• Tidak ada hasil yang ditemukan

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA"

Copied!
174
0
0

Teks penuh

(1)

BERITA NEGARA

REPUBLIK INDONESIA

No.483, 2014 KEMENDAGRI. Batas Wilayah Negara. Kawasan Perbatasan. Pengelolaan. Rencana Aksi.

PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN NOMOR 6 TAHUN 2014

TENTANG

RENCANA AKSI PENGELOLAAN BATAS WILAYAH NEGARA DAN KAWASAN PERBATASAN TAHUN 2014

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN,

Menimbang : a. bahwa sesuai ketentuan Pasal 4 Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2010 tentang Badan Nasional Pengelola Perbatasan, perlu menyusun dan menetapkan Rencana Pengelolaan Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan Tahun 2014;

b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Peraturan Kepala Badan Nasional Pengelola Perbatasan tentang Rencana Aksi Pengelolaan Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan Tahun 2014;

Mengingat : a. Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2008 tentang Wilayah Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 177, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4925);

b. Peraturan Presiden Nomor 5 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2010-2014;

c. Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2010 tentang Badan Nasional Pengelola Perbatasan;

(2)

Perbatasan Tahun 2011-2025 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 44);

e. Peraturan Badan Nasional Pengelola Perbatasan Nomor 2 Tahun 2011 tentang Rencana Induk Pengelolaan Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan Tahun 2011-2014 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 45);

f. Peraturan Kepala Badan Nasional Pengelola Perbatasan Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pedoman Penyusunan Rencana Aksi Pengelolaan Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan;

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN TENTANG RENCANA AKSI PENGELOLAAN BATAS WILAYAH NEGARA DAN KAWASAN PERBATASAN TAHUN 2014.

BAB I

KETENTUAN UMUM Pasal 1

Dalam Peraturan Kepala Badan Nasional Pengelola Perbatasan ini yang dimaksud dengan:

1. Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005–2025 yang selanjutnya disebut sebagai RPJP Nasional adalah dokumen perencanaan pembangunan nasional untuk periode 20 (dua puluh) tahun terhitung sejak tahun 2005 sampai dengan tahun 2025.

2. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2010-2014, yang selanjutnya disebut RPJM Nasional, adalah dokumen perencanaan pembangunan nasional untuk periode 5 (lima) tahun terhitung sejak tahun 2010 sampai dengan tahun 2014.

3. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kementerian/Lembaga Pemerintah NonKementerian Tahun 2010-2014, yang selanjutnya disebut Rencana Strategis Kementerian/Lembaga, adalah dokumen perencanaan Kementerian/Lembaga untuk periode 5 (lima) tahun terhitung sejak tahun 2010 sampai dengan tahun 2014.

4. Desain Besar Pengelolaan Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan Tahun 2025 selanjutnya disebut Desain Besar

(3)

2011-5. Rencana Induk Pengelolaan Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan selanjutnya disebut Rinduk adalah rencana pembangunan nasional jangka menengah 5 (lima) tahun yang memberikan arah kebijakan, strategi, dan program pengelolaan batas wilayah negara dan pembangunan kawasan perbatasan.

6. Rencana Aksi Pengelolaan Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan Tahun 2014selanjutnya disebut Renaksi Tahun 2014 adalah pedoman implementasi tahunan dari Rencana induk pengelolaan Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan Tahun 2014

7. Wilayah negara adalah salah satu unsur negara yang merupakan satu kesatuan wilayah daratan, perairan pedalaman, perairan kepulauan, dan laut teritorial beserta dasar laut dan tanah di bawahnya, serta ruang udara di atasnya, termasuk seluruh sumber kekayaan yang terkandung di dalamnya.

8. Kawasan perbatasan adalah bagian dari wilayah negara yang terletak pada sisi dalam sepanjang batas wilayah Indonesia dengan negara lain, dalam hal batas wilayah negara di darat, kawasan perbatasan berada di kecamatan.

9. Badan Nasional Pengelola Perbatasan yang selanjutnya disingkat BNPP adalah Badan Nasional Pengelola Batas Wilayah Negara dan Kawasan Perbatasan sebagaimana dimaksud Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2008 tentang Wilayah Negara.

Pasal 2 Renaksi Tahun 2014 disusun berdasarkan: 1. RPJP Nasional;

2. RPJM Nasional;

3. Desain Besar 2011-2025; 4. Rinduk 2011-2014; dan

5. Rencana Strategis Kementerian/Lembaga Pemerintah Non Kementerian;

Pasal 3

Alokasi anggaran Kementerian/Lembaga Pemerintah Non Kementerian dalam Renaksi Tahun 2014 sebesar Rp. 16.041.404.327.480.

(4)

Kementerian sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri atas:

1. Kementerian Dalam Negeri sebesar Rp. 82.012.464.000 (delapan puluh dua milyar dua belas juta empat ratus enam puluh empat ribu rupiah);

2. Kementerian Luar Negeri sebesar Rp. 2.041.425.000 (dua milyar empat puluh satu juta empat ratus dua puluh lima ribu rupiah);

3. Kementerian Pertahanan sebesar Rp. 64.146.174.000 (enam puluh empat milyar seratus empat puluh enam juta seratus tujuh puluh empat ribu rupiah);

4. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia sebesar Rp. 208.089.000 (dua ratus delapan juta delapan puluh sembilan ribu rupiah);

5. Kementerian Pekerjaan Umum sebesar Rp. 9.408.717.631.000 (sembilan trilyun empat ratus delapan milyar tujuh ratus tujuh belas juta enam ratus tiga puluh satu ribu rupiah);

6. Kementerian Perhubungan sebesar Rp. 2.227.548.248.351 (dua trilyun dua ratus dua puluh tujuh milyar lima ratus empat puluh delapan juta dua ratus empat puluh delapan ribu tiga ratus lima puluh satu rupiah);

7. Kementerian Kehutanan sebesar Rp. 57.987.340.000 (lima puluh tujuh milyar sembilan ratus delapan puluh tujuh juta tiga ratus empat puluh ribu rupiah);

8. Kementerian Kelautan dan Perikanan sebesar Rp. 304.547.508.000 (tiga ratus empat milyar lima ratus empat puluh tujuh juta lima ratus delapan ribu rupiah);

9. Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal sebesar Rp. 335.250.000.000 (tiga ratus tiga puluh lima milyar dua ratus lima puluh juta rupiah);

10. Kementerian Sosial sebesar Rp. 4.122.166.000 (empat milyar seratus dua puluh dua juta seratis enam puluh enam ribu rupiah);

11. Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi sebesar Rp. 93.106.355.000 (sembilan puluh tiga milyar seratus enam juta tiga ratus lima puluh lima ribu rupiah);

12. Kementerian Perindustrian sebesar Rp. 1.951.571.429 (satu milyar sembilan ratus lima puluh satu juta lima ratus tujuh puluh satu ribu empat ratus dua puluh sembilan rupiah);

(5)

empat ratus sembilan dua ribu rupiah);

14. Kementerian Perumahan Rakyat sebesar Rp. 204.152.809.840 (dua ratus empat milyar seratus lima puluh dua juta delapan ratus sembilan ribu delapan ratus empat puluh rupiah);

15. Kementerian Perdagangan sebesar Rp. 69.459.490.000 (enam puluh sembilan milyar empat ratus lima puluh sembilan juta empat ratus sembilan puluh ribu rupiah);

16. Kementerian Komunikasi dan Informatika sebesar Rp. 15.797.473.673 (lima belas milyar tujuh ratus sembilan puluh tujuh juta empat ratus tujuh puluh tiga ribu enam ratus tujuh puluh tiga rupiah);

17. Kementerian Pertanian sebesar Rp. 274.937.520.000 (dua ratus tujuh puluh empat milyar sembilan ratus tiga puluh tujuh juta lima ratus dua puluh ribu rupiah);

18. Kementerian Pemuda dan Olahraga sebesar Rp. 500.000.000 (lima ratus juta rupiah);

19. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif sebesar Rp. 13.830.000.000 (tiga belas milyar delapan ratus tiga puluh juta rupiah);

20. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral sebesar Rp. 458.004.768.189 (empat ratus lima puluh delapan milyar empat juta tujuh ratus enampuluh delapan ribu seratis delapan puluh sembilan rupiah);

21. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan sebesar Rp. 652.369.370.000 (enam ratus lima puluh dua milyar tiga ratus enam puluh sembilan juta tiga ratus tujuh puluh ribu rupiah);

22. Tentara Nasional Indonesia sebesar Rp. 806.663.208.000 (delapan ratus enam milyar enam ratus enam puluh tiga juta dua ratus delapan ribu rupiah);

23. Kepolisian Republik Indonesia sebesar Rp. 24.540.447.000 (dua puluh empat milyar lima ratus empat puluh juta empat ratus empat puluh tujuh ribu rupiah);

24. Badan Informasi Geospasial sebesar Rp. 12.395.057.000 (dua belas milyar tiga ratus sembilan puluh lima juta lima puluh tujuh ribu rupiah);

25. Badan Pertanahan Nasional sebesar Rp. 12.180.000.000 (dua belas milyar seratus delapan puluh juta rupiah);

(6)

27. Badan Nasional Pengelola Perbatasan sebesar Rp. 514.048.999.998 (lima ratus empat belas milyar empat puluh delapan juta sembilan ratus sembilan puluh sembilan ribu sembilan ratus sembilan puluh delapan rupiah);

Pasal 5

Alokasi anggaran per Provinsi dalam Renaksi Tahun 2014 sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 meliputi:

1. Provinsi Aceh sebesar Rp. 59.315.623.274 (lima puluh sembilan milyar tiga ratus lima belas juta enam ratus dua puluh tiga ribu dua ratus tujuh puluh empat rupiah);

2. Provinsi Sumatera Utara sebesar Rp. 85.177.473.274 (delapan puluh lima milyar seratus tujuh puluh tujuh juta empat ratus tujuh puluh tiga ribu dua ratus tujuh puluh empat rupiah);

3. Provinsi Riau sebesar Rp. 914.729.653.657 (sembilan ratus empat belas milyar tujuh ratus dua puluh sembilan juta enam ratus lima puluh tiga ribu enam ratus lima puluh tujuh rupiah);

4. Provinsi Kepulauan Riau sebesar Rp. 1.079.551.748.722 (satu trilyun tujuh puluh sembilan milyar lima ratus lima puluh satu juta tujuh ratus empat puluh delapan ribu tujuh ratus dua puluh dua rupiah); 5. Provinsi Kalimantan Barat sebesar Rp. 3.316.761.355.857 (tiga trilyun

tiga ratus enam belas milyar tujuhratus enam puluh satu ribu tiga ratus lima puluh lima ribu delapan ratus lima puluh tujuh rupiah); 6. Provinsi Kalimantan Timur sebesar Rp. 402.138.299.227 (empat ratus

dua milyar seratus tiga puluh delapan juta dua ratus sembilan puluh sembilan ribu dua ratus dua puluh tujuh rupiah);

7. Provinsi Kalimantan Utara sebesar Rp. 1.966.297.969.088 (satu trilyun sembilan ratus enam puluh enam milyar dua ratus sembilan puluh tujuh juta sembilan ratus enam puluh sembilan ribu delapan puluh delapan rupiah);

8. Provinsi Nusa Tenggara Timur sebesar Rp. 1.498.261.987.148 (satu trilyun empat ratus sembilan puluh delapan milyar dua ratus enam puluh satu juta sembilan ratus delapan puluh tujuh ribu seratus empat puluh delapan rupiah);

9. Provinsi Sulawesi Utara sebesar Rp. 948.797.857.637 (sembilan ratus empat puluh delapan milyar tujuh ratus sembilan puluh tujuh juta delapan ratus lima puluh tujuh ribu enam ratus tiga puluh tujuh rupiah);

(7)

enam ribu seratus tujuh puluh tiga rupiah);

11. Provinsi Maluku Utara sebesar Rp. 469.513.798.037 (empat ratus enam puluh sembilan milyar lima ratus tiga belas juta tujuh ratus sembilanpuluh delapan ribu tiga puluh tujuh rupiah);

12. Provinsi Papua sebesar Rp. 2.967.339.471.673 (dua trilyun sembilan ratus enam puluh tujuh milyar tiga ratus tiga puluh sembilan juta empat ratus tujuh puluh satu ribu enam ratus tujuh puluh tiga rupiah); dan

13. Provinsi Papua Barat sebesar Rp. 506.243.249.713 (lima ratus enam milyar dua ratus empat puluh tiga juta dua ratus empat puluh sembilan ribu tujuh ratus tiga belas rupiah).

Pasal 6 Renaksi Tahun 2014dijadikan sebagai:

1. pedoman penyusunan rencana kerja pengelolaan batas wilayah negara dan kawasan perbatasan oleh Kementerian/Lembaga Pemerintah Non Kementerian, pemerintah provinsi, dan pemerintah kabupaten/kota; 2. pedoman penyusunan rencana aksi pengelolaan batas wilayah negara

dan kawasan perbatasan oleh pemerintah provinsi dan pemerintah kabupaten/kota; dan

3. acuan pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pengawasan atas pelaksanaan program dan anggaran pengelolaan batas wilayah negara dan kawasan perbatasan.

Pasal 7

Rincian program/kegiatan dan alokasi anggaran Kementerian/Lembaga Pemerintah Non Kementerian kepada Pemerintah Daerah Provinsi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3, Pasal 4, dan Pasal 5 tercantum dalam Lampiran Peraturan Kepala Badan Nasional Pengelola Perbatasan ini.

Pasal 8

BNPP melakukan evaluasi dan pengawasan atas pelaksanaan Renaksi Tahun 2014.

Pasal 9

Kepala BNPP melaporkan pelaksanaan Renaksi Tahun 2014 kepada Presiden secara berkala.

(8)

pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Kepala Badan Badan Nasional Pengelola Perbatasan ini dengan penempatannya dalam Berita Negara Republik Indonesia.

Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 11 April 2014 MENTERI DALAM NEGERI

SELAKU KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN,

GAMAWAN FAUZI

Diundangkan di Jakarta pada tanggal 15 April 2014

MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA,

(9)

NOMOR 6 TAHUN 2014 TENTANG

RENCANA AKSI PENGELOLAAN BATAS WILAYAH NEGARA DAN KAWASAN PERBATASAN TAHUN 2014

RENCANA AKSI KEMENTERIAN/LEMBAGA

PENGELOLAAN BATAS WILAYAH NEGARA DAN KAWASAN PERBATASAN 2014

NO KABUPATEN/KOTA PROVINSI PROGRAM/KEGIATAN ANGGARAN (Rp.) ALOKASI

(1) (2) (3) (4) KEMENTERIAN DALAM NEGERI 82.012.464.000 1 Riau 1.000.000.000

Fasilitasi Penegasan Status

Hukum Batas antar Negara dan Kesepakatan Kerjasama

Sosekbud dengan Negara Tetangga

400.000.000

Kepulauan Meranti Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar 600.000.000 2 Kepulauan Riau 725.000.000

Penguatan Kelembagaan dalam

Pengelolaan dan Pengembangan Wilayah Pesisir, Laut dan Pulau-pulau kecil

325.000.000

Fasilitasi Penegasan Status

Hukum Batas antar Negara dan Kesepakatan Kerjasama

Sosekbud dengan Negara Tetangga 400.000.000 3 Kalimantan Barat 25.758.800.000

(10)

(1) (2) (3)

Fasilitasi Penegasan Status

Hukum Batas antar Negara dan Kesepakatan Kerjasama

Sosekbud dengan Negara Tetangga

400.000.000

Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

1.500.000.000

Sambas Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Prasarana Pemerintah Daerah

5.234.730.000

Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Transportasi Desa

3.302.670.000

Bengkayang Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

1.000.000.000

Sintang Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Prasarana Pemerintah Daerah

4.898.140.000

Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Transportasi Desa

4.276.510.000

Kapuas Hulu Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

1.100.000.000

Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Transportasi Desa

4.046.750.000

4 Kalimantan Timur 400.000.000

Fasilitasi Penegasan Status

Hukum Batas antar Negara dan Kesepakatan Kerjasama

Sosekbud dengan Negara Tetangga

400.000.000

(11)

(1) (2) (3) (4) 5 Kalimantan Utara 13.388.464.000 PNPM-Mandiri Perdesaan 11.388.464.000

Malinau Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

1.000.000.000

Nunukan Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar 1.000.000.000 6 Nusa Tenggara Timur 5.300.000.000

Fasilitasi Penegasan Status

Hukum Batas antar Negara dan Kesepakatan Kerjasama

Sosekbud dengan Negara Tetangga

600.000.000

Kupang Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar 1.000.000.000 Timor Tengah Utara Pembangunan Sarana Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

2.000.000.000

Belu Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

800.000.000

(12)

(1) (2) (3)

Alor Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar 900.000.000 7 Sulawesi Utara 16.866.040.000

Fasilitasi Penegasan Status

Hukum Batas antar Negara dan Kesepakatan Kerjasama

Sosekbud dengan Negara Tetangga

400.000.000

Kepulauan Sangihe Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

1.000.000.000

Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Prasarana Pemerintah Daerah

6.703.380.000

Kepulauan Talaud Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Prasarana Pemerintah Daerah 8.762.660.000 8 Maluku 8.874.770.000

Penguatan Kelembagaan dalam

Pengelolaan dan Pengembangan Wilayah Pesisir, Laut dan Pulau-pulau kecil 375.000.000 Maluku Tenggara Barat Pembangunan Sarana Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

1.100.000.000

Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Prasarana Pemerintah Daerah

7.399.770.000

(13)

(1) (2) (3) (4)

9 Papua 9.699.390.000

Fasilitasi Penegasan Status

Hukum Batas antar Negara dan Kesepakatan Kerjasama

Sosekbud dengan Negara Tetangga

400.000.000

Merauke Program Dana Alokasi Khusus

(DAK) Bidang Transportasi Desa

6.799.390.000

Boven Digoel Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar

1.000.000.000

Jayapura Pembangunan Sarana

Prasarana Pemerintahan di Wilayah Perbatasan Antar Negara dan Pulau-Pulau Kecil Terluar 1.500.000.000 KEMENTERIAN LUAR NEGERI 2.041.425.000 1 2.041.425.000

Perundingan Penetapan Batas

Maritim Indonesia Dengan Negara-Negara Tetangga 2.041.425.000 KEMENTERIAN PERTAHANAN 64.146.174.000 1 64.146.174.000

Parade Cinta Tanah Air 2.300.000.000

Seminar Bela Negara 1.282.518.000

Penanganan Perbatasan 4.417.385.000

(14)

(1) (2) (3)

KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA 208.089.000

1 Kalimantan Barat 116.969.000

Sambas Listrik Kantor dan Listrik Pos

Perbatasan/Pedaratan

37.049.000

Sanggau Opersional Pemeriksaan

Keimigrasian di TPI dan Pos Lintas Batas

21.720.000

Biaya Perjalanan Teknis

Operasional Kegiatan (Petugas Perbatasan)

36.480.000

Monitoring dan Evaluasi

Penilaian Pemberian Dokumen Perjalanan Keimigrasian 21.720.000 2 Sulawesi Utara 55.000.000 Operasional Pemeriksaan Keimigrasian 55.000.000 3 Papua 36.120.000

Merauke Operasional Pemeriksaan

Keimigrasian

35.120.000

Jayapura Operasional Pemeriksaan

Keimigrasian

1.000.000

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM 9.408.717.631.000

1 Aceh

8.043.470.000

Sabang Rehab Sarana dan Prasarana

serta Sumur Kota Sabang

600.000.000

Embung Paya Seunara 30.000.000

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Kumuh Kota Sabang

2.100.000.000

Dukungan PSD Revitalisasi

Kawasan Teupin Layeu Sabang Tahap II

(15)

(1) (2) (3) (4)

Pembangunan SANIMAS Kota

Sabang

400.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan 587.070.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan 66.400.000

Pembangunan SANIMAS 1.200.000.000

Peningkatan Kinerja 3R Sampah 1.560.000.000

2 Sumatera Utara

23.451.900.000

Serdang Bedagai Jaringan Reklamasi Rawa

Pematang Cermai 4.000 Ha.

4.000.000.000

Pembangunan Pengaman Pantai

Cermin Kab. Sergei

11.250.000.000 Penyusunan RPKPP Kabupaten Serdang Bedagai 950.000.000

SPAM Desa Rawan

Air/Pesisir/Terpencil Lau Kibupen, Kec. Jugar

2.000.000.000

SPAM Desa Rawan

Air/Pesisir/Terpencil Desa Tebing Tinggi Kec. Tanjung Beringin

2.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan 650.050.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan

101.850.000

SPAM Desa Rawan

Air/Pesisir/Terpencil Desa Sentang, Kec. Teluk Mengkudu

2.500.000.000 3 Riau 618.658.503.000

Rokan Hilir Peningkatan Jaringan Rawa DR.

Arang-arang Kab. Rohil (2000 Ha)

7.000.000.000

Rehabilitasi Jaringan Rawa DR.

Pedamaran Kab. Rohil

7.500.000.000

Rehabilitasi Jaringan Rawa DR.

Teluk Bano Kab. Rohil

(16)

(1) (2) (3)

Peningkatan/Pembangunan

Infrastruktur Kawasan

Permukiman diPerbatasan dan Pulau Kecil Terluar Kec. Pasir Limau Kapas Kab. Rokan Hilir

1.250.000.000

Peningkatan/pembangunan TPA

Sanitary Landfill TPA Bagan Siapi-api

10.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan

9.105.425.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan

135.600.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 6.750.000.000 Pelebaran Jalan 43.700.000.000

Penyusunan RISPK Kabupaten

Rokan Hilir

500.000.000

Bengkalis Peningkatan Jaringan Rawa DR.

Langkat Sepotong Kec. Siak Kecil (1250 Ha)

7.500.000.000

Peningkatan Jaringan Rawa DR

Bukit Batu di Kabupaten Bengkalis

7.000.000.000

Pembangunan Pengaman Pantai

Rupat di Kab. Bengkalis

2.000.000.000

Rencana Pengembangan

Kawasan Perkotaan dan

Perdesaan (RPKPP) Kabupaten Bengkalis 950.000.000 Peningkatan/Pembangunan Infrastruktur Kawasan

Permukiman diPerbatasan dan Pulau Kecil Terluar Kec. Rupat Utara Kab. Bengkalis

1.250.000.000

Penyusunan RTBL Kawasan

Pelabuhan BSSR selat Baru

850.000.000

Dukungan PSD Penataan Ruang

Terbuka Hijau di Kota Bengkalis

1.500.000.000 Pengadaan/Pemas Mekanikal dan Elektrikal 3.213.518.000

(17)

(1) (2) (3) (4)

Pemeliharaan Rutin Jalan 8.945.250.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan

49.320.000

Pelebaran Jalan

256.050.000.000

Indragiri Hilir Peningkatan Jaringan Rawa DR.

Kuala Lahang Kab. Inhil

7.000.000.000

Peningkatan Jaringan Rawa DR.

Pulau Palas (Sei Intan) Kab. Inhil

4.000.000.000

Rehabilitasi Jaringan Rawa DR

kuala sebatu

4.500.000.000

Rehabilitasi Jaringan Rawa DR

batang tuaka (Desa Sei Luar)

4.500.000.000

Rehabilitasi Jaringan Rawa DR

Kuala Cinaku Ex ISDP (Harapan Jaya) Kab. Indagiri Hilir

4.000.000.000

Pembangunan Pengaman Pantai

Guntung di Kab. Inhil

5.000.000.000

Pembangunan Kolam tandin,

intake dan jaringan pipa

transmisi penyediaan air baku di IKK Mandal

4.250.000.000

Peningkatan/Pembangunan

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Kumuh Kecamatan Tembilahan Kab. Indragiri Hilir

1.000.000.000

Peningkatan/Pembangunan

Infrastruktur Kawasan Permukiman Perdesaan

Potensial Kec. Tempuling Kab. Indragiri Hilir

1.500.000.000

Dukungan PSD Penataan Ruang

Terbuka Hijau Kws. Ex Kolam Renang Kec. Tembilahan

1.500.000.000

Pengad. Alat Labor dan Alat

Penyambungan Pipa HDPE

600.000.000

pengad/Pemas Pipa PVC Dia.

100mm,75mm,50mm, IKK Pulau Burung

(18)

(1) (2) (3)

Pengad/Pemas Pipa PVC Dia.

100mm,75mm,50mm, IKK Sei. Guntung

2.500.000.000

Pengad/Pemas IPA Baja Kap. 20

L/dt Lengkap dengan PS Pendukung IKK Reteh

7.500.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan

5.273.250.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan

1.882.140.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 60.000.000.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jembatan 1.138.000.000 Rekonstruksi/Peningkatan Struktur Jalan 85.000.000.000 Penyusunan RTBL Kawasan

Wisata Pesisir Pantai Widari

850.000.000

Pengad/Pemas IPA Baja Kap. 10

L/dt Lengkap dengan PS Pendukung IKK Sei. Piring

7.500.000.000

Pengad/Pemas Pipa PVC Dia.

75mm,50mm

500.000.000

Pengad/Pemas Pipa PVC Dia.

75mm,50mm Desa tembilahan

1.000.000.000

Pengad/Pemas Pipa PVC Dia.

75mm,50mm Desa tembilahan Hulu

1.000.000.000

Pengad/Pemas Pipa PVC Dia.

75mm,50mm Desa Kuala Enok

1.000.000.000

Pengad/Pemas Pipa PVC Dia.

75mm,50mm Desa Tanah Merah

1.000.000.000

Pengad/Pemas Pipa PVC Dia.

75mm,50mm Desa Tega Raja

1.000.000.000

Kepulauan Meranti Pembangunan Pengaman Pantai

Tanjung Medang di Kab. Kepulauan Meranti

2.000.000.000

Pembangunan Pengaman Pantai

Tanjung Samak di Kab. Kepulauan Meranti

(19)

(1) (2) (3) (4)

Peningkatan/Pembangunan

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Kumuh Kecamatan Tebing Tinggi Kab. Kep. Meranti

1.000.000.000

Dumai Peningkatan/Pembangunan

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Kumuh Kecamatan Dumai Barat Kota Dumai

1.000.000.000

Peningkatan/Pembangunan

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Kumuh Kecamatan Dumai Kota, Kota Dumai

1.000.000.000 Penyusunan RTBL Kawasan Pemerintahan Baru 850.000.000 Pembangunan PSD Penataan

Revitalisasi Kawasan Teluk Makmur

1.250.000.000

Dukungan PSD Penataan Ruang

Terbuka Hijau di Kompleks Perkantoran 1.500.000.000 Pelebaran/Pembangunan Drainase Jl. Diponegoro 7.230.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan

1.185.000.000

Pembangunan Aksesibilitas

Gedung RSUD Kota Dumai

300.000.000

4 Kepulauan Riau

580.623.125.000

Natuna Pembangunan Daerah Irigasi

Kelarik (Lanjutan) 25.538.000.000 Penyusunan SPPIP 900.000.000 Pembangunan Infrastruktur Kawasan Permukiman Perbatasan dan Pulau Kecil Terluar Kws Semedang

2.200.000.000

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Permukiman di Perbatasan dan Pulau Kecil Terluar Kws P.Tiga

(20)

(1) (2) (3)

Pembangunan SPAM Desa

Setumuk Kec. Pulau Tiga

1.200.000.000

IKK Bandarsah Penagi Kec.

Bunguran Timur

8.000.000.000

Pembangunan SPAM IKK

Bunguran Selatan (10 l/dtk)

6.000.000.000

Pembangunan SPAM Di Desa

Subi Besar

3.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan 3.558.600.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan 404.540.000

Pemeliharaan

Berkala/Rehabilitasi Jalan

90.909.400.000

Pembangunan Jembatan Baru 97.225.000.000

Pelebaran Jalan 25.000.000.000

Kepulauan

Anambas Optimalisasi IKK JEMAJA

5.000.000.000

Pembangunan SPAM Di Desa

Sena Kec. Siantan Timur

3.000.000.000

Batam Perencanaan Bangunan

Pengendali Banjir Pada Daerah Rawan Banjir di Pulau Batam

1.400.000.000

Perbaikan Sungai Sagulung

Kota Batam

5.100.000.000

Pembangunan Pengaman Pantai

Nongsa

2.400.000.000

Pembangunan Pengaman Pantai

Pulau Nongsa (pulau terluar)

7.000.000.000

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Permukiman Kumuh Kawasan Tanjung Gundap Kec. Sagulung

2.135.000.000

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Permukiman Perbatasan dan Pulau Kecil Terluar Kws Tanjung Kubu, Bulang Lintang

(21)

(1) (2) (3) (4)

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Permukiman di Perbatasan dan Pulau Kecil Terluar Kws Kampung Bugis Belakang Padang 2.200.000.000 PSD Revitalisasi Kws. Nagoya Kota Batam 3.000.000.000 PSD Revitalisasi Kws. Dataran

Indra Sakti Kec. Belakang Padang 3.000.000.000 RTBL Kws. Batam Centre 800.000.000 RTBL Kws. Sembulang Kec. Galang 800.000.000 RTBL Kws. Jembatan I Barelang 800.000.000 PSD Penanggulangan Bahaya Kebakaran Kws. Belakang Padang Kota Batam (Berbasis Masyarakat)

1.650.000.000

Optimalisasi IPLT Kota Batam 1.500.000.000

Pembangunan IPAL dan

Jaringan Air Limbah Kawasan 1 Kota Batam

3.500.000.000

Pembangunan IPAL dan

Jaringan Air Limbah Kawasan 2 Kota Batam

3.500.000.000

Pembangunan Saluran Drainase

Primer Kota Batam

7.500.000.000

Pembangunan SPAM Di Kel.

Pulau Terong Kec. Bulang

3.000.000.000

Pembangunan SPAM Di Kel.

Sekanak Raya Kec. Belakang Padang

3.317.000.000

Pembangunan SPAM Di Pulau

Ngenang

1.900.000.000

Pembangunan SPAM Di Pulau

Panjang Setokok

2.500.000.000

Pembangunan SPAM Di Pulau

Akar 2.000.000.000

Pembangunan SPAM Di Pulau

Pecung

(22)

(1) (2) (3) Pembangunan SPAM Di Wilayah Hinterland 2.500.000.000 Pembangunan PP Swasta.

Barelang di Pulau Setokok Kec. Galang

1.500.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan 5.352.045.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan 246.240.000

Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 77.595.300.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jembatan 8.500.000.000 Rekonstruksi/Peningkatan Struktur Jalan 30.000.000.000

Pembangunan sanimas Kota

Batam Lokasi 1

400.000.000

Pembangunan sanimas Kota

Batam Lokasi 2

400.000.000

Pembangunan sanimas Kota

Batam Lokasi 3

400.000.000

Pembangunan sanimas Kota

Batam Lokasi 4

400.000.000

Pembangunan sanimas Kota

Batam Lokasi 5

400.000.000

Penyediaan PS Sampah Terpadu

3R Kota Batam Lokasi 1

520.000.000

Penyediaan PS Sampah Terpadu

3R Kota Batam Lokasi 2

520.000.000

Penyediaan PS Sampah Terpadu

3R Kota Batam Lokasi 3

520.000.000

Optimalisasi IKK Pemping 2.811.000.000

Bintan Peningkatan D.I. Tapau

(lanjutan)

2.800.000.000

Pembangunan Penyediaan Air

Baku Galang Batang di Kab Bintan (Lanjutan, Tahap ii/Akhir)

(23)

(1) (2) (3) (4)

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Permukiman Kumuh Kawasan Kp.Baru Keke RW 11 Bintan Timur

2.532.000.000

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Permukiman Kumuh Kawasan Kp.Baru Keke RW 12 Bintan Timur

2.650.000.000

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Permukiman

Perdesaan Potensial Kws Parit Bugis

2.120.000.000

PSD Revitalisasi Kws. Keter

Tengah Dan Keter Laut Kec. Teluk Bintan Kab. Bintan

3.000.000.000

RTBL Kws. Bintan Utara 800.000.000

PSD Ruang Terbuka Hijau Kws.

Taman Kijang Kota Kelurahan Kota Kijang Kec. Bintan Timur Kab. Bintan

2.200.000.000

Pembangunan IPLT Kabupaten

Bintan

3.500.000.000

Penyediaan PS Sampah Terpadu

3R Kabupaten Bintan

550.000.000

Bantuan Program (Banpro)

PDAM Tirta Kepri

12.000.000.000

Optimalisasi IKK untuk Kijang

1.169.000.000

Pembangunan SPAM IKK

Toapaya Kap. 5 L/dtk

6.500.000.000

Pembangunan SPAM Di Desa

Penaga Kec. Teluk Bintan

2.000.000.000

Pembangunan SPAM Di Desa Air

Kelubi Kec. Bintan Pesisir

1.500.000.000

Karimun Pembangunan Pengaman Pantai

Timur Pulau Karimun Besar

5.000.000.000

Pembangunan Penyediaan Air

Baku Karimun Pongkar di Kab Karimun (lanjutan, Tahap III/Akhir)

(24)

(1) (2) (3)

Pembangunan Infrastruktur

Kawasan Permukiman Kumuh Kawasan Sungai Lakam RW 03

2.100.000.000

Pembangunan Saluran Drainase

Primer Kabupaten Karimun

6.500.000.000

Optimalisasi PS Sampah

Terpadu 3R Kabupaten Karimun

300.000.000

Pembangunan SPAM di Desa

Sungai Ungar Utara Kec. Kundur

1.500.000.000

Pembangunan SPAM IKK Buru

(10 l/dtk)

7.000.000.000

Pembangunan SPAM IKK Moro

(20 l/dtk)

8.000.000.000

Pembangunan SPAM Di Desa

Sungai Asam (Sedongkol) Kec. Belat

1.500.000.000

Desa Sawang Laut (Kobel Darat )

Kec. Kundur Barat

1.500.000.000

Desa Semembang Kec. Durai

1.500.000.000

Pembangunan SPAM Di Desa

Tg. Pelanduk Kec. Moro

2.000.000.000

5 Kalimantan Barat 2.680.514.809.000

Sambas

Rehabilitasi Pintu Air DR.Sebawi 2.500.000.000

Rehabilitasi DR. Pemangkat

Kompleks

6.400.000.000

Rehabilitasi Pintu Air DR. Jawai 1.000.000.000

Rehabilitasi DR. Selakau - Sei

Wie

10.683.000.000

Pembangunan Pengaman Pantai

Arung Parak, Desa Kalimantan 1,2 KM di Kab. Sambas 23.488.000.000 Infrastruktur Kawasan Agropolitan Semparuk 1.000.000.000 Infrastruktur Kawasan Minapolitan Jawai 1.000.000.000 Infrastruktur Kawasan

Permukiman Perbatasan Desa

(25)

(1) (2) (3) (4) Sungai Tengah Penyusunan RTBL Kws. Kota Sambas 1.000.000.000 Dukungan PSD PRK Kws. Keraton Sambas 5.000.000.000

Pendampingan Operasional TPA

Sorat

100.000.000

Rumah pompa intake beton

bertulang 48m2

2.245.396.000

Pengadaan dan Pemasangan

Pompa Air Baku

111.459.000

Jembatan Pipa Intake Untuk

Dudukan Pipa Transmisi

390.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Perigi Limus Kec. Sejangkung

1.100.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds

Buduk Sempadang Kec. Selakau Timur

1.200.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa

500.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

TPI Selakau

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

TPI Liku Ds. Nibung Kec.paloh

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

TPI Temajuk Ds. Temajuk Kec.paloh

1.500.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

PPI Tanah Hitam Ds. Sebubus Kec. Paloh

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

PPI Tanah Hitam Ds. Malek Kec. Paloh

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

TPI Arung Parak Ds. Merabuan Kec. Tangaran

1.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan 970.000.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan 2.584.173.000

(26)

(1) (2) (3) Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 8.000.000.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jembatan 7.076.800.000 Penggantian Jembatan 15.000.000.000 Pelebaran Jalan 159.000.000.000 Pembangunan/Pelebaran Jln di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

209.850.000.000

Infrastruktur Kawasan Border

Development Centre Aruk

50.000.000.000

Infrastruktur Kawasan Desa Lini

1 Perbatasan Sambas

60.000.000.000

Penataan Ruang Terbuka Hijau 9.500.000.000

Pembangunan Kantor Pengelola

Perbatasan Aruk-Kab. Sambas

3.000.000.000 Pembangunan Masjid PPLB Aruk 4.000.000.000

Pembangunan Pasar Jajanan

Aruk 3.000.000.000 Pembangunan RTH Kws. Pasar Tradisional Aruk 3.000.000.000

Pembangunan Pasar Tradisional

Desa Temajo 3.000.000.000 Pembangunan RTH Kws. Pasar Tradisional Temajo 2.000.000.000

Pembangunan Pasar Tradisonal

Desa Cermai 2.000.000.000 Pembangunan RTH Kws. Pasar Tradisional Cermai 1.000.000.000

Pembangunan Pintu Gerbang

Aruk

1.500.000.000

Pembangunan Tugu Aruk 1.000.000.000

Pembangunan Balai Pertemuan

Dan Balai Desa Temajo

2.000.000.000

Pembangunan Balai Pertemuan

Dan Balai Desa Cermai

(27)

(1) (2) (3) (4) Penanganan perbatasan 45.000.000.000 Pembangunan Sanimas 1.200.000.000 Pembangunan Infrastruktur 3R 1.560.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Senujuh Kec. Sejangkung

1.500.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Tebuah Elok

1.500.000.000

Bengkayang Rehabilitasi DR. Teluk Batang

Komplek

6.200.000.000

Rehabilitasi DR. Teluk Batang

Komplek

58.486.000.000

Rehabilitasi DR. Sei Jaga

6.200.000.000

Rehabilitasi Pengaman Pantai

Sei Duri 0,2 KM di Kab. Bengkayang

809.000.000

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Perbatasan Desa Tangguh Kec Siding

1.200.000.000

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Perbatasan Desa Tawang Kec Siding

1.044.000.000

Penyusunan RTBL Kws. PPLB

Jagoi Babang Kab. Bengkayang

1.000.000.000 Penyusunan RTBL Kws. Kota Bengkayang 1.000.000.000

Rehabilitasi IPA unit Serukam

dan dan Bengkayang

1.000.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa

500.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa

500.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

PPI karimunting Ds. Sungai Keran Kec. Sungai Raya

1.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan

(28)

(1) (2) (3)

Pemeliharaan Rutin Jembatan 538.391.000

Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jembatan 4.194.000.000 Pelebaran Jalan 33.000.000.000

Infrastruktur Kawasan Border

Development Centre Jagoi Babang

50.000.000.000

Infrastruktur Kawasan Desa Lini

1 Perbatasan Bengkayang

60.000.000.000

Infrastruktur Kawasan

Kepulauan Sungai Raya

10.000.000.000

Pembangunan Gedung Pengelola

3.500.000.000

Pembangunan Gudang Sita 3.500.000.000

Pembangunan Terminal

7.500.000.000

Pembangunan Pasar Jajanan 5.000.000.000

Pembangunan Pintu Gerbang 2.000.000.000

Pembangunan Sanimas 1.200.000.000

Pembangunan Infrastruktur 3R 1.560.000.000

SPAM IKK Samalantan dengan

Bronkaptering

5.000.000.000

SPAM IKK Lembah Bawang

dengan Bronkaptering

5.000.000.000

Sanggau Infrastruktur Kws Permukiman

Kumuh Sanggau Kapuas

3.800.000.000 Infrastruktur Permukiman RSH Sanggau 1.000.000.000 Penyusunan RTBL Kws. Kota Sanggau 1.000.000.000 Penyusunan RTBL Kws. Kota Tayan 1.000.000.000 Rencana Tindak PRK Kws.

Keraton Pangkunegara Tayan

500.000.000

(29)

(1) (2) (3) (4)

Penyusunan RISPK Kws. Kota

Sanggau

500.000.000

Pembangunan dan Supervisi PS

AL RSH

2.250.000.000

DED TPA Control Landfill Kota

Sanggau

300.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Inverter IPA Sanggau

200.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa IKK Mukok

1.000.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa IKK Entikong

800.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa IKK Bonti

1.000.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa IKK Tayan

1.000.000.000

Pembuatan IPA 10 L/dt dan P/P

jaringan pipa. IKK Binjai

9.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan 9.157.000.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan 3.003.737.000

Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 31.750.000.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jembatan 4.974.000.000 Rekonstruksi/Peningkatan Struktur Jalan 224.725.000.000 Penggantian Jembatan 27.622.875.000

Pembangunan Jalan Baru 53.231.722.000

Pembangunan Jembatan Baru 250.000.000.000

Pelebaran Jalan

22.500.000.000

Pembangunan/Pelebaran Jln di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

57.500.000.000

Infrastruktur Kawasan Border

Development Centre Entikong

(30)

(1) (2) (3)

Infrastruktur Kawasan Desa Lini

1 Perbatasan Sanggau

70.000.000.000

Pembangunan Pintu Gerbang

Desa Balai Karangan dan Entikong

1.500.000.000

Pembangunan Tugu Desa Balai

Karangan / Penataan Kawasan

3.000.000.000 Pembangunan RTH PPLB Entikong 3.000.000.000 Pembangunan RTH Kec. Entikong 5.000.000.000 Pembangunan Sanimas 1.200.000.000 Pembangunan Infrastruktur 3R 1.560.000.000

Pembuatan IPA 10 L/dt dan P/P

jaringan pipa. IKK Toba

8.000.000.000

Sintang Normalisasi Sungai - sungai 10

KM di Kota Sintang

3.400.000.000

Strategi Pengembangan

Permukiman dan Infrastruktur Permukiman (SPPIP)

900.000.000

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Perbatasan Desa Wana Bakti Kec. Ketungau Tengah

1.100.000.000

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Perbatasan Desa Mungkuk Gelombang Kec. Ketungau Tengah

1.100.000.000

Penyusunan RTBL Kws. PPLB

Jasa Kab. Sintang

1.000.000.000 Penyusunan RTBL Kws. Kota Sintang 1.000.000.000

Dukungan PSD Tradisional dan

Bersejarah Kota Sintang

5.000.000.000

Penyusunan RISPK Kws. Kota

Sintang

500.000.000

Masterplan dan DED Air Limbah

Kawasan Permukiman Kota Sintang

400.000.000

(31)

(1) (2) (3) (4)

Pengadaan dan Pemasangan

Meter induk dia 100 mm (6 unit) diunit transmisi dan distribusi, Sepau, Mauk, Tebidah , Jetak, Serawai, Merakai

150.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa IKK Tempunak

1.500.000.000

Pembuatan IPA 10 L/dt dan P/P

jaringan pipa. IKK Ketungau Hilir

9.000.000.000

Pembuatan IPA 10 L/dt dan P/P

jaringan pipa. IKK Binjai Hulu

9.000.000.000

Pembuatan IPA 10 L/dt dan P/P

jaringan pipa. IKK Kelam Permai

9.000.000.000

Pembuatan IPA 10 L/dt dan P/P

jaringan pipa. IKK Dedai

9.000.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering

Ds.Mentunai Kec. Kayan Hilir

1.150.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Melingkat Kec. Kayan Hilir

1.100.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Rasau Kec. Ketungau Hulu

1.300.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Sijau Kec. Sokan

1.200.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Panding Jaya Kec. Ketungau Tengah

1.250.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Bekuan Luyang Kec. Ketungau Hulu

1.200.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Mungguk Lawang Kec. Ketungau Tengah

(32)

(1) (2) (3)

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Jasa Kec. Ketungau Hulu

1.200.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Muakan Kec. Ketungau Hulu

1.100.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan 2.924.337.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan

3.090.827.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 28.820.000.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jembatan 2.300.000.000 Rekonstruksi/Peningkatan Struktur Jalan 120.373.500.000 Penggantian Jembatan 9.100.000.000 Pelebaran Jalan 49.000.000.000 Pembangunan/Pelebaran Jln di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

55.000.000.000

Infrastruktur Kawasan Border

Development Centre Jasa

60.000.000.000

Infrastruktur Kawasan Desa Lini

1 Perbatasan Sintang 30.000.000.000 Pembangunan Sanimas 1.200.000.000 Pembangunan Infrastruktur 3R 1.560.000.000

Pembuatan IPA 20 L/dt dan P/P

jaringan pipa. IKK Kayan Hulu

11.500.000.000

Kapuas Hulu Pembangunan Sarana dan

Prasarana Air Baku Sungai Poton Kota Putussibau (Lanjutan, Tahap II)

10.000.000.000

Supervisi Pembangunan

Penyediaan Air Baku Kota Putussibau (Kontraktual)

300.000.000

(33)

(1) (2) (3) (4)

Strategi Pengembangan

Permukiman dan Infrastruktur Permukiman (SPPIP)

900.000.000

Infrastruktur Kawasan

Permukiman Perbatasan Desa Janting

1.000.000.000

Aksesibilitas Bangunan Gedung

dan Lingkungan Kota Putussibau 500.000.000 Penyusunan RTBL Kws. Kota Putussibau 1.000.000.000 Penyusunan RTBL Kws. Danau

Sentarum Kab. Kapuas Hulu

1.000.000.000 Pembangunan RTH Kws. Pasar Tradisional Badau 2.000.000.000

Pembangunan Pasar Tradisional

Badau

3.000.000.000

Penyusunan RISPK Kws. Kota

Putussibau

500.000.000

Masterplan dan DED Air Limbah

Kawasan Permukiman Kota Putussibau

400.000.000

Perencanaan Teknis Manajemen

Persampahan

300.000.000

Pengadaan dan Pemasangan

Meter induk dia 100 mm (4 unit) diunit produksi, Semitau,

Seimbau, Jongkong dan Bunut

100.000.000

a) Perbaikan Bendung

(kondisinya sebagian sudah retak banyak bata-bata yang terlepas), b) Perbaikan pada saluran pembawa Putusibao, Kedamin, Kec. Semitau , Jongkong,Selimbau, Bunut

769.370.000

Pengadaan dan Pemasangan

Jaringan Pipa IKK Ng Kalis

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Nanga Nuar, Kec. Silat Hilir,

1.200.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Rumbih, Kec. Silat Hilir,

(34)

(1) (2) (3)

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Urang Unsa Kec. Putusibau Selatan

2.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan

13.324.000.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan

8.791.755.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 80.360.000.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jembatan 6.923.967.000 Penggantian Jembatan 12.125.000.000 Pelebaran Jalan 20.890.000.000 Pembangunan/Pelebaran Jln di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

150.000.000.000

Pembangunan/Pelebaran Jbt di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

21.000.000.000

Infrastruktur Kawasan Border

Development Centre Badau

30.000.000.000

Infrastruktur Kawasan Desa Lini

1 Perbatasan Kapuas Hulu

70.000.000.000

Pembangunan Gedung UPT

PPLB Badau

5.000.000.000

Pembangunan Gedung Guest

House

3.000.000.000

Penataan Ruang Terbuka Hijau

5.000.000.000

Pembangunan Pintu Gerbang

Badau

2.000.000.000

Pembangunan Tugu Badau /

Penataan Kawasan

2.000.000.000

Pembangunan Balai Pertemuan

dan Balai Desa Badau

2.000.000.000

Pembangunan Sanimas

1.200.000.000

Pembangunan SPAM Desa

dengan Bronkaptering Ds. Gurung Kec. Seberuang

(35)

(1) (2) (3) (4) 6 Kalimantan Timur

331.689.000.000

Kutai Barat Penyediaan Infrstruktur

Perdesaan Kawasan Desa Dempar

1.300.000.000

Pemb. Proteksi Kebakaran 2.000.000.000

Pembangunan TPA Belau Kab.

Kutai Barat

5.500.000.000

P/P Pipa HDPE dia.100-50 mm,

P = 15 Km, Kec. Jempang

2.000.000.000

P/P Pipa HDPE dia.150-50 mm,

P = 5 Km, Kec. Betian Besar

2.000.000.000

/P Pipa HDPE dia.150-50 mm,

P = 4 Km, Kec. Muara jawa

2.000.000.000

/P Pipa HDPE dia.150-50 mm,

P = 4 Km, Muara lawa

2.000.000.000

/P Pipa HDPE dia.150-50 mm,

P = 4 Km, Kec. Blusuh

2.000.000.000

P/P IPA (Paket) Kap. 10 l/dt

Lengkap, IKK Betian Besar

7.100.000.000

P/P IPA (Paket) Kap. 10 l/dt

Lengkap, IKK Blusuh

7.100.000.000

P/P Pipa HDPE dia.150-50 mm,

P = 4 Km, Desa Tanjung Sari Kec. Bongan

1.000.000.000

P/P Pipa HDPE dia.150-50 mm,

P = 4 Km,Desa Bukit Harapan Kec. Bonga

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Muara Nayan Kec. Jempang

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Lembonah Kec. Jempang

1.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan

9.126.500.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan

658.500.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 30.000.000.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jembatan 5.644.000.000

(36)

(1) (2) (3) Rekonstruksi/Peningkatan Struktur Jalan 73.900.000.000 Pembangunan/Pelebaran Jln di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

165.000.000.000

Pembangunan Sanitasi Berbasis

Masyarakat (SANIMAS) 800.000.000 Pembangunan P/S Sampah Terpadu 3R 1.560.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Kp. Rembayan Kec. Manor Bulant

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Gemuluh Kec. Manor Bulant

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Penyinggahan Ilir Kec. Penyinggahan

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Jelmuk Sibak Kec. Betian Besar

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Sumber Rejo Kec. Sqolak Darat

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Long Iram Seberang Kec. Long Iram

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Damai Seberang Kec. Damai

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Long Bagun ilir Kec. Long Bangun

1.000.000.000

7 Kalimantan Utara 1.601.851.850.000

Malinau Penanganan Banjir dan

Pengaman Tebing Sungai Sesayap Kab. Malinau

10.000.000.000

Rencana Pengembangan

Kawasan Perkotaan dan Perdesaan (RPKPP) 850.000.000 Penyusunan RISPK 500.000.000

(37)

(1) (2) (3) (4)

Pemeliharaan Rutin Jalan 4.174.100.000

Pemeliharaan

Berkala/Rehabilitasi Jalan

50.000.000.000

Pembangunan/Pelebaran Jln di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

340.000.000.000

Pembangunan Sanitasi Berbasis

Masyarakat (SANIMAS) 800.000.000 Pembangunan P/S Sampah Terpadu 3R 1.560.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Long Temuyat Kec. Kayan Hulu

2.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Nawang Baru Kec. Kayan Hulu

2.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Long Nawang Kec. Kayan Hulu

2.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Mentarang Baru Kec. Mentarang

1.000.000.000

Nunukan Pembangunan Perbaikan dan

Pengaturan Sungai Seberang (Normalisasi) Kepulauan Sebatik Kabupaten Nunukan

10.000.000.000

Supervisi Pembangunan dan

Perbaikan Pengaturan Sungai Sungai Seberang (Normalisasi) Kepulauan Sebatik (1 lap)

400.000.000

Pembangunan Cek Dam DAS

Embung Bolong

1.000.000.000

Pembangunan Cek Dam DAS

Embung Bolong

1.000.000.000

Pemb. Proteksi Kebakaran

2.000.000.000

Pembangunan Sarana Olah

Raga Dan Lapangan Upacara ( Sebatik Tengah )

2.000.000.000

Pembangunan Pasar Kecamatan

Perbatasan ( Sebatik )

(38)

(1) (2) (3)

Pembangunan Gedung

Perpustakaan Perbatasan

2.000.000.000

Pembangunan Pasar Kecamatan

( Sebatik Timur )

2.000.000.000

Pembangunan Sarana Olah

Raga Dan Lapangan Upacara ( Sebatik Utara )

2.000.000.000

Pembangunan Pasar Desa (

Sebatik Utara )

2.000.000.000

Revew Ded Kawasan Perbatasan

Sebatik

500.000.000

Pembangunan Drainase Primer

P. Sebatik Kab. Nunukan

8.000.000.000

P/P Pipa HDPE dia.150-50 mm,

P = 4 Km, Kp. Limau & Sedadap Ujung Kec. Nunukan Selatan

2.000.000.000

P/P Pipa HDPE dia.150-50 mm,

P = 4 Km, Kec. Nunukan Selatan

2.300.000.000

P/P Pipa Distribusi HDPE

dia.150-50 mm, P = 8 Km, Kec. Sebatik Utara (SPAM di

Kawasan Perbatasan)

4.000.000.000

P/P Pipa Distribusi HDPE

dia.150-50 mm, P = 6 Km, Kec. Sebatik Barat (SPAM di

Kawasan Perbatasan)

3.500.000.000

- P/P IPA (Beton) Kap. 50 l/dt

Lengkap, Kec. Sebatik Utara (SPAM di Kawasan Perbatasan)

21.000.000.000

P/P IPA (Paket) Kap. 20 l/dt

Lengkap, Sei. Limo Kec. Nunukan Selatan (SPAM di Kawasan Perbatasan)

8.500.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan 17.522.650.000

Pemeliharaan Rutin Jembatan

1.412.100.000 Pemeliharaan Berkala/Rehabilitasi Jalan 105.348.000.000 Rekonstruksi/Peningkatan Struktur Jalan 353.225.000.000

(39)

(1) (2) (3) (4)

Pembangunan/Pelebaran Jln di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

451.000.000.000

Pembangunan/Pelebaran Jbt di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

25.000.000.000

Peningkatan Jalan Perbatasan

Aji Kuning Kawasan Perbatasan Kabupaten Nunukan

5.000.000.000

Peningkatan Jalan Pustu RT. 05

Desa Maspul (Menuju Kantor Camat)Kawasan Sebatik Tengah Kabupaten Nunukan

5.000.000.000

Peningkatan Jalan Pasar

Minggu Aji Kuning - Simpang Massago - Lapok Kawasan Sebatik Tengah Kabupaten Nunukan

3.000.000.000

Peningkatan Jalan Perbatasan

Desa Tanjung Aru - Jalan Pantai Bukit Aru Indah Kawasan Bukit Aru Indah Kabupaten Nunukan

5.000.000.000

Peningkatan Jalan H. Bakri dan

Jalan H. Badannu RT. 02 Dusun Mulia Kawasan Bukit Aru Indah Kabupaten Nunukan

6.000.000.000

Peningkatan Jalan Usaha Tani

Kecamatan Sebatik Timur Kawasan Bukit Aru Indah Kabupaten Nunukan

5.000.000.000

Pembangunan Jalan Poros Desa

Sebuku Kawasan Sebuku Kabupaten Nunukan

6.000.000.000

Pembangunan Jalan Poros Desa

Kawasan Perbatasan Simanggaris SP. 1 Kawasan Simaanggaris Kabupaten Nunukan 5.000.000.000

Peningkatan Jalan Perbatasan

Desa Tanjung Aru - Jalan Pantai Bukit Aru Indah Kawasan Bukit Aru Indah Kabupaten Nunukan

(40)

(1) (2) (3)

Peningkatan Jalan H. Bakri dan

Jalan H. Badannu RT. 02 Dusun Mulia Kawasan Bukit Aru Indah Kabupaten Nunukan

5.000.000.000

Peningkatan Jalan Usaha Tani

Kecamatan Sebatik Timur Kawasan Bukit Aru Indah Kabupaten Nunukan

5.000.000.000

Pembangunan Jalan Poros Desa

Kawasan Perbatasan Simanggaris SP. 1 Kawasan Simaanggaris Kabupaten Nunukan 5.000.000.000

Peningkatan Jalan Pos Marinir -

Poros Tengah

8.000.000.000

Peningkatan Jalan Liang Bunyu

- Bambnagan

6.000.000.000

Peningkatan Jalan Kebun

Padaelo

5.000.000.000

Peningkatan Jalan Bakti

Husada RT. 02 Dusun Mulia

5.000.000.000

Pembangunan Gedung Serba

Gunan

2.000.000.000

( Sebatik Tengah ) 2.000.000.000

Pembangunan Sarana Olah

Raga Dan Lapangan Upacara ( Sebatik Tengah )

2.000.000.000

Pembangunan/Peningkatan

Balai Pertemuan Desa ( Sebatik Barat )

2.000.000.000

Pembangunan Pasar Kecamatan

Perbatasan ( P. Sebatik) 2.000.000.000 Pembangunan Gedung Perpustakaan Perbatasan 2.000.000.000

Pembangunan Kantor Desa Kec.

Sebatik ( P. Sebatik )

2.000.000.000

Pembangunan Gedung Serba

Gunan ( Sebatik Timur )

2.000.000.000

Pembangunan Pasar Kecamatan

( Sebatik Timur )

(41)

(1) (2) (3) (4)

Pembangunan Gedung Serba

Guna ( Sebatik Utara )

2.000.000.000

Pembangunana Sarana Olah

Raga Dan Lapangana Upacara ( Sebatik Utara )

2.000.000.000

Pembangunan Pasar Desa (

Sebatik Utara )

1.000.000.000

Penanganan perbatasan 10.800.000.000

Pembangunan Sanitasi Berbasis

Masyarakat (SANIMAS) 800.000.000 Pembangunan P/S Sampah Terpadu 3R 1.560.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Lembudud Kec. Krayan

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Sembudud Kec. Krayan

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Libang Kec. Lumbis

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Pa lemumut Kec. Lumbis

1.000.000.000

Pembangunan SPAM Sederhana

Desa Tanjung Aru Kec. Sebatik (SPAM mendukung ESDM)

500.000.000

P/P IPA (Paket) Kap. 10 l/dt

Lengkap, Lumbis Ogong Kec. Lumbis (SPAM di Kawasan Perbatasan)

7.000.000.000

P/P IPA (Paket) Kap. 10 l/dt

Lengkap, Tulid Ansoy Kec. Sebuku (SPAM di Kawasan Perbatasan) 7.000.000.000 8 Nusa Tenggara Timur 669.945.592.000

Kupang Infrastruktur Kawasan

Permukiman Perkotaan (Kawasan Baumata) 1.200.000.000 Infrastruktur Kawasan Perdesaan Kws. Nekamese (Perdesaan Potensial Yang Meningkat Kualitasnya)

(42)

(1) (2) (3)

Infrastruktur Kawasan

Perdesaan Kws. Oefafi (Perdesaan Potensial Yang Meningkat Kualitasnya)

2.458.000.000

Infrastruktur Kawasan

Perdesaan kws. Oebelo (Perdesaan Potensial Yang Meningkat Kualitasnya)

2.532.000.000

Pembangunan Prasarana dan

Sarana Dasar Lingkungan Permukiman Tradisional

3.500.000.000

SPAM Kaw. Perbatasan Kab.

Kupang

8.000.000.000

SPAM Kaw. PPI Kel. Alak 1.000.000.000

Pemeliharaan Rutin Jalan

2.973.978.000 Rekonstruksi/Peningkatan Struktur Jalan 6.000.000.000 Pelebaran Jalan 15.200.000.000 Pembangunan/Pelebaran Jln di

Kaw. Srategis, Perbatasan, Wil. Terluar & Terd

223.280.000.000

Infrastruktur Kawasan

Permukiman di Perbatasan dan Pulau Kecil Terluar kws.

Netemnanu amfoang timur

3.215.000.000 Pembangunan Sanimas 1.200.000.000 Pembangunan Infrastruktur TPST / 3R 1.560.000.000

Desa ESDM Desa Oelnainenu

500.000.000

Timor Tengah

Utara

Pembangunan tampungan untuk air baku di Pulau Timor Bagian Timur

6.000.000.000

Infrastruktur Kawasan

Perdesaan (Perdesaan Potensial Yang Meningkat Kualitasnya)

2.400.000.000 Pendampingan Ranperda Bangunan Gedung 350.000.000

Referensi

Dokumen terkait

Sulut dalam meningkatkan kualitas layanan pengguna.Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian Kualitatif.Pengumpulan data dilkukan dengan observasi, wawancara

Perjanjian kawin, atau perjanjian pra nikah (huwelijke voorwaarden) adalah suatu Perjanjian yang dibuat oleh calon suami atau isteri secara otentik di hadapan

Pelayanan internal: adalah pelayanan pendidikan dan pelatihan khusus bagi pegawai- pegawai di Rumah Sakit Marzoeki Mahdi, misalnya dengan melakukan pendidikan dan pelatihan

Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis masih diberikan kesempatan, kekuatan

Sumarmo dkk dalam penelitiannya mengemukakan bahwa siswa mengalami kesulitan belajar dan guru juga mengalami kesulitan mengajar sehingga hasil matematika siswa sekolah

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia tentang Pedoman

mengirim naskah dinas yang sudah berisi disposisi kepada Petugas Administrasi pada Wakil Bupati atau Sekretaris Daerah;a. mengirim naskah dinas keluar yang sudah

Terkait dengan penanganan sampah di Kota Bangli sekarang bila ditinjau dari beberapa aspek pengelolaan persampahan yaitu, dari aspek teknis operasional belum ada pemisahan