• Tidak ada hasil yang ditemukan

PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI JUNIOR TECHNICAL SUPPORT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI JUNIOR TECHNICAL SUPPORT"

Copied!
68
0
0

Teks penuh

(1)

PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI JUNIOR TECHNICAL SUPPORT

KODE PROGRAM PELATIHAN : K.72.1.0.1.2.1.I.01

DEPARTEMEN TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI R.I.

DIREKTORAT JENDERAL PEMBINAAN PELATIHAN DAN PRODUKTIVITAS

(2)

KATA PENGANTAR

Sesuai dengan amanat Undang-Undang No. 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan Bab V Pasal 10, bahwa pelatihan kerja diselenggarakan dan diarahkan untuk membekali, meningkatkan dan mengembangkan kompetensi kerja guna meningkatkan kemampuan, produktivitas dan kesejahteraan tenaga kerja.

Bahwa pelatihan kerja dilaksanakan dengan memperhatikan kebutuhan pasar kerja dan dunia usaha/industri barang dan jasa, baik di dalam maupun di luar hubungan kerja, maka pelatihan kerja wajib diselenggarakan berdasarkan program pelatihan yang mengacu pada standar kompetensi kerja.

Dalam pembinaan teknis terhadap Lembaga Pelatihan Kerja di seluruh Indonesia telah disusun berbagai pedoman guna meningkatkan mutu penyelenggaraan pelatihan di Lembaga Pelatihan Kerja. Pedoman Penyusunan Program Pelatihan Berbasis Kompetensi merupakan panduan/acuan bagi penyelenggara program pelatihan berbasis kompetensi pada Lembaga Pelatihan Kerja di seluruh Indonesia.

Untuk mengimplementasikan pelatihan berbasis kompetensi diperlukan adanya program pelatihan kerja. Program pelatihan kerja ini dijadikan acuan dalam pelaksanaan pelatihan kerja yang diselenggarakan oleh Lembaga Pelatihan kerja Pemerintah dan atau Swasta.

Program pelatihan kerja dapat disusun secara berjenjang atau tidak berjenjang.

Program pelatihan kerja yang disusun secara berjejang mengacu pada jenjang Kualifikasi Kerja Nasional Indonesia (KKNI) dalam penetapan kualifikasi tenaga kerja, sedangkan yang tidak berjenjang disusun berdasarkan unit kompetensi atau kelompok unit kompetensi dapat memiliki kualifikasi tertentu dengan menggunakanan KKNI.

Demikian program pelatihan berbasis kompetensi ini kami susun, semoga bermanfaat untuk menunjang proses pelaksanaan pelatihan kerja bagi LPK.

Jakarta, Nopember 2007

DIREKTUR JENDERAL

PEMBINAAN PELATIHAN DAN PRODUKTIVITAS

IR. BESAR SETYOKO, MM

NIP. 160031190

(3)

PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

1. Judul/Nama Pelatihan : Junior Technical Support

(Asisten Pendukung Teknis Utama) 2. Kode Program Pelatihan : K.72.1.0.1.2.1.I.01

3. Jenjang Program Pelatihan : I 4. Tujuan Pelatihan :

4.1 Siswa mampu menyalakan komputer dengan benar

4.2 Siswa mampu mengisntall sistem operasi menggunakan CD installer 4.3 Siswa mampu menghubungkan modem dengan kabel telepon

4.4 Dapat mengidentifikasi spesifikasi perangkat yang menyusun sebuah komputer

4.5 Siswa mampu mempersiapkan perangkat komunikasi wireless .

5. Unit Kompetensi yang ditempuh:

5.1. Mengoperasikan komputer personal yang berdiri sendiri (PC Stand Alone).

5.2. Melakukan instalasi Operating System 5.3. Memasang perlengkapan komputer.

5.4. Mengidentifikasi perangkat penyusun komputer

5.5. Mengidentifkasi spesifikasi perangkat penyusun komputer 5.6. Melakukan instalasi jaringan komputer.

5.7. Melakukan instalasi Operating System Jaringan 5.8. Melakukan konfigurasi system jaringan komputer 5.9. Menginstall modem

5.10. Melakukan Setting konfigurasi komunikasi wireless

6. Lama Pelatihan : 134 Jam Pelatihan (@ 60 menit) 7. Persyaratan Peserta Pelatihan :

7.1. Pendidikan : Minimal lulus SMA/SMK 7.2. Pelatihan/Pengalaman Kerja: -

7.3. Umur/Usia : Minimal 18 Tahun 7.4. Jenis Kelamin : Pria/Wanita

7.5. Kesehatan : Berbadan sehat dan tidak buta warna

7.6. Test Kemampuan : General Test

(4)

KURIKULUM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

NO UNIT KOMPETENSI KODE

UNIT

JAM PELATIHAN PENGE-

TAHUAN

KETERAM

PILAN JUMLAH I. KELOMPOK UNIT KOMPETENSI

DASAR/UMUM

1.1 Mengidentifikasi perangkat penyusun komputer

TIK.CS01.0 05.01

4 4 8

1.2 Mengidentifikasi spesifikasi perangkat komputer

TIK.CS01.

006.01

3,5 3 6,5

Jumlah I 7,5 7 14,5

II. KELOMPOK UNIT KOMPETENSI INTI

2.1 Memasang Perlengkapan Komputer TIK.CS02.

013.01

6 6 12

2.2 Melakukan instalasi Operating System TIK.CS02.

017.01

6,5 8,5 15

2.3 Menginstal Modem TIK.CS02.

025.01

7 6 13

2.4 Melakukan instalasi jaringan Komputer TIK.CS02.

049.01

7,5 13 20,5

2.5 Melakukan instalasi Operating System Jaringan

TIK.CS02.

050.01

6 8,5 14,5

2.6 Melakukan konfigurasi system jaringan komputer

TIK.CS02.

051.01

8 8 16

2.7 Melakukan Setting Konfigurasi Komunikasi Wireless

TIK.CS02.

052.01

3 3,5 6,5

2.8 Mengoperasikan Komputer (personal computer - PC) yang berdiri sendiri (stand alone)

TIK.OP02.

001. 01

4,5 4,5 9

Jumlah II 48,5 58 116,5

III. PELATIHAN DI TEMPAT KERJA (OJT)

3.1 Membuat Jaringan Komputer - 10 10

Jumlah III 10 10

IV EVALUASI PROGRAM PELATIHAN

4.1 Evaluasi Pelaksanaan Pelatihan - 3 3

Jumlah IV 3 3

Jumlah I s/d IV 56 78 134

(5)

SILABUS PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

I. KELOMPOK UNIT KOMPETENSI UMUM

1.1. Unit Kompetensi : Mengidentifikasi Perangkat Penyusun Komputer Kode Unit : TIK.CS01.005.01

Durasi Pembelajaran : 8 Jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 01 Mempersiapkan

identifikasi perangkat penyusun komputer

1.1 Perangkat dan buku panduan penyusun computer telah disiapkan.

1.2. Peralatan tulis untuk identiikasi telah disiapkan.

1.3. Tempat disiapkan dalam keadaan kering, bersih dan aman.

• Mengenal jenis-jenis perangkat keras penyusun komputer,

• Mengetahui tempat kerja yang layak untuk melakukan identifikasi atau malakukan perakitan komputer.

• Mampu

mempersiapkan perangkat penyusun komputer

• Mengikuti semua petunjuk yang diberikan, agar proses belajar mengajar dapat berlangsung dengan baik.

1 1

02 Mengidentifikasi perangkat penyusun komputer

2.1 Buku manual perangkat penyusun komputer dibaca.

2.2. Perangkat penyusun komputer didaftar sesuai dengan spesifikasi.

2.3. Perangkat penyusun komputer dikelompokkan sesuai dengan daftar yang telah dibuat.

• Mengetahui fungsi- fungsi perangkat penyusun komputer dan tata cara pemasangan perangkat komputer tersebut.

• Mengetahui berbagai spesifikasi perangkat penyusun komputer dan perangkat- perangkat utama yang harus dimiliki oleh sebuah komputer.

• Menguasai troubleshooting perangkat penyusun komputer.

• Mampu menentukan spesifikasi yang tepat dan maksimal untuk setiap

kebutuhan komputer user.

• Menentukan spesifikasi perangkat penyusun komputer sesuai dengan

kebutuhan.

2 2

(6)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN

• Mengetahui kelebihan dan kekurangan dari spesifikasi perangkat penyusun komputer.

• Mengetahui cara mengelompokkan berbagai jenis perangkat penyusun komputer baik secara fungsional maupun secara performance. 03 Memeriksa hasil

identifikasi perangkat penyusun komputer

3.1 Perangkat penyusun komputer diperiksa dan disesuaikan dengan daftar hasil identifikasi

3.2. Perangkat penyusun komputer diletakkan pada tempat yang kering, bersih, aman, serta mudah

dijangkau.

• Memastikan

perangkat penyusun komputer telah sesuai dengan identifikasi agar tidak terjadi

kesalahan yang tidak diinginkan.

• Mampu

mempersiapkan segala sesuatu yang dibutuhkan untuk memulai perakitan komputer.

• Menyimpan daftar spesifikasi

komputer di tempat yang aman, bersih, dan rapih.

1 1

(7)

1.2. Unit Kompetensi : Mengidentifikasi Spesifikasi Perangkat Komputer Kode Unit : TIK.CS01.006.01

Durasi Pembelajaran : 6,5 Jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 01. Mempersiapkan

identifikasi

spesifikasi perangkat komputer

1.1 Daftar spesifikasi perangkat komputer yang dikehendaki disiapkan.

1.2 Daftar beberapa perangkat komputer beserta buku manual disiapkan.

1.3 Peralatan tulis untuk identifikasi disiapkan.

• Dapat menjelaskan langkah-langkah persiapan identifikasi spesifikasi perangkat komputer.

• Mampu melaksanakan langkah-langkah persiapan identifikasi spesifikasi perangkat komputer.

• Mampu menyiapkan tempat identifikasi untuk spesifikasi perangkat komputer.

• Pelaksanaan persiapan identifikasi perangkat komputer dilakukan sesuai dengan kebutuhan

1 1

02. Mengidentifikasi spesifikasi perangkat komputer

2.1 Buku manual beberapa perangkat komputer dibaca.

2.2 Beberapa keunggulan dan kekurangan beberapa

perangkat komputer diketahui dan dipelajari.

2.3 Spesifikasi perangkat komputer yang dibuat didaftar dan disesuaikan dengan kebutuhan.

2.4 Fitur atau fasilitas yang tersedia pada masing-masing perangkat komputer diperiksa.

• Mengetahui dasar dari spesifikasi perangkat komputer.

• Mengetahui keunggulan dan kekurangan

beberapa perangkat komputer.

• Dapat menyusun daftar perangkat komputer sesuai spesifikasi.

• Mampu

menjelaskan fitur atau fasilitas yang tersedia pada perangkat komputer.

• Mampu

mengidentifikasi spesifikasi perangkat komputer.

• Dapat

mengelompokkan spesifikasi perangkat penyusun komputer di dalam daftar sesuai dengan spesifikasi.

• Dapat melakukan pemeriksaan fitur atau fasilitas yang tersedia pada perangkat komputer.

• Identifikasi spesifikasi dan fitur perangkat komputer dapat dikuasai.

1,5 1

(8)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 03. Memeriksa hasil

identifikasi

perangkat komputer

3.1 Daftar spesifikasi perangkat komputer hasil identifikasi diperiksa ulang dan dipastikan masing-masing perangkat sudah mendukung satu sama lainnya.

3.2 Daftar spesifikasi komputer disimpan dan akan digunakan sebagai panduan pembelian perangkat komputer.

• Mampu memeriksa kesesuaian antara perangkat komputer dengan daftar spesifikasi hasil identifikasi

• Hasil identifikasi dapat

diimplementasikan pada kehidupan nyata.

• Hasil identifikasi dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan.

1 1

(9)

II KELOMPOK UNIT KOMPETENSI INTI

2.1 Unit Kompetensi : Memasang Perlengkapan Komputer Kode Unit : TIK.CS02.013.01

Durasi Pembelajaran : 12 jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 01 Menutup box CPU 1.1 Pemasangan bagian dalam box

CPU diperiksa untuk memastikan tidak ada kesalahan pemasangan.

1.2 Perkabelan di dalam box CPU dirapikan untuk menghindarkan gesekan-gesekan dengan kipas dan sebagainya.

1.3 Kipas dan perlengkapan kipas pada box CPU dipasang pada catu daya.

1.4 Box CPU ditutup dan skrup atau baut box dipasang dan

dikencangkan.

• Memahami komponen- komponen yang terdapat di dalam PC.

• Mengetahui fungsi dari masing-masing komponen.

• Dapat menentukan spesifikasi komputer yang sesuai dengan kebutuhan.

• Dapat merakit PC dengan baik.

• Dapat menyusun perkabelan yang terdapat di dalam Box PC.

• Memasang komponen / hardware yang terdapat di dalam PC.

1 1

02 Memasang monitor 2.1 Monitor yang akan digunakan dipersiapkan dekat dengan box CPU.

2.2 Konektor untuk monitor dan konektor untuk kabel daya monitor diidentifikasi pada box CPU.

2.3 Kabel monitor dipasang pada konektor monitor yang terletak pada CPU.

• Memahami fungsi monitor.

• Mengetahui tujuan monitor ditempatkan di dekat box CPU.

• Mengetahui cara menghubungkan monitor dengan PC.

• Mampu

menghubungkan monitor dengan CPU.

• Mampu

menghubungkan monitor dengan sumber listrik.

• Mempersiapkan monitor yang ingin dipasang.

• Mempersiapkan kabel yang dibutuhkan untuk

menghubungka n antara monitor dan CPU.

1 1

(10)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 2.4 Kabel daya untuk monitor

dipasang pada konektor kabel daya monitor yang terletak pada CPU.

03 Memasang speaker 3.1 Perangkat speaker yang akan digunakan disiapkan.

3.2 Konektor untuk speaker pada box CPU diidentifikasi posisi dan keberadaannya.

3.3 Kabel speaker dipasang pada konektor speaker yang ada pada box CPU.

3.4 Kabel daya speaker dipasang pada sumber daya PLN.

• Memahami fungsi speaker.

• Mengetahui jenis- jenis perangkat speaker.

• Mengetahui cara menghubungkan speaker dengan PC.

• Mengetahui kabel speaker mana yang dihubungkan dengan sumber daya PLN.

• Mampu

menghubungkan speaker dengan CPU.

• Mampu

menghubungkan speaker dengan sumber listrik.

• Mempersiapkan speaker dan perangkatnya yang ingin dipasang.

1 1

04 Memasang piranti USB

4.1 Perangkat yang akan disambungkan pada konektor USB disiapkan sesuai dengan keperluan.

4.2 Konektor USB pada box CPU diidentifikasi posisi dan keberadaannya.

4.3 Kabel USB dari setiap peralatan dipasang pada konektor USB yang ada pada box CPU.

4.4 Kabel daya speaker perangkat dipasang pada sumber daya PLN.

• Memahami jenis- jenis piranti USB.

• Mengetahui fungsi dari masing-masing piranti.

• Mengetahui cara menghubungkan piranti dengan PC.

• Mampu

menghubungkan piranti USB dengan komputer.

• Mampu

menghubungkan piranti USB dengan sumber listrik.

• Mempersiapkan perangkat yang mempunyai kabel USB yang ingin

dihubungkan dengan PC.

1 1

(11)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 05 Memasang mouse 5.1 Mouse disiapkan dan dikenali

penggunaan konektornya (PS/2, USB atau serial).

5.2 Konektor yang sesuai (PS/2, USB atau serial) untuk mouse pada box CPU diidentifikasi posisi dan keberadaannya.

5.3 Kabel mouse dipasang pada konektor mouse yang sesuai yang ada pada box CPU.

5.4 Mouse pad dipasang pada tempat yang sesuai dan mouse diletakkan pada mouse pad.

• Mengetahui fungsi dari mouse.

• Memahami jenis- jenis konektor kabel mouse.

• Mengetahui cara menghubungkan mouse dengan PC.

• Mampu

menghubungkan mouse dengan PC.

• Mampu

menempatkan dan menggunakan mouse dengan tepat.

• Mempersiapkan mouse yang akan

dihubungkan dengan PC.

• Mempersiapkan mouse pad yang digunakan untuk

meletakkan mouse.

0,5 0,5

06 Memasang keyboard 6.1 Keyboard disiapkan dan dikenali penggunaan konektornya (PS/2, USB).

6.2 Konektor yang sesuai (PS/2, USB) untuk keyboard pada box CPU diidentifikasi posisi dan keberadaannya.

6.3 Kabel keyboard dipasang pada konektor keyboard yang sesuai yang ada pada box CPU.

• Mengetahui fungsi dari keyboard.

• Memahami jenis- jenis konektor kabel keyboard.

• Mengetahui cara menghubungkan keyboard dengan PC.

• Mampu

menghubungkan keyboard dengan PC.

• Mampu menggunakan keyboard setelah berhasil

dihubungkan dengan PC.

• Mempersiapkan keyboard yang akan

dihubungkan dengan PC.

0,5 0,5

(12)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 07 Memasang power

supply

7.1 Konektor power supply pada box CPU ditunjukkan lokasinya.

7.2 Sambungan listrik ke PLN disiapkan dengan komputer.

7.3 Disiapkan UPS dan atau AVR sesuai dengan keperluan yang telah direncanakan.

7.4 Kabel power supply komputer dipasang dari box CPU ke UPS atau AVR atau langsung ke sambungan listrik PLN 7.5 Perangkat UPS dan atau AVR

dirangkai sesuai dengan kebutuhan.

• Mengetahui fungsi dari UPS dan AVR.

• Memahami jenis- jenis UPS dan AVR.

• Mengetahui cara menghubungkan UPS atau AVR dengan PC.

• Mengetahui cara menghubungkan UPS atau AVR langsung ke sambungan listrik PLN.

• Mampu

menghubungkan UPS dan AVR dengan komputer.

• Mampu

menghubungkan UPS dan AVR dengan sumber listrik jika dibutuhkan.

• Mempersiapkan power supply, UPS, atau AVR yang akan dihubungkan dengan PC.

1 1

(13)

2.2

Unit Kompetensi : Melakukan Instalasi Operating System Kode Unit : TIK.CS02.017.01

Durasi Pembelajaran : 15 Jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 1. Menyalakan

komputer

1.1 Sambungan komputer ke saluran listrik PLN diperiksa dan

kemungkinan penggunaan perangkat bantu (UPS, AVR, soft start dan lainnya) juga diperiksa.

1.2 Perangkat bantu (UPS, AVR, soft start atau lainnya) dinyalakan dan diperiksa ketersediaan aliran listriknya.

1.3 Komputer dinyalakan dan

diperhatikan indikator power dari komputer

• Mengerti cara kerja alat – alat bantu listrik

• Mengerti tentang fungsi perangkat bantu komputer

• Konsep tata letak fungsi-fungsi CPU

• Memasang perangkat bantu komputer

• Mengikuti pelatihan sesuai bahan yang telah diberikan dengan seksama

• Menjaga ketertiban selama proses pelatihan

• Menyiapkan peralatan yang dibutuhkan

• Membereskan peralatan – peralatan yang telah digunakan

• Bersikap dengan hati – hati

• Mengikuti intruksi yang diberikan

• Mengajukan pertanyaan apabila ada yang kurang dimengerti

1 1

(14)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 2. Mengubah Boot

sequence ke CD ROM drive

2.1 Setting BIOS dibuka saat komputer mulai restart.

2.2 Setting halaman boot sequence dibuka dan disebutkan

konfigurasi saat itu.

2.3 Boot sequence diubah ke drive CD ROM

2.4 Setting konfigurasi disimpan ke CMOS

• Konsep instalasi OS

• Konsep konfigurasi BIOS

• Menginstal OS

• Mengkonfigrasi BIOS

• Menekan tombol untuk masuk ke dalam konfigurasi BIOS dengan benar

1,5 2

3. Memasukkan CD Setup OS ke CD Drive

3.1 CD untuk keperluan instalasi OS dipersiapkan sesuai dengan OS yang akan diinstall.

3.2 Pintu CD ROM Drive dibuka dan CD installer untuk OS

dimasukkan ke dalam CD ROM drive

• Fungsi bagian – bagian yang terdapat pada CPU

• Mampu

memasukkan CD instalasi OS ke dalam CD ROM

• Menyiapkan CD installasi yang sesuai

• Membuka drive CD – Room dengan baik dan benar

1 0,5

4. Melakukan booting dari CD ROM drive

4.1 Setting BIOS ditutup dengan cara setting disimpan dan komputer direstart.

4.2 Dilakukan booting dari CD ROM.

• Konsep konfigurasi BIOS

• Menginstal system operasi

• Mengkonfigurasi BIOS

• Mengikuti pelatihan sesuai bahan yang telah diberikan dengan seksama

• Menjaga ketertiban selama proses pelatihan

1 2

5. Menjalankan instalasi operating system

5.1 Instalasi OS dibuka saat

dilakukan booting dari CD ROM.

• Konsep installasi Operating Sistem

• Menginstall system operasi

• Membuka drive CD – Room dengan benar

1 1

(15)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN

6. Melakukan setting konfigurasi OS selama instalasi

6.1 Proses instalasi diikuti tahap demi tahap dan diperhatikan serta dijelaskan setiap tampilan atau peringatan yang muncul.

Setiap tahap instalasi dilakukan setting konfigurasi sesuai dengan yang diinginkan, seperti harddisk tujuan, komponen yang akan diinstal, konfigurasi sistem dan sebagainya.

• Konsep instalasi system operasi

• Konsep konfigurasi system operasi

• Melakukan setting konfigurasi sesuai keutuhan selama proses penginstalan

• Melakukan setting konfigurasi dengan benar sesuai dengan spesifikasi komputer dan sesuai dengan kebutuhan

1 2

(16)

2.3 Unit Kompetensi : Menginstal Modem Kode Unit : TIK.CS02.025.01

Durasi Pembelajaran : 13 jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 01 Memasang

perangkat modem

1.1 Pemilihan perangkat modem yang sesuai

1.2 Perangkat modem dipasang dalam CPU

1.3 Kabel telepon dihubungkan ke modem.

• Pengetahuan perangkat modem

• Pengetahuan perakitan komputer

• Pengetahuan tentang koneksi telepon ke modem

• Memasang perangkat modem ke dalam CPU / menyambungkan ke CPU

• Menyambungkan kabel telepon dengan modem

• Memasang modem ke CPU dengan teliti dan hati-hati

• Memastikan sudah terpasang dengan baik ke CPU

• Memastikan kabel telepon sudah terpasang dengan benar

2 1

02 Menginstall driver modem

2.1 Driver modem dipilih sesuai dengan hardwarenya.

2.2 Instalasi driver dilakukan sesuai dengan SOP instalasi.

• Pengetahuan seputar hardware komputer

• Pengetahuan cara instalasi driver modem

• Pemilihan driver yang tepat sesuai jenis modem

• Penginstalan modem dengan mengikuti guide instalasi

• Memilih driver modem dengan teliti

• Menjalankan instalasi sesuai SOP yang ditentukan

2 2

03 Mengkonfigurasi koneksi modem ke ISP

3.1 Set up koneksi internet dikerjakan dengan benar.

3.2 Pemilihan ISP dikerjakan.

3.3 Nomer telepon untuk dial di

• Pengetahuan seputar ISP di Indonesia

• Memilih ISP yang sesuai dengan kebutuhan

• Melakukan setting ISP

• Konfigurasi ISP dilakukan dengan benar

• Setting IP jika diperlukan

2 2

(17)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN masukan dengan benar.

3.4 Koneksi internetAccount untuk user dan password dimasukan sesuai dengan haknya.

• Memasukkan nomor telepon sesuai yang diberikan oleh ISP

• Memasukkan account user dan password sesuai dengan yang diberikan oleh ISP 04 Melakukan Dial ke

ISP

4.1 Jalankan menu icondial ke ISP.

4.2 User dan password yang dimasukan untuk dial sesuai haknya.

• Pengetahuan seputar cara koneksi ke internet

• Lakukan dial ke ISP yang telah disetting sebelumnya

• Masukkan user dan password dengan benar sesuai dengan yang disediakan oleh ISP

• Melakukan dial dengan memasukkan account yang benar

1 1

(18)

2.4 Unit Kompetensi : Melakukan Instalasi Jaringan Komputer Kode Unit : TIK.CS02.049.01

Durasi Pembelajaran : 20,5 Jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 01 Menyiapkan

peralatan instalasi jaringan komputer

1.1 Paket instalasi driver perangkat jaringan disiapkan.

1.2 Instalasi manual sudah disiapkan dan dipahami.

1.3 Perangkat hardware jaringan disediakan, seperti NIC, kabel, modem dll.

1.4 Log-sheet/report-sheet telah disiapkan.

1.5 Operatingsystem komputer telah disiapkan.

• Mengetahui tipe-tipe topologi jaringan komputer.

• Mengetahui kebutuhan driver perangkat keras jaringan sesuai dengan Operating System yang telah ada.

• Mengetahui metode- metode instalasi dari driver perangkat keras jaringan.

• Mengetahui tipe-tipe dari masing-masing perangkat hardware jaringan komputer.

• Mengetahui jenis laporan yang dibutuhkan untuk melakukan dokumentasi instalasi jaringan komputer.

• Mengetahui apa yang dimaksud

• Mampu

mengidentifikasi kebutuhan driver perangkat keras untuk jaringan komputer

disesuaikan dengan operating

systemnya.

• Mampu melakukan Instalasi driver- dirver perangkat keras.

• Mampu

mengidentifikasi kebutuhan

perangkat keras apa saja yang

dibutuhkan.

• Mampu

mengidentifikasi jenis laporan yang dibutuhkan.

• Mengidentifikasi kebutuhan sistem operasi yang baru.

• Memilih perangkat hardware yang tepat baik dari segi

fungsionalitas dan daya tahan agar dapat digunakan dalam jangka waktu yang cukup lama

2 2

(19)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN jaringan

Client/Server atau peer-to-peer.

• Mengetahui metode- metode instalasi untuk operating system yang baru.

02 Melaksanakan instalasi perangkat keras jaringan

2.1 Perangkat keras Ethernet card dipasang dengan benar.

2.2 Perangkat modem diinstall dengan baik.

2.3 Sistem perkabelan jaringan disiapkan dan dipasang dengan benar.

2.4 Perangkat penghubung antar komputer seperti Hub/Switch di siapkan dan dipasang dengan benar.

2.5 Instalasi driver hardware jaringan yang dibutuhkan dilakukan sesuai SOP manual instalasi.

• Mengetahui tipe-tipe bus pada ethernet card.

• Mengetahui cara- cara memasang ethernet card yang benar.

• Mengetahui tipe-tipe bus pada modem.

• Mengetahui cara- cara memasang modem yang benar.

• Mengetahui tipe-tipe dan jenis kabel yang dibutuhkan untuk jaringan komputer.

• Mengetahui cara- cara memasang kabel dengan benar.

• Mengetahui cara pemasangan

• Mampu melakukan pemasangan ethernet card.

• Mampu melakukan pemasangan modem.

• Mampu melakukan pemasangan kabel.

• Mampu melakukan pemasangan Hub/Switch.

• Mampu melakukan instalasi driver.

• Mengikuti prosedur- prosedur dalam pemasangan perangkat keras jaringan.

• Kenali apabila terdapat kekurangan peralatan unutk pemasangan hardware.

• Kenali apabila terdapat kekurang driver hardware jaringan.

2 3

(20)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN hub/switch yang

benar.

03 Melakukan dignosis perangkat jaringan

3.1 Pemasangan konektor kabel di uji kebenarannya.

3.2. Pemasangan Hub/Switch di uji koneksinya.

3.3 Pemasangan Card Ethernet dideteksi dengan baik.

3.4 Instalasi driver perangkat keras jaringan dapat berjalan dengan benar.

• Mengetahui

penyebab kegagalan dalam pemasangan konektor kabel.

• Mengetahui

penyebab kegagalan dalam pemasangan Hub/Switch.

• Mengetahui

penyebab kegagalan pemasangan

ethernet card.

• Mengetahui

penyebab kegagalan dalam instalsi driver perangkat keras.

• Mampu melakukan pengujian terhadap perangkat keras dan driver yang telah dipasang dan diinstal.

• Mengikuti prosedur- prosedur dan teliti dalam menguji pemasangan perangkat keras serta drivernya.

2 2,5

04 Melakukan dokumentasi instalasi jaringan computer

4.1 Permasalahan kerusakan instalasi jaringan dicatat secara rinci.

4.2 Kebutuhan instalasi jaringan di laporkan dengan lengkap.

• Mengetahui

penyebab kerusakan instalasi jaringan.

• Mengetahui kebutuhan

perangkat keras dan driver yang

dibutuhkan dalam jaringan komputer.

• Mampu melakukan pencatatan

kerusakan instalasi jaringan.

• Mampu membuat laporan mengenai kebutuhan secara lengkap jaringan komputer.

• Mengikuti aturan baku yang sudah ada dalam

membuat dokumentasi

1,5 2,5

(21)

2.5 Unit Kompetensi : Melakukan Instalasi Operating System Jaringan Kode Unit : TIK.CS02.050.01

Durasi Pembelajaran : 14,5 Jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 01 Menyiapkan

peralatan instalasi operating system jaringan

1.1 Perangkat jaringan komputer disiapkan dan diidentifikasi.

1.2 SoftwareOperatingSystem jaringan diidentifikasi sesuai kebutuhan.

• Mengetahui tipe-tipe topologi jaringan komputer.

• Mengetahui kebutuhan driver perangkat keras jaringan sesuai dengan Operating System yang telah ada.

• Mengetahui metode- metode instalasi dari driver perangkat keras jaringan.

• Mengetahui tipe-tipe dari masing-masing perangkat hardware jaringan komputer.

• Mengetahui apa yang dimaksud jaringan

Client/Server atau peer-to-peer.

• Mengetahui metode- metode instalasi untuk operating system yang baru.

• Mampu

mengidentifikasi kebutuhan driver perangkat keras untuk jaringan komputer

disesuaikan dengan operating

systemnya.

• Mampu melakukan Instalasidriver- dirver perangkat keras.

• Mampu

mengidentifikasi kebutuhan

perangkat keras apa saja yang

dibutuhkan.

• Mengidentifikasi kebutuhan sistem operasi yang baru.

• Menyiapkan perangkat jaringan komputer yang stabil dan memiliki daya tahan yang baik.

• Menyiapkan CD Operating System yang asli.

2 3

(22)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 02 Instalasi operating

system jaringan

2.1 Partisi harddisk diidentifikasi sesuai kebutuhan jaringan komputer.

2.2 Instalasi operatingsystem jaringan sesuai dengan SOP.

2.3 Instalasi service aplikasi yang dibutuhkan diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan.

2.4 Hak dan aturan user

diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan.

2.5 Groupuser diidentifikasi sesuai dengan kelompok aktifitasnya.

• Mengetahui tipe-tipe partisi hardisk.

• Mengetahui cara- cara melakukan partisi.

• Mengetahui hal-hal apa saja yang perlu diperhatikan dalam instalasi operating system.

• Mengetahui hal-hal apa saja yang diperlukan dalam instalasi service aplikasi.

• Mengetahui cara membuat user account.

• Mengetahui cara- cara pengaturan property user.

• Mengetahui cara membuat group user.

• Mampu melakukan partisi Hardisk.

• Mampu melakukan instalasi operating system.

• Mampu melakukan instalasi service aplikasi.

• Mampu membuat user account dan pengaturan property user.

• Mampu

mengelompokkan user berdasarkan kelompok

aktifitasnya.

• Mengikuti prosedur yang diperlukan untuk melakukan partisi.

• Memahami pembuatan account user yang baik sehingga tidak terlalu

menyulitkan user.

2 3

(23)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 03 Membuat

dokumentasi instalasi jaringan komputer

3.1 Hasil instalasi operatingsystem jaringan komputer dapat dicatat.

3.2 Penyebab perangkat jaringan seperti NIC/card Ethernet yang tidak teridentifikasi dengan baik dicatat penyebabnya.

• Mengetahui

penyebab kegagalan dalam instalasi operating system.

• Mengetahui

penyebab kegagalan pemasangan

ethernet card.

• Mampu melakukan pencatatan hasil instalasi operating system jaringan.

• Mampu melakukan pencatatan

penyebab tidak teridentifikasinya perangkat jaringan.

• Mengikuti aturan yang sudah baku dalam melakukan pembuatan dokumentasi

2 2,5

(24)

2.6 Unit Kompetensi : Melakukan Konfigurasi Sistem Jaringan Komputer Kode Unit : TIK.CS02.051.01

Durasi Pembelajaran : 16 Jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 1. Melakukan

konfigurasi jaringan

1.1 Protokol komunikasi jaringan dipilih.

Konfigurasi nomor TCP/IP komputer dilakukan.

Konfigurasi software aplikasi untuk jaringan dilaksanakan.

Konfigurasi printer jaringan dapat dilakukan.

• Mengenal protokol jaringan komputer.

• Mengerti cara

mengkonfigurasi TCP/IP.

• Mengerti cara mengkonfigurasi software aplikasi dan printer aplikasi pada jaringan.

• Membaca dan menulis dokumen di tempat kerja sehingga dapat dipahami dan ditampilkan.

• Bertanya dan mendengarkan secara aktif dilakukan untuk menambah informasi.

• Mampu melakukan konfigurasi jaringan.

• Mampu menentukan protokol yang digunakan untuk jaringan.

• Menganalis a

konfigurasi jaringan.

• Menentuka n IP setiap komputer.

2 1

2. Melakukan

pengecekan koneksi jaringan komputer

2.1. Pelacakan hubungan antar komputer bisa dilakukan (misal menggunakan perintah ping).

2.2. Dapat melakukan identifikasi kerusakan pada kabel jaringan.

2.3. Kesalahan IRQ/AddressCard

• Mengetahui cara menggunakan perintah ping pada komputer atau cara menghubungkan komputer.

• Mengetahui cara untuk mengidentifikasi

• Mampu

melakukan ping antar komputer.

• Mampu menemukan kesalahan dan kendala yang ada

• Memasukka n IP address.

• Mencoba melakukan sharingfile ke

2 2

(25)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN jaringan dapat diidentifikasi.

2.4. Kendala perangkat card jaringan dapat diidentifikasi.

kesalahan dan kendala pada jaringan komputer.

di dalam jaringan. komputer yang lain.

3. Menjalankan aplikasi PC yang terhubung dengan jaringan

3.1. Penggunaan sumber daya bersama (resource-sharing) seperti sharred-floppydrive, shared CD drive, dan shared printer dapat dilakukan.

3.2. Penggunaan aplikasi jaringan seperti aplikasi browser dapat dilakukan.

• Mengetahui cara untuk meng-shared sumber daya pada jaringan.

• Mengetahui cara menggunakan aplikasi browser pada jaringan.

• Mampu menggunakan sumber daya dan aplikasi browser pada jaringan.

• Menganalis a aplikasi mana saja yang bisa terhubung pada jaringan.

• Menjalanka n aplikasi.

2 3

4. Membuat dokumentasi instalasi jaringan komputer

4.1. Hasil instalasi jaringan komputer dapat dicatat.

4.2. Konfigurasi manajemen TCP/IP jaringan dapat di dokumentasi.

4.3. Penyebab kerusakan perangkat jaringan dicatat/didokumentasi.

4.4. Hasil perbaikan kerusakan jaringan dapat dicatat.

• Mengetahui cara mendokumentasikan jaringan komputer.

• Mendokumentasikan penyebab kerusakan dan perbaikan kerusakan jaringan komputer.

• Mampu

mendokumentasi- kan setiap konfigurasi, hasil instalasi,

penyebab kerusakan dan perbaikan kerusakan jaringan komputer.

• Membuat dokumenta si untuk instalasi jaringan komputer.

2 2

(26)

2.7 Unit Kompetensi : Melakukan Setting Konfigurasi Komunikasi Wireless Kode Unit : TIK.CS02.052.01

Durasi Pembelajaran : 6,5 jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 01 Mempersiapkan

perangkat

komunikasi wireless

1.1 Kebutuhan perangkat komunikasi wireless diidentifikasi.

1.2 Perangkat komunikasi wireless disiapkan sesuai dengan spesifikasi yang diinginkan.

1.3 Buku petunjuk peralatan disiapkan dan dibaca cara pemasangan dan instalasi.

1.4 Perangkat komunikasi wireless dipasang pada konektor atau slot yang sesuai.

1.5 Assesories tambahan dari perangkat komunikasi wireless dipasang.

• Kebutuhan perangkat komunikasi wireless.

• Petunjuk pemasangan dan instalasi.

• Assesories tambahan perangkat komunikasi wireless.

• Mampu

mengidentifikasi kebutuhan akan perangkat komunikasi wireless.

• Mampu

menyiapkan dan memasang peralatan perangkat komunikasi wireless pada konektor yangsesuai.

• Dapat memasang assesories tambahan perangkat komunikasi wireless.

• Mencari serta mengidenti fikasi kebutuhan perangkat komunikasi .

• Menyiapka n

perangkat komunikasi wireless yang diinginkan.

• Membaca buku petunjuk peralatan.

• Memasang perangkat sesuai dengan buku petunjuk.

• Mencari assesories tambahan yang sesuai

1 1

(27)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN dengan

perangkat komunikasi wireless dan memasang nya.

02. Melakukan instalasi dan setting

konfigurasi perangkat komunikasi

2.1 Perangkat komunikasi wireless dipastikan terpasang dengan baik.

2.2 Software driver disiapkan sesuai dengan perangkat komunikasi wireless yang digunakan.

2.3 Driver diinstal.

2.4 Tools komunikasi wireless dibuka untuk mengetahui hot – spot atau perangkat komunikasi lainnya.

2.5 Koneksi komunikasi disetting sesuai dengan perangkat komunikasi wireless yang dituju.

• Pemasangan perangkat komunikasi wireless.

• Menginstal driver.

• Membuka Tools komunikasi wireless.

• Setting konfigurasi komunikasi wireless.

• Membuka tools komunikasi dan men – setting konfigurasi koneksi komunikasi wireless yang diinginkan.

• Memastikan perangkat komunikasi wireless terpasang dengan baik.

• Dan memastika n driver telah terinstal.

• Membuka port koneksi komunikasi dengan tools komunikasi wireless.

• Memulai koneksi dengan perangkat wireless yang

1 1,5

(28)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN dituju.

03. Pengujian

komunikasi wireless

3.1 Disiapkan software aplikasi yang akan digunakan sebagai alat uji . 3.2 Software dijalankan dan sistem

komunikasi dilakukan.

3.3 Dibuatkan laporan instalasi dan pengujian perangkat wireless.

• Menguji koneksi komunikasi wireless.

• Menjalankan software dan sistem komunikasi.

• Pengujian perangkat wireless.

• Menguji konektivitas perangkat komunikasi wireless.

• Menguji perangkat wireless.

• Menyiapka n software aplikasi.

• Menjalanka n software.

• Melakukan konektivitas komunikasi jaringan.

• Membuat laporan dan Menguji perangkat wireless.

1 1

(29)

2.8 Unit Kompetensi : Mengoperasikan komputer personal yang berdiri sendiri ( Stand Alone ) Kode Unit : TIK.OP02.001.01

Durasi Pembelajaran : 9 Jam (@60 menit)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN 01. Mempersiapkan

Pra-penyalaan komputer

1.1 Koneksi catu daya sudah disambung

1.2 Perangkat protektif seperti UPS dan stabilizer ( jika ada ) sudah dinyalakan.

1.3 Koneksi peralatan input/output sudah disambung.

1.4 Semua komponen sudah disiapkan untuk kondisi penyalaan normal (default)

• Pengetahuan tentang komputer.

• Kemampuan menyalakan dan mematikan komputer.

• Pengoperasian

perangkat PC seperti mouse dan keyboard.

• Dapat memasang perlengkapan komputer yang akan dinyalakan.

• Menggunak an alat kerja yang telah diberikan (komputer) sesuai dengan pelatihan yang diberikan

• Melaksanak an setiap instruksi pelatihan di dalam mengopera sikan komputer

1,5 1,5

02. Menyalakan komputer dan mengamati proses aktivasi sistem (booting) hingga selesai.

2.1 Dipastikan indikator penyalaan seperti lampu atau suara muncul secara benar sesuai dengan user manual.

2.2 Dipastikan proses Power-On- Self-Test (POST) dan proses aktifasi sistem operasi berjalan sesuai dengan petunjuk penggunaan (User manual ). 2.3 Muncul tampilan pada layar

monitor yang menandakan

• Mengetahui indikator apa saja suatu komputer telah berhasil dinyalakan.

• Dapat menyalakan komputer dengan benar.

• Dapat menentukan kekurangan yang terjadi jika komputer tidak berhasil dinyalakan.

• Menggunak an alat kerja yang telah diberikan (komputer) sesuai dengan pelatihan yang diberikan

• Melaksanak

1 1

(30)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN komputer siap pakai ,yang

merupakan tampilan sistem operasi sesuai dengan petunjuk penggunaan sistem operasi yang digunakan.

an setiap instruksi pelatihan di dalam mengopera sikan komputer 03. Mengoperasikan PC 3.1 Perintah pengelolaan berkas

(file) dan folder dapat digunakan, seperti melihat isi folder, membuat , mengubah , menghapus , mengganti nama file/folder , menyalin /

memindahkan folder dan menyalin/memindahkan file dari suatu folder ke lokasi lain.

3.2 Piranti penunjuk seperti mouse , dapat digunakan untuk

melakukan perintah pengelolaan file dan folder.

• Mengetahui cara menggunakan folder (membuat, mengubah nama, menghapus, menyalin,

memindahkan dari satu folder ke folder lain).

• Mengetahui cara menggunakan mouse untuk melakukan pengelolaan pada file dan folder.

• Mengetahui shortcut untuk memudahkan dalam melakukan pengoperasian.

• Dapat

menggunakan keyboard tanpa harus

bergantung pada mouse untuk melakukan pengoperasian pada file atau folder.

• Dapat melakukan pengoperasian file dan folder dengan cara yang benar.

• Menggunak an alat kerja yang telah diberikan (komputer) sesuai dengan pelatihan yang diberikan

• Melaksanak an setiap instruksi pelatihan di dalam mengopera sikan komputer

1 1

04. Mematikan komputer dan mengamati proses de-aktivasi sistem operasi hingga selesai.

4.1 Semua piranti lunak aplikasi dan tools sudah ditutup atau tidak sedang dalam memproses.

4.2 Data antrian dari dan menuju peripheral dipastikan sudah tidak ada.

4.3 Tampilan yang muncul pada layar monitor merupakan

• Mengetahui hal-hal yang harus

diperhatikan sebelum mematikan komputer.

• Mengetahui tanda pada saat de-aktivasi sistem operasi pada saat komputer dimatikan.

• Dapat mematikan komputer dengan benar.

• Menggunak an alat kerja yang telah diberikan (komputer) sesuai dengan pelatihan yang

1 1

(31)

ELEMEN

KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

MATERI PELATIHAN JAM PELATIHAN

PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP KERJA PENGE- TAHUAN

KETERAM- PILAN tampilan yang menandakan

proses penghentian secara normal sesuai dengan petunjuk penggunaan sistem operasi yang digunakan.

4.4 Dipastikan indikator seperti lampu dan atau suara akan tampak/terdengar secara benar sesuai dengan petunjuk

penggunaan.

diberikan

• Melaksanak an setiap instruksi pelatihan di dalam mengopera sikan komputer

• Menjaga kebersihan area kerja

• Merapikan alat kerja setelah menyelesai kan pekerjaan

(32)

III. PELATIHAN DI TEMPAT KERJA (OJT)

3.1 Unit Kompetensi : Mengidentifikasi Perangkat Penyusun Komputer Kode Unit : TIK.CS01.005.01

ELEMEN KOMPETENSI INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DI TEMPAT KERJA 01 Mempersiapkan Identifikasi

Perangkat Penyusun Komputer

• Siapkan perangkat penyusun computer serta manual book dan alat-alat tulis untuk mencatat fungsi-fungsi dari perangkat penyusun computer yang diidentifikasi.

• Membaca buku petunjuk pemakaian agar mengetahui fungsi-fungsi perangkat keras dan cara pengoperasiannya.

02 Mengidentifikasi perangkat penyusun komputer

• Melakukan penggolongan terhadap perangkat penyusun computer yang dimaksud berdasarkan fungsinya maupun performancenya.

• Melakukan simulasi dalam menentukan perangkat keras untuk merakit computer dengan spesifikasi yang telah ditentukan oleh pengajar

• Mempelajari berbagai macam trouble shooting untuk perangkat keras yang dibahas.

03 Memeriksa hasil identifikasi perangkat penyusun komputer.

• Melakukan pemeriksaan ulang terhadap hasil penggolongan yang telah dilakukan untuk menghindari kesalahan- kesalahan yang tidak diinginkan.

• Melakukan semua persiapan yang dibutuhkan untuk merakit komputer.

• Melakukan simulasi pemilihan perangkat keras untuk merakit computer secara maksimal dengan berbagai spesifikasi yang telah ditentukan.

(33)

3.2 Unit Kompetensi : Mengidentifikasi Spesifikasi Perangkat Penyusun Komputer Kode Unit : TIK.CS01.006.01

ELEMEN KOMPETENSI INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DITEMPAT KERJA

01. Mempersiapkan identifikasi spesifikasi perangkat komputer 02. Mengidentifikasi spesifikasi

perangkat komputer 03. Memeriksa hasil identifikasi

perangkat komputer

Menyiapkan spesifikasi perangkat komputer yang akan diidentifikasi

Menyiapkan peralatan tulis

Membaca buku spesifikasi perangkat komputer supaya dapat mengidentifikaso

• Membuat daftar hasil identifikasi spesifikasi perangkat komputer sesuai dengan yang telah diidentifikasi

• Mengetahui beberapa keunggulan dan kekurangan perangkat komputer

• Memeriksa dan menyesuaikan perangkat komputer dengan daftar hasil spesifikasi

• Menyimpan daftar spesifikasi komputer dan akan digunakan sebagai panduan pembelian perangkat komputer Semua kegiatan dilakukan sesuai dengan Standar operasional ditempat kerja

(34)

3.3 Unit Kompetensi : Memasang Perlengkapan Komputer Kode Unit : TIK.CS02.013.01

ELEMEN KOMPETENSI INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DITEMPAT KERJA

1. Menutup box CPU

2. Memasang monitor

3. Memasang speaker

4. Memasang piranti USB

5. Memasang mouse

6. Memasang keyboard

7. Memasang power supply

• Memasang semua komponen di PC

• Memastikan semua komponen di PC terpasang dengan baik

• Memastikan semua kabel yang terdapat di dalam PC teratur dan terpasang dengan baik

• Memastikan kabel listrik terpasang dengan baik

• Memastikan kabel monitor terpasang dengan baik dengan PC

• Memastikan monitor terpasang dengan tegangan listrik yang sesuai

• Memastikan kabel listrik terpasang dengan baik

• Memastikan kabel speaker terpasang dengan baik dengan PC

• Memastikan kabel speaker terpasang dengan tegangan listrik yang sesuai

• Memastikan kabel listrik terpasang dengan baik

• Memastikan piranti USB terpasang dengan baik dengan PC

• Memastikan piranti USB terpasang dengan tegangan listrik yang sesuai

• Memastikan kabel mouse terpasang dengan baik dengan PC

• Memastikan mouse terpasang dengan baik

• Memastikan mouse pad ditempatkan dengan benar

• Memasang kabel keyboard pada PC

• Memastikan kabel keyboard terpasang dengan baik dengan PC

• Memastikan power supply terpasang dengan baik dengan PC

• Memastikan power supply terpasang dapat mensupport daya yang dibutuhkan untuk mengaktfkan PC

• Memastikan power supply terpasang dengan tegangan listrik yang sesuai

(35)

3.4 Unit Kompetensi : Melakukan Instalasi Operating System Kode Unit : TIK.CS02.017.01

ELEMEN KOMPETENSI INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DITEMPAT KERJA

01 Menyalakan komputer • Melakukan identifikasi tata letak tombol power pada CPU

• Menyalakan tombol power untuk menyalakan computer

• Testing hasil dari tombol power yang digunakan

• Mendokumentasikan hal-hal yang dianggap perlu dalam setiap tahap yang dilakukan 02 Mengubah Boot

sequence ke CD ROM drive

• Memerikasa ketersediaan drive CD – Room pada CPU

• Masuk ke dalam BIOS Feature

• Memerikasa setting BIOS pada sistem operasi komputer

• Merubah setting boot sequence 03 Memasukkan CD Setup

OS ke CD Drive

• Memerikasa ketersediaan drive CD – Room pada CPU

• Melakukan identifikasi drive CD-Room yang sudah terinstall pada komputer

• Memasukan CD Setup ke CD Drive yang tersedia 04 Melakukan booting dari

CD ROM drive

• Memerikasa ketersediaan drive CD – Room pada CPU

• Merubah boot sequence ke dalam drive CD – Room

• Memasukan CD setup operating system pada drive cd-room 05 Menjalankan instalasi

operating system

• Memasukan CD OS yang akan di Install

• Mengikuti petunjuk/ perintah dan ketentuan installasi 06 Melakukan setting

konfigurasi OS selama instalasi

• Melakukan partisi harddisk untuk windows

• Melakukan pengaturan date regional

(36)

3.5 Unit Kompetensi : Menginstal Modem Kode Unit : TIK.CS02.025.01

ELEMEN KOMPETENSI INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DITEMPAT KERJA 01 Memasang perangkat

modem

• Memilih jenis modem sesuai budget serta kebutuhan perusahaan

• Melakukan survey ke provider penyedia jasa layanan internet dan memilih yang paling sesuai dengan kebutuhan perusahaan

• Mempersiapkan perangkat keras komputer (Kabel LAN/Kabel telepon,dll) yang akan digunakan untuk menyambungkan modem

• Memasang perangkat modem ke komputer sesuai petunjuk yang ada 02 Menginstall driver

modem

• Menginstal CD driver yang didapat pada saat membeli modem lalu melakukan instalasi sesuai dengan tahapan yang ada

• Jika tidak ada CD driver saat membeli, download driver dari internet dengan mencari driver spesifik sesuai dengan kode yang tertera pada modem

03 Mengkonfigurasi koneksi modem ke ISP

• Melakukan kofigurasi dari Control Panel – Network Connection – Create new connection

• Isi data-data yang dibutuhkan sesuai dengan yang diberikan oleh provider penyedia jasa internet yang anda pilih

• Bagi hak akses bila diperlukan atau bila sambungan internet dibagikan ke jaringan 04 Melakukan Dial ke ISP • Melakukan sambungan ke internet dan mencoba browsing situs lokal maupun luar negeri

• Jika terjadi masalah, segera hubungi service provider

• Buat laporan kecepatan akses, bandwith, serta masalah yang terjadi selama pemakaian untuk di-review

3.6 Unit Kompetensi : Melakukan Instalasi Jaringan Komputer Kode Unit : TIK.CS02.049.01

ELEMEN KOMPETENSI

INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DI TEMPAT KERJA 01 Menyiapkan peralatan

instalasi jaringan komputer

• Menyiapkan perangkat hardware dan driver yang dibutuhkan dalam jaringan

• Mengetahui Operating system yang diperlukan dalam jaringan

• Mendokumentasikan hal-hal dalam menyiapkan peralatan instalasi jaringan computer

• Melakukan pengecekan terhadap perangkat hardware dan driver yang telah disiapkan 02 Melaksanakan Instalasi

Perangkat Keras Jaringan

• Melakukan prosedur-prosedur dengan tepat dalam instalasi perangkat keras jaringan

• Melakukan Instalasi driver perangkat keras sesuai dengan SOP

• Melakukan identifikasi peralatan apa saja yang diperlukan untuk instalasi perangkat keras jaringan

• Mengecek hasil instalasi perangkat keras jaringan apakah berjalan sesuai dengan fungsinya

• Melakukan dokumentasi hasil dari instalasi perangka keras jaringan

(37)

ELEMEN KOMPETENSI

INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DI TEMPAT KERJA 03 Melakukan dignosis

perangkat jaringan

• Melakukan prosedur-prosedur diagnosis dengan tepat

• Melakukan identifikasi cara melakukan diagnosis yang tepat

• Melakukan identifikasi peralatan apa saja yang diperlukan untuk melakukan diagnosis

• Menyiapkan peralatan untuk melakukan diagnosis perangkat jaringan

• Mendokumentasikan hal-hal yang perlu dari hasil melakukan diagnosis 04 Melakukan dokumentasi

instalasi jaringan komputer

• Melakukan pembuatan Dokumentasi mengenai kerusakan pada saat instalasi

• Melakukan pembuatan Dokumentasi mengenai kebutuhan instalasi jaringan

• Melakukan pemilihan data apa saja yang perlu dilaporkan dalam dokumentasi

• Melakukan pembuatan dokumentasi sesuai dengan aturan pembuatan dokumentasi yang baku

• Melaporkan hasil dokumentasi kepada siapa saja yang berhak melihat hasil dokumentasi

3.7 Unit Kompetensi : Melakukan Instalasi Operating System Jaringan Kode Unit : TIK.CS02.050.01

ELEMEN KOMPETENSI

INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DI TEMPAT KERJA 01 Menyiapkan peralatan

instalasi Operating System Jaringan

• Melakukan identifikasi perangkat jaringan Komputer yang dibutuhkan dalam jaringan

• Melakukan identifikasi Operating System yang dibutuhkan dalam jaringan

• Menyiapkan peralatan jaringan computer yang dibutuhkan dalam jaringan

• Menyiapkan Operating System yang dibutuhkan dalam jaringan 02 Instalasi operating

system jaringan.

• Lakukan partisi hardisk sesuai dengan kebutuhan jaringan computer

• Melakukan Instalasi operating system sesuai dengan SOP

• Melakukan Instalasi service aplikasi yang dibutuhkan

• Menentukan Hak dan aturan user

• Membuat Group User berdasarkan aktifitasnya kerjanya

• Memperkirakan besarnya kapasitas hardisk yang diperlukan

• Menilih tipe hardisk yang diperlukan 03 Membuat dokumentasi

instalasi jaringan komputer

• Melakukan Pembuatan Dokumentasi mengenai hasil instalasi operating system jaringan

• Melakukan pembuatan Dokumentasi mengenai penyebab perangkat jaringan tidak teridentifikasi

• Menyeleksi data apa saja yang perlu dilaporkan dalam dokumentasi

• Melaporkan dokumentasi kepada siapa saja yang berhak untuk melihat dokumentasi

• Melakukan pembuatan dokumentasi sesuai dengan aturan baku yang sudah ada

(38)

3.8 Unit Kompetensi : Melakukan Konfigurasi Sistem Jaringan Komputer Kode Unit : TIK.CS02.051.01

ELEMEN KOMPETENSI INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DI TEMPAT KERJA 01 Melakukan konfigurasi

jaringan

• Menentukan jenis jaringan yang digunakan.

• Mengidentifikasi berapa banyak komputer yang akan terhubung.

• Menginstal TCP/IP.

• Mengkonfigurasi TCP/IP.

• Konfigurasi dinamis/manual.

02 Melakukan

pengecekan koneksi jaringan komputer

• Memasukkan IP address untuk masing-masing komputer yang saling terhubung.

• Mengetes koneksi dengan perintah Ping.

• Menentukan jenis kabel yang akan digunakan.

03 Menjalankan aplikasi PC yang terhubung dengan jaringan

• Menentukan card jaringan yang akan digunakan.

• Memasang HUB pada masing-masing jaringan.

• Menentukan kabel jaringan yang akan digunakan.

04 Membuat dokumentasi instalasi jaringan komputer

• Melakukan pengujian atas instalasi jaringan komputer.

• Membuat dokumentasi untuk instalasi jaringan komputer.

3.9 Unit Kompetensi : Melakukan Setting Konfigurasi Komunikasi Wireless Kode Unit : TIK.CS02.052.01

ELEMEN KOMPETENSI INDIKATOR PELAKSANAAN PELATIHAN DITEMPAT KERJA 01 Mempersiapkan

perangkat

komunikasi wireless

• Identifikasi perangkat komunikasi wireless yang dibutuhkan

• Siapkan perangkat komunikasi wireless sesuai spesifikasi yang diinginkan

• Membaca buku petunjuk peralatan dan instalasi

• Pemasangan perangkat komunikasi wireless pada konektor / slot dengan tepat

• Pasang assesories tambahan pada perangkat komunikasi wireless 02 Melakukan Instalasi

dan setting konfigurasi perangkat komunikasi

• Pastikan perangkat wireless terpasang dengan baik

• Siapkan software driver sesuai dengan perangkat wireless yang digunakan

• Instalasi software driver perangkat wireless

• Buka saluran tools komunikasi wireless

• Setting koneksi komunikasi sesuai dengan perangkat komunikasi wireless yang dituju

(39)

03 Pengujian

Komunikasi wireless

• Siapkan software aplikasi sebagai alat uji

• Jalankan software dan lakukan uji sistem komunikasi

• Membuat laporan instalasi dan pengujian perangkat wireless

IV. EVALUASI PROGRAM PELATIHAN

NO. KEGIATAN MATERI EVALUASI

1. Evaluasi Program Latihan Melakukan evaluasi program pelatihan antara lain : - Fasilitas Latihan

- Modul, bahan dan Lamanya Latihan - Instruktur

- Sistem Asesmen - OJT

3

(40)

DAFTAR PERALATAN DAN BAHAN YANG DIGUNAKAN

1. Judul/Nama Pelatihan : Junior Technical Support Kode Program Pelatihan : K 72 1 0 1 2 1 I 01

NO UNIT

KOMPETENSI

KODE

UNIT DAFTAR PERALATAN DAFTAR BAHAN KETERANGAN

1. Mengidentikasi perangkat penyusun komputer

TIK.CS01.

005.01

- Unit PC (Personal Computer) dengan CD drive dan Floppy Disk.

- Sistem operasi pada PC Windows XP;

- Keyboard dan mouse - RAM dengan ukuran yang sesuai dengan kebutuhan

- CD installer sistem operasi Windows XP.

- Buku

informasi atau manual installation Windows XP.

2. Mengidentifikasi spesifikasi perangkat komputer

TIK.CS01.

006.01

- Perangkat penyusun komputer berupa 1 unit PC (Personal Computer) dengan CD Drive dan Floppy Disk, mouse dan keyboard

- Buku manual perangkat komputer - Peralatan

tulis

3. Memasang Perlengkapan Komputer

TIK.CS02.

013.01

- Obeng - Casing

- Motherboar - RAM - CPU - Fan - Hard Disk - LAN Card - Monitor - Keyboard - Speaker - UPS - AVR - Sound Card - Printer - Scanner 4. Melakukan

instalasi Operating System

TIK.CS02.

017.01

− Unit Komputer CD setup Operating system

− Identifikasi keperluan yang dihadapi secara sistematis

− Proses penyelesaian masalah -- Daftar penyelesaian masalah 5. Menginstal

Modem

TIK.CS02.

025.01

- Unit PC

- Perangkat modem - Sambungan telepon

-CD driver modem -manual instalasi

(41)

NO UNIT KOMPETENSI

KODE

UNIT DAFTAR PERALATAN DAFTAR BAHAN KETERANGAN

6. Melakukan instalasi jaringan Komputer

TIK.CS02.

049.01

- Unit PC (Personal Computer) dengan CD drive dan Floppy Disk.

- Sistem operasi pada PC;

Windows XP,Windows Server 2000

- Keyboard dan mouse - RAM dengan ukuran yang sesuai dengan kebutuhan.

- Hub/switch, ethernet card, modem, Kabel UTP

- CD installer sistem operasi Windows XP dan Windows Server 2000 - Buku

informasi atau manual installation Windows XP dan Windows Server 2000 - Buku informasi tentang instalasi jaringan komputer 7. Melakukan

instalasi Operating System Jaringan

TIK.CS02.

050.01

- Unit PC (Personal Computer) dengan CD drive dan Floppy Disk.

- Sistem operasi pada PC;

Windows XP , Windows server 2000

- Keyboard dan mouse - Ethernet Card

-cd installer system operasi Windows XP dan windows server 2000 -Cd Installer driver Ethernet card

8. Melakukan konfigurasi system jaringan komputer

TIK.CS02.

051.01

− Komputer

− Kabel LAN Switch / Hub

− Installer system operasi.

--Daftar jenis kabel LAN dan switch / hub.

9. Melakukan Setting Konfigurasi Komunikasi Wireless

TIK.CS02.

052.01

- 1 buah computer standar - Perangkat komuniaksi wireless

- Assesories perangkat komunikasi wireless

- Buku petunjuk peralatan

- Software driver

- Permasalah an yang didefinisikan

- Requireme nt proses

10. Mengoperasikan Komputer (personal computer - PC) yang berdiri sendiri (stand alone)

TIK.OP02 .001.01

- Sistem Operasi Windows.

(42)

RANCANGAN PELATIHAN DI TEMPAT KERJA

Judul/Nama Pelatihan : Junior Technical Support

Nama Peserta Pelatihan : ...

Nama Lembaga/Perusahaan : ...

Kegiatan di Tempat Kerja : ...

NO HARI/

TANGGAL

AREA KERJA

UNIT/ ELEMEN

KOMPE-TENSI KEGIATAN JAM HASIL PEMBIMBING

1.

2.

3.

………., …. ……….. …..

Pimpinan ………..

………..

(43)

EVALUASI PROGRAM PELATIHAN Judul/Nama Pelatihan : ………..

NO. UNSUR YANG DINILAI Penilaian (Assessment)

Nilai A

(91- 100)

B (71-

90)

C (61-70)

D (<50)

1. MASUKAN :

1.1 Peserta Pelatihan 1.2 Pelatih

1.3 Assessor Pelatihan 1.4 Tenaga Pendukung 1.5 Fasilitas Peralatan 1.6 Bahan Pelatihan

1.7 Modul PBK/Job Sheet/ Diktat 1.8 Biaya/Dana Pelatihan

(0-100)

2. PROSES :

2.1 Kurikulum dan Silabus

2.2 Unit Kompetensi yang ditempuh 2.3 Metode Pelatihan

2.4 Jadwal Pelatihan

2.5 Pelatihan di Tempat Kerja

(0-100)

3. KELUARAN :

3.1 Penguasaan Pengetahuan 3.2 Penguasaan Keterampilan 3.3 Sikap Kerja

3.4 Kedisiplinan 3.5 Motivasi Kerja 3.6 Jumlah Lulusan

(0-100)

………, tgl ……….

Penanggung Jawab Program (menerima hasil evaluasi)

………..

Evaluator Program Pelatihan

………..

Referensi

Dokumen terkait

Para PNS lingkungan Kecamatan dan Kelurahan wajib apel pagi setiap hari senin di Halaman Kantor Kecamatan Kebayoran Baru, dan akan diberikan teguran kepada yang tidak ikut apel

Menrut Abdul Wahab Khallaf, Ijma’ dengan definisi tersebut tidak mungkin terjadi, Ijma’ akan mungkin terjadi apabila masalahnya diserahkan kepada pemerintah, karena

Bakteri harus dapat tumbuh dalam medium padat dan membentuk koloni yang kompak dan jelas (tidak menyebar) dan memerlukan persiapan waktu inkubasi relatif lama sehingga

Menurut para ahli hukum yang menganut teori percobaan yang subjektif semuanya dapat dihukum, oleh karena teori ini telah memandang cukup untuk dihukum, jika dari

setelah mendapatkan penjelasan mengenai penelitian tentang “Hubungan Pemberian ASI Eksklusif terhadap Kejadian Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) pada Bayi

5ada bayi dan anak usia dibaah  atau 6 tahun, jenis pernapasan adalah pernapasan diagragma atau pernapasan abdomen.3olume oksigen yang di ekspirasi oleh bayi dan anak 4

Atas dasar penelitian dan pemeriksaan lanjutan secara seksama terhadap berkas yang diterima Mahkamah Pelayaran dalam Berita Acara Pemeriksaan Pendahuluan (BAPP)