• Tidak ada hasil yang ditemukan

KOMUNIKASI DATA. Fery Antony, S.T., M.Kom Sistem Komputer - Universitas IGM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "KOMUNIKASI DATA. Fery Antony, S.T., M.Kom Sistem Komputer - Universitas IGM"

Copied!
31
0
0

Teks penuh

(1)

KOMUNIKASI DATA

Fery Antony, S.T., M.Kom

(2)

Media Transmisi

Jaringan terhubung karena terdapat penghubung antar node.

2 Media komunikasi yang dipakai:

• Wired/physical Connection (kabel)

(3)

Wired Connections

Wired connection atau koneksi yang menggunakan kabel fisik sebagai perantara informasi, memiliki

keandalan yang lebih baik dari pada wireless pada sisi transmisi data (noise), namun memiliki kekurangan pada jangkauan.

Contoh perangkat wired:

• Twisted pair contoh, UTP, STP

• Coaxial cable (kabel tembaga), kabel antena TV • Serat optik (Fiber optic)

(4)

Twisted pair

Twisted pair wire merupakan jalinan kabel yang

saling terpilin dengan kombinasi tertentu. Dipilinnya

kabel dimaksudkan untuk mengurangi interferensi

antar kabel, sehingga terjadi crosstalk

Ada 2 jenis twisted pair:

• Unshielded twisted pair (UTP) – Tp tanpa

pelindung

(5)

Twisted pair .... cont’s

Jenis TP Kegunaan Transfer data rate max.

Jangkauan Max.

Kategori 1 (cat 1) Kabel Telepon < 100 kbps 5-6 km Kategori 2 (cat 2) ISDN < 2 Mbps 5-6 km Kategori 3 (cat 3) LAN 10 Mbps 100 m Kategori 4 (cat 4) LAN 20 Mbps 100 m Kategori 5 (cat 5) LAN 100 Mbps (100 Mhz) 100 m Kategori 5e (cat 5e) LAN 250 Mbps (125 Mhz) 100 m Kategori 6 (cat 6) LAN 250 Mbps (200 Mhz) 100 m Kategori 7 (cat 7) LAN 600 MHz 100 m

(6)
(7)

Twisted pair .... cont’s

(8)

Kabel Koaksial tersusun atas satu kawat yang

terbungkus beberapa pelindung.

Ada 2 Jenis kabel koaksial:

• Baseband coaxial (single channel)

• Broadband coaxial (multiple channel)

Coaxial cable

(9)

Coaxial cable .... cont’s Jenis koasial Resistensi (Ohm) Penggunaan RG-6 75 Ohm Kabel TV

RG-8 50 Ohm Baseband LAN ( tek. lama) RG-11 75 Ohm Broadband LAN

RG-58 50 Ohm Baseband LAN RG-59 75 Ohm Kabel TV

(10)

Coaxial cable .... cont’s

(11)

Serat optik / Fiber

Serat optik atau yang umum disebut fiber optic

merupakan media terbaik yang saat ini ada.

Serat optik menggunakan fiber glass sebagai

penghantar data yang berupa cahaya.

Cahaya bersumber pada photo diode lalu diubah

menjadi gelombang dengan cara melakukan

on-off secara berirama yang kemudian diterima

oleh photo receptor.

(12)

Serat optik / Fiber .... cont’s

Tipe FO Data rate maks.

Jangkauan maks.

Kegunaan

LED fiber optics Gbps 300 m Data, video, audio, LAN

Laser fiber optics 100s Gbps 100 km Data, video, audia. LAN, MAN, WAN

(13)

Serat optik / Fiber .... cont’s

(14)

Wireless Connections

Wireless connection atau koneksi yang menggunakan

gelombang elektromagnetik sebagai perantara informasi. Wireless connection memiliki keandalan yang lebih baik dari pada wired pada sisi jangkauan, namun memiliki kekurangan pada transmisi (noise).

Contoh perangkat wired:

• Terrestrial microwave • Satellite microwave

• Jaringan telepon selular • Wireless broadband

• Bluetooth

(15)

Terrestrial Microwave

• Terrestrial microwave merupakan gelombang

mikro yang memuat data yang dipancarkan

secara lurus oleh transmitter kepada reciever.

• Model terrestrial menggunakan antena

line-of-sight. Artinya gelombang yang dipancarkan

searah dan lurus dengan penerima.

• Terrestrial umumnya dipakai pada

gedung-gedung bertingkat dan tower atau bukit untuk

menghindari penghalang data.

(16)

Satellite Microwave

Satellite microwave merupakan gelombang mikro yang dipancarkan oleh transmitter dari bumi kepada reciever yang berada dibelahan bumi lain melalui satelit.

Menurut jangkauannya gelombang satelit dibagi menjadi 4 level:

a. LEO (Low earth orbit) → 100 mil

b. MEO (Middle earth orbit) → 1000 mil

c. GEO (Geosynchronous earth orbit ) → 22.300 mil d. HEO (Highly elliptical orbit)

(17)

Satellite Microwave ... Cont’s

Jenis satelit

Data rate maks

Tinggi orbit penggunaan LEO 100 Mbps 100<x< 1000 mil Komunikasi umum

(Telepon satelit, email) dll

MEO 100 Mbps 1000<x<22.300 mil GPS GEO 100 Mbps >22.300 mil TV

(18)

Jaringan Seluler

Jaringan selular memancarkan gelombang data yang bersel-sel.

Masing-masing sel dipancarkan oleh pemancar dengan jangkauan/radius 0.5-25 miles (White, 2009).

2 Jenis jaringan selular:

1) GSM (Global System for Mobile) → TDMA

(19)

Jaringan Seluler ... Cont’s

Perkembangan jaringan selular:

• GSM→ GPRS → EDGE → UMTS → HSDPA→ 4G

(20)

Wireless Broadband

Wireless broadband menghantarkan gelombang data (layanan internet) berkecepatan tinggi.

Wireless broadband terhubung dengan antena wireless (base station) ke konsumen yang telah terdaftar.

(21)

Jaringan Bluetooth

Jaringan bluetooth menggunakan gelombang data yang dipancarkan oleh perangkat bluetooth pada area

2.4GHz.

2 jenis jaringan bluetooth:

-. Piconet (ad-hoc) / peer-to-peer (PAN)

(22)

Wireless LAN (WLAN)

Wireless LAN merupakan jaringan lokal (LAN) dengan piranti penghubung nirkabel.

Standar Wireless (IEEE)

- IEEE 802.11 a → berjalan pada frek. 5 GHz - IEEE 802.11 b → berjalan pada frek. 2.4 GHz - IEEE 802.11 g → berjalan pada frek. 2.4 GHz - IEEE 802.11 n → berjalan pada frek. 5.4 GHz

(23)

Perangkat jaringan

Server → penyedia informasi

Client → penerima informasi Gateway → router

Network Interface Card → ethernet card

Repeater/hub/bridge/switch → penghubung node/pembangkit sinyal

Access Point (AP) → antena mini media wireless

(24)

Standarisasi jaringan

Standarisasi dalam segala hal sangat perlu, untuk: 1. Pengakuan publik

2. Kerangka yang terbaik 3. Dukungan kinerja

Beberapa sistem standarisasi jaringan:

1) ISO (International Organization for Standardization) →

http://www.iso.org

2) Institute for Electrical and Electronic Engineers (IEEE) →

http://www.ieee.org

3) IETF (Internet Engineering Task Force) → http://www.ietf.org

4) TIA → http://www.tiaonline.org

5) ITU (International Telecommunication Union) →

http://www.itu.int

(25)

Aplikasi berbasis jaringan

Aplikasi-aplikasi berbasis jaringan komputer:

1. Domain Name System (DNS)

2. Dynamic Host Client Protocol (DHCP) 3. Web Server (HTTP)

4. Database server

(26)

Domain Name System

Domain Name System (DNS) adalah sistem penamaan komputer dengan bahasa yang mudah dipahai manusia. Contoh http://www.uigm.ac.id adalah nama dari alamat IP 180.250.35.186

Contoh penggunaan nama domain yang umum dipakai: .ac.id → akademik (perguruan tinggi)

.sch.id → akademik (sekolah) .com → situs komersial

.mil → situs militer/pertahanan .gov → pemerintahan

(27)

Pengalamatan host dinamik

(DHCP)

Layanan ini memberikan alamat IP pada masing-masing host pada sebuah jaringan yang telah ditentukan.

Seorang administrator jaringan tidak harus memberikan alamat satu per satu untuk setiap host (komputer)

dalam sebuah jaringan.

(28)

Web Server (HTTP)

Web server adalah sebuah sistem yang melayani publikasi dokumen/halaman hypertext.

Sistem ini diatur oleh protokol HTTP (Hypertext Transfer Protocol).

(29)

Database Server

Database merupakan kumpulan banyak data yang memiliki hubungan dan memungkinkan untuk

dilakukan operasi CRUD (create, read, update dan delete).

Dalam istilah yang umum disebut DBMS (Database management System)

(30)

Mail Server

Mail server menyediakan layanan interkoneksi yang memungkinkan pembuatan, pengiriman dan

penyimpanan pesan elektronik

Format umumnya: roni@uigm.ac.id

Atau lebih panjang: roni@informatika. uigm.ac.id Contoh: Zimbra, Squirelmail (Server)

(31)

Ringkasan..

1. Sebutkan jenis-jenis media komunikasi, berikan contoh!

2. Apa itu crosstalk, dan bagaimana meminimalisai hal tersebut?

3. Sebutkan kelebihan dan kekurangan media komunikasi dengan fiber optik!

4. Sebutkan kelebihan dan kekurangan wireless communication!

5. Sebutkan level orbit pada transmisi data satellite! 6. Gambarkan persebaran jaringan selular!

7. Sebutkan 5 perangkat jaringan!

8. Sebutkan badan standarisasi internasional yang memiliki produk standar jaringan!

Referensi

Dokumen terkait

Sebagai tindak lanjut dari evaluasi ini Saudara dimohon untuk membawa dokumen asli atau salinan dokumen yang sudah dilegalisir oleh pejabat yang berwenang, untuk diadakan

Atmosfer dari planet merkurius terdiri dari gas natrium dan kalium yang sangat tipis sehingga kadang-kadang dikatakan bahwa planet ini tidak memiliki atmosfer.. Jarak

2.Jumlah kata tiap baris 8-12 suku kata 3.Baris pertama dan kedua disebut sampiran 4.Baris ketiga dan empat disebut isi..

Penelitian ini bertujuan untuk menjabarkan pengaruh secara deskriptif tentang pembelajaran pengajuan masalah berbantuan GeoGebra terhadap kemampuan pemahaman konsep,

A) Mean time to initialize LAN &lt; 15 msec B) Mean time between LAN inits &gt; 1 minute C) Mean time to repair &lt; 1 hour. D) Mean time between LAN partitions &gt;

Komunikasi adalah suatu proses penyampaian pesan dari sender ke receiver baik oleh individu ke individu lainnya atau organisasi dan dari organisasi ke organisasi

Parameter yang divariasikan pada model yang digunakan adalah jarak antara silinder yang menggunakan helical strakes dengan splitter plate (G) dan lebar

permukaan akar, pada jamur akar putih rizomorf dapat menjalar bebas dalam tanah, terlepas dari atau kayu yang menjadi sumber