• Tidak ada hasil yang ditemukan

Rancang bangun mesin pembuat es krim (bagian poros dan tabung) COVER

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Rancang bangun mesin pembuat es krim (bagian poros dan tabung) COVER"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

RANCANG BANGUN MESIN PEMBUAT ES KRIM

(BAGIAN POROS DAN TABUNG)

PROYEK AKHIR

Diajukan sebagai salah satu syarat

untuk memperoleh gelar

Ahli Madya

Disusun oleh:

CORI WAHYUDI

NIM. I8113010

PROGRAM DIPLOMA TIGA TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

(2)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(3)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

(4)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iv

KATA PENGANTAR

Puji syukur alhamdullilah kepada Allah SWT yang telah memberikan

rahmat dan hidayah-Nya, sehingga dalam penyusunan proyek akhir ini dengan

judul “Rancang Bangun Mesin Pembuat Es Krim” dapat diselesaikan dengan

baik.

Proyek akhir ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar

Ahli Madya yang wajib disusun oleh setiap mahasiswa Program Studi Diploma

Tiga Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret.

Berkat bantuan dari berbagai pihak proyek akhir ini dapat terselesaikan

dengan baik. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Budi Santoso, S.T, M.T selaku Ketua Program Studi

Diploma Tiga Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas

Maret Surakarta.

2. Ibu Indri Yaningsih, S.T, M.T selaku koordinator proyek akhir.

3. Bapak Teguh Triyono, S.T, M.Eng selaku pembimbing I dalam proyek

akhir ini.

4. Bapak Dr. Budi Santoso, S.T, M.T selaku pembimbing II dalam

Proyek akhir ini.

5. Bapak, ibu dan keluarga tercinta yang telah memberikan motivasi,

semangat dan dorongan.

6. Rekan-rekan satu kelompok dan mahasiswa Teknik Mesin Produksi

2013.

Atas segala bantuan, dukungan, saran, kritik dan petunjuk yang telah

diberikan penulis mengucapkan terima kasih. Untuk itu kritik dan saran yang

membangun dibutuhkan demi kesempurnaan laporan di masa medatang.

(5)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

v

RANCANG BANGUN MESIN PEMBUAT ES KRIM

(BAGIAN POROS DAN TABUNG)

Oleh: Cori Wahyudi ABSTRAK

Es krim merupakan salah satu jenis minuman yang disukai oleh berbagai lapisan masyarakat. Secara umum es krim yang sering dijumpai di sekitar

lingkungan adalah jenis yang kasar atau hard ice cream yang pembuatannya

masih manual. Tujuan dari proyek akhir ini akan membuat mesin pembuat es krim yang lebih efektif dan efisien dalam proses produksinya.

Poros merupakan bagian terpenting dalam mesin pembuat es krim ini, karena digunakan untuk memutar tabung bagian dalam dan juga sebagai penumpu tabung. Maka dari kekuatan poros harus diperhitungkan, terutama dalam menentukan diameter poros. Dalam mesin ini poros yang digunakan adalah poros pejal dengan bahan st-37 dan panjang 350 mm. Dari hasil perhitungan diperoleh diameter poros 25,4 mm.

Kata Kunci: Es krim, mesin pembuat es krim, poros.

DESIGN AND MANUFACTURE ICE CREAM MAKERS

MACHINE

(THE SHAFT AND TUBES)

By: Cori Wahyudi ABSTRACT

Ice cream is one type of drink preferred by various people. In general, the ice cream is often seen around the neighborhood is kind of rough or hard ice cream, whose creation is still manual. The purpose of this final project will make ice cream maker a more effective and efficient in their production process. Shaft is the most important part in this ice cream maker, because it is used to rotate the inner tube and the tube as well as the fulcrum. Thus the strength of the shaft must be taken into account, particularly in determining the diameter of the shaft. In this machine the shaft used are solid shaft with material st-37 and a length of 350 mm. From the calculations, the shaft diameter of 25.4 mm.

(6)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

LEMBAR BERITA ACARA UJIAN ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

BAB II DASAR TEORI 2.1. Konsep Perencanaan sistem Poros ... 3

2.1.1 Gaya ... 3

BAB III PERANCANGAN DAN GAMBAR 3.1 Diagram Alir Proses Perencanaan ... 18

3.2 Bagian-bagian Mesin Pembuat Es Krim ... 19

3.3 Pengertian Mesin Pembuat Es Krim ... 19

3.4 Perhitungan Daya Mesin ... 19

3.4.1 Kapasitas Bahan ... 19

3.4.2 Mencari Momen Inersia ... 20

3.4.3 Torsi Pada Poros ... 21

3.4.4 Daya ... 21

3.5 Sistem Transmisi ... 21

3.5.1 Putaran Motor ke Input Reducer ... 22

3.5.2 Putaran Input Reducer ke Output Reducer... 22

3.5.3 Putaran Output Reducer ke Poros ... 22

3.6 Perhitungan Poros ... 23

(7)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vii

4.1.1 Proses Pembuatan Poros ... 26

4.1.2 Pembuatan Tabung Dalam ... 30

4.1.3 Pembuatan Tabung Luar ... 30

4.1.4 Pembuatan Rumah bearings ... 31

4.2 Proses perakitan ... 32

4.3 Proses Pengujian ... 34

BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan ... 35

(8)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

viii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Sabuk V dan pulley ... 7

Gambar 2.2 Bagian-bagian sabuk V ... 7

Gambar 2.3 Ukuran penampang sabuk V ... 8

Gambar 2.4 Panjang dan sudut kontak pada sabuk terbuka ... 8

Gambar 2.5 jenis-jenis bantalan gelinding ... 13

Gambar 2.6 Sketsa prinsip statika kesetimbangan ... 14

Gambar 2.7 Sketsa gaya dalam ... 14

Gambar 2.8 Sketsa reaksi tumpuan rol ... 16

Gambar 2.9 Sketsa reaksi tumpuan sendi ... 16

Gambar 2.10 Sketsa reaksi tumpuan jepit ... 16

Gambar 2.11 Pasak... 17

Gambar 3.1 Diagram perencanaan ... 18

Gambar 3.2 Mesin pembuat es krim ... 19

Gambar 3.3 Sekema sistem transmisi ... 21

Gambar 3.4 Sekema puli dan sabuk ... 23

Gambar 3.5 Sekema gaya tarik sabuk ... 24

Gambar 3.6 Sekema Kesetimbangan Gaya ... 25

Gambar 3.7 Sekema Kesetimbangan ... 26

Gambar 3.8 NFD,SFD,BMD ... 27

Gambar 4.1 Poros ... 29

Gambar 4.2 Tabung Dalam ... 30

Gambar 4.3 Tabung Luar ... 31

Referensi

Dokumen terkait

(i) Pembayaran tahap pertama sebesar 50% (Lima Puluh Persen) include tax dari total biaya pekerjaan, atau sebesar Rp 1.500.000,- (Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) dibayarkan

Pengadaan sewa tenda peserta kegiatan Gelar Pasukan Dalam Rangka Pemeliharaan Tramtibum. 32.480.000

Dari sisi lain tentang penyebab kesenjang- an ekonomi menurut Alim (2007) menilai di dalam negeri kebijakan-kebijakan pemerintah lebih mengutamakan kepentingan pemodal in- dustri

Metode Fuzzy Logic Controller merupakan salah satu metode baru dalam dunia kontrol. Lotfi A.Zadeh dari Universitas California USA). Metode Fuzzy Logic controller

Taklifi melakukan atau meninggalkan sesuatu perbuatan atau mengandungi Khitabullah yang mengandungi tuntutan ke atas mukallaf supaya pilihan sama ada hendak melakukan sesuatu

Karet, HHBK prioritas dengan keungulan keberlanjutan pemanfaatan paling tinggi dimana ketersediaan berlimpah dan penyebaran luas di wilayah HKM Bukit Cogong, kemampuan

[r]

[r]