• Tidak ada hasil yang ditemukan

t mmb 0907874 chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "t mmb 0907874 chapter5"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

79 BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Secara umum penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah

pengumuman dividen memiliki kandungan informasi atau tidak untuk perusahaan

yang mengumumkan dividen tunai naik dan turun yang listed dan terdaftar di

Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2010, menganalisis perbedaan rata-rata

abnormal return sebelum dan sesudah pengumuman dividen tunai naik dan turun,

serta menganalisis perbedaan reaksi pasar antara perusahaan yang mengumumkan

dividen tunai naik dengan perusahaan yang mengumumkan dividen tunai turun.

Dari hasil penelitian dan pembahasan tersebut dapat ditarik kesimpulan

sebagai berikut.

1. Pengumuman dividen tunai naik dan turun mempunyai kandungan informasi

yang digunakan investor untuk mengambil keputusan investasi pada Bursa

Efek Indonesia untuk periode 2009-2010. Hal ini dapat dilihat dari perbedaan

antara rata-rata abnormal return sebelum dan sesudah pengumuman dividen

tunai naik dan dividen tunai turun.

2. Terdapat perbedaan yang signifikan antara rata-rata abnormal return sebelum

dan sesudah pengumuman dividen tunai naik. Demikian pula terdapat

perbedaan yang signifikan antara rata-rata abnormal return sebelum dan

sesudah pengumuman dividen tunai turun. Hal ini berarti rata-rata abnormal

return tersebut dapat digunakan investor untuk mengambil keputusan

(2)

80

3. Terdapat perbedaan yang signifikan mengenai reaksi pasar antara perusahaan

yang mengumumkan dividen naik dengan perusahaan yang mengumumkan

dividen turun. Hal ini berarti bahwa sebagian besar investor memang

bertindak sesuai dengan nalurinya, yaitu bereaksi positif terhadap

pengumuman dividen naik dan bereaksi negatif terhadap pengumuman

dividen turun.

5.2 Saran

Beberapa saran yang dapat diajukan adalah sebagai berikut:

A. Bagi Investor

1. Kandungan informasi berdasarkan perbedaan rata-rata abnormal return

memang dapat digunakan investor untuk mengambil keputusan investasi.

Namun demikian, faktor-faktor lain terutama sentimen pasar juga harus

diperhitungkan. Maka dari itu investor harus berhati-hati sebelum melakukan

investasi karena hal-hal yang tidak terduga bisa menyebabkan kerugian bagi

investor.

2. Rata-rata abnormal return dapat digunakan investor untuk mengambil

keputusan investasi, investor bisa melihat abnormal return perusahaan yang

positif, namun investor hendaknya tidak begitu saja menanggapi pengumuman

dividen tunai naik secara berlebihan karena ada kemungkinan bahwa

perusahaan hanya ingin memberikan kesan menguntungkan. Oleh karenannya

seorang investor harus bisa melihat perusahaan mana yang benar-benar

(3)

81

3. Sebagian besar investor memang bertindak sesuai dengan nalurinya, yaitu

bereaksi positif terhadap pengumuman dividen tunai naik dan bereaksi negatif

terhadap pengumuman dividen tunai turun. Namun investor harus senantiasa

menyadari bahwa tidak seluruh perusahaan yang mengumumkan dividen

naik/turun ini kondisinya sesuai/tidak sesuai harapan investor di beberapa hari

ke depan atau periode sesudah pengumuman tersebut. Solusinya investor

harus benar-benar jeli melihat pergerakan harga saham perusahaan tersebut

dan juga melihat faktor fundamental perusahaan, sehingga tidak akan

menimbulkan kerugian bagi investor.

B. Bagi Perusahaan/Manajemen

1. Dalam perspektif keuangan atau keuangan perusahaan (corporate finance)

menurut Saleh Basir dan Hendy M. Fakhruddin (Aksi Korporasi : 75)

menyatakan bahwa, nilai pemegang saham atau nilai perusahaan dapat

dimaksimalkan melalui tiga keputusan strategis yaitu: keputusan investasi

(investment decision), keputusan pendanaan (financing decision), dan

kebijakan dividen (dividen policy). Kebijakan dividen mencakup berbagai

kebijakan yang diputuskan perusahaan untuk memberikan imbalan terhadap

para pemegang saham yang telah mengalokasikan modalnya ke perusahaan.

2. Bagi perusahaan/emiten, kebijakan membagikan dividen (tunai) harus

betul-betul jeli. Dengan kata lain kapan (artinya, dalam keadaan seperti apa) laba

akan dibagikan dan kapan akan ditahan, dengan tetap memperhatikan tujuan

perusahaan dan juga reaksi dari pasar, karena dividen mencerminkan kualitas

(4)

82

kualitas fundamental perusahaan, sehingga nilai perusahaan dan kesejahteraan

Referensi

Dokumen terkait

Hal-hal ini selanjutnya dibandingkan dengan teori yang berada pada literatur atau secara eksplisit bertujuan untuk membuktikan apakah model Gestalt dapat

Contact Hypersensitivity and Allergic Contact Dermatitis Among School Children and Teenagers with Eczema.. Penyakit Kulit yang Umum

Dari hasil drive test dan analisis yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa penyebab terjadinya kegagalan soft handoff di daerah Prambanan ialah setting nilai

KI-4 Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan

Kalau dulu karena saya ditugaskan di luar kota jadi memang tiap hari pulang pergi ke luar kota untuk kerja tapi sekarang sudah tidak mungkin Itu karena fisik yang membatasi

Harapan untuk memiliki rumah hunian yang nyaman dan sehat pun akan terwujud dengan seiring berjalanan waktu karna perubahan sosial maupun fasilitas telah diadakan di

Mengelola kayu sebagai bahan bangunan perlu dipertimbangkan mulai dari usia pohon sedapat mungkin cukup umur(tua), kondisi pohon saat mau ditebang tidak pada

Berdasarkan uji koefisien regrasa secara persial uji t di atas, maka dapat disimpulkan bahwa hanya satu variabel yang paling berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di