• Tidak ada hasil yang ditemukan

SALATIGA 2022

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "SALATIGA 2022"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

1

PENERAPAN TERAPI BERMAIN PADA ANAK DI MASA PANDEMI COVID 19

APPLICATION OF PLAY THERAPY

IN CHILDREN DURING THE COVID-19 PANDEMIC

Disusun oleh : Saban Fitriona

462017057

PROGRAM STUDI SI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

2022

(2)

2

PENERAPAN TERAPI BERMAIN PADA ANAK DI MASA PANDEMI COVID 19

APPLICATION OF PLAY THERAPY

IN CHILDREN DURING THE COVID-19 PANDEMIC

Diajuhkan untuk memenuhi sebagai persyaratan dalam memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan

Disusun oleh : Saban Fitriona

462017057

PROGRAM STUDI SI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

2022

(3)

3

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TUGAS AKHIR Yang bertanda tanggan dibawah ini:

Nama : Saban Fitriona

Nim : 462017057

Program Studi : Ilmu Keperawatan

Fakultas : Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tugas akhir dengan judul

PENERAPAN TERAPI BERMAIN PADA ANAK DI MASA PANDEMI COVID-19 Yang di bimbing oleh :

1. Ns. Dary, S.Kep,.MSN

Adalah benar-benar karya saya.

Di dalam tugas akhir ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangkaian kalimat atau gambar serta symbol yang saya akui seolah-olah sebagai karya saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada peneliti atau sumber aslinya.

Salatiga,09 November 2022

(4)

4

Saban Fitriona

LEMBAR PENGESAHAN

(5)

5

DATA DIRI MAHASISWA

(6)

6

A. Indentitas

Nama : Saban Fitriona

Tempat/tanggal lahir : Mentarang Baru,24 Mei 1997 Agama : Kristen Protestan

Jenis kelamin : Perempuan No. Telp : 081364851897

B. Riwayat Pendidikan

No. Riwayat Pendidikan Tahun Lulus

1.

SD NEGERI 004 MENTARANG 2009

2.

SMP NEGERI 1 MENTARANG 2012

3.

SMA NEGERI 1 MALINAU 2015

C. Riwayat Pekerjaan/Organisasi

(7)

7

No. Riwayat Pekerjaan Tahun

1. Seksi acara Warrior CUP 2019

2. Anggota sie TTPD 2019

3. Anggota PKM PSIK 2020 (PROMOSI KESEHATAN PENCEGAHAN NARKOBA,PSIKOTROPIKA,dan ZAT ADIKSI PADA REMAJA SMK PGRI 1 KOTA SALATIGA

2021

D. Riwayat Publikasi

No. Judu

l

Nama Jurnal Tahun

1.

2.

3.

E.

No. Nama Kegiatan/Pelatihan Tahun

1. Peserta Latihan Dasar Kepemimpinan 2017

2. Sie acara warrior cup 2019

3. Proud to be nurses 2019

4. Workshop pelaksanaan pemberian strepkoniase 2017

(8)

8

5. Seminar kegawatdaruratan penyakit jantung koroner 2017

6. Orientasi mahasiswa baru 2017

7.

kesehatan primer,menujuh ekonomi ASEAN dan proses rekrutmen ketenagakerjaan kesehatan dalam program nusantara sehat

2020

8. Dies natalis 2019 transformasi bidang kesehatan di era industri

2019 9 Challenge and opportuniti on research and

international collaboration

2020 10 Webbinar sigap pencegahan dan penanganan bencana 2020 11

pada pasien covid-

2020

12 2020

13 Webinar dan workshop penelitian kualitatif

2020 14

2020 15

ilmiah melalui review

2020

16 2020

17 PKM PSIK 2020 (program kesehatan pencegahan narkoba,psikotropika,dan zat adiksi pada remaja SMK PGRI 1 KOTA SALATIGA

2021

KATA PENGANTAR

(9)

9

Segala Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat-

Terapi Bermain Pada Anak di Masa Pandemi COVID-

diajukan dan dilakukan penulis sebagai salah satu persyaratan untuk mendapatkan gelar sarjana pada program studi Keperawatan, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas Kristen Satya Wacana.

Penulis sangat menyadari bahwa dalam penulisan Tugas akhir ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis bersyukur dan mengucapkan terimakasih kepada :

1. Pembimbing Ibu Ns. Dary, S.Kep,.MSN yang dengan sabar membimbing penulis selama mengerjakan tugas akhir

2. Seluruh Dosen dan Staff Kedokteran dan Ilmu Kesehatan,terkhususnya dosen Program Studi Keperawatan yang sudah membimbing dan membantu selama masa perkuliahan

3. Papa dan Mama yang selalu menopang dalam doa dan memberikan dukungan dalam bentuk dana untuk menyelesaikan studi, serta keluarga yang tidak dapat saya sebut satu persatu yang telah mendukung dan mendoakan saya selama masa perkuliahan

4. Terimakasih kepada teman-teman yang tidak dapat penulis sebut satu persatu,serta kakak-kakak dan teman-teman terkasih

yang selalu mensuport,memberi saran yang bersifat membangun pada penulis demi tercapainya penulisan tugas akhir ini.

Salatiga,08 November 2022

Saban fitriona

(10)

10 HALAMAN PERSETUJUAN TUGAS AKHIR

(11)

11 Daftar Isi

Tugas Akhir ... 1

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TUGAS AKHIR ... 3

HALAMAN PENGESAHAN ... 4

... 5

KATA PENGANTAR ... 8

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING TUGAS AKHIR ... 9

Abstrak ... 11

Abstract ... 12

PENDAHULUAN ... 13

METODE ... 16

HASIL DAN PEMBAHASAN ... 37

KESIMPULAN ... 43

Daftar pustaka ... 44

Lampiran ... 46

(12)

12

PENERAPAN TERAPI BERMAIN PADA ANAK DI MASA PANDEMI COVID 19

APPLICATION OF PLAY THERAPY

IN CHILDREN DURING THE COVID-19 PANDEMIC Saban Fitriona¹ Dary,.S.Kep,MAN²

Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas Kristen Satya Wacana Email : Dary.dary@uksw.edu

ABSTRAK

Situasi pandemi COVID-19 adalah wabah yang terjadi dan menjadi bentuk ketakutan terhadap kematian dari terinfeksinya virus corona yang akan menginfeksi orang lain bahkan virus ini bisa saja menular kepada orang dewasa bahkan anak-anak sekalipun. Sehingga adanya dampak pembatasan sosial atau social distancing dan physical distancing yang merupakan kebijakan pemerintah Indonesia membuat seluruh kegiatan dilakukan dirumah saja, baik itu sekolah dari rumah, kerja dari rumah sehingga timbul rasa kecemasan pada masyarakat Indonesia. Cara mengatasi permasalahan ini dengan penerapan terapi-terapi yang dilakukan kepada anak akibat paparan virus yang membuat anak stress dan tertekan. Salah satu kebutuhan anak selama masa pandemi ini perlu adanya media bermain anak yang bisa membuat anak masih bisa belajar dan berkembang. Pemberian terapi pada anak memberikan pengaruh yang positif dari tingkat kecemasan anak sedang-berat menjadi ringan-sedang yang dapat dilakukan selama kurang dari 30 - 60 menit.

Kata Kunci : Terapi Bermain Anak, Terapi Pandemi COVID-19.

ABSTRACT

(13)

13

The COVID-19 pandemic situation is an outbreak that occurs and becomes a form of fear of death from being infected with the corona virus which will infect other people, even this virus can be transmitted to adults and even children. So that the impact of social restrictions or social distancing and physical distancing which is the policy of the Indonesian government makes all activities carried out at home, whether it's school from home, working from home so that a sense of anxiety arises in the Indonesian people. The way to overcome this problem is by applying therapies that are carried out on children due to exposure to viruses that make children stressed and depressed. One of the needs of children during this pandemic is the need for children's play media that can make children still able to learn and develop. Giving therapy to children has a positive effect from moderate-severe anxiety levels to mild-moderate which can be done for less than 30-60 minutes.

Keywords: Children's Play Therapy, COVID-19 Pandemic Therapy

Referensi

Dokumen terkait

Pemberian tepung darah dalam pakan dengan berbagai persentase pada ikan nila menunjukan bahwa pakan perlakuan yang diberikan nyata berpengaruh terhadap laju

Proposal skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Keperawatan (S.Kep) pada Program Studi Ilmu Keperawatan di Fakultas Ilmu Kesehatan

Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar sarjana keperawatan (S.Kep) pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Skripsi ini dibuat sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana keperawatan (S.Kep) pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar sarjana keperawatan (S.Kep) pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Tugas akhir ini diajukan dan dilakukan penulis sebagai salah satu persyaratan untuk mendapatkan gelar sarjana pada Program Studi Gizi, Fakultas Kedokteran dan Ilma

Dengan adanyaskripsiini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana keperawatan (S.Kep) pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan

Tugas Akhir ini diajukan dan disusun penulis sebagai salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana pada Program Studi Strata Satu (S-1) Gizi, Fakultas Kedokteran