Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 1
RENCANA STRATEGIS
( RENSTRA )
KECAMATAN TAWANGSARI
KABUPATEN SUKOHARJO
TAHUN 2016 - 2021
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 2
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang maha Esa, karena tas limpahan karunia-Nya, Rencana Strategis Pemerintah Kecamatan Tawangsari tahu 2016-2021 dapat disusun. Penyusunan Renstra ini bertujuan untuk memberikan arah dalam membuat Perencananan dan Pelaksanaan Program dan kegiatan dalam kurun waktu 2016-2021. Dalam penyusunan dan pelaksanaan program dan kegiatan di Kecamatan Tawangsari tersebut diarahkan untuk pencapaian keberhasilan pembangunan dan pencapaian program pemerintahan, pembangunan, dan pembinaan kemasyarakatan sesuai dengan visi misi Kecamatan Tawangsari sehingga pemerintahan yang bersih, akuntabel, efektif dan efisien dapat terwujud.
Kami menyadarai Renstra ini jauh dari sempurna, untuk itu saran dn koreksi sangat kmi harapkan demi kesempurnaan Renstra ini dan keberlanjutan penyusunan dipereode berikutnya. Kami berharap apa yang teranagkum dalam Renstra Pemerintah Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 ini dapat bermanfaat bagi kita semua.
Tawangsari; 20 September 2019 CAMAT TAWANGSARI JOKO WINDARTO, S STP, M H Pembina NIP. 19780627 199703 1 001
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 3
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Kecamatan adalah bagian wilayah dari Daerah yang dipimpin oleh camat. Dalam pelaksanaan tugasnya, Kecamatan merupakan pembantu Bupati dalam peningkatan koordinasi penyelenggaraan pemerintah, pelayanan publik dan pemberdayaan masyarakat kelurahan. Kecamatan melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah, yang ditetapkan dengan Peraturan Bupati.
Kecamatan terus berupaya untuk meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat, yaitu dengan peningkatan sarana dan prasarana wilayah, yang semua itu bertujuan untuk meningkatkan kepuasan masyarakat terhadap pelayanan pemerintah kecamatan yang berimbas kepada kemajuan pembangunan di wilayah kecamatan.
Sejalan dengan besarnya tuntutan masyarakat terhadap pelaksanaan good governance, kebutuhan terhadap pelayanan publik yang berkualitas juga semakin besar. Guna merespon hal tersebut, diperlukan perencanaan pembangunan yang sistematis, terarah, menyeluruh serta tanggap terhadap dinamika tuntutan masyarakat. Perencanaan tersebut dituangkan dalam Rencana Strategis Organisasi Perangkat Daerah (Renstra OPD).
Perencanaan Strategis (Renstra) menjadi kebutuhan nyata bagi Kecamatan Tawangsari, yang akan digunakan sebagai acuan dalam melaksanakan program dan kegiatan untuk mencapai tujuan yang diharapkan. Perencanaan strategis merupakan serangkaian rencana tindakan dan kegiatan mendasar yang dibuat untuk dimplementasikan oleh jajaran organisasi dalam rangka mencapai tujuan organisasi yang telah ditetapkan sebelumnya. Sesuai dengan Peraturan Bupati Sukoharjo Nomor 49 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, Serta Tata Kerja Staf Ahli Bupati, Sekretariat Daerah, Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Inspektorat dan Kecamatan.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 4 Kecamatan Tawangsari mempunyai tugas melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah dan peningkatan koordinasi penyelenggaraan pemerintahan, pelayanan publik dan pemberdayaan masyarakat kelurahan. Dalam rangka melaksanakan tugas tersebut, maka Kecamatan Tawangsari perlu menyusun Rencana Strategis (Renstra) tahun 2016-2021.
Rencana Strategis (Renstra) Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 adalah dokumen perencanaan Organisasi Perangkat Daerah (Renstra OPD) untuk periode lima tahun ke depan. Fungsi Renstra OPD adalah sebagai acuan dalam penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi perangkat daerah dalam pembangunan daerah. Renstra OPD memuat visi, misi, tujuan, kebijakan, program dan kegiatan pembangunan sesuai dengan tugas dan fungsinya, berpedoman pada Rencana Program Jangka Menengah Daerah (RJPMD) yang bersifat indikatif.
Renstra Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo tahun 2016-2021 akan memberikan pedoman, arah dan tujuan yang jelas bagi Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo dalam merencanakan dan melaksanakan pembangunan tahunan selama lima tahun mendatang.
Dokumen perubahan Renstra OPD Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo Tahun 2016 – 2021 merupakan dokumen perencanaan pembangunan jangka menengah 5 (lima) tahunan di tingkat Organisasi Perangkat Daerah, yang penyusunannya tidak pernah lepas dari dokumen RPJMD Kabupaten Sukoharjo Tahun 2016 – 2021. Dokumen Renstra ini sebagai dasar penyusunan Renja OPD setiap tahunnya, yang dijadikan sebagai dasar pelaksanaan kegiatan OPD. Dokumen tersebut saling terkait antara satu dengan lainnya.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 5 Gambar 1
Keterkaitan Rencana Strategis Perangkat Daerah dengan Dokumen Perencanaan Lainnya
B. Landasan Hukum
1. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kabupaten dalam Lingkungan Provinsi Jawa Tengah.
2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286).
3. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421).
4. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 33, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700).
5. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 6 Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679).
6. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578).
7. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817).
8. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2008 tentang Kecamatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4826);
9. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 3).
10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 2036).
11. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 114 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5887);
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik Indonesia No.1312, 2017);
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 7 13. Peraturan Daerah Kabupaten Sukoharjo Nomor 1 Tahun 2018 Perubahan Atas Perda Kabupaten Sukoharjo Nomor 14 Tahun 2014 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Sukoharjo Tahun 2011 – 2031
14. Peraturan Daerah Kabupaten Sukoharjo Nomor 1 Tahun 2010 tentang Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah.
15. Peraturan Bupati Sukoharjo Nomor 49 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Staf Ahli Bupati, Sekretariat Daerah, Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Inspektorat dan Kecamatan
C. Maksud dan Tujuan
Dokumen Rencana Strategis Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 merupakan dokumen resmi perencanaan satuan kerja perangkat daerah untuk memberikan arah kebijakan pembangunan 5 (lima) tahun ke depan, yang menggambarkan visi, misi, strategi atau kebijakan umum serta tahapan program kegiatan strategis yang akan dicapai dalam rangka penyelenggaraan pembangunan daerah Kabupaten Sukoharjo di bidang pelayanan kepada masyarakat, disusun sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
Dokumen Renstra Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 ditetapkan dengan maksud :
1. Sebagai alat untuk menterjemahkan dan menyelaraskan antara visi, misi dan janji politik Kepala Daerah sebagaimana tertuang dalam RPJMD Kabupaten Sukoharjo Tahun 2016 – 2021 dengan tujuan, sasaran dan program prioritas dalam Renstra Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo Tahun 2016 – 2021;
2. Sebagai dokumen perencanaan yang dijadikan pedoman atau acuan dalam menyusun Rencana Kinerja Tahunan Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari.
2. Untuk menentukan sasaran, arah kebijakan dan program serta kegiatan prioritas Kecamatan Tawangsari dalam jangka menengah.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 8 3. Untuk dasar penilaian kinerja Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari yang mencerminkan penyelenggaran pembangunan
yang baik, transparan dan akuntabel.
Adapun tujuan penyusunan dokumen Renstra antara lain adalah :
1. Menjamin keterkaitan dan konsistensi antara perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan pengawasan pada setiap tahun anggaran selama lima (5) tahun yang akan datang.
2. Menjamin tercapainya penggunaan sumber daya secara efektif, efisien dan berkelanjutan.
3. Menjamin terciptanya integrasi, sinkronisasi dan sinergi antar pelaku pembangunan di Kecamatan Tawangsari.
D. Sistematika Penulisan
Dokumen Rencana Strategis Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 secara garis besar disusun dengan sistematika sebagai berikut :
Dokumen Rencana Strategis Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 secara garis besar disusun dengan sistematika sebagai berikut :
Bab I Pendahuluan
Bab ini berisi latar belakang penyusunan Renstra, landasan hukum penyusunan Renstra, maksud dan tujuan penyusunan Renstra dan sistematika penulisan dokumen Renstra.
Bab II Gambaran Pelayanan Perangkat Daerah Kecamatan
Tawangsari
Memuat uraian Tugas ,Fungsi dan Struktur Organisasi Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari, sumber daya yang dimiliki oleh Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari, kinerja pelayanan sampai saat ini, tantangan dan peluang pengembangan pelayanan di Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 9 Bab III Permaslahan dan Isu-Isu Strategis Perangkat Daerah
Kecamatan Tawangsari.
Bab ini memuat identifikasi permasalahan berdasarkan tugas dan fungsi pelayanan Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari, telaahan visi, misi dan program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah terpilih, telaahan Renstra K/L DAN renstra, telaahan rencana tata ruang wilayah dan kajian lingkungan hidup strategis dan penentuan isu-isu strategis
Bab IV Tujuan dan Sasaran
Bab ini berisi rumusan pernyataan tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari.
Bab V Strategi dan arah kebijakan.
Memuat rumusan pernyataan strategis dan arah kebijakan Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari selama 5 (lima) tahun ke depan .
Bab VI Rencana Program dan Kegiatan serta Pendanaan
Bab ini memuat rencana program dan kegiatan, indikator kinerja dan kelompok sasaran, dan pendanaan indikatif.
Bab VII Kinerja Penyelenggaraan Bidang Uurusan
Pada bagian ini dikemukakan indikator kinerja Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari yang secara langsung menunjukkan kinerja yang akan dicapai Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari dalam lima tahun mendatang sebagai komitmen untuk mendukung pencapaian tujuan dan sasaran RPJMD.
Bab VIII Penutup
Berisi ringkasan singkat dari maksud dan tujuan penyusunan dokumen Renstra Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari, disertai dengan harapan bahwa dokumen ini mampu menjadi pedoman pembangunan 5 (lima) tahun ke depan oleh unit kerja di dalam Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 10
BAB II
GAMBARAN PELAYANAN KECAMATAN TAWANGSARI
KABUPATEN SUKOHARJO
Kecamatan Tawangsari merupakan salah satu bagian wilayah Pemerintah Kabupaten Sukoharjo, terdiri dari 12 (dua belas) Desa, sebagaimana tabel berikut :
Tabel 1
Data Kepala Desa se Kecamatan Tawangsari
No Nama Desa Nama Kepala Desa Keterangan
1. Pundungrejo Supandi 2. Watubonang Joko Sehono 3. Kedungjambal Sartana, SE
4. Grajegan Mujiyono, A Md
5. Lorog Muksam, A MPd
6. Kateguhan Giyanto, SE
7. Dalangan Bagyo Slameto
8. Pojok Tukiman
9. Tangkisan Widodo, SHI
10. Ponowaren Supadi
11. Majasto Rudi Hartono
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 11
PETA KECAMATAN TAWANGSARI
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 12 Dengan tersusunnya Renstra 2016-2021, diharapkan dapat menjadi arah dan pedoman penyelenggaraan pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan di Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari. Dokumen ini menterjemahkan perencanaan pembangunan setiap tahun dengan program dan kegiatan yang fokus dan terukur serta menunjang pencapaian target sasaran pembangunan Kabupaten Sukoharjo.
A. Tugas Fungsi serta Struktur Organisasi
Berdasarkan Peraturan Bupati Sukoharjo Nomor 49 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organesasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja, Staf Ahli Bupati, Sekretariat Daerah, Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Inspektorat dan Kecamatan.
Susunan organisasi Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari terdiri atas :
a. Camat;
b. Sekretariat Kecamatan, terdiri atas :
1. Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan; 2. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; c. Seksi Pemerintahan;
d. Seksi Ketentraman dan Ketertiban; e. Seksi Pemberdayaan Masyarakat Desa; f. Seksi Kesejahteraan Sosial;
g. Seksi Pelayanan Umum; h. Kelompok Jabatan Fungsional.
Pada Peraturan Bupati tersebut jelas disebutkan bahwa Kecamatan merupakan koordinator dan penyelenggaraan pemerintahan, pelayanan publik dan pemberdayaan masyarakat desa dan kalurahan. Kecamatan dipimpin oleh Camat yang berkedudukan dibawah dan bertanggungjawab kepada Bupati melalui Sekretaris Daerah.
Dalam melaksanakan tugasnya Camat, Sekretaris Kecamatan, masing–masing Seksi dan masing-masing Sub Bagian mengacu pada tugas dan fungsinya sebagai berikut :
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 13 1. Camat
Tugas Camat membantu dalam mengkoordinasikan penyelenggaraan Pemerintahan, Pelayanan Publik, dan Pemberdayaan masyarakat desa dan kalurahan. Untuk melaksanakan tugas tersebut Camat mempunyai fungsi :
a. Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Umum;
b. Pengoordinasikan kegiatan pemberdayaan masyarakat;
c. Pengoordinasikan upaya penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban umum;
d. Pengoordinasikan penerapan dan pengakan Peraturan Daerah dan Peraturan Bupati.
e. Pengoordinasikan pemeliharaan prasarana dan sarana pelayanan umum;
f. Pengoordinasikan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan yang dilakukan oleh Perangkat Daerah di tingkat Kecamatan;
g. Pembinaan dan mengawasi penyelenggaraan kegiatan desa h. Pelaksanaan Urusan Pemerintahan yang menjadi kewenangan
Kabupaten/kota yang tidak dilaksanakan oleh Unit Kerja Pemerintah Daerak Kabupaten yang ada di Kecamatan;
i. Pelaksanaan fungsi kesekretariatan Kecamatan; dan
j. Pelaksanaan fungsi kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan, sesuai dengan tugas dan fungsinya.
2. Sekretariat Kecamatan
Sekretariat Kecamatan dipimpin oleh seorang Sekretaris Kecamatan yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Camat yang mempunyai tugas melaksanakan perumusan konsep dan pelaksananan kebijakan, pengoordinasiaan, pemantauan, evaluasi, pelaporan meliputi keuangan, hukum, informasi, kehumasan, keoorganesasian dan ketatalaksanaan, pembinanan ketatusahaan, kearsipan kerumahtanggaan, kepegawaian, pengelolaan dan penatausahaan aset, dan pelayanan administrasi di lingkungan Kecamatan. Dalam melaksanakan tugas Sekretariat Kecamatan mempunyai fungsi :
a. Pengoordinasian penyusunan kebiajkan, rencana, program, kegiatan, dan anggaran di lingkungan Kecamatan;
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 14 b. Pembinaan dan pemeberian dukungan administrasi yang meliputi keuangan, hukum, hubungan masyarakat, ketatusahaan, kearsipan, kerumahtanggaan, dan pelayanan administrasi di lingkungan Kecamatan;
c. Pengoordinasian, pembinaan dan penataan organesasi dan tata laksana di lingkungan Kecamatan;
d. Pengoordinasiaan dan penyusunan peraturan perundang-unangan serta pelaksanaan advokasi hukum di lingkungan Kecamatan; e. Pengoordinasian pelaksanaan sistem pengendalian intern
pemerintah (SPIP) dan pengelolaan informasi dan dokumentasi; f. Penyelenggaraan dan penatausahaan aset dan pelayanan
pengadaan barang/jasa di lingukungan Kecamatan;
g. Pelaksananan monitoring, evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup tugasnya;
h. Pengelolaan kepegawaian di lingkungan Kecamatan; dan
i. Pelaksananan fungsi kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan fungsinya.
3. Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan
Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan dipimpin oleh seorang Kepala Sub Bagian berada dan bertanggung jawab kepada Sekretaris Camat yang mempunyai tugas melaksanakan penyiapan bahan perumusan, pengoordinasian, pelaksanaan, pemantauan, evaluasi serta pelaporan di bidang perencanaan, data informasi, dan program kerja, dan pengelolaan keuangan di lingkungan Kecamatan.
4. Subbagian Umum dan Kepegawaian
Subbagian Umum dan Kepegawaian dipimpin oleh Subbagian berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Sekretaris Camat yang mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan perumusan, pengoordinasian, pelaksanaan, pemanatauan, evaluasi serta pelaporanyang meliputi pembinaan ketatausahaan , hukum, kehumasan, keorganesasian dan ketatalaksanaan, kerumahtanggaan, kearsipan, kepegawaian, pengelolaan dan penatausahaan aset dan pelayanan administrasi di lingkungan Kecamatan.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 15 5. Seksi Pemerintahan
Seksi Pemerintahan dipimpin oleh seorang Kepala Seksi yang berada dibawah dan bertanggungjawab kepada Camat yang mempunyai tugas penyiapan bahan perumusan, pengoordinasian, pelaksananan, pemantauan, evaluasi serta pelaporan di bidang pemerintahan umum dan desa meliputi administrasi kependudukan, dan meningkatkan kemadirian politik, monograafi kecamatan, pengisian Perangkat Desa dan Kepala Desa, pembinanan dan pengawasan tertib administrasi pemerintahan desa, pembinaan Badan Perwakilan Desa dan Lembaga Kemasyaraakatan Desa serta pelaksananan kegiatan baik di tingkat internal Kecamatan maupun dengan pihak terkait dan pelaksanaan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati kepada Camat sebagai urusan otonomi daerah di bidang pemerintahan.
6. Seksi Keamanan dan Ketertiban.
Seksi Keamanan dan Ketertiban dipimpin oleh seorang Kepala Seksi yang berada dibawah dan bertanggungjawab kepada Camat yang mempunyai tugas penyiapan bahan perumusan, pengoordinasian, pelaksananan, pemantauan, evaluasi serta pelaporan di bidang ketenteraman dan ketertiban wilayah serta pembinaan Satuan Polisi Pamong Praja dan Perlindungan Masyarakat meliputi penanggulangan bencana alam, dan penegakan Peraturan Daerah dan Peraturan Bupati serta pelaksanaan kewenangan pemerintah yang dilimpahkan oleh Bupati kepada Camat sebagian urusan otonomi daerah di bidang Ketenteraman dan Ketertiban Umum.
7. Seksi Pemerdayaan Masyarakat Desa
Seksi Pemerdayaan Masyarakat Desa dipimpin oleh seorang Kepala Seksi yang berada dibawah dan bertanggungjawab kepada Camat yang mempunyai tugas penyiapan bahan perumusan, pengoordinasian, pelaksananan, pemantauan, evaluasi serta pelaporan di bidang pembangunan, pemberdayaan masyarakat, perekonomian desa, produksi dan disstribusi dan pelaksanaan kewenangan pemerintah yang dilimpahkan oleh Bupati kepada Camat sebagian urusan otonomi daerah di bidang pemberdayaan masyarakat desa.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 16 8. Seksi Kesejahteraan Sosial
Seksi Kesejahteraan Sosial dipimpin oleh seorang Kepala Seksi yang berada dibawah dan bertanggungjawab kepada Camat yang mempunyai tugas penyiapan bahan perumusan, pengoordinasian, pelaksananan, pemantauan, evaluasi serta pelaporan di bidang kesejahteraan sosial yang meliputi masalah sosial, kepemudaan, peranan wanita, olah raga, kehidupan keagamaan, kebudayaan dan kesehatan, peningkatan kualitas sumber daya perangkat desa, lembaga desa dan pemberian bantuan sosial serta program pengentasan kemiskinan serta pelaksanaan kewenangan pemerintah yang dilimpahkan oleh Bupati kepada Camat sebagian urusan otonomi daerah di bidang kesejahteraan sosial.
9. Seksi Pelayanan Umum
Seksi Pelayanan Umum dipimpin oleh seorang Kepala Seksi yang berada dibawah dan bertanggungjawab kepada Camat yang mempunyai tugas penyiapan bahan perumusan, pengoordinasian, pelaksananan, pemantauan, evaluasi serta pelaporan di bidang Pelayanan Umum yang meliputi inventarisasi data kekayaan desa, dan sarana prasarana desa, kebersihan lingkungan yang berkaitan dengan pelayanan masyarakat, pelayanan kependudukan, kebersihan lingkungan, perizinan peningkatan sarana dan prasarana fasilitas umum dan pelayanan umum administrasi kependudukan, pelayanan administrasi terpadu kecamatan, percepatan pencapaian standar pelayanan minimal serta pelaksanaan kewenangan pemerintah yang dilimpahkan oleh Bupati kepada Camat sebagian urusan otonomi daerah di bidang Pelayanan Umum.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 17 Struktur Organisasi Kecamatan Tawangsari
B. Sumber Daya Kecamatan Tawangsari
1. Sumber Daya Manusia
Sumber Daya Manusia (SDM) adalah faktor sentral dalam suatu institusi/organisasi. Apapun bentuk serta tujuannya, organisasi dibuat berdasarkan berbagai visi untuk kepentingan manusia dan dalam pelaksanaan misinya dikelola dan diurus oleh manusia. Jadi, manusia merupakan faktor strategis dalam semua kegiatan institusi. Kondisi institusi akan sangat dipengaruhi dan tergantung pada kualitas serta kemampuan kompetitif sumber daya manusia yang dimilikinya.
Guna mendukung kelancaran pelaksanaan tugas sehari-hari Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari didukung oleh para personil atau karyawan dan karyawati sejumlah 13 (tiga belas) orang dengan rincian sebagai berikut :
a. 1 orang Camat
b. 1 orang Sekretaris Kecamatan
c. 4 orang Kepala Seksi (1 orang Kasi PMD Pensiun ) d. 2 orang Kepala Sub Bagian
e. 3 orang Staf/Fungsional Umum f. 2 orang Anggota Satpol PP
KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA KEPALA SEKSI PELAYANAN UMUM KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL SEKRETARIS KECAMATAN KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN KEPALA SEKSI KETENTERAMAN DAN KETERTIBAN KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAN SOSIAL KASUBBAG. UMUM DAN KEPEGAWAIAN KASUBBAG. PERENCANAAN DAN KEUANGAN CAMAT
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 18 Adapun Data Pegawai Kecamatan Tawangsari secara lengkap sebagai berikut :
Data Pegawai Kecamatan Tawangsari
No. Nama / NIP Gol. Pendidikan Jabatan
1. Joko Windarto, S.STP, M.H 19780627 199703 1 001 IV/a S-2 Camat Tawangsari 2. Bambang dwi sumiratno, S.Sos 19700508 199003 1 005 III/d S-1 Sekretaris Kecamatan 3. Hery Mulyadi, SE
196907 12199603 1 002 III/d S-1 Kasi Pemerintahan 4. Sugiyatno
19600606 198503 1 020
III/d SLTA Kasi Tramtib
5. Widodo, SE 19630220 198702 1 003 III/d S-1 Kasi Kesejahteraan Sosial
6. Saswito, S.Sos, MM 19670502 199002 1 003 IV/a S-2 Kasi Pelayanan Umum 7. Pardi 19650903 198607 1 001 III/c SLTA Kasubbag. Umum dan
Kepegawaian
8. Endang Purnowati 19660609 198607 2 001 III/c SLTA Kasubbag. Perencanaan dan Keuangan
9. Sri Sayuni, SE 19660717 199103 1 010 III/c Sarjana Staf/Fungsional Umum 10. Surasa 19600909 199311 1 001 III/b SLTA Staf/Satpol PP 11. Muh Akrom Muhayat, SH 19800515 199903 1 002 III/a Sarjana Staf/Fungsional Umum 12. Tugiyatno 19651111 198503 1 004 II/c SLTP Staf/Satpol PP 13. Suwar 19620405 200701 1 016 II/c SLTA Staf/Fungsional Umum
2. Sarana dan Prasarana
Sarana dan prasarana yang dimiliki Pemerintah Kecamatan Tawangsari dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan tugas sehari-hari serta dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat adalah sebagai berikut :
▪ Sarana yang dimiliki : a. 1 Gedung Sekretariat b. 1 Rumah Dinas Camat c. 1 Ruang Kerja Camat d. 1 Ruang Pertemuan e. 1 Ruang PKK
f. 1 Ruang Kerja Sekretaris Camat beserta Kasubag g. 1 Ruang Kerja Kepala Seksi
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 19 i. 1 Ruang Komputer
j. 1 Pendopo Kecamatan
k. 1 Ruang UPTD Dispendukcapil l. 1 Ruang UPTD DPPKAD
m. 1 Gedung UPK Program Pengembangan Kecamatan (PPK) n. 1 Gedung BKK o. 1 Gedung Pramuka p. 1 Gedung Mushola q. 1 Gedung UPTD PU r. 1 Gedung KPPKB s. 1 tempat parkir
▪ Prasarana yang dimiliki :
a. 1 Unit Kendaraan Bermotor Roda 4 b. 1 Unit Mobil jenazah
c. 10 Unit Kendaraan Bermotor Roda 2 d. 1 Unit Telephone dan 1 Unit Faximile e. 7 Unit Laptop dan 4 Unit Komputer f. 1 Buah Mesin Ketik
g. 1 unit Sound system h. 2 buah telivisi
i. 2 Buah lemari kayu j. 1 Buah almari pakaian k. 1 set meja makan l. 3 Set Meja Kursi Tamu m. 1 buah rak Besi
n. 9 Set Meja Kursi Kerja o. 200 buah kursi rapat p. 6 buah meja rapat q. 4 buah Air Condisioner r. 1 buah rak besi.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 20 C. Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah KecamatanTawangsari
Capaian kinerja Renstra setiap tahun diukur dari dimensi akuntabilitas dengan menggunakan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP). Sistem Renstra dengan LkjIP nya dikelola dalam bentuk sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah ( SAKIP ). Sakip terdir atas : Subsistem perencanaan, subsistem pengukuran kinerja dan subsistem pelaporan kinerja . Dalam mdul pengukuran kinerja dan analisis kinerja disebutkan, pengukuran kinerja merupakan subsistem kedua dari SAKIP, yaitu setelah sistem Perencanaan Subsistem pelaporan kinerja merupakan laporan yang membandingkan kinerja dengan ukuran berupa indikator kinerja. Pengukuran kinerja dilakukan dengan membandinkan realisasi dengan target yang direncanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan.
Pengukuran kinerja dilakukan setelah pelaksanaan kegiatan sesuai dengan penetapan kinerja dalam dokumen perencanaan. Hasil pengukuran kinerja yang dicapai dengan analisis dan evaluasi atas capaian kinerja yang disajikan dalam pelaporan kinerja. Sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 39 tahun 2006 tentang Tata cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan mewajibkan setiuap penyelenggara negara baik di puat maupun di daerah untuk melakukan pengukuran mengenai realisasi fisik maupun keuangan setiap triwulan.
Berdasarkan LkjIP Pemerintah Kecamatan Tawangsari tahun 2016, realisasi keuangan 714.321.460,- atau % dari Pagu Anggaran Rp. 737.045.000,-. Sedangkan tahun 2017 realisasi keuangan 945.648.492,- atau 97,77 % dari Pagu anggaran Rp. 967.170000,. Lampiran :
1. Tabel T.C.23 2. Tabel T.C.24
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 21 T.C.23
PENCAPAIAN KINERJA PELAYANAN PERANGKAT DAERAH KECAMATAN TAWANGSARI KABUPATEN SUKOHARJO NO Indikator kinerja sesuai Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah Target NSPK Target IKK Target Indika tor Lainny a
Target Renstra Perangangkat Daerah Tahun ke -
Reaaliasasi Capaian Tahun ke - Rasio Capaian pada tahun ke-
2011 2012 2013 2014 2015 2011 2012 2013 2014 2015 2011 2012 2013 2014 2015 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 I Prosentas e cakupan administr asi perkantor an - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 1 Jumlah surat masuk dan surat keluar - 1 tahun - 1300 surat 1300 surat 1300 surat 1300 sura t 1300 surat 1300 surat 1300 surat 1300 surat 1300 surat 1300 surat 100% 100% 100% 100% 100% 2 Jumlah rekening jasa komunika si, sumber - 1 tahun - 3 reke ning 3 reke ning 3 reke ning 3 reke ning 3 reken ing 3 rekenin g 3 rekeni ng 3 rekeni ng 3 rekeni ng 3 rekeni ng 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 22 daya air dan listrik yang dibayar 3 Jumlah Aparatur internal OPD yang dilayani - 1 tahun - 7 oran g 7 oran g 8 oran g 9 oran g 9 orang 7 orang 7 orang 8 orang 9 orang 9 orang 100% 100% 100% 100% 100% 4 Jumlah jenis ATK yang disediakan - 1 tahun - 15 Jenis 15 Jenis 15 Jenis 15 Jenis 15 Jenis 15 Jenis 15 Jenis 15 Jenis 15 Jenis 15 Jenis 100% 100% 100% 100% 100% 5 Jumlah barang yang dicetak / digandaka n - 1 tahun - 2500 lemb ar 2500 lemb ar 2500 lemb ar 2500 lemb ar 2500 lemb ar 2500 lembar 2500 lemba r 2500 lemba r 2500 lembar 2500 lemba r 100% 100% 100% 100% 100% 6 Jumlah jenis kompone n instalasi listrik yang diadakan - 1 tahun - 10 jenis 10 jenis 10 jenis 10 jenis 10 jenis 10 jenis 10 jenis 10 jenis 10 jenis 10 jenis 100% 100% 100% 100% 100% 7 Luas gedung dan halaman - 1 tahun - 2605 m2 2605 m2 2605 m2 2605 m2 2605 m2 2605 m2 2605 m2 2605 m2 2605 m2 2605 m2 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 23 yang disediakan jasa kebersiha n 8 Jumlah jenis bacaan dinas yang disediakan - 1 tahun - 2 jenis 2 jenis 2 jenis 2 jenis 2 jenis
2 jenis 2 jenis 2 jenis 2 jenis 2 jenis 100% 100% 100% 100% 100%
9 Jumlah makanan dan minuman yang disediakan - 1 tahun - 7000 dos 7000 dos 7000 dos 7000 dos 7000 dos 7000 dos 7000 dos 7000 dos 7000 dos 7000 dos 100% 100% 100% 100% 100% 10 Jumlah koordinasi dan konsultasi ke dalam daerah yang dilakukan - 1 tahun - 100 kali 100 kali 100 kali 100 kali 100 kali 100 kali 100 kali 100 kali 100 kali 100 kali 100% 100% 100% 100% 100% II Prosentas e sarana dan prasarana kondisi baik pada - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 24 unit kerja 11 Jumlah kendaran dinas roda dua yang diadakan - 1 tahun - 0% 0% 0% 1 unit 0% 0% 0% 0% 1 unit 0% 100% 100% 100% 100% 100% 12 Jumlah jenis perlengka pan gedung kantor yang diadakan - 1 tahun - 200% 200% 100% 700 % 500% 200% 200% 100% 700% 500% 100% 100% 100% 100% 100% 13 Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang diadakan - 1 tahun - 300% 800% 100% 500 % 300% 300% 800% 100% 500% 300% 100% 100% 100% 100% 100% 14 Jumlah jenis mebeluer gedung kantor yang diadakan - 1 tahun - 200% 0% 0% 0% 0% 200% 0% 0% 0% 0% 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 25 15 Pembangu nan Gapura/p agar/gerb ang/monu men - 1 tahun - 800 m 2 unit 0% 0% 0% 800 m 2 unit 0% 0% 0% 100% 100% 100% 100% 100% 16 luas rumah jabatan yang dipelihara - 1 tahun - 120 m 2 120 m 2 120 m 2 120 m 2 120 m 2 120 m 2 120 m 2 120 m 2 120 m 2 120 m 2 100% 100% 100% 100% 100% 17 luas gedung kantor yang dipelihara - 1 tahun - 1 pake t 1 pake t 2 pake t 1 pake t 1 paket 1 paket 1 paket 2 paket 1 paket 1 paket 100% 100% 100% 100% 100% 18 Jumlah unit kendaran dinas yang dipelihara secara rutin - 1 tahun - 12 unit 12 unit 12 unit 12 unit 12 unit 12 unit 12 unit 12 unit 12 unit 12 unit 100% 100% 100% 100% 100% 19 Jumlah jenis mebeluer yang dipelihara - 1 tahun - 8 jenis 8 jenis 8 jenis 8 jenis 8 jenis
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 26 20 Jumlah jenis peralatan gedung kantor yang dipelihara - 1 tahun - 5 jenis 5 jenis 5 jenis 5 jenis 5 jenis
5 jenis 5 jenis 5 jenis 5 jenis 5 jenis 100% 100% 100% 100% 100%
III Prosentas e rata-rata kehadiran PNS - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 21 Jumlah pakaian dinas dan perlengka pannya yang disediakan - 1 tahun - 22 stel 22 stel 22 stel 22 stel 25 stel 22 stel 22 stel 22 stel 22 stel 25 stel 100% 100% 100% 100% 100% IV Prosentasi ASN yang mengikuti pendidika n dan pelataiha n sesuai tugas dan fungsi - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 27 22 Jumlah aparatur sipil negara yang mengikuti Pendidika n dan Pelatihan - 1 tahun - 0% 100% 100% 100 % 100% 0% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 23 Jumlah aparatur sipil negara yang mengikuti Study banding - 1 tahun - 1 oran g 1 oran g 1 oran g 1 oran g 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 100% 100% 100% 100% 100% V Realisasi Capaian kinerja perangkat Daerah - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 24 Jumlah Laporan Capaian kinerja dan iktisar realisasi kinerja SKPD yang - 1 tahun - 4 lapor an 4 lapor an 4 lapor an 4 lapo ran 4 lapor an 4 laporan 4 lapora n 4 lapora n 4 lapora n 4 lapora n 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 28 disusun 25 Jumlah Laporan Semestera n yang disusun - 1 tahun - 2 lapor an 2 lapor an 2 lapor an 2 lapo ran 2 lapor an 2 laporan 2 lapora n 2 lapora n 2 lapora n 2 lapora n 100% 100% 100% 100% 100% 26 Jumlah Laporan Prognosis realisasi anggaran yang lengkap - 1 tahun - 12 lapor an 12 lapor an 12 lapor an 12 lapo ran 12 lapor an 12 laporan 12 lapora n 12 lapora n 12 lapora n 12 lapora n 100% 100% 100% 100% 100% 27 Jumlah Laporan Akhir Tahun yang disusun - 1 tahun - 1 lapor an 1 lapor an 1 lapor an 1 lapo ran 1 lapor an 1 laporan 1 lapora n 1 lapora n 1 lapora n 1 lapora n 100% 100% 100% 100% 100% VI Prosentas e kegiatan dalamrenj a yangterak omodir dalam ranja - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 29 kecamata n 28 Pelaksana an Forum Perangkat Daerah - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 29 Jumlah dokumen Perencana an yang tersusun - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% VII PENINGKA TAN PELAYANA N KEDINASA N KEPALA DAERAH / WAKIL KEPALA DAERAH. - 1 tahun - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
30 Rapat Koordinasi unsur Muspika 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% Prosentas e penyelesa ian (mediasi) - 1 tahu n - 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 30 masalah keamanan dan kenyaman an
31 Pengendalian Keamanan Lingkungan 100% 100% 100%
VIII Prosentas e pelayanan penyeleng garaan kegiatan hari besar nasional - 1 tahu n - 100 % 100% 0% 0% 0% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 32 Fasilitasi penanama n Idiologi, Cinta tanah air dan bangsa bagi generasi muda - 1 tahu n - - - - 1 kali
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 31 IX Prosentas e organesas i atau kelopok perempua n yang dibina oleh kecamata n - 1 tahu n - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 33 Jumlah Organesas i atau kelompok Perempua n yang dibina - 1 tahu n - 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 100% 100% 100% 100% 100% Prosentas e pembinaa n dan fasilitasi pengelola an keuangan desa oleh Kecamata n terhadap - 1 tahu n - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 32 desa 34 Jumlah desa yang dibina (difasilitasi ) - 1 tahu n - 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 100% 100% 100% 100% 100% X PROGRAM PENATAA N ADMINIST RASI KEPENDU DUKAN - 1 tahu n - 100% 100% 100% 100 % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 35 Implement asi Sistem Administr asi Kependud ukan - 1 tahu n - 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 12 desa 100% 100% 100% 100% 100%
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 33 Tabel TC.24
ANGGARAN DAN REALISASI PENDANAAN PELAYANAN PERANGKAT DAERAH KECAMATAN TAWANGSARI KABUPATEN SUKOHARJO
Uraian Angggaran Tahun ke- Reaaliasasi Tahun ke - Rasio anatara Realisasi dan
Anggaran Tahun ke-
Rata-rata Pertumbuhan 2011 2012 2013 2014 2015 2011 2012 2013 2014 2015 2011 2012 2013 2014 2015 Anggara n Realisasi 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 Penyedi aan Jasa Surat Menyur at 9.000.000 9.000.00 0 9.000.00 0 5.000.00 0 10.000.0 00 9.000.00 0 8.995.20 0 8.977.75 0 4.994.80 0 9.990.00 0 100, 00 99,9 5 99,7 5 99,9 0 99,9 0 8.400.00 0 8.391.55 0 Penyedi aan Jasa Komuni kasi, Sumber Daya Air dan Listrik 30.000.00 0 34.600.0 00 34.800.0 00 28.000.0 00 38.920.0 00 17.000.5 70 24.853.9 72 28.807.8 01 27.104.5 55 26.541.3 51 56,6 7 71,8 3 82,7 8 96,8 0 68,1 9 33.264.0 00 24.861.6 50 Penyedi aan Jasa 22.200.00 0 22.200.0 00 22.200.0 00 22.200.0 00 22.700.0 00 22.200.0 00 22.200.0 00 22.200.0 00 22.200.0 00 22.700.0 00 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 22.300.0 00 22.300.0 00
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 34 Admini strasi Keuang an Penyedi aan Alat tulis Kantor 10.000.00 0 10.000.0 00 17.650.0 00 19.300.0 00 14.725.0 00 10.000.0 00 9.993.25 0 17.649.3 50 19.299.7 50 14.724.5 00 100, 00 99,9 3 100, 00 100, 00 100, 00 14.335.0 00 14.333.3 70 Penyedi aan Barang Cetakan dan Pengga ndaan 8.000.000 8.500.00 0 10.000.0 00 5.000.00 0 5.000.00 0 8.000.00 0 8.499.90 0 10.000.0 00 5.000.00 0 4.999.60 0 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 99,9 9 7.300.00 0 7.299.90 0 Penyedi aan Kompo nen Instansi Listrik/ Peneran gan Gedung Kantor 2.000.000 2.000.00 0 4.500.00 0 1.500.00 0 1.500.00 0 2.000.00 0 1.999.50 0 4.499.55 0 1.495.40 0 1.500.00 0 100, 00 99,9 8 99,9 9 99,6 9 100, 00 2.300.00 0 2.298.89 0
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 35 Penyedi aan Peralata n Rumah Tangga dan bahan pember sih 19.025.00 0 19.325.0 00 24.348.0 00 27.100.0 00 39.400.0 00 18.725.0 00 19.000.0 00 22.409.2 00 26.685.0 00 37.700.0 00 98,4 2 98,3 2 92,0 4 98,4 7 95,6 9 25.839.6 00 25.839.6 00 Penyedi aan Bahan Bacaan dan Peratura n Perunda ng - undang an 2.046.000 2.000.00 0 2.000.00 0 2.000.00 0 2.000.00 0 2.045.95 0 2.000.00 0 2.000.00 0 2.000.00 0 1.999.00 0 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 99,9 5 2.009.20 0 2.008.99 0 Penyedi aan Makana n dan Minum an 22.425.00 0 34.900.0 00 48.802.0 00 50.000.0 00 60.000.0 00 22.422.0 00 33.635.0 00 48.417.0 00 46.562.0 00 52.316.0 00 99,9 9 96,3 8 99,2 1 93,1 2 87,1 9 43.225.4 00 40.670.4 00
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 36 Rapat - rapat Koordin asi dan konsult asi ke Luar Daerah 9.990.000 10.000.0 00 15.000.0 00 18.000.0 00 18.000.0 00 9.990.00 0 10.000.0 00 15.000.0 00 17.940.0 00 17.000.0 00 100, 00 100, 00 100, 00 99,6 7 94,4 4 14.198.0 00 13.986.0 00 Pengad aan Kendar aan Dinas/ Operasi onal - - 100.000. 000 - 234.000. 000 - - 99.150.0 00 - 233.250. 000 - - 99,1 5 - 99,6 8 66.800.0 00 66.480.0 00 Pengad aan Perleng kapan Gedung Kantor - - 9.800.00 0 16.000.0 00 6.000.00 0 - - 9.784.00 0 16.000.0 00 6.000.00 0 - - 99,8 4 100, 00 100, 00 6.360.00 0 6.356.80 0 Pengad aan Perleng kapan Rumah Jabatan - 9.500.00 0 - 10.000.0 00 10.000.0 00 - 9.500.00 0 - 10.000.0 00 9.807.50 0 - 100, 00 - 100, 00 98,0 8 5.900.00 0 5.861.50 0
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 37 Pengad aan Peralata n Gedung Kantor - 10.280.0 00 14.800.0 00 18.000.0 00 24.200.0 00 - 10.130.0 00 14.710.0 00 8.000.00 0 24.200.0 00 - 98,5 4 99,3 9 44,4 4 100, 00 13.456.0 00 11.408.0 00 Pengad aan Mebelei r - - - - 28.600.0 00 - - - - 26.820.5 00 - - - - 93,7 8 5.720.00 0 5.364.10 0 Pemban gunan Pagar/ Gapura/ Gerban g/ Monum en - - - - - - - - - - - - - - - - - Pemelih araan rutin/ berkala Rumah Jabatan - - - - - - - - - - - - - - - - - Pemelih araan rutin/ - 4.000.00 0 9.000.00 0 38.000.0 00 10.000.0 00 - 4.000.00 0 8.818.00 0 35.586.0 00 9.671.00 0 - 100, 00 97,9 8 93,6 5 96,7 1 12.200.0 00 11.615.0 00
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 38 berkala Gedung Kantor Pemelih araan Rutin/ Berkala Kendar aan Dinas 18.799.00 0 19.000.0 00 30.000.0 00 54.000.0 00 55.000.0 00 17.528.0 00 17.325.0 00 24.025.2 00 45.368.1 25 50.871.9 67 93,2 4 91,1 8 80,0 8 84,0 2 92,4 9 35.359.8 00 31.023.6 58 Pemelih araan Rutin/ Berkala Peralata n Gedung Kantor 2.000.000 1.100.00 0 3.000.00 0 2.000.00 0 2.000.00 0 2.000.00 0 1.100.00 0 3.000.00 0 2.000.00 0 1.905.00 0 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 95,2 5 2.020.00 0 2.001.00 0 Pemelih araan Rutin / berkala Mebelei r 1.500.000 2.000.00 0 3.000.00 0 1.000.00 0 1.000.00 0 1.500.00 0 1.980.00 0 2.990.00 0 1.000.00 0 1.000.00 0 100, 00 99,0 0 99,6 7 100, 00 100, 00 1.700.00 0 1.694.00 0 Stady banding - - 23.920.0 00 12.000.0 00 12.000.0 00 - - 9.142.00 0 4.001.00 0 10.578.2 00 - - 38,2 2 33,3 4 88,1 5 9.584.00 0 4.744.24 0
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 39 Pengad aan Pakaian Dinas beserta Perleng kapann ya - 5.640.00 0 6.345.00 0 5.875.00 0 6.110.00 0 - 5.640.00 0 6.345.00 0 5.875.00 0 6.110.00 0 - 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 4.794.00 0 4.794.00 0 Penyus unan Laporan Capaian kinerja dan Ihtisar Realisas i Kinerja SKPD 1.000.000 1.000.00 0 2.500.00 0 1.000.00 0 2.000.00 0 1.000.00 0 1.000.00 0 2.500.00 0 1.000.00 0 1.997.00 0 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 99,8 5 1.500.00 0 1.499.40 0 Penyus unan Pelapor an Keuang an Semeste ran 1.000.000 1.000.00 0 2.000.00 0 2.000.00 0 2.000.00 0 1.000.00 0 1.000.00 0 1.999.90 0 2.000.00 0 1.730.00 0 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 86,5 0 1.600.00 0 1.545.98 0
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 40 Penyus unan Pelapor an Pronogs is Realisas i Anggar an 1.000.000 1.000.00 0 1.500.00 0 1.000.00 0 2.000.00 0 1.000.00 0 1.000.00 0 1.426.00 0 616.000 1.997.00 0 100, 00 100, 00 95,0 7 61,6 0 99,8 5 1.300.00 0 1.207.80 0 Penyus unan Pelapor an Akhir Tahun 1.000.000 1.000.00 0 1.500.00 0 1.000.00 0 2.000.00 0 1.000.00 0 1.000.00 0 1.500.00 0 1.000.00 0 2.000.00 0 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 1.300.00 0 1.300.00 0 Penyele nggaraa n Forum SKPD 4.000.000 4.500.00 0 5.800.00 0 4.235.00 0 5.000.00 0 4.000.00 0 4.500.00 0 5.800.00 0 4.235.00 0 5.000.00 0 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 100, 00 4.707.00 0 4.707.00 0 Penyus unan dokume n perenca naan 3.000.000 3.000.00 0 3.000.00 0 1.000.00 0 6.300.00 0 3.000.00 0 2.999.60 0 2.999.60 0 1.000.00 0 6.300.00 0 100, 00 99,9 9 99,9 9 100, 00 100, 00 3.260.00 0 3.259.84 0
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 41 Fasilitas i Penana man Ideologi , Cinta Tanah Air dan Bangsa Bagi Generas i Muda - - - 30.000.0 00 30.000.0 00 - - - 29.760.0 00 29.000.0 00 - - - 99,2 0 96,6 7 12.000.0 00 11.752.0 00 Rapat Koordin asi Unsur MUSPI KA 14.400.00 0 13.980.0 00 25.000.0 00 25.000.0 00 18.775.0 00 13.800.0 00 12.420.0 00 24.900.0 00 25.000.0 00 18.739.0 00 95,8 3 88,8 4 99,6 0 100, 00 99,8 1 19.431.0 00 18.971.8 00 Pengen dalian Keaman an Lingku ngan - 4.000.00 0 - - - - 3.999.50 0 - - - - 99,9 9 - - - 800.000 799.900 Pember dayaan Lembag a dan Organis - 4.000.00 0 - - - - 3.999.50 0 - - - - 99,9 9 - - - 800.000 799.900
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 42 asi Masyar akat Pedesaa n Kegiata n Pembin aan Organis asi Peremp uan - - - 10.000.0 00 15.000.0 00 - - - 10.000.0 00 15.000.0 00 - - - 100, 00 100, 00 5.000.00 0 5.000.00 0 Monitor ing, Evaluas i, Pengen dalian dan Pelapor an 12.750.00 0 11.040.0 00 22.650.0 00 25.000.0 00 20.000.0 00 12.750.0 00 10.620.0 00 22.330.0 00 24.996.0 00 19.145.0 00 100, 00 96,2 0 98,5 9 99,9 8 95,7 3 18.288.0 00 17.968.2 00 Implem entasi Sistem Admini strasi Kepend udukan - 104.985. 000 51.520.0 00 - - - 87.279.1 00 38.481.0 00 - - - 83,1 3 74,6 9 - - 31.301.0 00 25.152.0 20
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 43 195.135.0 00 353.550. 000 503.635. 000 435.210. 000 704.230. 000 179.961. 520 320.669. 522 459.861. 351 400.718. 630 670.592. 618 92,2 2 90,7 0 91,3 1 92,0 7 95,2 2 438.352. 000 407.296. 488
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 44
lebih lengkap dapat dilihat dalam 2 (dua) tabel be
D. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Pembangunan Perangkat Daerah
Berdasarkan evaluasi kinerja pelayanan Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari selama 5 (lima) tahun yang lalu, beberapa tantangan yang harus dihadapi dalam pengembangan pelayanan Kecamatan Tawangsari 5 (lima) tahun ke depan di antaranya :
1. Jumlah staf yang kurang memadai dari sisi kuantitasnya yang semakin terbatas.
2. Sarana dan prasarana yang kurang memadai dalam mendukung kelancaran pelaksanaan tugas-tugas di Kecamatan.
3. Belum tersedianya data pembangunan yang tersusun secara sistematis dan akurat sehingga menimbulkan kendala dalam perencanaan pembangunan yang berkelanjutan.
4. Beragamnya tuntutan dan aspirasi masyarakat dengan berbagai kepentingan yang kadang-kadang menimbulkan pertentangan.
5. Semakin kritis dan proaktifnya masyarakat terhadap tuntutan pembangunan daerah yang menuntut perencanaan yang berkualitas.
Sedangkan peluang yang bisa dimanfaatkan selama 5 (lima) tahun ke depan dalam rangka pengembangan pelayanan Kecamatan Tawangsari, antara lain:
1. Hubungan kerja dan koordinasi yang baik antar pimpinan, pejabat struktural dan para staf Kecamatan, sehingga tercipta suasana kerja dan pelayanan yang nyaman dan kondusif.
2. Tingkat partisipasi masyarakat yang cukup tinggi dalam proses perencanaan pembangunan, seperti yang dilaksanakan dalam kegiatan Musrenbangcam.
3. Penerapan Otonomi Daerah dan tuntutan implementasi Good Governance merupakan peluang untuk meningkatkan kinerja dan memberikan kesempatan bagi Kecamatan Tawangsari dalam perencanaan dan pelaksanaan pembangunan.
4. Terbukanya kesempatan untuk meningkatkan kualitas SDM melalui peningkatan pendidikan formal serta pendidikan dan pelatihan bagi setiap pegawai.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 45 5. Keberadaan organisasi kemasyarakatan sebagai mitra pemerintah dalam pembangunan merupakan peluang dalam rangka meningkatkan kualitas perencanaan pembangunan melalui koordinasi dan dalam implementasi program pembangunan.
6. Akses informasi yang lebih cepat, tepat sehingga mempermudah peningkatan profesionalisme.
Sejalan dengan kemajuan jaman, media informasi dari segala jenis mudah didapat di Kecamatan Tawangsari, terutama dilihat dari posisi strategis wilayahnya. Hal ini dapat dipergunakan untuk lebih memperluas informasi untuk memperkenalkan potensi Kecamatan Tawangsari.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 46
BAB III
PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS
PERANGKAT DAERAH KECAMATAN TAWANGSARI
Peramsalahan dan Isu strategis adalah sesuatu yang sedang hangat dibicarakan orang yang mempunyai nilai kelayakan, strategis dan mendesak untuk dicarikan jalan keluarnya serta memerlukan analisis terhadap berbagai dimensi yang berpengaruh (dipengaruhi dan mempengaruhi) untuk itu perlu dicarikan alternatif pemecahannya.
A. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan dan fungsi Pelayanan Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari
Berdasarkan evaluasi kinerja pelayanan Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari, mencermati tantangan dan peluang pelayanan, sesuai dengan tugas dan fungsi Kecamatan Tawangsari, maka beberapa permasalahan berdasarkan tugas dan pelayanan yang berkembang dan harus dihadapi Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari 5 (lima) tahun ke depan antara lain :
1. Terbatasnya jumlah aparat/pegawai di kecamatan dibanding luas wilayah dan jumlah penduduk yang harus dilayani, yang mengakibatkan pelayanan kurang maksimal.
2. Masih terbatasnya jumlah sarana dan prasarana yang ada di Kantor Kecamatan.
3. Belum optimalnya kompetensi sumber daya aparatur kecamatan, dalam menjalankan tugas dan fungsinya masing-masing.
4. Perlunya koordinasi dan kerjasama yang kontinyu dengan Dinas/Instansi terkait.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 47 B. Telaahan Visi dan Misi Bupati dan Wakil Bupati
1. Visi dan Misi Bupati dan Wakil Bupati Sukoharjo
a. Visi
“TERUS MEMBANGUN SUKOHARJO YANG LEBIH
SEJAHTERA, MAJU, DAN BERMARTABAT DIDUKUNG
PEMERINTAHAN YANG PROFESIONAL”
Visi Pembangunan Kabupaten Sukoharjo ini diharapkan akan mewujudkan keinginan dan amanat masyarakat Kabupaten Sukoharjo. Visi Pembangunan Kabupaten Sukoharjo tersebut harus dapat diukur keberhasilannya dalam jangka waktu 5 (lima) tahun kedepan, makna yang terkandung dalam Visi tersebut dijabarkan sebagai berikut :
SEJAHTERA :
Mengandung makna dalam lima tahun ke depan akan terwujud peningkatan kesejahteraan masyarakat yang diindikasikan dengan meningkatnya pendapatan perkapita penduduk yang berdampak pula pada menurunnya angka kemiskinan, serta peningkatan keterjangkauan pelayanan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan dasar.
MAJU :
Mengandung makna kondisi pembangunan daerah yang dilandasi keinginan bersama untuk mewujudkan masa depan ekonomi, sosial dan lingkungan fisik yang lebih baik, didukung sumberdaya manusia yang unggul, profesional, berperadaban tinggi, berdaya saing, berakhlak mulia serta berwawasan ke depan.
BERMARTABAT :
Mengandung makna kondisi kehidupan masyarakat berbangsa dan bernegara yang bertumpu pada nilai-nilai budi pekerti dan budaya yang luhur, mengedepankan etika, moral, maupun norma agama dalam masyarakat.
PROFESIONAL :
Mengandung makna bahwa penyelenggaraan pemerintahan yang baik (Partisipatif, Akuntable, Transparan dan Efisien) dan bersih (bebas Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme).
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 48 b. Misi
Untuk mewujudkan Visi Kabupaten Sukoharjo 2016-2021 tersebut, maka dijabarkan dalam 5 (lima) misi yang menjadi pedoman bagi pembangunan Kabupaten Sukoharjo, yaitu :
1. Memperkuat tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif dan transparan.
− Membangun transparansi dan akuntabilitas kinerja pemerintahan.
− meningkatkan partisipasi publik dalam proses pengambilan kebijakan publik.
2. Meningkatkan kualitas hidup manusia dan masyarakat. − Peningkatkan kualitas pendidikan
− Peningkatan pelayanan kesehatan dan jaminan laiannya. − Peningkatan kesejahteraan maysrakat.
3. Memperkuat kemandirian ekonomi daerah dengan menggerakkan sektor unggulan daerah.
− Meningkatkan komoditi unggulan. − Mengoptimalkan indusri pengolahan. − Melakukan pemetaan.
− Pelestarian lingkungan hidup. − Pembangunaan infrastruktur.
4. Meningkatkan kualitas kehidupan beragama dan
bermasyarakat.
− Meningkatkan semangat gotong royong. − Melestarikan seni dan budaya daerah.
− Memfasilitasi kerukunan kehidupan beragama.
5. Mewujudkan kondisi masyarakat yang aman, tenteram,dan dinamis.
Membangun komunikasi dan kerjasama yang baik dengan tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh budaya, tokoh pemuda, tokoh perempuan dan lembaga/organesasi
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 49 2. Untuk mendukung Visi dan Misi Bupati dan Wakil Bupati tersebut,
tugas dan Fungsi Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari anatar lain :
2.1. Tugas
Kecamatan dipimpin oleh Tugas Camat yang mempunyai tugas sebagai koordinator penyelenggaraan Pemerintahan, Pelayanan Publik, dan Pemberdayaan masyarakat desa dan kalurahan. 2.2. Fungsi
a. Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Umum;
b. Pengoordinasikan kegiatan pemberdayaan masyarakat;
c. Pengoordinasikan upaya penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban umum;
d. Pengoordinasikan penerapan dan pengakan Peraturan Daerah dan Peraturan Bupati.
e. Pengoordinasikan pemeliharaan prasarana dan sarana pelayanan umum;
f. Pengoordinasikan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan yang dilakukan oleh Perangkat Daerah di tingkat Kecamatan; g. Pembinaan dan mengawasi penyelenggaraan kegiatan desa h. Pelaksanaan Urusan Pemerintahan yang menjadi
kewenangan Kabupaten/kota yang tidak dilaksanakan oleh Unit Kerja Pemerintah Daerak Kabupaten yang ada di Kecamatan;
i. Pelaksanaan fungsi kesekretariatan Kecamatan; dan
j. Pelaksanaan fungsi kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan, sesuai dengan tugas dan fungsinya.
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 50 C. Telaahan Renstra Kementerian/Lembaga, dan Renstra Provinsi
Renstra Kementerian/Lembaga, Renstra Perangkat Daerah Provinsi Jawa Tengah dan Kabupaten Sukoharjo menjadi pertimbangan bagi Kecamatan Tawangsari dalam menentukan arah pengembangan pelayanan dan kinerja Kecamatan yang ingin dicapai dalam kurun waktu 5 (lima) tahun ke depan. Renstra Kecamatan Tawangsari yang mengacu Renstra Kementerian/ Lembaga serta Renstra Perangkat Daerah Provinsi dan Kabupaten tentunya merupakan Renstra yang mengampu sektor/urusan pemerintahan daerah sesuai kondisi dan potensi di wilayah Kecamatan Tawangsari.
Kecamatan Tawangsari adalah Perangkat Daerah bersifat kewilayahan yang dibentuk dalam rangka meningkatkan koordinasi Penyelenggaraan Pemerintahan, pelayanan publik dan pemberdayaan masyarakat, dimana keberjalanannya memiliki beberapa faktor pendukung dan penghambat yang dimiliki anatara lain :
1. Faktor Pendukung :
a. Kemampuan kognitif masyarakat yang tinggi b. Sumber daya alam yang cukup
2. Faktor Penghambat :
a. Pola pikir masyarakat yang masih acuh terhadap keikutsertaannya dalam mensukseskan visi misi Bupati terpilih
b. Kurangnya pola pikir aparatur negara yang mengabdi untuk membangun tanpa pamrih;
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 51 D. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan
Hidup Strategis
Kecamatan Tawangsari terletak pada posisi yang strategis yakni berjarak ± 12 km dari Ibu Kota Kabupaten Sukoharjo ke arah Selatan. Secara geografis Kecamatan Tawangsari merupakan daerah dataran rendah dengan luas wilayah ± 3,998 Ha, dengan batas-batas wilayah sebagai berikut :
▪ Sebelah Utara : Kecamatan Sukoharjo. ▪ Sebelah Barat : Kabupaten Klaten ▪ Sebelah Timur : Kecatan Bulu. ▪ Sebelah Selatan : Kecamatan Weru
Data Monografi Kecamatan Tawangsari
No Desa Dusun RW RT KK Penduduk
L P Jumlah 1 Pundungrejo 3 8 23 1.188 2.032 1.990 4.022 2 Watubonang 4 11 36 1.674 3.220 3.261 6.481 3 Kedungjambal 3 12 33 1.342 2.412 2.635 5.047 4 Grajegan 2 7 18 1.197 2.141 2.117 4.258 5 Lorog 3 11 35 1.550 3.066 2.961 6.027 6 Kateguhan 3 10 24 1.451. 2.666 2.956 5.622 7 Dalangan 4 10 24 1.159 2.561 2.461 5.022 8 Pojok 3 7 26 1.294 2.525 2.539 5.064 9 Tangkisan 3 9 23 1.238 2.072 2.141 4.213 10 Ponowaren 4 12 29 1.475 2.761 2.898 5.659 11 Majasto 4 11 26 1.295 2.170 2.278 4.448 12 Tambakboyo 2 7 23 1.112 1.901 1.966 3.867 Jumlah 38 115 320 15.975 29.527 30.203 59.730
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 52 E. Penentuan Isu-Isu Strategis
Berdasarkan identifikasi permasalahan dan telaah dari beberapa dokumen perencanaan lainnya, maka isu-isu strategis yang dihadapi Kecamatan Tawangsari, antara lain :
1. Inkonsistensi terhadap pelaksanaan dokumen perencanaan sebagai akibat kurangnya komitmen untuk melaksanakannya;
2. Bergesernya penampungan aspirasi masyarkat sebagai wujud dari bottom up planing dari musrenbang ke mekanisme lain yang kurang sesuai aturan (cenderung ke “ jalan pintas “ )
4. Masih lemahnya koordinasi antar SKPD dalam perencanaan dan monitoring evaluasi perencanaan dan pelaksanaan pembangunan; 5. Kurangnya pemanfaatan sumberdaya perencananan, baik hardware,
software, maupun brainware;
6. Kurangnya optimalnya pegawai dalam memanfaatkan sarana dan waktu sehingga berdampak pada keterlambatan dalam pelaporan-pelaporan;
7. Masih rendahnya produktifitas pegawai sehingga mempengaruhi hasil yang dicapai;
8. Belum jelasnya pelimpahan kewenangan pemerintahan yang diberikan kepada Camat oleh Bupati sebagai penyelenggara pemerintahan di tingkat Kecamatan sebagaimana diamanatkan dalam PP Nomor 19 tahun 2008;
Rencana Strategis Kecamatan Tawangsari Tahun 2016-2021 53 BAB IV
TUJUA DAN SASARAN
A. Tujuan
Tujuan merupakan penjabaran/implementasi dari pernyataan visi dan misi Bupati Sukoharjo terpilih . Tujuan adalah sesuatu yang ingin dicapai atau dihasilkan pada jangka waktu 1 (satu) sampai dengan 5 (lima) tahun. Tujuan yang akan dicapai oleh Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo adalah sebagai berikut :
“ Meningkatkan kualitas penyelenggaraan pemerintah dan
pelayanan publik yang reponsif di kecamatan Tawangsari “
B. Sasaran
Sasaran adalah penjabaran dari tujuan, yaitu sesuatu yang akan dicapai/dihasilkan oleh instansi pemerintah dalam jangka waktu tahunan, semesteran, triwulan atau bulanan. Sasaran yang akan diraih Perangkat Daerah Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo adalah :
“ Meningkatnya management dan kinerja Kecamatan
Tawangsari.”
Adapun tujuan dan sasaran Renstra Perangkat Daerah Kecamatan