• Tidak ada hasil yang ditemukan

Keragaman Spesies dan Bioekologi Parasitoid Telur Trichogrammatidae di Sumatera Barat.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Keragaman Spesies dan Bioekologi Parasitoid Telur Trichogrammatidae di Sumatera Barat."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Keragaman Spesies dan Bioekologi Parasitoid Telur Trichogrammatidae di Sumatera Barat

Oleh

Hidrayani dan Yunisman

Nomor kontreak: 005/SP3/PP/DP2M/II/2006

ABSTRAK

Kajian keanekaragaman spesies dan bioekologi parasitoid telur Trichogrammatidae di Sumatera Barat telah dilakukan di lima kabupaten, yang berlangsug dari bulan Januari – September 2006. Pengambilan telur hama Lepidoptera di lakukan pada tanaman padi, jagung, kubis dan tomat. Hasil penelitian menunjukkan Di Sumatera Barat terdapat 3 species parasitoid Trichogrammatidae yang menyerang telur Lepidoptera yaitu: Trichogramma japonicum. Trichogrammatoidea sp., dan Trichogramma chilotreae yang masing-masingnya memarasit telur Scirphopaga incertulas yang menyerang padi, Helicoverpa armigera yang menyerang jagung dan Crocidolomia pavonana yang menyerang kubis. Satu species parasitoid hanya menyerang satu species serangga inang. Tanaman inang kemungkinan mempengaruhi jenis parasitoid Trichogrammatidae. Ketinggian tempat, pada tanaman padi tidak menunjukkan adanya pengaruh terhadap Trichogramma japonicum.

Referensi

Dokumen terkait

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, maka Peraturan Kepala Desa Purbayan Nomor 3 Tahun 2020 tentang Daftar Penerima Manfaat Bantuan Langsung

Tahap develop dilakukan penilaian oleh ahli (expert appraisal) dan uji coba (developmental testing). Penilaian dilakukan oleh dosen ahli media, dosen ahli materi dan guru

Information Architecture adalah suatu proses untuk mengatur dan menampilkan informasi dalam sebuah website sehingga memiliki struktur yang baik dan

[r]

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pemanfaatan layanan bimbingan karir dan pencapaian kompetensi siswa kelas XII kompetensi keahlian akuntansi di

hidupnya sudah membawa fitrah sejak lahir dan banyak memperoleh pengaruh dari lingkungannya, sebagaimana.. Rasullah

Gani Kelurahan Tungkal Muara

Surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan bertanggung jawab mutlak secara hukum..