• Tidak ada hasil yang ditemukan

8 BA Pembuktian Kual. SO 2016

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "8 BA Pembuktian Kual. SO 2016"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

KANTOR REGIONAL VIII

Jalan Bhayangkara No. 1, Sungai Besar, Banjarbaru, Kalimantan Selatan 70714 Telp. 0511-4781552 Faks. 0511-4782314

BERITA ACARA PEMBUKTIAN KUALIFIKASI

Nomor : 8/SO16/KR.VIII/II/2016

Pada hari ini, Jumat tanggal Lima bulan Februari tahun Dua ribu enam belas, berdasarkan Surat Undangan Pembuktian Kualifikasi No. 7/SO16/KR.VIII/II/2016 tanggal 2 Februari 2016, yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Surya Addy Saputra, S.AP : Ketua merangkap anggota

2. Ari Koswantoro, ST : Sekretaris merangkap anggota

3. Eko Wahyudi, ST, MM : Anggota

Selaku Panitia Pengadaan Satpam Outsourcing Pada Badan Kepegawaian Negara Kantor Regional VIII, telah melakukan pembuktian kualifikasi dengan cara melihat dokumen asli atau dokumen yang sudah dilegalisir oleh yang berwenang dan meminta salinannya, dengan hasil sebagai berikut:

a. Pekerjaan : Pengadaan Satpam Outsourcing

b. Lokasi Pekerjaan : Jl. Bhayangkara No. 1 Sungai Besar, Banjarbaru, Kalimantan

Selatan.

c. H P S : Rp 561.220.000,00 (Lima ratus enam puluh satu juta dua ratus

dua puluh ribu rupiah)

d. Jangka Waktu Pelaksanaan : 306 (tiga ratus enam) hari kalender atau 10 (sepuluh) bulan kalender dari bulan Maret s/d Desember 2016

No Nama Perusahaan NPWP dan Alamat

Harga Penawaran

( Rp )

Keterangan

1. PT. Multi Guna Tiga Prima

NPWP 73.446.568.5-731.000

Jl. Sungai Jingah Gg. H.M. Said No.21A RT.02 RW.01, Kel. Sungai Jingah, Banjarmasin Telp. 081348331384, 081254164356 Email : [email protected]

544.016.000,00

Berdasarkan pembuktian kualifikasi diperoleh hasil yaitu:

- PT. Multi Guna Tiga Prima dinyatakan LULUS

Peserta yang dinyatakan lulus pembuktian kualifikasi akan ditetapkan sebagai Pemenang dan Cadangan Pemenang (bila ada).

Demikian berita acara pembuktian kualifikasi ini dibuat dengan sebenarnya untuk menjadi bahan pertimbangan selanjutnya.

Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Kantor Regional VIII BKN

1. Ketua:

Surya Addy Saputra, S.AP NIP.19841016 200912 1 002

...ttd...

2. Sekretaris:

Ari Koswantoro, ST

NIP. 19830322 200812 1 001

...ttd...

3. Anggota :

Eko Wahyudi, ST, MM NIP. 19780505 200604 1 003

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil Evaluasi dan Pembuktian Kualifikasi terhadap data kualifikasi perusahaan maka Panitia Pengadaan Barang/Jasa Kantor Pengadilan Negeri Sibolga

pembuktian dokumen kualifikasi dengan membawa berkas asli dokumen isian. kualifikasi dan di foto copy satu

RAJAYA REKAYASA Rekanan Hadir dan Data dokumen asli hasil pembuktian kualifikasi sesuai dengan data dalam dokumen

Pada hari ini, Kamis tanggal Tujuh bulan Juni tahun dua ribu dua belas, bertempat di Badan Kepegawaian Negara Kantor Regional VIII Banjarmasin, Panitia Pengadaan

Pada hari ini, Rabu tanggal Dua Puluh Lima bulan Juli tahun Dua Ribu Dua Belas, bertempat di Badan Kepegawaian Negara Kantor Regional VIII Banjarmasin, Panitia

Pada hari ini, Kamis tanggal tiga belas bulan September tahun dua ribu dua belas, bertempat di Badan Kepegawaian Negara Kantor Regional VIII Banjarmasin, Panitia

Pada hari ini, Kamis tanggal Dua puluh bulan September tahun dua ribu dua belas, bertempat di Badan Kepegawaian Negara Kantor Regional VIII Banjarmasin, Panitia

Pada hari ini, Senin tanggal Enam belas bulan Januari tahun dua ribu tujuh belas, bertempat di Badan Kepegawaian Negara Kantor Regional VIII, Panitia Pengadaan