• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG."

Copied!
48
0
0

Teks penuh

(1)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS

KALIMAT SEDERHANA BAHASA PERANCIS SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

SKRIPSI

diajukan untuk memenuhi sebagian dari syarat memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Jurusan Pendidikan Bahasa Perancis

Oleh

Mar-athush Sholihah

0703970

JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA PERANCIS

FAKULTAS PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

(2)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS

KALIMAT SEDERHANA BAHASA PERANCIS SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Oleh

Mar-athush Sholihah

Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis

©Mar-athush Sholihah 2014 Universitas Pendidikan Indonesia

Agustus 2014

Hak Cipta dilindungi undang-undang.

(3)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

MAR–ATHUSH SHOLIHAH

Penggunaan Model Induktif Kata Bergambar untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Kalimat Sederhana Bahasa Perancis Siswa

Kelas XI SMK Negeri 1 Bandung

DISETUJUI DAN DISAHKAN OLEH: Pembimbing I

Prof. Dr.H. Dadang Sunendar, M.Hum. NIP. 196310241988031003

Pembimbing II

Dr. Yuliarti Mutiarsih, M.Pd. NIP. 196107231986012001

Mengetahui,

Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Prancis

(4)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

(5)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

Sholihah, Mar-athush. 2014. Penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam Meningkatkan Keterampilan Menulis Kalimat Sederhana Berbahasa Perancis pada Siswa Kelas XI SMK Negeri 1 Bandung.

Bandung: FPBS UPI

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji 1) proses pembelajaran keterampilan menulis siswa dengan menggunakan Model Induktif Kata Bergambar, 2) perubahan yang terjadi pada hasil belajar siswa sebelum dan sesudah menggunakan Model Induktif Kata Bergambar, 3) kelebihan dan kekurangan penerapan Model Induktif Kata Bergambar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian eksperimen dengan desain pre-experimental one-group pre-test and post-test. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi pustaka, tes, angket dan lembar observasi. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SMK Negeri 1 Bandung, sedangkan sampel pada penelitian ini adalah siswa kelas XI SMK Negeri 1 Bandung sebanyak 16 siswa. Penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis menunjukkan hasil yang positif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan menulis teks sederhana siswa sebelum dan sesudah treatment mengalami peningkatan, yang dilihat dari selisih nilai rata-rata pre-test 9,91 dan nilai rata-rata post-test 11,91. Berdasarkan perhitungan statistik diperoleh thitung sebesar 6,71. Taraf signifikansi yang digunakan adalah taraf signifikan 1% dengan derajat kebebasan (d.b) 15 maka diperoleh ttabel sebesar 2,95. Ini berarti thitung lebih besar dari pada ttabel (6,71 > 2,95). Hasil analisis data membuktikan bahwa Model Induktif Kata Bergambar dapat digunakan dalam pembelajaran menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis. Berdasarkan hasil penelitian, peneliti merekomendasikan kepada para pengajar untuk menggunakan Model Induktif Kata Bergambar sebagai salah satu alternatif model pembelajaran dalam pembelajaran bahasa Perancis khususnya untuk keterampilan menulis. Kepada para siswa hendaknya terus berlatih menulis dalam bahasa Perancis agar dapat meningkatkan keterampilan menulis.

(6)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

KATA PENGANTAR

Bimillahirrahmaanirrahiim,

Puji dan syukur hanyalah milik Allah SWT, atas berkah dan izin-Nya peneliti dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Penggunaan Model

Induktif Kata Bergambar untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Kalimat Sederhana Bahasa Perancis pada Siswa Kelas XI SMK Negeri 1

Bandung”. Shalawat serta salam senantiasa tercurah kepada Nabi Muhammad SAW sebagai teladan bagi umat manusia.

Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat dalam menyelesaikan studi peneliti dan untuk menempuh gelar sarjana pendidikan bahasa Perancis. Skripsi ini merupakan hasil penelitian tentang penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam meningkatkan keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis pada siswa kelas XI SMK Negeri 1 Bandung. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh data mengenai penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam pembelajaran menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis serta pelaksanaan penggunaan model tersebut. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dapat diterapkan dalam pembelajaran menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis level A1.

Peneliti menyadari bahwa kesempurnaan hanya milik Allah SWT, tidak ada karya manusia yang sempurna. Begitu pula dengan skripsi ini, masih banyak kelemahan yang terdapat di dalamnya. Oleh karena itu peneliti menerima apabila ada kritik dan saran yang membangun. Peneliti berharap semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.

(7)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Mar-athush Sholihah

UCAPAN TERIMA KASIH

Pada proses dan penyusunan skripsi ini peneliti banyak mengalami kesulitan dan hambatan. Namun atas izin Allah SWT skripsi ini dapat selesai karena banyak orang yang senantiasa memberikan dukungan dan bantuan kepada peneliti. Peneliti mengucapkan banyak terima kasih pada pihak yang terkait dalam proses penyusunan skripsi ini. Ucapan terima kasih ini peneliti tujukan terutama kepada:

1. Ibu Dra. Iim Siti Karimah, M.Hum., selaku Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Perancis FPBS UPI.

2. Ibu Dr.Hj. Tri Indri Hardini, M.Pd., selaku Sekretaris Jurusan Pendidikan Bahasa Perancis FPBS UPI.

3. Bapak Prof. Dr. H. Dadang Sunendar, M.Hum., selaku Dosen Pembimbing I, yang telah membimbing, mengarahkan, serta memotivasi peneliti sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini.

4. Ibu Dr. Yuliarti Mutiarsih, M.Pd., selaku Dosen Pembimbing 2, yang telah membimbing, mengarahkan, serta memotivasi peneliti sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini.

5. Ibu Dra. Hj. Dwi Cahyani AS Broto dan Ibu Iis Sopiawati, M.Pd., selaku dosen tenaga ahli penimbang yang telah membantu peneliti dalam menilai instrument penelitian.

6. Bapak Drs. Soeprapto Rakhmat, M.Hum., selaku pembimbing akademik yang telah membimbing, memberikan motivasi dan saran selama menjadi mahasiswa di Jurusan Pendidikan Bahasa Perancis UPI Bandung.

(8)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

M.Pd., Bapak Yadi Mulyadi, M.Pd. dan Bapak Dante Darmawangsa, M.Pd., yang telah berbagi ilmu dan motivasi selama peneliti menjadi mahasiswa di Jurusan Pendidikan Bahasa Perancis UPI Bandung.

8. Bapak Udin Hayatun dan Bapak Jujun, selaku staf tata usaha Jurusan Pendidikan Bahasa Perancis FBPS UPI yang selalu membantu peneliti dalam berbagai urusan administrasi.

9. Bapak Drs. R. Muh. Lukman, M.Si Selaku kepala sekolah Negeri SMK Negeri 1 Bandung.

10.Ibu Indri Novianti, S.Pd selaku guru bahasa Perancis di SMK Negeri 1 yang selalu memberikan bimbingan, saran dan motivasi yang membangun sejak peneliti melaksanakan PPL, mengajar, melaksanakan penelitian di SMK Negeri 1 Bandung, sampai sekarang.

11.Ibu Nina Rukoyah atas bantuannya memeriksa artikel penelitian.

12.Kedua orang tua tercinta, Ayah Abdul Karim Halim dan Ibu Ema Sumarsah yang selalu menyayangi, mendoakan dan mendukung peneliti. Semoga Ayah dan Ibu selalu berada dalam limpahan rahmaan dan rahiim Allah SWT.

13.Adik-adik tersayang Abdul Hakim Satria Nusantara dan Zhillan Zholiila, yang penuh pengertian dan selalu mendukung peneliti.

14.Keluarga Besar Mardjuki dan Keluarga Besar Abdul Karim yang selalu mengingatkan, mendoakan dan memotivasi peneliti untuk menyelesaikan karya ini.

15.Sahabat-sahabat dekat sejak SMA Wini, Aisyah, Amel, Tri, Angga, Mona, Ugi, Oppie, Sony, Iyan dan Kiki yang selalu mendukung dan memberi semangat kepada peneliti.

(9)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 17.Teman-teman seperjuangan angkatan 2007.

18.Teman-teman semasa KKN, PPL dan para siswa SMK Negeri 1 Bandung 19.Para guru kehidupan Bapak Arif Rahman, Bunda Ratna, Kang Rendy

Saputra, Bapak Samsul Arifin, Ibu Dwi NT, Teh Iin Churin’in, Kang

Yudhi Ginanjar dan Bapak Amin Fathoni yang telah bersedia berbagi ilmu kepada peneliti.

20.Teman-teman dari Tim KAMA Syar’i, Ibu Muda, Para Pencari Ilmu, The BEST Enterpreneur 5, Muda Mulia, KARISMA, Falaah, Mind Tech Institute, Oregano Affiliate Seller, Darusy Syabab dan komunitas lainnya

atas dukungan, do’a dan kebersamaan dalam mengembangkan diri.

21.Seluruh pihak yang turut membantu dan mendoakan dalam proses penyusunan skripsi ini yang tidak dapat peneliti sebutkan satu per satu.

(10)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR ISI

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 3

1.3 Tujuan Penelitian ... 3

1.4 Manfaat Penelitian ... 3

1.5 Anggapan Dasar ... 4

1.6 Hipotesis ... 4

BAB II. MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA ... 5

2.1 Model Pembelajaran ... 5

2.1.1 Pengertian Model Pembelajaran ... 5

2.1.2 Ciri-ciri Model Pembelajaran ... 6

2.1.3 Model-model Pembelajaran ... 7

2.2 Model Induktif Kata Bergambar ... 12

2.2.1 Pengertian Model Induktif Kata Bergambar... 13

2.2.2 Pengelompokkan Siswa dalam Model Induktif Kata Bergambar... 15

2.2.3 Langkah-langkah Penggunaan Model Induktif Kata Bergambar ... 16

(11)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

2.3 Gaya Belajar ... 21

2.3.1 Gaya Belajar Visual ... 22

2.3.2 Gaya Belajar Auditori ... 23

2.3.3 Gaya Belajar Kinestetik ... 23

2.4 Keterampilan Menulis ... 24

2.4.1 Pengertian Menulis ... 24

2.4.2 Tujuan Menulis ... 26

2.4.3 Manfaat Menulis ... 28

2.5 Kosakata ... 30

2.5.1 Penguatan Kosakata ... 31

2.5.2 Meningkatkan Kosakata ... 32

2.6 Kalimat ... 34

2.6.1 Jenis Kalimat ... 35

2.6.2 Unsur Kalimat ... 38

2.6.3 Pola Kalimat Dasar Bahasa Perancis ... 41

2.6.4 Kalimat Sederhana (Phrase Simple) ... 43

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN ... 46

3.1 Metode dan Desain Penelitian ... 47

3.2 Populasi dan Sampel Penelitian ... 47

3.3 Variabel Penelitian ... 47

3.4 Definisi Operasional ... 48

3.4.1 Model Induktif Kata Bergambar ... 48

3.4.2 Keterampilan Menulis Kalimat Sederhana Berbahasa Perancis ... 48

3.5 Instrumen Penelitian ... 48

3.5.1 Tes... 48

(12)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3.5.3 Observasi ... 49

3.5.4 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ... 49

3.6 Validitas dan Reliabilitas ... 49

3.7 Teknik Pengumpulan Data ... 50

3.7.1 Studi Pustaka ... 50

3.7.2 Tes... 50

3.7.3 Angket... 51

3.7.4 Observasi ... 53

3.8 Prosedur Penelitian ... 54

3.8.1 Persiapan Pengumpulan Data ... 54

3.8.2 Pelaksanaan Penelitian... 54

3.8.3 Skenario Pembelajaran ... 55

3.8.3.1 Tahap Pelaksanaan Pre-test ... 55

3.8.3.2 Tahap Pelaksanaan Treatment... 55

3.8.3.3 Tahap Pelaksanaan Post-test ... 59

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 60

4.1 Data Hasil Observasi Kegiatan Pembelajaran dengan Menggunakan Model Induktif Kata Bergambar ... 61

4.2 Tahap Pelaksanaan Penelitian ... 62

4.2.1 Tahap Pelaksanaan Pre-test ... 62

4.2.2 Tahap Pelaksanaan Treatment... 63

4.2.3 Tahap Pelaksanaan Post-test ... 66

4.3 Deskripsi Data Pre-test dan post-test ... 68

4.4 Analisis Perhitungan Nilai Rata-rata Pre-test dan Post-test ... 70

4.5 Analisis Perhitungan Koefisiensi Signifikasi (t) antara Nilai Rata-rata Pre-test dan Nilai Rata-rata post-test ... 72

(13)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

4.7 Perhitungan Hasil Data Angket ... 75

BAB V. KESIMPULAN DAN REKOMENDASI ... 87

5.1 Kesimpulan ... 87

(14)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Kriteria Penilaian Penulisan ... 50

Tabel 3.2 Presentase Analisis Hasil Angket ... 52

Tabel 3.3 Kisi-kisi Pertanyaan Angket ... 52

Tabel 3.4 Observasi Kegiatan Pembelajaran dengan Menggunakan Model Induktif Kata Bergambar ... 53

Tabel 4.1 Langkah-langkah Kegiatan Penelitian ... 60

Tabel 4.2 Kriteria Penilaian Penulisan ... 68

Tabel 4.3 Data Nilai Pre-test dan Post-test ... 69

Tabel 4.4 Distribusi Nilai Pre-test dan Post-test ... 70

Tabel 4.5 Jumlah Kuadrat Deviasi Masing-Masing Subjek ... 72

Tabel 4.6 Analisis Uji Hipotesis ... 75

Tabel 4.7 Pendapat Siswa Tentang Menulis ... 76

Tabel 4.8 Pendapat Siswa Tentang Menulis Dalam Bahasa Perancis ... 76

Tabel 4.9 Frekuensi Menulis Siswa ... 77

Tabel 4.10 Frekuensi Menulis Siswa dalam Seminggu ... 77

Tabel 4.11 Pendapat Siswa Mengenai Keterampilan Menulis... 78

Tabel 4.12 Pendapat Siswa Mengenai Tingkat Kesulitan Menulis dalam Bahasa Perancis ... 78

Tabel 4.13 Kesulitan yang Dialami dalam Membuat Tulisan Berbahasa Perancis ... 79

Tabel 4.14 Solusi yang Dilakukan Siswa dalam Menghadapi Kesulitan Menulis Berbahasa Perancis... 79

(15)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Tabel 4.16 Pengetahuan Siswa Mengenai Model Induktif Kata Bergambar 1 ... 80

Tabel 4.17 Pengetahuan Siswa Mengenai Model Induktif Kata Bergambar 2 ... 81

Tabel 4.18 Pendapat Siswa Mengenai Model Induktf Kata Bergambar ... 81

Tabel 4.19 Pendapat Siswa Mengenai Pengaruh Model Induktif Kata Bergambar Terhadap Pembelajaran Bahasa Perancis ... 82

Tabel 4.20 Pendapat Siswa Mengenai Pengaruh Model Induktif Kata Bergambar pada Menulis dalam Bahasa Perancis ... 82

Tabel 4.21 Pendapat Siswa Mengenai Pengaruh Penggunaan Model Induktif Kata Bergambar terhadap Keterampilan Menulis ... 83

(16)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Gambar yang digunakan pada tahap pre-test ... 55

Gambar 3.2 Gambar yang digunakan pada tahap treatment ... 56

Gambar 3.3 Gambar yang telah dibuat menjadi bagan kata bergambar ... 58

Gambar 3.4 Gambar yang digunakan pada tahap post-test ... 59

Gambar 4.1 Gambar yang digunakan pada tahap pre-test ... 63

Gambar 4.2 Gambar yang digunakan pada tahap treatment ... 64

Gambar 4.3 Tahap pelaksanaan treatment ... 65

Gambar 4.4 Gambar yang digunakan pada tahap post-test ... 67

(17)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Artikel Penelitian

Lampiran 2 Surat Keputusan Pengesahan Skripsi

Lampiran 3 Surat Permohonan Expert Judgement

Lampiran 4 Surat Pernyataan Expert Judgement

Lampiran 5 Surat Permohonan Izin Penelitian

Lampiran 6 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran –Pre-test Lampiran 7 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran –Treatment Lampiran 8 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran –Post-test Lampiran 9 Silabus SMK Negeri 1 Bandung

Lampiran 10 Daftar Hadir Siswa

Lampiran 11 Angket

Lampiran 12 Lembar Observasi Kegiatan Pembelajaran dengan Menggunakan Model Induktif Kata Bergambar

Lampiran 13 Hasil Tes Siswa

(18)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

Sholihah, Mar-athush. 2014. Penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam Meningkatkan Keterampilan Menulis Kalimat Sederhana Berbahasa Perancis pada Siswa Kelas XI SMK Negeri 1 Bandung.

Bandung: FPBS UPI

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji 1) proses pembelajaran keterampilan menulis siswa dengan menggunakan Model Induktif Kata Bergambar, 2) perubahan yang terjadi pada hasil belajar siswa sebelum dan sesudah menggunakan Model Induktif Kata Bergambar, 3) kelebihan dan kekurangan penerapan Model Induktif Kata Bergambar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian eksperimen dengan desain pre-experimental one-group pre-test and post-test. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi pustaka, tes, angket dan lembar observasi. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SMK Negeri 1 Bandung, sedangkan sampel pada penelitian ini adalah siswa kelas XI SMK Negeri 1 Bandung sebanyak 16 siswa. Penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis menunjukkan hasil yang positif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan menulis teks sederhana siswa sebelum dan sesudah treatment mengalami peningkatan, yang dilihat dari selisih nilai rata-rata pre-test 9,91 dan nilai rata-rata post-test 11,91. Berdasarkan perhitungan statistik diperoleh thitung sebesar 6,71. Taraf signifikansi yang digunakan adalah taraf signifikan 1% dengan derajat kebebasan (d.b) 15 maka diperoleh ttabel sebesar 2,95. Ini berarti thitung lebih besar dari pada ttabel (6,71 > 2,95). Hasil analisis data membuktikan bahwa Model Induktif Kata Bergambar dapat digunakan dalam pembelajaran menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis. Berdasarkan hasil penelitian, peneliti merekomendasikan kepada para pengajar untuk menggunakan Model Induktif Kata Bergambar sebagai salah satu alternatif model pembelajaran dalam pembelajaran bahasa Perancis khususnya untuk keterampilan menulis. Kepada para siswa hendaknya terus berlatih menulis dalam bahasa Perancis agar dapat meningkatkan keterampilan menulis.

(19)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

L’UTILISATION DU MODÈLE INDUCTIF DES MOTS ILLUSTRÉS

DANS AMÉLIORER LES COMPÉTENCE DE PRODUCTION ÉCRITE PHRASES SIMPLE EN FRANÇAIS CHEZ LES LYCÉENS DE XIème

CLASSE DE SMK NEGERI 1 BANDUNG

Mar-athush Sholihah, Dadang Sunendar, Yuliarti Mutiarsih Département de Français, FPBS Universitas Pendidikan Indonesia Adresse : 229, Dr.Setiabudhi Bandung 40154 Java-Ouest, Indonésie

Courriel : sholihah.mala@gmail.com

ABSTRACT

French is one of languages that is learned by students in Senior High School. To master French, students have to master the language skills, one of them is the writing skill. Using a variety of learning models is one way to master the language skills. This is the factor behind this study. This study aims to determine the process of learning writing skills by using the Picture Word Inductive Model, changes in student learning outcomes, and the advantages and disadvantages of Picture Word Inductive Model. This study applies the experimental study one group pre-test and post-test. Further, the data analysis refers to the writing assessment criteria by Tagliante. Besides, the observation sheet was conducted during the treatment using Picture Word Inductive Model while the questionnaire given to the students after the study is completed. According to the results of data acquisition, the use of Picture Word Inductive Model indicates that student’s writing skills have increased. This is evident from the difference between the means score of the pre-test 9.91 and mean score post-test is 11.91.

(20)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB I

PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang Masalah

Masyarakat Indonesia umumnya dapat memahami dua bahasa, bahkan lebih, yaitu bahasa daerah yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari dan Bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional, namun, tidak menutup kemungkinan masyarakat Indonesia memahami bahasa asing. Salah satunya adalah Bahasa Perancis yang biasanya dipelajari di Sekolah Menengah Tingkat Atas dan atau Perguruan Tinggi. Dalam mempelajari bahasa Perancis sebagai bahasa asing, khususnya di Sekolah Menengah Tingkah Atas, siswa diharuskan menguasai keterampilan berbahasa.

Keterampilan berbahasa mempunyai empat komponen yang saling berhubungan satu sama lain yaitu keterampilan menyimak, keterampilan berbicara, keterampilan membaca dan keterampilan menulis. Tarigan (2008) mengatakan keterampilan berbahasa biasanya diperoleh melalui hubungan urutan yang teratur, dimulai pada masa kecil ketika seseorang belajar menyimak bahasa, setelah itu ia dapat berbicara. Kemudian, pada usia sekolah ia belajar membaca dan menulis.

Tarigan (2008) menjelaskan bahwa keterampilan berbahasa dibagi menjadi keterampilan reseptif, yang terdiri dari keterampilan menyimak dan membaca, serta keterampilan produktif, yang terdiri dari keterampilan berbicara dan menulis. Keterampilan reseptif adalah keterampilan „menerima‟ atau memahami suatu bahasa sementara keterampilan produktif adalah keterampilan „memproduksi‟ atau menghasilkan suatu bahasa. Keterampilan produktif seseorang dapat dilihat

melalui „produk‟ bahasa yang dihasilkan. Sebagai contoh, keterampilan menulis seorang siswa dapat dilihat dari tulisan yang dibuatnya.

(21)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Perancis biasanya siswa mengalami kesulitan untuk mengkonjugasikan kata kerja, menulis kosakata, kalimat dan lain-lain. Agar dapat menguasai keterampilan menulis dengan baik, siswa membutuhkan stimulus berupa praktek dan latihan. Faktor lain yang mempengaruhi tingkat keterampilan siswa dalam menulis adalah cara guru dalam menyampaikan stimulus. Cara penyampaian tersebut bisa melalui pemilihan media pembelajaran, teknik pembelajaran maupun model pembelajaran yang tepat. Ada banyak model pembelajaran seperti model pembelajaran langsung, model pembelajaran kooperatif, model pembelajaran kontekstual dan lain-lain (Trianto, 2011). Salah satu model pembelajaran bahasa yaitu Model Induktif Kata Bergambar (Modèle Inductif des Mots Illustres).

Berdasarkan teori Calhoun (1999), penggunaan media visual berupa gambar dalam model pembelajaran ini dapat memudahkan siswa untuk memahami pembelajaran bahasa. Gambar yang digunakan harus disesuaikan dengan tema materi pelajaran, kualitas hasil pembelajaran didukung oleh berbagai upaya untuk mewujudkannya yang terkait dengan berbagai komponen pembelajaran, antara lain dengan memanfaatan media pembelajaran. “Hasil penelitian Felton, dkk. (2001) menunjukkan bahwa penggunaan media dalam proses pembelajaran secara signifikan mampu meningkatkan pencapaian hasil belajar. Di samping itu, metode pembelajaran juga menentukan pencapaian prestasi” (Asyhar, 2012, hlm. 15).

(22)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

1.2Rumusan Masalah

1. Bagaimana proses pembelajaran menulis dengan menggunakan Model Induktif Kata Bergambar pada siswa kelas XI SMK Negeri 1 Bandung?

2. Adakah perubahan yang terjadi pada hasil belajar siswa sebelum dan sesudah menggunakan Model Induktif Kata Bergambar?

3. Apa kelebihan dan kekurangan penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam pembelajaran keterampilan menulis kalimat sederhana Bahasa Perancis?

1.3Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah di atas, maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi:

1. karakteristik pembelajaran keterampilan menulis pada siswa SMK Negeri 1 Bandung dengan menggunakan Model Induktif Kata Bergambar;

2. perubahan yang terjadi pada hasil belajar siswa sebelum dan sesudah menggunakan Model Induktif Kata Bergambar;

3. kelebihan dan kekurangan Model Induktif Kata Bergambar.

1.4Manfaat Penelitian

Manfaat dari penelitian ini adalah:

1. siswa diharapkan dapat menggunakan model induktif kata bergambar sebagai model pembelajaran alternatif untuk mempelajari bahasa asing khususnya dalam keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis,

(23)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3. bagi peneliti lain diharapkan dapat menambah referensi untuk penelitian selanjutnya.

1.5Asumsi Dasar

Menurut Arikunto (2006) asumsi dasar atau postulat adalah sebuah titik tolak pemikiran yang kebenarannya diterima oleh penyelidik. Anggapan dasar dalam penelitian ini yaitu Model Induktif Kata Bergambar dapat meningkatkan keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis pada siswa kelas XI SMK Negeri 1 Bandung.

1.6Hipotesis

“Hipotesis dapat diartikan sebagai suatu jawaban yang bersifat sementara terhadap permasalahan penelitian, sampai terbukti melalui data yang terkumpul” (Arikunto, 2006, hlm. 71). Hipotesis dalam penelitian ini yaitu Model Induktif Kata Bergambar merupakan salah satu model pembelajaran bahasa yang dapat membantu proses pembelajaran keterampilan menulis kalimat sederhana.

(24)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Metode dan Desain Penelitian

Dalam melakukan suatu penelitian, peneliti membutuhkan sebuah metode penelitian untuk mengumpulkan, menyusun, serta menganalisis data. Hal ini selaras dengan teori yang disampaikan oleh Sugiyono (2008, hlm. 3) bahwa “metode penelitian pada dasarnya merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu”.

Dalam penelitian ini, metode yang digunakan adalah metode penelitian pre-eksperimental dan desain yang digunakan adalah penelitian eksperimen one-group pre-test and post-test. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan kelas eksperiman tanpa kelas pembanding. Penggunaan desain dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat efektivitas dari penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam proses pembelajaran keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis. Sugiyono (2012) menyebutkan bahwa di dalam desain ini observasi dilakukan sebanyak dua kali yaitu sebelum eksperimen dan sesudah eksperimen. Observasi yang dilakukan sebelum eksperimen disebut pre-test, dan obsevasi yang dilakukan sesudah eksperimen disebut post-test. Jika digambarkan, maka pola penelitian ini adalah sebagai berikut:

Keterangan:

O1 = pre-test dilaksanakan satu kali untuk mengetahui kemampuan siswa sebelum diberikan treatment

O2 = post-test dilaksanakan satu kali untuk mengetahui kemampuan siswa sesudah diberikan treatment

X = treatment atau perlakuan dilaksanakan dengan menggunakan model induktif kata bergambar

(25)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Untuk menghitung efektivitas dalam penelitian ini digunakan rumus sebagai berikut:

Keterangan:

Md : mean dari deviasi (d) antara post-test dan pre-test xd : perbedaan deviasi dengan mean deviasi

N : banyaknya subjek df : atau db adalah N-1

3.2 Populasi dan Sampel Penelitian

Menurut Sugiyono (2009, hlm. 61) “populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas: obyek/subyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Dari pengertian tersebut, peneliti merumuskan populasi penelitian ini adalah siswa kelas XI SMK Negeri 1 Bandung. Sementara itu Sugiyono (2009, hlm. 62) juga merumuskan bahwa “sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi”. Maka peneliti mengambil 16 orang siswa dari kelas XI SMK Negeri 1 Bandung sebagai sampel dalam penelitian ini.

3.3 Variabel Penelitian

Variabel adalah objek penelian atau apa yang menjadi perhatian suatu penelitian (Arikunto, 2006:118).

1. variabel bebas yaitu Model Induktif Kata Bergambar sebagai variabel (X).

(26)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3.4 Definisi Operasional

3.4.1 Model Induktif Kata Bergambar

Model Induktif Kata Bergambar berdasarkan pada pendekatan pengalaman seni berbahasa. Model ini memungkinkan siswa mengembangkan kosakata, belajar untuk meneliti susunan kata dan kalimat, menulis kalimat dan paragraf, sehingga mereka pada akhirnya akan menjadi pembelajar bahasa yang handal.

3.4.2 Keterampilan Menulis Kalimat Sederhana Berbahasa Perancis

Keterampilan menulis adalah salah satu dari empat keterampilan berbahasa. Keterampilan menulis kalimat sederhana bahasa Perancis yaitu cara seseorang untuk berkomunikasi dalam mengungkapkan pikiran, gagasan, dan perasaannya dengan menggunakan kalimat-kalimat sederhana dalam Bahasa Perancis. Struktur tulisan yang digunakan adalah bentuk yang sederhana, contohnya tanpa perluasan subjek ataupun tanpa anak kalimat.

3.5 Instrumen Penelitian

Instrumen merupakan alat ukur dalam sebuah penelitian. Sugiyono (2009, hlm.149) menyatakan “instrument merupakan suatu alat yang digunakan untuk mengukur fenomena alam maupun sosial yang diamati”. Pada penelitian ini peneliti menggunakan beberapa alat ukur diantaranya tes untuk mengukur kemampuan siswa, angket untuk mengetahui respon dari siswa, pengamatan observasi untuk mengetahui proses kerja selama penelitian berlangsung dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran selama pre-test, treatment dan post-test.

(27)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Instrumen tes yang digunakan diberikan adalah pre-test dan post-test. Sebelum pelaksanaan proses pembelajaran menggunakan Model Induktif Kata Bergambar siswa diberikan pre-test terlebih dahulu. Kemudian siswa diberikan perlakuan atau treatment berupa pembelajaran dengan menggunakan Model Induktif Kata Bergambar. Setelah perlakuan tersebut, peneliti akan memberikan post-test pada siswa untuk mengetahui hasil dari perlakuan pembelajaran Model Induktif Kata Bergambar tersebut.

3.5.2 Angket

Angket merupakan salah satu alat pengumpul data yang berupa pertanyaan-pertanyaan yang diajukan kepada responden untuk mengetahui pendapat responden mengenai proses belajar dengan menggunakan model induktif kata bergambar. Dalam penelitian ini, angket diberikan kepada siswa yang mengikuti tahap perlakuan, observasi dan tes untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan.

3.5.3 Observasi

Dalam penelitian ini, peneliti juga menggunakan lembar observasi. Menurut Sudjana (2005, hlm. 84) “Observasi merupakan alat penilaian yang digunakan untuk mengukur tingkah laku individu ataupun proses terjadinya suatu kegiatan yang dapat diamati, baik dalam situasi yang sebenarnya maupun dalam situasi buatan”.

3.5.4 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Dalam penelitian ini, peneliti juga menggunakan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang digunakan ketika memberikan pre-test, treatment dan post-test sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan pembelajaran.

(28)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukan tingkat-tingkat kevalidan atau kesahihan suatu instrumen (Arikunto, 2010, hlm. 210). Validitas tes memiliki arti sebagai suatu ukuran yang menunjukan tingkat kevalidan suatu instrumen. Suatu instrument yang valid atau sahih memiliki validitas yang tinggi. Selain itu instrumen harus “bersifat reliabel, yaitu memiliki keajegan dan keterpercayaan” (Setiadi, 2010, hlm. 24). Oleh karena itu, peneliti berkonsultasi kepada dosen pembimbing skripsi untuk mengetahui apakah instrumen penelitian sudah sesuai dengan tujuan penelitian. Kemudian terlebih dahulu peneliti melakukan uji validitas dengan expert judgement kepada para dosen penilai ahli.

3.7 Teknik Pengumpulan Data

Dalam penelitian diperlukan teori serta data-data. Pada penelitian ini, peneliti melakukan beberapa teknik pengumpulan data.

3.7.1 Studi Pustaka

Melakukan studi pustaka, yakni mencari berbagai teori dan data dari buku-buku atau sumber-sumber tertulis untuk mendapatkan teori-teori yang dibutuhkan dalam penelitian ini.

3.7.2 Tes

Tes diberikan pada siswa untuk mengetahui hasil dari proses pembelajaran menggunakan Model Induktif Kata Bergambar. Untuk kriteria penilaian dari tes ini peneliti menggunakan kriteria penilaian dari Tagliante (dalam Ginanjar, 2009, hlm. 15) yaitu sebagai berikut:

Tabel 3. 1. Kriteria Penilaian Penulisan

Respect de la consigne. 0 0,5 1 1,5 2

Performance globale. 0 0,5 1 1,5 2

(29)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Structures simples correctes. 0 0,5 1 1,5 2 2,5 3

Lexique approprié. 0 0,5 1 1,5 2 2,5 3 3,5 4 Présence d’articulateurs très simples,

comme « et », « mais » et « parce que ». 0 0,5 1 1,5 2

Tagliante (dalam Gianjar, 2009:15)

Kriteria penilaian tulisan di atas yakni ketaatan terhadap perintah yang diberikan, penyajian secara keseluruhan, ketepatan informasi (gagasan/ide) yang diberikan, penggunaan kalimat sederhana yang tepat, kesesuaian kosakata dan penggunaan kata sambung seperti et (dan), mais (tetapi) dan parce que (karena).

Dari data yang diperoleh, kemudian peneliti menganalisis tes tersebut : 1) Mencari nilai rata-rata (mean) pre -test (O1)

=

Keterangan :

X = nilai rata-rata

= Jumlah total nilai tes n = jumlah peserta tes

2 ) Mencari nilai rata-rata (mean) post-test (O2) Y =

Keterangan :

Y = nilai rata-rata

= Jumlah total nilai tes n = jumlah peserta tes

(Arikunto, 2006, hlm. 219)

(30)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Dalam penelitian ini, peneliti juga memberikan angket pada siswa. Untuk menganalisis data dari angket tersebut, peneliti menggunakan rumus:

Keterangan:

F: Frekuensi jawaban dari responden N: Jumlah responden

% : Persentase tiap jawaban responden

Tabel 3. 2 Presentase Analisis Hasil Angket

Besar Presentase Interpretasi

Peneliti juga membuat kisi-kisi pertanyaan angket untuk membantu penelitian ini. Kisi-kisi pertanyaan angket tersebut adalah sebagai berikut.

Tabel 3. 3 Kisi-kisi Pertanyaan Angket Variabel

Penelitian Indikator Butir Soal Persentase %

Keterampilan Menulis

Ketertarikan siswa terhadap menulis.

1,2 10

Intensitas menulis kalimat berbahasa

Perancis siswa. 3,4 10

Pendapat siswa tentang keterampilan

(31)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Kesulitan dan solusi yang dialami

siswa dalam menulis teks berbahasa Perancis.

6,7,8 15

Model Induktif Kata Bergambar

Pengalaman siswa dalam menulis teks berbahasa Perancis dengan bantuan gambar.

9 5

Pengetahuan siswa mengenai Model

Induktif Kata Bergambar. 10,11 10

Pendapat siswa mengenai

Induktif Kata Bergambar. 20 5

3.7.4 Observasi

Dalam penelitian ini, peneliti juga menggunakan lembar observasi. Lembar observasi ini dibuat dengan tujuan untuk mengobservasi tingkat ketercapaian tujuan pembelajaran dalam penelitian ini. Khususnya pada saat proses perlakuan (treatment) berlangsung. Lembar observasi yang digunakan adalah lembar observasi untuk peneliti dan siswa.

Tabel 3. 4 Observasi Kegiatan Pembelajaran dengan Menggunakan Model Induktif Kata Bergambar

No Kegiatan Keterangan

Ya Tidak

1 Guru membuka pembelajaran dengan baik.

2 Guru menyebutkan tujuan dan indikator pembelajaran.

3 Guru mempersiapkan gambar dan membagikan handout. 4 Guru meminta siswa mengidentifikasikan gambar.

5 Guru bersama siswa memberi tanda dengan menuliskan nama objek yang telah diidentifikasi pada gambar dan handout.

(32)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu dan handout yang telah diidentifikasi.

7 Siswa membuat bank kata dengan menuliskan nama objek dalam gambar pada kartu kosakata yang telah disediakan.

8 Guru bersama siswa mengklasifikasikan kosakata yang terdapat dalam gambar.

9 Guru dan siswa mengkaji ulang bagan kata bergambar

10 Guru menuntun siswa untuk menambahkan kosakata pada bank kata.

11 Guru menuntun siswa untuk membuat sebuah judul yang berhubungan dengan gambar.

12 Guru menuntun siswa untuk menulis kalimat-kalimat yang sesuai dengan gambar.

13 Guru dan siswa mengkaji ulang kalimat yang telah dibuat oleh siswa. 14 Guru mengumpulkan hasil tulisan yang dibuat siswa.

3.8 Prosedur Penelitian

Penelitian ini dilakukan melalui dua tahap, yaitu tahap persiapan dan pengumpulan data.

3.8.1 Persiapan Pengumpulan Data

Pada tahap awal ini, peneliti melakukan langkah-langkah yang perlu dilakukan sebelum melakukan penelitian. Tahap pertama yang dilakukan peneliti yaitu, menyusun intrumen penelitian, memilih tema dan gambar yang akan digunakan dalam pembelajaran menggunakan Model Induktif Kata Bergambar, membuat skenario pembelajaran dan menentukan tes. Kemudian peneliti melakukan konsultasi dan menguji validitas instrumen kepada dosen pembimbing ahli (expert judgement).

3.8.2 Pelaksanaan Penelitian

(33)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

berdasarkan perintah yang diberikan pada lembar jawaban yang telah disediakan peneliti. Nilai hasil dari pre-test sebelum siswa menerima pemberian treatment ini akan dibandingkan dengan nilai hasil dari membuat paragraf sederhana setelah siswa menerima pemberian treatment.

Tahap kedua yaitu pemberian treatment (tahap perlakuan). Peneliti memberikan perlakuan berupa pembelajaran dengan menggunakan langkah-langkah Model Induktif Kata Bergambar. Pembelajaran ini menekankan pada keterampilan menulis siswa.

Tahap ketiga yaitu post-test, tahap ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan Model Induktif Kata Bergambar dalam keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa perancis pada siswa.

Selanjutnya, setelah pelaksanaan tes dilakukan, peneliti menyebarkan angket kepada siswa.

3.8.3 Skenario Pembelajaran

3.8.3.1 Tahap Pelaksanaan Pre-Test

1) Salam pembuka dan perkenalan di dalam kelas.

(34)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Gambar 3. 1. Gambar yang digunakan pada tahap pre-test Sumber: http://www.info-energie-fc.org/fr/economiser-au-quotidien.html

3.8.3.2Tahap Pelaksanaan Treatment

Pada tahap pelaksanaan treatment ini, Peneliti menggunakan langkah-langkah pelaksanaan Model Induktif Kata Bergambar. Langkah-langkah-langkah yang dilakukan peneliti adalah sebagai berikut:

(35)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Gambar 3. 2. Gambar yang digunakan pada tahap treatment Sumber: http://www.unifrance.org/film/29898/une-vie-de-chat

2) Peneliti meminta siswa memperhatikan gambar, mengidentifikasi apa yang mereka lihat pada gambar.

3) Peneliti membantu siswa memberi tanda pada objek-objek dalam gambar yang telah diidentifikasikan oleh siswa pada gambar besar yang berada di depan kelas. Peneliti membantu siswa menulis kata benda tersebut dan membuat garis merentang yang menghubungkan gambar dengan kata. Peneliti memberi tanda pada objek-objek dalam gambar sambil mengucapkan kosakata dan mengeja kata tersebut sementara siswa melakukan hal yang sama pada handout masing-masing dan mengikuti apa yang dilakukan peneliti.

4) Setelah seluruh objek dalam gambar diberi tanda, peneliti menuntun siswa mengkaji ulang gambar yang telah berubah menjadi bagan kata bergambar.

(36)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

mengklasifikasikan kosakata-kosakata tersebut. Misalnya kelompok kata feminin: une poupée, une lampe, une fenêtre, une fille, une table d’appoint, une commode, une couverture. Kelompok kata yang memiliki huruf “ou” ditengahnya : une poupée, un coussin, une couverture, dan lain-lain.

6) Peneliti menuntun siswa mengkaji ulang gambar yang telah diubah bersama-sama menjadi bagan kata bergambar (mengulang langkah nomor empat).

7) Peneliti menuntun siswa untuk menambahkan lebih banyak kosakata yang sesuai dengan klasifikasi atau kategori yang sedang dipelajari. Siswa dapat menambahkan kosakata yang tidak terdapat dalam gambar selama klasifikasi atau kategori dari kosakata yang akan ditambahkan sesuai dengan klasifikasi atau kategori yang sedang dipelajari.

8) Peneliti menuntun siswa untuk menuliskan judul pada gambar. Kemudian meminta siswa untuk memikirkan informasi yang terdapat pada bagan kata bergambar dan apa yang ingin siswa sampaikan tentang gambar tersebut. Siswa diminta menuliskan judul dan informasi yang mereka pikirkan.

(37)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

(38)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Gambar 3.3 Gambar yang telah dibuat menjadi bagan kata bergambar

des livres

Un rideau

Une fenêtre des livres

Un traversin Un coussin Une lampe

Un reveille-matin Une poupée

Ours en peluche

Un lit Un chat

des sol en carrelage Un lézard

Une fille Un livre

Une couverture Un matelas

Un paillasson

Une table d’appoint

(39)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3.8.3.3Tahap Pelaksanaan Post-Test

Pada tahap ini, Peneliti menuntun siswa melakukan langkah satu sampai sepuluh, seperti yang dilakukan pada tahap treatment, namun dengan gambar yang berbeda. Gambar yang digunakan adalah gambar berikut ini:

Gambar 3. 4 Gambar yang digunakan pada tahap post-test

(40)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

(41)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V

KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

Pada bab ini peneliti menyajikan kesimpulan dan rekomendasi yang diharapkan dapat bermanfaat dan menjadi masukan dalam pembelajaran meningkatkan keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis.

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil dari pengumpulan, pemerolehan dan analisis data yang telah dilakukan di SMK Negeri 1 Bandung pada siswa kelas XI, peneliti menyimpulkan hasil penelitian berdasarkan rumusan masalah yang telah diajukan. Berikut ini kesimpulan yang didapat oleh peneliti:

1. Proses pembelajaran menggunakan Model Induktif Kata Bergambar dapat berjalan sesuai dengan tahapan-tahapan Model Induktif Kata Bergambar yang telah dipaparkan pada BAB II. Tahap-tahap proses pembelajaran dengan menggunakan Model Induktif Kata Bergambar ini dimulai dengan persiapan media pembelajar dan pembagian handout. Selanjutnya peneliti meminta siswa untuk mengidentifikasikan gambar atau media pembelajaran yang telah disediakan. Kemudian peneliti dan siswa bersama-sama mencari kosakata pada objek dalam media dalam bahasa Perancis sambil memberi tanda pada setiap objek yang telah diidentifikasi.

(42)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

peneliti meminta siswa untuk menulis kalimat-kalimat sederhana berdasarkan gambar tersebut.

2. Penggunaan Model Induktif Kata Bergambar memberikan perubahan yang positif pada hasil belajar siswa. Keterampilan menulis kalimat sederhana berbahasa Perancis pada siswa kelas XI SMK Negeri 1 Bandung sebelum dilakukan treatment adalah sebesar 9,91 yang jika dipersentasekan menjadi 9,91%. Sedangkan nilai rata-rata siswa setelah diberikan treatment adalah sebesar 11,91, yang apabila di persentasekan menjadi 11,91%. Dari data tersebut, peneliti menyimpulkan bahwa terdapat peningkatan terhadap keterampilan menulis kalimat sederhana pada siswa kelas XI SMK Negeri 1 Bandung. Peningkatan yang terjadi yaitu sebesar 2 poin yang dapat dilihat dari selisih nilai rata-rata pre-test 9,91 dan post-test 11,91.

3. Berdasarkan data hasil penyebaran angket peneliti menyimpulkan pendapat siswa mengenai kelebihan Model Induktif Kata Bergambar. Bisa dikatakan bahwa pembelajaran menggunakan Model Induktif Kata Bergambar menarik dan menyenangkan karena tidak monoton, menjadikan pembelajaran lebih jelas karena menggunakan gambar, memudahkan siswa dalam menulis karena membantu memahami dan mengerti penulisan kosakata dalam bahasa Perancis, juga membantu siswa untuk menambah kosakata baru dalam bahasa Perancis.

(43)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

kesulitan saat mengklasifikasikan kata, menentukan kosakata dan mengembangkan tulisan.

5.2 Rekomendasi

Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian yang sudah dipaparkan sebelumnya, peneliti merekomendasikan agar Model Induktif Kata Bergambar sebagai salah satu alternatif model pembelajaran bahasa Perancis.

1. Rekomendasi Kepada Pengajar

Peneliti merekomendasikan Model Induktif Kata Bergambar kepada pengajar khususnya Guru mata pelajaran bahasa Perancis di Sekolah Menengah untuk memberikan latihan menulis lebih banyak pada siswa dengan menggunakan Model Induktif Kata Bergambar. Penggunaan Model induktif kata bergambar ini menarik dan menyenangkan bagi siswa juga dapat meningkatkan keterampilan menulis siswa. Selain itu pemilihan gambar pada model ini dapat disesuaikan dengan tema pembelajaran sehingga banyak pilihan gambar yang bisa digunakan oleh guru sebagai alternatif pembelajaran. Model pembelajaran memiliki peranan penting dalam kegiatan belajar mengajar. Pemilihan model pembelajaran yang inovatif juga lebih memotivasi siswa untuk belajar.

2. Rekomendasi Kepada Siswa

(44)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

membantu siswa untuk memperbanyak kosakata sehingga membantu mengatasi kesulitan-kesulitan atau kesalahan-kesalahan dalam menulis teks berbahasa Perancis.

3. Rekomendasi Kepada Peneliti Berikutnya

(45)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR PUSTAKA

Achmad, Haqidan Ribka Anastasia Setiawan. (2013) My Life As Writer. Jakarta: Plot Poin Publishing.

Akhadiah, M.K, Sabarti, dkk. (1992) Bahasa Indonesia 1. Jakarta : Depdikbud. Arikunto, Suharsimi. (2006) Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.

Jakarta: Rineka Cipta.

Asyhar, Rayandra. (2012) Kreatif Mengembangkan Media Pembelajaran. Jakarta : Referensi.

Calhoun, Emily. (1999) Teaching Beginning Reading and Writing with The Picture Word Inductive Model. Alexandria : Association for Supervision and Curriculum Development.

Camus, Laurent. (2012) Phrase. Tersedia di : www.francaisfacile.com/ exercices/ exercice- francais-2/exercice-francais-12636.php. [Diakses30 Agustus 2013]. Chaer, A. (2007) Linguistik Umum.Jakarta: RinekaCipta.

DepartemenPendidikandanKebudayaan. (1988) Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka.

DePorter, Bobbi, dkk. (2001) Quantum Teaching : Mempraktikkan Quantum Learning Di Ruang-ruang Kelas. Bandung: Penerbit Kaifa.

Dubois, Claude, dkk. (1979) Dictionnaire Encyclopédique Larousse. Paris : Libraire Larousse.

Flaux, Nelly. (1993) La Grammaire. Paris : Presses Universitaire de France. Gaïa Energies. (2012) Economiser au Quotidien. [Online]. Tersedia di :

http://www.info-energie-fc.org/fr/economiser-au-quotidien.html. [Diakses 20 Maret 2014].

Gie, The Liang. (1995) Pengantar Dunia Karang-Mengarang. Yogyakarta: Liberty.

(46)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Goudie-Cloutier, Lezlie. (2011) PWIM in French is M.I.M.I. Tersedia di: http://mmegc.wordpress.com/2011/10/25/pwim-in-french-is-m-i-m-i/. [Diakses 20 Januari2012].

Grevisse, Maurice. (1968) Cours D’analyse Grammaticale. Paris : Éditions Duculot.

Hutagalung, R.A. (2003) Grammaire Française. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

Joyce, Bruce, Marsha Weil dan Emily Calhoun. (2009) Models of Teaching (Model-model Pengajaran Edisi Kedelapan). Yogyakarta : Pustaka Belajar.

Keraf, G. (1988) Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: PT. Gramedia.

Miyondri, Popi. 2011. Efektivitas Teknik Jigsaw dalam Strategi Cooperative Learning pada Pembelajaran Pola Kalimat Dasar Bahasa Perancis. (Skripsi Program Sarjana) Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung. Moullec, Le Marc dan Novi Erytryasilani. (2006) Konjugasi Verba Perancis.

Jakarta : Enrique Indonesia.

L, Flga Paulina Navarrete. (2010) Láminas de Vocabulario. [Online]. Tersedia di: http://expresaycomprende.blogspot.fr/2010/10/laminas-de-vocabulario. html. [Diakses 20 maret 2014].

Larousse. (2008) Dictionnaire Mini. Paris : Larousse.

Latu, Lita Lalita. 2010. Efektivitas Teknik Permainan Domino dalan Pembelajaran Kosakata Bahasa Prancis. (Skripsi Program Sarjana) Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung.

Longeart, Maryvonne. Pourquoi écrit-on?. Tersedia di: http://www.ac-grenoble.fr/PhiloSophie/logphil/notions/langage/methode/sujets/dissert/ecr ire/ecrire.htm#haut. [Diakses 20 September 2012].

Putrayasa, Ida Bagus. (2006a) Tata KalimatBahasa Indonesia. Bandung: Refika Aditama.

(47)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Putrayasa, Ida Bagus. (2009c) Jenis Kalimat Dalam Bahasa Indonesia. Bandung: Reflika Aditama.

Rebecca. (2011) Écrire: dans quell but?. Tersedia di : http://devenir-ecrivain.com/ecrire-dans-quel-but/. [Diakses 30 Januari 2013].

Robert, Paul. (1978) Dictionnaire Alphabétique et Analogique de la Langue Français. Paris : Le Robert

Rusman. (2013) Model-model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru Edisi Kedua. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Semi, Atar. (2007) Dasar – dasar Keterampilan Menulis. Bandung : Penerbit Angkasa.

Setiadi, Riswanda. (2010) Analisis dan Interpretasi Data Melalui Pendekatan Kuantitatif dan Kualitatif : Bahan Ajar Matakuliah Metode Penelitian Bahasa. Jurusan Pendidikan Bahasa Perancis FPBS UPI: tidak diterbitkan. Sudjana. (2005) Metoda Statistika. Bandung: Penerbit Tarsito.

Sugiyono. (2008a) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2009b) Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2012c) Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Suprijono, Agus. (2011) Cooperative Learning: Teori dan Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta : Pustaka Belajar.

Susilana, Rudi,dkk. (2006) Kurikulum dan Pembelajaran. Bandung: Jurusan Kutekpen UPI.

Syarif, Elina, Zulkarnaini dan Sumarmo. (2009) Pembelajaran Menulis. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.

Tarigan, Henry Guntur. (2008a) Menulis Sebagai Salah Satu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Penerbit Angkasa.

Tarigan, Henry Guntur. (2011b) Pengajaran Kosakata. Bandung : Penerbit Angkasa.

(48)

Mar’atush Sholihah, 2014

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA BERBAHASA PERANCIS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Uni France Films. (2010) Une Vie de Chat. [Online] Tersedia di : http://www.unifrance.org/film/29898/une-vie-de-chat. [Diakses 20 Maret 2014].

Gambar

Tabel 3. 1. Kriteria Penilaian Penulisan
Tabel 3. 3 Kisi-kisi Pertanyaan  Angket
Tabel 3. 4 Observasi Kegiatan Pembelajaran dengan Menggunakan Model Induktif Kata Bergambar
gambar pada kartu kosakata yang telah disediakan.
+5

Referensi

Dokumen terkait

Stimulasi yang bisa diberikan untuk mencapai kemampuan gerak fisik motorik halus pada tahap ini adalah menggambar, mengetik, menulis, dan lain sebagainya..

[r]

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan hibah PKM Penelitian yang berjudul PEMANFAATAN LIMBAH RAMBUT KAMBING

PENGARUH EFEKTIVITAS PENGELOLAAN KELAS TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DI KELAS XII SMA NEGERI 24 BANDUNG.. Universitas Pendidikan Indonesia |

telah memberikan dukungan moril dan materil, dan kepada semua yang selalu memberikan. bantuan dan dukungan serta selalu

(POR EXEMPLO: Não diga apenas “Retalho”, descreva o que vende a retalho, p or exemplo retalho de roupas e calçado, retalho de pão e bolos, etc.):

Selain itu, Hung dan Fan (2014) juga telah melakukan penelitian di seluruh SMP negeri di Taiwan dan mengemukakan bahwa pengelolaan kelas yang dilakukan oleh

lunak yang dibuat menghasilkan penambahan pengkodean lain yang digunakan. Universitas