• Tidak ada hasil yang ditemukan

PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT BANGSA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT BANGSA"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

PANCASILA

SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

PANCASILA

SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

Oleh

Oleh

Pengertian Pancasila Sebagai

Filsafat

Sebagai:

SISTEM FILSAFAT

Filsafat Pancasila Sebagai

Pandangan Hidup Bangsa

Indonesia

PRESENTASI PKN (KELOMPOK

2)

TEKNIK ELEKTRONIKA

Filsafat Pancasila Sebagai

Pandangan Hidup Bangsa dan

Negara

Pengertian Pancasila

IMANIA DIAH RACHMA

(2)

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

Pancasila

[1]

merupakan salah satu filsafat yang merupakan

hasil dari pencerminan nilai nilai luhur dan budaya bangsa

indonesia yang terkandung 5 isi di dalamnya. Yaitu

ketuhanan yang maha esa, kemanusiaan yang adil dan

beradab, persatuan indonesia, kerakyatan yang dipimpin

oleh hikmat kebikjasanaan dan permusayawaratan dan

perwakilan, keadilan bagi seluruh rakyat Indonesia.

PENGERTIAN PANCASILA

.[1] Pancasila adalah dasar Filsafat Negara Republik Indonesia

yang secara resmi disahkan oleh PPKI pada tanggal 18 Agustus 1945 dan tercantum dalam UUD

1945, diundangkan dalam Berita Negara

Republik Indonesia tahun II No. 7 bersama

dengan UUD 1945. Pancasila dari bahasa

Sanskerta yaitu “panca”(lima) dan

“syila” (dasar). Pertama kali digunakan

(3)

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

Secara etimologis istilah

filsafat 

[2] atau dalam bahasa

Inggris disebut dengan 

philosophi

sedangkan dalam

bahasa Yunani adalah 

philosophia 

yang diterjemahkan

sebagai 

cinta kearifan 

karena arti kata 

philos 

adalah pilia

cinta, dan 

sophia 

adalah kearifan. Sehingga pengertian

filsafat secara bahasa adalah cinta kearifan atau cinta

kebijaksanaan karena kearifan juga berarti 

wisdom

.

PENGERTIAN FILSAFAT

.[2]

Filsafat

adalah upaya

manusia untuk

mencari

kebijaksanaan

hidup yang

bermanfaat

bagi

peradaban

(4)

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

Filsafat Pancasila

Sebagai

Merupakan kenyataan objektif

yang hidup dan berkembang

dalam masyarakat. Pancasila

memberi petunjuk mencapai

kesejahteraan bagi seluruh

rakyat Indonesia tanpa dengan

membedakan suku atau ras

Artinya adalah semua aturan

kehidupan hukum kegiatan

dalam kehidupan berbangsa

dan bernegara berpedoman

pada Pancasila. Karena

pancasila merupakan sumber

dari segala sumber hukum

bangsa dan negara republik

Indonesia. 

Pandangan Hidup Bangsa Indonesia, Sebagai Pandangan

Hidup Bangsa dan Negara, & SISTEM FILSAFAT

Filsafat Pancasila Sebagai Pandangan Hidup Bangsa

Indonesia: 

Filsafat Pancasila Sebagai Pandangan Hidup Bangsa dan

Negara:  Pancasila merupakan suatu sistem filsafat.

Dalam sistem itu masing-masing silanya saling terkait merupakan satu kesatuan yang menyeluruh. Di dalam Pancasila tercakup filsafat hidup dan cita-cita luhur bangsa Indonesia tentang hubungan manusia dengan Tuhan, hubungan manusia dengan sesama manusia, hubungan manusia dengan lingkungannya. Pancasila merupakan filsafat tentang kodrat manusia. Dalam pancasila tersimpul hal-hal yang asasi tentang manusia. Oleh karena itu pokok-pokok Pancasila bersifat universal.

(5)

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

Sebagai

PANDANGAN INTEGRALISTIK DALAM FILSAFAT

PANCASILA

• Pancasila yang bulat dan utuh yang bersifat majemuk tunggal itu menjadi

dasar hidup bersama bangsa Indonesia yang bersifat majemuk tunggal pula. Dalam kenyataannya, bangsa Indonesia itu terdiri dari berbagai suku bangsa, adat istiadat, kebudayaan dan agama yang berbeda. Secara

hakiki, bangsa Indonesia yang memiliki perbedaan-perbedaan itu juga memiliki kesamaan. Bangsa Indonesia berasal dari keturunan nenek

moyang yang sama, jadi dapat dikatakan memiliki kesatuan  darah. Dapat diungkapkan pula bahwa bangsa Indonesia yang memilikiperbedaan itu juga mempunyai kesamaan sejarah dan nasib kehidupan. Kesadaran akan perbedaan dan kesamaan inilah yang menumbuhkan niat, kehendak

(Karsa dan Wollen) untuk selalu menuju kepada persatuan dan kesatuan bangsa atau yang lebih dikenal dengan wawasan “ bhineka tunggal ika “.

P

[3] Menurut Supomo, Integralistik merupakan paham

yang berakar dari keanekaragaman

budaya bangasa namun tetap mempersatukan satu

kesatuan integral yang disebut Negara

(6)

SEKIAN

TERIMA KASIH

PANCASILA SEBAGAI SISTEM

FILSAFAT BANGSA

Referensi

Dokumen terkait

Setelah mendapat penjelasan dari penelitian tentang “ Pengetahuan dan Sikap ibu Hamil Trimester III terhadap Pencegahan Anemia Defisinesi Zat Besi di Klinik Cahaya Kecamatan

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menyelidikipengaruhpenggunaan turbo elektrik diam dan berputar terhadap kadar emisi gas buang CO dan HC pada sepeda motor Honda

Penelitian studi kasus bertujuan menjelaskan dan memahami objek yang diteliti secara khusus sebagai suatu kasus.Peneliti menggali pandangan dan pengalaman kepala

Menurut Sulistyanto (2008) manajemen laba merupakan aktivitas manajerial untuk mempengaruhi laporan keuangan baik dengan cara memanipulasi data atau informasi keuangan

meningkatkan prestasi belajar di SMKN 2 BLITAR. c) Bagi guru PAI, hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan. bahan evaluasi untuk memperbaiki kinerja dalam

Abuddin Nata, Manajemen Pendidikan,... etika dalam berperilaku siswa dalam kehidupan sehari-hari. Sebagai guru agama melihat tugas-tugasnya memang berat, karena diberi

Hal lain yang berhasil dilakukan oleh Khalifah Ustman dan sangat bermanfaat bagi Umat sepanjang masa adalah menyusun Mushaf al-Quran yang dikumpulkannya dari istri Nabi Muhammad

Pemilu merupakan syarat mutlak bagi negara demokrasi untuk melaksanakan kedaulatan rakyat karena dengan banyaknya jumlah penduduk demi seorang dalam menentukan