriminologi. Jakarta. Raja Grafindo Persada

JURNAL:

Fairuz Rhamdhatul Muthia dan Ridwan Arifin, Kajian Hukum Pidana Pada Kasus Kejahatan Mayantara (Cybercrime) Dalam Perkara Pencemaran Nama Baik di Indonesia, RESAM:Jurnal Hukum Volume 5, Nomor 1, April 2019, Hal.28. Diakses pada tanggal 12 Mei 2022

Jurnalonline.um.ac.id. Tinjauan Kriminologis Togel Online. Vol. 1 No. 1 (2012).

Diakses pada tanggal 10 Februari 2022

Jurnal.usu.ac.id. Togel dalam Perspektif Kriminologi Vol. 04 (2015). Diakses pada tanggal 12 Desember 2021

WEBSITE:

KBBI, Pengertian Penanggulangan, http://kbbi.web.id, Diakses pada tanggal 14 Desember 2021

M Zaen Syahrullah, Faktor-Faktor Yang Membuat Seseorang Melakukan Perjudian, http://zenuciha.blogspot.com, Diakses pada tanggal 8 Oktober 2021

Polres Jombang. Tribrata News Polres Jombang. https://tribratanewsjombang.com.

Diakses pada 4 Januari 2022

POLRI. Seputar daerah hukum kepolisian Negara Republik Indonesia.

www.polri.go.id. Diakses pada 3 Januari 2022

(16)

xvi Redaksi, Hendak Pasang Nomor Togel Online, Dua Warga Jombang Keburu

Diringkus, https://bacasaja.id/, Diakses pada taanggal 25 Oktober 2021 PERUNDANG-UNDANGAN:

Kitab Undang-Undang Hukum Pidana

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 Tentang Informasi Dan Transaksi Elektronik

Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2016 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 Tentang Informasi dan Transaksi Elektronik

Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia

(17)

xvii

Referensi

Dokumen terkait

Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis jalur ( path analysis ) dan Sobel test. Hasil yang diperoleh pada penelitian ini: 1) keadilan distributif,

Faktor-faktor penggerak yang diduga berkontribusi memicu terjadinya gelombang besar tersebut adalah terjadinya badai tropis dengan kecepatan angin > 35 m/s di

Berdasarkan uraian di atas rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: “Apakah ada Pengaruh Media Audio Visual terhadap Prestasi Belajar Murid pada Mata Pelajaran

Dasar penyusunan instrument tes kemampuan pemecahan masalah adalah analisis materi, analisis tugas dan perumusan tujuan intruksional. Tes kemampuan pemecahan masalah yang disusun

Berdasarkan hasil persentase dari masing-masing bulan maka pemanfaatan layanan perpanjangan masa peminjaman melalui media sosial facebook di Perpustakaan FISIPOL UGM diperoleh

Pelitian ini bertujuan untuk menjawab masalah utama dan sub masalah. Masalah utamanya yaitu seperti apakah media pembelelajaran yang inovatif pada pelajaran PKn

lompat ( jump shoot ) adalah suatu teknik dasar menembak yang sering digunakan oleh setiap pemain untuk meraih poin dalam setiap

Hal ini dapat dilihat dari hasil dari cerpen tersebut dari sikap para ibu-ibu yang menuduh Bu Zus karena suaminya tergila-gila oleh suara saat Bu Zus menyanyi di kamar mandi