• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perbedaan Hasil Belajar Matematika antara Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD (Student Teams Achievement Division ) Dan Pembelajaran Berbasis Masalah Materi Aritmatika Sosial Pada Siswa Kelas VII SMP Islam Al-Azhaar Tulungagung Tahun Ajaran 2015 2016 - Inst

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perbedaan Hasil Belajar Matematika antara Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD (Student Teams Achievement Division ) Dan Pembelajaran Berbasis Masalah Materi Aritmatika Sosial Pada Siswa Kelas VII SMP Islam Al-Azhaar Tulungagung Tahun Ajaran 2015 2016 - Inst"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

70 BAB VI

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan pembahasan secara teoritis maupun empiris dari data

hasil penelitian tentang perbedaan hasil belajar matematika antara

pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Division

) dan pembelajaran berbasis masalah materi aritmatika sosial pada siswa

kelas VII SMP Islam Al-Azhaar Tulungagung tahun ajaran 2015/2016,

maka penulis dapat memberikan kesimpulan sebagai berikut:

1. Ada perbedaan hasil belajar matematika antara pembelajaran

kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Division ) dan

pembelajaran berbasis masalah materi aritmatika sosial pada siswa

kelas VII SMP Islam Al-Azhaar Tulungagung tahun ajaran

2015/2016. Hail ini sesuai dengan nilai uji t pada taraf 5% untuk hasil

belajar thitung (2,1663888) > ttabel (2021).

2. Besar perbedaan hasil belajar matematika antara pembelajaran

kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Division ) dan

pembelajaran berbasis masalah materi aritmatika sosial pada siswa

kelas VII SMP Islam Al-Azhaar Tulungagung tahun ajaran 2015/2016

(2)

71

B. Saran

Berdasarkan penelitian yang dilaksanakan oleh penulis, demi

berlangsungnya pembelajaran yang efektif dan guna meningkatkan mutu

pendidikan maka penulis memberi saran sebagai berikut:

1. Kepada guru

Model pembelajaran kooperatif tipe STAD dan pembelajaran

berbasis masalah dapat digunakan oleh guru sebagai alternatif model

pembelajaran matematika di kelas.

2. Kepada siswa

Siswa hendaknya lebih semangat lagi dalam pembelajaran

dengan menggunakan metode pembelajaran apapun. Karena

keberhasilan siswa dalam metode pembelajaran apapun sangat

dipengaruhi oleh minat dan semangat siswa itu sendiri. Siswa juga

diharapkan banyak membaca buku di perpustakaan guna menambah

wawasan dan ilmu pengetahuan kalian yang juga dapat meningatakan

hasil belajar kalian.

3. Kepada sekolah

Sebaiknya sekolah selalu mengupayakan dan meningkatkan

proses belajar mengajar dengan metode pembelajaran yang tepat

untuk lebih memudahkan siswa dalam mempelajari dan memahami

serta menciptakan pembelajaran yang lebih bai serta mwmbuat siswa

merasa nyaman dalam belajar sehingga dapat meningkatkan mutu

(3)

72

4. Kepada peneliti yang lain

Selanjutnya dari hasil penelitian ini dapat digunakan untuk

menambah wawasan, pengetahuan, dan informasi serta dijadikan

sebagai bahan referensi sebuah penelitian berikutnya. Selain itu,

peneliti yang lain diharapkan dapat membenahi atau menyempurnakan

Referensi

Dokumen terkait

Sehubungan dengan telah dilakukannya evaluasi administrasi, teknis dan kewajaran harga serta formulir isian Dokumen Kualifikasi untuk penawaran paket pekerjaan tersebut diatas,

Help students to solve the problem Teacher facilitates students to collect. the useful information and arrange

Sehubungan dengan telah dilakukannya evaluasi administrasi, teknis dan kewajaran harga serta formulir isian Dokumen Kualifikasi untuk penawaran paket pekerjaan tersebut diatas,

Berdasarkan pemikiran tersebut, sudah saatnya dibentuk Undang-Undang tentang Penghapusan Kekerasan dalam Rumah Tangga yang diatur secara komprehensif, jelas, dan tegas untuk

penyelenggara ritual adat menyediakan 4 (empat) lapak yang digunakan untuk permainan dadu, kemudian masyarakat sekitar tempat berlangsungnya upacara adat tersebut dapat

Hukum positif yang dilanggar dalam waktu tunggu eksekusi pidana mati tersebut adalah Pasal 33 ayat (1) UU No.39 Tahun 1999 tentang HAM yang menyatakan bahwa : setiap

jaringan sosial memiliki nilai yaitu kerja sama yang di ikat dengan kepercayaan antara orang. atau kelompok, sehingga dapat mempengaruhi orang atau kelompok bekerja sama

Kemajuan komputer generasi ketiga lainnya adalah penggunaan sistem operasi (operating system) yang memungkinkan mesin untuk menjalankan berbagai program yang berbeda secara