• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

URGENSI LEGALISASI TANAH MELALUI PROSES SERTIFIKASI PROGRAM PTSL DI KOTA BATU

(Studi Kasus di Badan Pertanahan Nasional Kota Batu)

S K R I P S I

Disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Ilmu Politik

Oleh :

ANDREAN WONG 201510050311122

PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)
(7)

vii KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Alhamdulillah puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik dan hidayah-Nya kepada penulis, sehingga atas kehendak-Nya, penulis dapat menyelesaikan tugas akhir yang berjudul “Urgensi Legalisasi Tanah Melalui Proses Sertifikasi Program PTSL Di Kota Batu”. Penyusunan skripsi ini dilakukan pada bulan November 2018 sampai bulan Maret 2020. Penulis sadar, selama proses penelitian, penulis mendapat banyak pengalaman dan pengetahuan baru yang sangat bermanfaat. Hal tersebut tidak lepas dari bantuan banyak pihak. oleh karena itu, dengan segala hormat dan kerendahan hati penulis menyampaikan rasa terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada:

1. Dr. Fauzan, M.Pd, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang yang telah memfasilitasi sarana dan prasarana belajar yang memadai. 2. Dr. Rinikso Kartono, M.Si. selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu

Politik yang telah memberikan ijin melakukan penelitian demi kelancaran penulisan tugas akhir ini.

3. Muhammad Kamil, S.IP., MA, selaku Ketua Jurusan Ilmu Pemerintahan yang senantiasa memberikan motivasi, masukan dan menginspirasi dalam segala hal, terutama dalam penulisan skripsi ini.

4. Dr. Tri Sulistyaningsih, M.Si. sebagai Dosen Wali yang telah membimbing dan memberikan masukan sehingga dapat menyelesaikan skripsi sebagai prasayat memperoleh gelar Sarjana Strata Satu (S-1).

(8)

viii 5. Drs. Jainuri, M.Si. Selaku Dosen Pembimbing I yang selalu menyediakan

waktu untuk memberikan bimbingan, arahan dan masukan dalam penyusunan skripsi ini.

6. Muhammad Kamil, S.IP., MA, selaku Dosen Pembimbing II yang selalu menyediakan waktu untuk memberikan bimbingan, arahan, dan masukan dalam penyusunan skripsi ini.

7. Para pejabat dan pegawai Badan Pertanahan Nasional Kota Batu, Bapak Eliyadi, S.H. selaku Kasubsi Pengadaan Tanah dan Ketua Tim dalam pelaksana Program PTSL di Desa Oro-oro Ombo. Bapak Edy selaku ketua kegiatan PTSL di Kota Batu. Bapak Suhartoyo, S.SiT selaku Kasubsi Penanganan Sengketa Konflik dan Perkara Pertanahan. Bapak wiweko yang bersedia penulis wawancarai dan juga kepada Teguh Sri Setyo Wiguno telah mengizinkan penulis untuk melakukan proses penelitian, dan senantiasa memberikan data yang dibutuhkan.

8. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen Ilmu Pemerintahan UMM yang telah memberikan ilmunya kepada mahasiswa melalui berbagai proses belajar sampai terselesaikannya kewajiban menyelesaikan skripsi sebagai syarat memperoleh gelar Sarjana.

9. Keluarga tercinta Kakung, Uti dan Mama yang tiada bosan memberikan dukungan moril maupun materil dan memberikan kasih sayang tiada henti. Doa restu yang tidak pernah lupa diucapkan sampai dengan saat ini. 10. Ana Listiana, yang telah dengan sabar dengan penuh kasih sayang

(9)

ix 11. Sodara tercinta Dodi Eko Purnomo, Danang Dwi Susilo, Erhanudin

Arsyad, dan Imam Basuki Iswanto yang telah memberikan dukungan dan membantu hingga terselesaikannya tugas ini.

12. Teman-teman saya Riswan, Isco, Indira, Kevin, Dikky, Farid, Alfian Bagus, Tahta Agustian, dan semuanya yang tidak dapat disebutkan satu-satu yang selalu memberikan dukungan dan semangat.

13. Serta segenap pihak yang terkait, yang telah mendukung dan membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

Penulis telah berusaha dengan maksimal dalam menyusun skripsi ini, akan tetapi masih banyak kekurangan didalamnya sehingga masih dibutuhkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak untuk perbaikan selanjutnya. Hanya ungkapan terimakasih dan doa yang tulus yang dapat penulis sampaikan, dengan segala keterbatasan dan kekurangan penulis persembahkan karya tulis ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Terimakasih.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Malang, 7 April 2020

(10)

x PERSEMBAHAN

Ku persembahkan Skripsi ini untuk yang slalu bertanya :

“Kapan Skripsimu Selesai?”

Terlambat lulus atau lulus tidak tepat waktu bukanlah suatu kejahatan, bukan juga sebuah aib. Alangkah sempitnya pemikiran jika mengukur kepintaran seseorang hanya dari siapa yang paling cepat lulus ataupun cepat wisuda. Bukankah sebaik-baiknya skripsi adalah skripsi yang selesai dari hasil usaha kita sendiri? Baik itu yang

(11)
(12)

xii DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

BERITA ACARA BIMBINGAN SKRIPSI ... v

HALAMAN PERNYATAAN ORISINILITAS SKRIPSI ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

PERSEMBAHAN ... x

SURAT KETERANGAN CEK PLAGIASI ... xi

DAFTAR ISI ... xii

DAFTAR TABEL ... xv

DAFTAR GAMBAR ... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ... xvii

ABSTRAKSI ... xviii

ABSTRACT ... xix

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar Belakang ... 1

1.2. Rumusan Masalah ... 8

1.3. Tujuan dan Manfaat Penelitian ... 9

1.4. Definisi Konseptual ... 10

a. Urgensi Legalisasi Tanah ... 10

b. Proses Sertifikasi ... 11

c. Program PTSL (Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap) ... 11

1.5 Definisi Operasional ... 12

1.6. Kerangka Berfikir ... 13

1.7. Metode Penelitian ... 14

a. Jenis Penelitian ... 14

(13)

xiii

c. Teknik Pengumpulan Data ... 16

d. Lokasi Penelitian... 18

e. Subyek Penelitian ... 18

f. Teknik Analisis Data ... 19

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 21

2.1. Penelitian Terdahulu ... 21

2.2. Kerangka Teori ... 24

A. Legalisasi Tanah ... 28

B. Proses Sertifikasi ... 32

C. Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) ... 33

BAB III DESKRIPSI WILAYAH ... 35

3.1. Gambaran Umum Kota Batu ... 35

3.2. Keadaan Geografis dan Topografis Kota Batu ... 35

3.3. Administrasi Kota Batu ... 37

3.4. Demografi Kota Batu ... 39

3.5. Pendidikan Di Kota Batu ... 40

3.6. Pertanian di Kota Batu ... 42

3.7. Perumahan dan Pemukiman ... 45

3.8. Pariwisata ... 46

3.9. Profil Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Batu ... 47

3.10. Tugas dan Fungsi BPN Kota Batu ... 49

BAB IV PENYAJIAN DAN PEMBAHANSAN... 52

4.1. Urgensi Legalisasi Tanah Melalui Proses Sertifikasi Program PTSL ... 53

A. Urgensi Proses Sertifikasi Program PTSL Kota Batu ... 55

B. Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap ... 79

C. Pelaksanaan Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap di Kota Batu ... 84

(14)

xiv 4.2. Persoalan-persoalan yang dihadapi dalam Legalisasi Tanah Melalui

Proses Sertifikasi Program PTSL di Kota Batu ... 88

A. Pemahaman Masyarakat yang Kurang Terhadap Pentingnya Legalisasi Tanah ... 89

B. Sumber Daya Manusia BPN Kota Batu yang Kurang Optimal Dalam Pelaksanaan Program PTSL ... 101

BAB V PENUTUP ... 104

5.1. Kesimpulan ... 104

5.2. Saran ... 106

(15)

xv DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Perbandingan Beberapa Penelitian Terdahulu Terkait Pendaftaran

Tanah. ... 21

Tabel 3.1 Pertumbuhan Penduduk Kota Batu ... 39

Tabel 3.2 Jumlah Sekolah, Guru dan Murid di Kota Batu Tahun 2015-2017 ... 41

Tabel 3.3 Pendidikan yang Ditamatkan ... 42

Tabel 3.4 Luas Kecamatan Menurut Jenis Tanah ... 43

Tabel 4.1 Jumlah Luas Bidang Tanah di Kota Batu ... 56

Tabel 4.2 Sengketa Tanah di Kota Batu ... 61

Tabel 4.3 Jumlah Sertifikat Program PTSL Tahun 2018 ... 85

Tabel 4.4 Jumlah Sertifikat Program PTSL (Per 15 Maret 2019) ... 85

Tabel 4.5 Rekapitulasi Progres PTSL Kota Batu ... 96

(16)

xvi DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Konsep dan Cakupan Reforma Agraria ... 27

Gambar 3.1 Penggunaan Lahan untuk Pertanian di Kota Batu ... 44

Gambar 3.2 Penggunaan Lahan Kota Batu ... 45

Gambar 3.3 Bagan Struktur Organisasi ... 50

Gambar 4.1 Wilayah Kel. Songgokerto Kec. Batu ... 60

Gambar 4.2 Sengketa Makam di Desa Sumberejo Kota Batu ... 65

Gambar 4.3 Desa Yang Mengikuti PRONA ... 75

Gambar 4.4 Penyiapan Data LP2B Kota Batu Tahun 2018 ... 79

Gambar 4.5 Sosialisasi Presiden Jokowi Terkait PTSL ... 83

Gambar 4.6 Pelaksanaan Program PTSL di Kota Batu ... 88

Gambar 4.7 Berkas PPh dan BPHTB Terhutang (K-3) ... 93

Gambar 4.8 Bidang Tanah Tidak Teridentifikasi (No Name)... 95

Gambar 4.9 Tanah Terlantar dan Tanah Absente ... 97

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Dokumentasi Penelitian ... 110

Lampiran 2. Dokumentasi Pelaksanaan PTSL 2018 ... 110

Lampiran 3. Rekap Luas KKP 2018 ... 111

Lampiran 4. Rekapitulasi Progres PTSL 2018-2019 ... 112

Lampiran 5. Time Schedule PTSL 2018 ... 113

Lampiran 6. Pembagian Tim Pelaksana PTSL ... 114

(18)

xviii ABSTRAKSI

Tanah merupakan karunia dari Tuhan yang Maha Esa yang diberikan kapada manusia. Tanah juga menjadi kebutuhan yang sangat mendasar dalam hidup manusia. Pentingnya legalisasi terhadap hak atas tanah melalui Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) akan memberikan kepastian hukum dan mencegah terjadinya sengketa kepemilikan tanah. PTSL merupakan Pendaftaran Tanah pertama kali yang dilakukan serentak bagi semua obyek tanah di seluruh wilayah Republik Indonesia.

Penelitian ini dilakukan untuk menjawab permasalahan Urgensi Legalisasi Tanah Melalui Proses Sertifikasi Program PTSL di Kota Batu. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Penelitian ini dilakukan dengan cara observasi, wawancara, penggalian dokumentasi, dan penelitian pustaka. Informan peneliti adalah Pegawai BPN, Pemerintah Desa, dan masyarakat yang tanahnya dijadikan objek PTSL.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa legalisasi tanah melalui proses sertifikasi program PTSL di Kota Batu adalah bagian dari (agrarian reform) di Indonesia melalui pendaftaran tanah. Legalisasi Tanah di Kota Batu menjadi urgent dilaksanakan karena banyaknya bidang tanah yang belum terlegalisasi, terdapat sengketa tanah, adanya kegagalan Pemerintah Terdahulu Terkait Pendaftaran Tanah (PRONA), dan Untuk Mewujudkan Kebijakan (One Map Policy). Selain itu terdapat persoalan-persoalan yang menghambat pelaksanaan PTSL di Kota Batu diantaranya kurangnya pemahaman masyarakat terhadap pentingnya legalisasi dan sumberdaya manusia BPN yang kurang optimal.

Kata Kunci : PTSL, Legalisasi, Sertifikasi, Pendaftaran Tanah, dan Reformasi Agraria.

(19)

xix ABSTRACT

Land is a gift from God Almighty given to human being. It also becomes a fundamental need in human life. The importance of legalization towards land rights through Complete Systematic Land Registration (PTSL) will provide legal certainty and prevent the occurrence of land ownership dispute. PTSL is conducted first time for all land objects in the territory of the Republic of Indonesia.

This research aims at answering the problem of urgency of land legalization trough Complete Systematic Land Registration (PTSL) in the City of Batu. This research applies descriptive-qualitative design. The data are collected using observation, interview, documentation, literature review. The subjects involved are BPN Employees, Village Government, and the community whose land was made the object of PTSL.

The results showed that land legalization towards PTSL certification program in the City of Batu is an agrarian reform in Indonesia trough land registry. The legalization in this city becomes important to be conducted due to numerous fields of study of land which is not legalized yet, land dispute, previous government failure regarding land registry (PRONA), and One Map Policy. Moreover, there are several problems in the implementation of PTSL in the City of Batu, namely lack of community understanding regarding the importance of legalization and lack of human resources in BPN.

Keywords: PTSL, Legalization, The Certification, Land Registration, and Agrarian Reform.

(20)

DAFTAR PUSTAKA

Buku

A. P. Parlindungan, Landreform Di Indonesia, Bahan Literatur Mahasiswa API dan STIKI Ujung Pandang 1983.

Bachasan Mustafa, Hukum Agraria dalam Persfektif, Bandung, Cetakan Ketiga, di terbitkan Remaja Karya, 1988.

Convelo G. Cevilla, dkk., Pengantar Metode Penelitian, Jakarta : Universitas Indonesia, 1993.

Faisal, Sanapiah. 1990. Penelitian Kualitatif Dasar-Dasar dan Aplikasi. Ya 3 Malang Gunawan Wiradi, Reformasi Agraria; Perjalanan Yang Belum Berakhir, Yogyakarta:

INSIST Press, 2000.

Ilham Muhammad Arisaputra, Reforma Agraria Di Indonesia, Jakarta, Sinar Grafika, 2015.

Lexy J. Moleong, 2011, Metode Penelitian Kualitatif Edisi Revisi, Bandung, PT Remaja Rosdakarya, 2015.

Limbong Bernhard, Politik Pertanahan, Jakarta, Margaretha Pustaka, 2012.

Masyhuri & M. Zainuddin, Metodologi Penelitian Pendekatan Praktis dan Aplikatif, Malang, Refika Aditama.

Sugiyono, 2015, Metode Penelitian & Pengembangan Research and Development, Bandung, Alfabeta

Ulber, Silalahi, 2009, Metode Penelitian Sosial, Bandung, Refika Aditam.

Waskito & Arnowo Hadi, Penyelenggaraan Pendaftaran Tanah Di Indonesia. Jakarta, Penada Media Group, 2019.

Jurnal dan Skripsi

Dian Aries Mujiburohman, “Potensi Permasalahan Pendaftaran Tanah Sistematik

Lengkap (Ptsl)”, Bhumi Vol. 4 No. 1, Mei 2018, hal. 95.

Gayuh Saena Hanida, 2018. Pelaksanaan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Di Kabupaten Sleman Berdasarkan Peraturan Menteri Agraria/Badan Pertanahan Nasional Nomor 1 Tahun 2017”. Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta.

Isdiyana Kusuma Ayu, “Problematika Pelaksanaan Pendaftaran Tanah Melalui Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap Di Kota Batu”, Legality, 2549-4600, Vol. 27, No. 1, 2019, hlm. 30.

Karina Gita Sahprada. 2018. “Pendaftaran Tanah Melalui Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkapdi Kota Bandar Lampung”. Jurnal Ilmiah Hukum Administrasi Negara. Vol. 5 No. 1. Fakultas Hukum. Universitas Lampung. hlm. 13.

(21)

Nadeak Togam, 2018. “Implementasi Kebijakan Percepatan Pelaksanaan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) di Badan Pertanahan Nasional Kota Medan”. Universitas Sumatera Utara, Medan.

Ratmono, Pendaftaran Tanah Sistematik Lengkap Berbasis Partisipasi Masyarakat (Ptsl-Pm) Di Kabupaten Bojonegoro, Jurnal Tunas Agraria Vol. 3 No.1, Januari 2020, hlm. 61.

Sherley Veralin Kamurahan, Bobby Polli, dan Charles R. Ngangi. 2018. “Evaluasi Pelaksanaan Program Nasional Agraria Dan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap Dalam Pembangunan Wilayah Desa Kinabuhutan, Kecamatan Likupang Barat, Kabupaten Minahasa Utara”. Manado. Jurnal Transdisiplin Pertanian. Vol. 14, No. 1, Fakultas Pertanian. Universitas Sam Ratulangi. hlm. 548.

Titin Lestari, Haryo Budhiawan, Akur Nurasa, Desa Taruba dan “Penolakannya” terhadap Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap, Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional, Jurnal Tunas Agraria Vol. 3, No. 1, Tahun 2020, hlm. 211.

Triana Rejekiningsih, Asas Fungsi Sosial Hak Atas Tanah Pada Negara Hukum (Suatu Tinjauan Dari Teori, Yuridis Dan Penerapannya Di Indonesia),

Yustisia. Vol. 5 No. 2 Mei - Agustus 2016, hlm. 317.

Yofita Sari, Jumiati, “Evaluasi Berjalan Terhadap Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) di Kota Padang”, Jurnal Mahasiwa Ilmu Administrasi Publik, Vol. 1, No. 3, Tahun 2019, hlm. 1-12.

Artikel dan Internet

Astia Pamungkas, Pengertian Esensi dan Urgensi, diakses tanggal 22 Maret 2019, (http://jurnal.iainpadangsidimpuan.ac.id/index.php/Hik/article/viewFile/859/p df_8)

Badan Pusat Statistik Kota Batu, 2016, Satistik Daerah Kota Batu 2016 (https://batukota.bps.go.id/publication/2016/07/15/0f551f8d59eb1225cc98fdf a/kota-batu-dalam-angka-2016.html) diakses 6 Maret 2019.

Badan Pusat Statistik Kota Batu, Kota Batu Dalam Angka 2017, (https://batukota.bps.go.id/) diakses 28 Februari 2019

Bangsaonline (http://m.bangsaonline.com/berita/13174/prona-di-kota-batu-terancam-gagal?browsefrom=mobile) diakses, 18 Desember 2019.

CNBC Indonesia (https://www.cnbcindonesia.com/news/20181211130308-445849/kebijakan-satu-peta-a-la-jokowi-begini-penjelasan-lengkapnya) diakses,14 Maret 2020.

Data kementrian ATR/BPN, diakses Tanggal 18 Agustus, Pukul 08.00 dari: (https://tirto.id/kementerian-atrbpn-bagikan-94-juta-sertifikat-di-tahun-2018-ddqL).

(22)

Detik Finance, (https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-4888354/kebijakan-1-peta-hampir-beres-jokowi-tak-mau-ada-tumpang-tindih-lahan) diakses, 14 Maret 2020.

Kamus Besar Bahasa Indonesia, Pengertian Legalisasi, (https://kbbi.web.id/legalisasi)

(https://kbbi.web.id/sertifikat) diakses tanggal 22 Maret 2019, pukul 13.51.

Malang Voice

(https://malangvoice.com/tersandung-kasus-prona-kepala-desa-giripurno-ditahan/) diakses, Tanggal 18 Desember 2019.

Radar Malang, https://radarmalang.id/26-tahun-sengketa-makam-di-sumberejo/ diakses selasa 3 maret 2020.

Surya Malang, (https://suryamalang.tribunnews.com/2019/12/17/pn-malang-eksekusi- lahan-di-kota-batu-berdasarkan-putusan-tahun-2006-padahal-sudah-dijual-kembali) dan (https://suryamalang.tribunnews.com/2019/01/31/kejari-batu disibukkan-dengan-tujuh-kasus-sengketa-tanah-pemkot-batu). diakses selasa 3 maret 2020.

Website Kementrian ATR/BPN (https://www.atrbpn.go.id/Berita/Siaran-Pers/strategi-penyelesaian-pendaftaran-tanah-sistematis-lengkap-77495) diakses selasa 3 maret 2020.

Dokumen

Intruksi Presiden Nomor. 2 Tahun 2018, Tentang Percepatan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap Di Seluruh Wilayah Republik Indonesia.

Keputusan Bersama Menteri Agraria Dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional, Menteri Dalam Negeri, Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal Dan Transmigrasi Nomor. 34 Tahun 2017, Tentang Pembiayaan Persiapan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap.

Peraturan Daerah Kota Batu Nomor. 7 Tahun 2011, Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah.

Peraturan Menteri Nomor. 6 Tahun 2018, tentang Pelaksanaan Pendaftaran Tanah Sistematis lengkap.

Peraturan Menteri Agraria Dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia Nomor. 38 Tahun 2016, Tentang Organisasi Dan Tata Kerja Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Dan Kantor Pertanahan. Peraturan Pemerintah Nomor. 24 Tahun 1997, Tentang Pendaftaran Tanah.

Undang-undang Nomor. 4 Tahun 1996, Tentang Hak Tanggungan Atas Tanah Beserta Benda-Benda Yang Berkaitan dengan Tanah.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor. 5 Tahun 1960, Tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok Agraria.

Referensi

Dokumen terkait

Mengenai kebenaran beliau, Hadrat Masih Mau'ud ‘alaihis salaam menulis: 'Aku melihat bahwa orang yang mau mengikuti alam dan hukum alam telah diberikan kesempatan bagus oleh

Dalam hasil wawancara dan analisis data menunjukkan bahwa dari sisi expert selaku produsen atau orang yang mempunyai usaha, mereka melakukan penggunaan sarana

P SURABAYA 03-05-1977 III/b DOKTER SPESIALIS JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH RSUD Dr.. DEDI SUSILA, Sp.An.KMN L SURABAYA 20-03-1977 III/b ANESTESIOLOGI DAN

Setelah dilakukan penelitian tentang hubungan dukungan keluarga dengan tingkat kecemasan remaja putri dalam menghadapi menarche pada 275 responden di SD/Sederajat dalam

Hasil pengamatan terhadap intensitas penyakit busuk batang yang disebabkan oleh S.rolfsii pada berbagai konsentrasi inokulum dilihat pada Tabel 3... Persentase

Lebih lanjut berdasarkan data dari Departemen Kesehatan Republik Indonesia (2005), stimulasi verbal yang dapat dilakukan orang tua untuk mengembangkan kemampuan bicara

Puji syukur alhamdulillah penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik, dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

Sampai dengan beberapa tahun yang lalu, evaluasi payudara dengan pemeriksaan ultrasonografi terutama digunakan untuk menentukan jenis massa yang terlihat pada