• Tidak ada hasil yang ditemukan

Jenis-Jenis Bakteri Gram Positif Potensial Patogen Pada Ikan Bandeng (Chanos chanos) di Tambak Desa Tanjung Rejo Paluh Putri Percut Sei Tuan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Jenis-Jenis Bakteri Gram Positif Potensial Patogen Pada Ikan Bandeng (Chanos chanos) di Tambak Desa Tanjung Rejo Paluh Putri Percut Sei Tuan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

JAMALUDDIN. Jenis-jenis Bakteri Gram Positif Potensial Patogen Pada Ikan Bandeng (Chanos chanos) Di Tambak Desa Tanjung Rejo Paluh Putri Percut Sei Tuan. Dibimbing oleh DWI SURYANTO dan INDRA LESMANA.

Ikan Bandeng (C. chanos) merupakan ikan yang populer dikalangan masyarakat luas dan menjadi kegemaran banyak orang di Indonesia. Hama serta penyakit yang ada pada budidaya ikan bandeng menjadi salah satu faktor yang cukup menentukan keberhasilan budidaya ikan bandeng. Ikan bandeng sakit diperoleh dari Tambak yang berlokasi di Desa Tanjung Rejo Paluh Putri Percut Sei Tuan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bakteri gram positif penyebab penyakit yang menginfeksi ikan bandeng. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari sampai dengan April 2016 di Laboratorium SKIPM Kelas I Medan I. Isolasi dan karakterisasi bakteri patogen pada ikan bandeng menggunakan metode cawan gores. Berdasarkan pengamatan menunjukkan bahwa ikan bandeng memiliki 2 spesies yang berpotensi sebagai bakteri patogen pada ikan, yaitu Staphylococcus aureus dan Sterptococcus iniae.

Keywords : Chanos chanos, Tambak, Bakteri patogen

(2)

ABSTRACT

JAMALUDDIN. Potential Pathogens of Gram Positive Bacteria to Bandeng Fish (Chanos chanos) in Tanjung Village Paluh Percut Sei Tuan. Under academic supervision by DWI SURYANTO and INDRA LESMANA.

Bandeng fish (C. chanos) is one of the populer fish in big society and become an acquired taste of indonesian. Pest and disease in cultivation of bandeng fish become one of the element which determine enough about the success of bandeng fish cultivation. The illness of bandeng fish are obtained from embankment is located in Tanjung Village Paluh Percut Sei Tuan. The aim of this research to know the gram positive of bacteria cause of infection in bandeng fish. The study was conducted from February to April 2016 in SKIPM Laboratory of Class I Medan I. The isolation and characterization of bacterial pathogen of the bandeng fish use dilution method. Based on the research indicate that bandeng fish has two species which is very potential as patogen bacteria in bandeng fish, it is Staphylococcus aureus and Sterptococcus iniae.

Keywords : Chanos chanos, Floating Net Cages, Bacterial pathogens

Referensi

Dokumen terkait

tersebut ditegaskan oleh gambar bawah permukaan yang ditampilkan oleh keempat lintasan yang tersusun parallel satu dengan yang lain dimana lokasi rekahan digambarkan

Perjanjian kerja antara pekerja dan pengusaha yang didalamnya terdapat klausul non- kompetisi, yang isinya memberikan larangan bagi pekerja untuk bekerja di tempat lain dengan bidang

And when his eccentric American uncle dies and leaves Harry a parrot named Madison (Mad), they're convinced of it. A believable, satisfying animal fantasy, with

Pendekatan dengan metode hampir sama, namun berbeda, karena metode lebih condong kepada cara guru untuk memberikan materi sedangkan pendekatan merupakan kegiatan

[r]

Jadi dengan adanya persepsi yang positif terhadap bahaya rokok, akan merubah sikap perokok terhadap rokok, dan akhirnya dapat menimbulkan intensi untuk

Posisi mereka tidak lagi sebagai orang-orang yang berkemampuan rendah seperti pada awal Islam masuk ke Amerika, tapi mereka telah menjadi penduduk

Menurut Gubernur BoE, Mark Carney, BoE tetap harus menaikkan tingkat suku bunga tanpa harus dibatasi dengan kondisi Brexit, dan kondisi Brexit bukan berarti BoE harus