• Tidak ada hasil yang ditemukan

MAJAS PERBANDINGAN DALAM ARTIKEL POLITIK PADA TABLOID MINGGUAN CHARLIE HEBDO.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "MAJAS PERBANDINGAN DALAM ARTIKEL POLITIK PADA TABLOID MINGGUAN CHARLIE HEBDO."

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Skripsi ini berjudul Majas Perbandingan dalam Artikel Politik pada Tabloid Mingguan Charlie Hebdo”. Tujuan penulis melakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui makna di dalam kata kiasan majas perbandingan yang terdapat dalam artikel politik Charlie Hebdo dan menemukan hubungan semantis antara objek yang dibandingkan dengan pembandingnya.

Metode yang digunakan yaitu analisis deskriptif. Teori-teori yang mendukung penelitian ini adalah teori mengenai metafora, perumpamaan, teori semantik dan makna, teori komponen makna, teori perbandingan, serta teori konteks.

(2)

ii ABSTRACT

The title of this thesis is Figure Analogy of Political Articles in Charlie Hebdo’s Weekly Tabloid. The purpose of this study that the author did, is to

know the figurative meaning in figure analogy contained in Charlie Hebdo’s

political article and to find the semantic relationship of the compared object with comparing object.

The method used is descriptive analysis. Theories that support this research are the theories of metaphor, simile, theory semantic and meaning, the theory of semantic feature, the theory of comparatives, and theory of context.

A conclusion that can be result from this thesis is the context of news has an important role to recognize the figurative meaning in figure analogy which

was found in Charlie Hebdo’s political article and in the compared object it also

(3)

iii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Majas Perbandingan dalam Artikel Politik pada Tabloid Mingguan Charlie Hebdo”, sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan studi pada jenjang program Strata 1 Sastra Perancis di Fakultas Ilmu Budaya Universitas Padjadjaran.

Tanpa bimbingan, bantuan maupun dukungan dari berbagai pihak, skripsi ini tidak mungkin dapat diselesaikan dengan baik. Oleh karena itu, penulis menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih sebesar-besarnya kepada :

1. Prof. Dr. Dadang Suganda, M. Hum., selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Padjadjaran.

2. Tania Intan, S.S., M.Pd., selaku Ketua Jurusan Sastra Perancis Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Padjadjaran.

3. Vincentia Tri Handayani, S.S., M.Hum., selaku pembimbing utama yang telah membantu dan meluangkan waktu, tenaga dan pikirannya dalam memberikan bimbingan dan pengarahan dengan baik dan sabar sejak awal pembuatan hingga penyelesaian skripsi ini.

4. Prima Agustina M., Dra., Sp.1, selaku pembimbing pendamping yang telah meluangkan waktu, tenaga dan pikirannya untuk membantu penyelesaian skripsi ini.

(4)

iv

6. Seluruh staf dosen Strata 1 jurusan Sastra Perancis Universitas Padjadjaran yang telah menyampaikan ilmu dan wawasannya sejak awal perkuliahan hingga akhir.

7. Bunda Ermini yang telah membantu berbagai hal administrasi selama perkuliahan.

8. Ayah, Ibu, Kakak dan Adik penulis (Heriza dan Rahmadina) yang telah memberi dukungan tiada henti dan mendoakan penulis selama penyelesaian skripsi ini. Terima kasih untuk kasih sayang kalian yang tulus sehingga dapat membantu penulis untuk selalu bangkit. Serta, keluarga besar yang berada di Jakarta, Padang dan Bandung yang selalu menyemangati penulis selama perkuliahan.

9. Teman-Teman Sastra Perancis angkatan 2007 dan angkatan lainnya antara lain : Taufik, Mexind, Christine, Gizca, Giby, Pipit, Hengky, Ruben, Donny, Elia, Delvi, Denise, Nita, Dhea, Ochie, Agusmia, Richie, Akbar, dan nama-nama yang tidak dapat disebutkan satu-persatu. Sahabat-sahabat tersayang yang telah mewarnai kehidupan perkuliahan hingga sekarang dan selalu menjadi penyemangat dan teman berbagi cerita. Merci

beaucoup chers amis Ricky Mardiansyah, Mela Meliawati, Rima Dwi

Septiana, dan Bunga A. Dystiara.

(5)

v

11. Mohamad Iqbal Maulana yang selalu menjadi pendukung, penyemangat, dan teman spesial untuk berbagi cerita. Terima kasih atas perhatian kamu berupa semangat, kebersamaan yang kuat, dan bentuk kasih sayang yang besar di kala senang dan susah pada saat perkuliahan maupun masa-masa skripsi, dan sampai saat ini hingga seterusnya.

12.The Arboretum Unpad. Terima kasih untuk persahabatan kita di taman

indah Arboretum Unpad, untuk rasa kekeluargaan dan penyediaan tempat untuk bersenang-senang, pelampiasan gundah maupun jenuh di saat-saat skripsi, serta jamuan makan bersama yang lezat di saung Arboretum; Ani, Mas Agus, Mas Tik, Mas Keke, Mas Indra, Morgan, Auzen, Dian, dan lain-lain.

13.Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu.

Akhirnya penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu baik langsung maupun tidak langsung yang tidak tersebutkan satu per satu. Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan kebaikan dan keikhlasan kepada mereka yang telah membantu dan memberikan dukungan. Amin.

Bandung, Oktober 2012

(6)

vi DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN

ABSTRAK ... i

ABSTRACT ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI ... vi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Identifikasi Masalah ... 2

1.3 Tujuan Penelitian ... 3

1.4 Manfaat Penelitian ... 3

1.5 Kerangka Pemikiran ... 3

1.6 Sumber Data ... 4

BAB II LANDASAN TEORI... 6

2.1 Semantik ... 6

2.1.1 Makna Denotatif ... 7

2.1.2 Makna Konotatif ... 7

2.1.3 Komponen Makna ... 8

2.1.4 Analisis Komponen Makna ... 9

2.2 Majas Perbandingan ... 11

2.2.1 Metafora ... 11

(7)

vii

2.3 Konteks ... 14

BAB III METODE PENELITIAN ... 15

3.1 Teknik Penelitian ... 15

3.2 Objek Penelitian ... 15

3.3 Prosedur Penelitian ... 15

BAB IV ANALISIS ... 17

4.1 Metafora in praesentia ... 17

4.1.1 Data 1.1 L’Education nationale était le sang qui irriguait tout le corps du pays ...18

4.1.1.1 Konteks ... 18

4.1.1.2 Analisis Makna ... 18

4.1.1.3 Analisis Komponen Makna ... 20

4.1.1.4 Simpulan ... 22

4.2 Metafora in absentia ... 28

4.2.1 Data 2.1 Sous l’action de Chatel et des autres vampires libéraux, aujourd’hui, ce sang reflue .. 28

4.2.1.1 Konteks ... 28

4.2.1.2 Analisis Makna ... 29

4.2.1.3 Analisis Komponen Makna ... 30

4.2.1.4 Simpulan ... 32

4.3 Perumpamaan ... 61

(8)

viii

4.3.1.1 Konteks ... 61

4.3.1.2 Analisis Makna ... 62

4.3.1.3 Analisis Komponen Makna... 63

4.3.1.4 Simpulan ... 65

BAB V SIMPULAN ... 75

SYNOPSIS ... 77

DAFTAR PUSTAKA ... 89

DAFTAR LAMAN ... 90

DAFTAR KAMUS ... 91

Referensi

Dokumen terkait

Analisis Perbedaan Peredaran Usaha pada SPT Tahunan Pajak Penghasilan Badan dengan Jumlah Penyerahan Pada SPT Masa Pajak Pertambahan Nilai (Studi Kasus PT. Totoku

9 Oleh itu, penulis akan mengulas penulisan-penulisan berkaitan dengan prosedur perkahwinan tersebut dalam kajian perkahwinan tidak mengikut prosedur ini yang

Analisis SWOT adalah salah satu alat yang digunakan dalam sebuah strategi yang melihat Strenght (kekuatan), Weakness (kelemahan), Opportunity (peluang), dan Threat (ancaman)..

untuk dapat menjelaskan kajian skripsi ini.Ilmu politik sangat membantu penulis. untuk menafsirkan keadaan politik saat itu pada Perang

Gangguan belajar meliputi kemampuan untuk memperoleh, menyimpan, atau menggunakan keahlian khusus atau informasi secara luas, dihasilkan dari kekurangan

Skripsi ini penulis susun guna memenuhi persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Strata-1, Fakultas

pembelajaran bahasa Indonesia; dan (iv) pemanfaatan media pembelajaran yang efektif bagi peningkatan kemampuan berbahasa siswa tunarungu. Pada dasarnya, telah banyak

Ditemukan rerata kadar vitamin D yang lebih rendah pada penderita HIV/AIDS yang mendapat ARV satu tahun daripada kelompok yang belum mendapat ARV, namun demikian tidak